Anda di halaman 1dari 7

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

File: ISO.14.09. Rev 01

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


Satuan Pendidikan Kelas Semester Kompetensi Keahlian Mata Pelajaran Jumlah Pertemuan : SMK NEGERI 9 PADANG : XII : V (GANJIL) : JASA BOGA : MELAYANI MAKANAN DAN MINUMAN : 2 x pertemuan @ 6 jam pel Kompetensi Dasar
3. 5 Russian Service 3.5.1 Menggunakan teknik silver service untuk menghidangkan makanan 3.5.2 Bekerja sama dengan staff Dapur 3.5.3 Melaksanakan pelayanan secara silver service

Standar Kompetensi
Melayani makanan dan minuman

Indikator Pencapaian Kompetensi

Tujuan Pembelajaran
Dengan memperhatikan guru dalam memberikan informasi tentang teknik Silver Service siswa dapat:

Menjelaskan pengertian silver service Mengidentifikasi alat-alat perlengkapan secara tepat untuk silver service Mendemonstrasikan teknik penggunaan pelayanan Mendemonstrasikan teknik pelayanan silver service

Menjelaskan dengan baik pengertian silver service Menjelaskan cirri-ciri silver service Mengidentifikasi peralatan yang dapat digunakan pada silver service Menemonstrasikan teknik penggunaan Service spoon and fork Mendemonstarsikan teknik : - Menghidangkan hod plate - Mempresentasikan hidangan sebelum dihidangkan kepada tamu - Teknik memindahkan makanan dari platter service kepiring tam

File Perangkat Mengajar 2013

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Indikator Pencapaian Kompetensi Tujuan Pembelajaran


: Dengan mendengarkan informasi yang diberikan guru, siswa dapat: Melaksankan hubungan antara kepala koki dan staff penyajian agar pelayanan silver service dapat berjalan dengan baik Menjelaskan komunikasi antara bagian restoran dari staff dapur: - Captain order - Papan pengumuman - System komputerisasi - Komunikasi lisan - Tempat pengambilan makanan (aboyeur) Menerapkan system komunikasi yang mencakup: - Out courses - Pengaturan waktu - Permintaan khusus

Dengan mendengarkan informasi yang diberikan guru, siswa dapat: Menyediakan kebutuhan area pelayanan dengan memperhatikan kebersihn lingkungan kerja yang bersih Menata meja secara : - Table dhote cover - Elaborate cover Mendemonstrasikan teknik pelayann secara silver service Menyiapkan ruang dan persiapan yang digunakan Menyediakan kebutuhan area pelayanan Menata meja secara: - Table dhote cover - Elaborate cover Mendemonstrasikan teknik pelayanan secara silver service

Materi Ajar

Pengertian silver service (Konsep) Cirri-ciri pelayanan secara silver service (Prinsip) Identifikasi peralatan yang digunakan untuk pelayanan silver service Mendemonstrasikan teknik pelayanan secara silver service (Prosedur) - Menghidangkan hod plate - Mempresentasikan hidangan sebelum disajikan - Teknik memindahkan makanan dari platter ke piring tamu - Teknik memberikan souce Komunikasi antara bagian restoran dan staff dapur seperti: - Captain order - Papan pengumuman - System komputerisasi - Komunikasi lisan - Tempat pengambilan makanan (aboyeur) Menerapkan system komunikasi yang mencakup : (Prosedur)

File Perangkat Mengajar 2013

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Out courses Pengaturan waktu Pemintaan khusus

Mendiskusikan persiapan ruang yang digunakan untuk pelayanan (Konsep) Mendemonstrasikan penataan meja yang digunakan dan teknik mengganti peralatan yang sesuai dengan pilihan makanan (Prosedur dan Konsep) Mendemonstrasikan pelayanan makanan secara silver service (Prosedur) NILAI-NILAI PBKB & KEWIRAUSAHAAN Kemampuan berkomunikasi Peduli orang lain Demokratis Alokasi Waktu
BEBAN BELAJAR WAKTU

:
BENTUK KEGIATAN/TUGAS

TM PT KMTT

Kegiatan dalam pembelajaran Siswa melaksanakan praktik

Metode Pembelajaran Ceramah Diskusi Demonstrasi Presentasi Praktik

File Perangkat Mengajar 2013

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran : KEGIATAN PEMBELAJARAN GURU SISWA KEGIATAN BELAJAR PERTEMUAN 1 A. PENDAHULUAN

NILAI-NILAI KARAKTER

WAKTU 15 Menit

PERALATAN PENDUKUNG

Berdoa Ceck kehadiran Mengulangi kembali pelajaran yang lalu dengan cara : - Memberikan pertanyaanpertanyaan yang berhubungan dengan materi yang terdahulu Coba jelaskan bagaimana ciri-ciri American Service ? - Memberikan keterangan singkat mengenai materi yang lalu dan menghubungkan dengan materi yang akan dipelajari

- Berdoa

- Menjawab pertanyaan yang di berikan guru

Komunikasi Tanggungja wab Teliti Jujur Saling menghargai Peduli lingkungan

Daftar hadir siswa

B. KEGIATAN INTI
a. EKSPLORASI - Guru memberikan informasi kepada siswa tentang materi yang dipelajari Siswa mendapatkan informasi dari guru tentang penjelasan materi yang sedang dipelajari Siswa melaksanakan diskusi

180 Menit Diktat pelayanan makanan

b. ELABORASI Siswa dibagi beberapa kelompok untuk mendiskusikan materi yang telah diterangkan c. KONFIRMASI Guru memberikan umpan

File Perangkat Mengajar 2013

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran KEGIATAN PEMBELAJARAN GURU SISWA C. KEGIATAN AKHIR 30 menit Melaksanakan penilaian - Melaksanakan dengan metode : tes tulis - Tes tulis KEGIATAN BELAJAR PERTEMUAN II 15 Menit A. PENDAHULUAN Berdoa Ceck kehadiran siswa Membicarakan kembali teori yang telah diberikan pada peserta didik dengan cara: - Tanya jawab Memberikan keterangan singkat mengenai materi yang telah disampaikan 180 Menit B. KEGIATAN INTI d. EKSPLORASI Guru memberikan

NILAI-NILAI KARAKTER

WAKTU 30 menit

PERALATAN PENDUKUNG

informasi tentang : - komunikasiantara bagian restoran dan staff dapur - menerapkan system komunikasi yang mencakup : Out Cource Pengaturan waktu Permintaan khusus e. ELABORASI Siswa dibagi beberapa kelompok untuk mendiskusikan materi yang telah diterangkan f. KONFIRMASI Guru memberikan umpan

C. KEGIATAN AKHIR Melaksanakan penilaian dengan metode : - tes tulis

30 menit

File Perangkat Mengajar 2013

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

Penilaian Hasil Belajar

Instrumen Penilaian, kisis,kisi soal, dan kartu soal terlampir Sumber belajar Waiter Hand Book Modul Russian Service Bahan Tayangan Peralatan Restoran Perangkat Penilaian :

Diperiksa Ketua Program

Padang, 14 Mei 2013 Guru Mata Pelajaran

Dra. Hj. Zesmi NIP. 19570829 198603 2 003 Disyahkan oleh Kepala SMK N 9 Padang

Dra. Syofyanetti NIP. 19620715 198903 2 001 disetujui oleh Wakil Kurikulum

Drs. Raymon M.Pd NIP. 19690805 199303 1 004

Dra. Ilna NIP. 19640328 198803 2 002

Hasil Penilaian Kompetensi


File Perangkat Mengajar 2013

Rencana Pelaksanaan Pembelajaran

Kode Unit Kompetensi Dasar Nama peserta atau siswa Nama penilai

: 099KK03 : Menyediakan Russian Service : :

Peserta dinilai:

Kompeten

Kompetensi yang akan dicapai

Umpan balik untuk Peserta

Tanda tangan Peserta telah diberitahu tentang hasil penilaian dan alasan-alasan pengambilan keputusan Tandatangan penilai: Tanggal:

Saya telah diberitahu tentang hasil penilaian dan alasan-alasan pengambilan keputusan

Tandatangan peserta: Tanggal:

File Perangkat Mengajar 2013

Anda mungkin juga menyukai