Anda di halaman 1dari 19

PROPOSAL KEJURLAT MERPATI PUTIH DIY-JATENG

SekretariatMPUAJY:JlMricanBaruno28Yogyakarta CP:087738030220;08994547347

2014

PROPOSAL KEJURLAT MERPATI PUTIH DIY-JATENG


I. JUDUL

2014

Kejuaraan Antar Kelompok Latihan (Kejurlat) Merpati Putih Se DIY dan Jawa Tengah2014. II. PENDAHULUAN Bangsa Indonesia adalah bangsa yang kaya akan budaya dan seni. Budaya yang sampai saat ini tidak pernah usang ditelan zaman adalah seni beladiri Pencak Silat yang merupakan warisan leluhur bangsa Indonesia yang akan selalu ada karena akanselaludibutuhkanpadasetiapwaktudanzaman. Teknik beladiri yang sangat bermanfaat sebagai tindak pertahanan diri dalam situasi yang mendesak serta teknis keilmuan pernafasan yang amat sangat berguna dalam membantu menyembuhkan berbagai penyakit merupakan hasil yang didapat dariproseslatihanyangdilakukanolehanggotaMerpatiPutih. Proses latihan yang telah lama dilakukan oleh anggota Merpati Putih di setiap kelompoklatihantidaklahakanadagunanyatanpadilakukanrealisasiataupunpraktek langsungkelapanganuntukmengukursejauhmanaproseslatihantersebutmembawa hasil yang efektif dan efisien. Untuk merealisasikan hasil yang didapat dari proses latihan tersebut adalah dengan mempraktekkan atau menyalurkan potensi yang dimilikikearahyangpositif. Latihan rutin yang dilakukan oleh anggota Merpati Putih yang bernaung di bawahPerguruanPencakSilatBeladiriTanganKosongMerpatiPutihmerupakansalah satu bentuk kepedulian kami anggota perguruan sebagai mahasiswa Universitas Atma Jaya Yogyakarta yang tergabung di dalamnya untuk ikut melestarikan budaya bangsa,dalamhalinipencaksilat. Perguruan Pencak Silat Beladiri Tangan Kosong Merpati Putih yang tergabung dalam Ikatan Pencak silat Indonesia (IPSI) merasa perlu melakukan penyegaran, penyeleksian dan penjajakan caloncalon atlet pencak silat yang nantinya dihasilkan atletatlet handal dan mampu memberikan kontribusi baik untuk nama perguruan maupundaerah.
SekretariatMPUAJY:JlMricanBaruno28Yogyakarta CP:087738030220;08994547347

PROPOSAL KEJURLAT MERPATI PUTIH DIY-JATENG

2014

Mencari dan menyeleksi bibitbibit pesilat yang handal tidak cukup hanya sebatasditingkatsatukelompoklatihansajanamunperludilakukansuatueventyang berjenjang. Event yang saat ini hendak digelar oleh Unit Kegiatan Mahasiswa PPS BETAKO Merpati Putih Universitas Atma Jaya Yogyakarta adalah Kejuaraan Antar Kolat Se DIY dan Jawa Tengah bagi anggota Perguruan Merpati Putih yang saat ini tersebardibeberapatempatdiSleman. Guna mempersiapkan dan melaksanakan event di atas perlu adanya berbagai macam dukungan dan kontribusi dari berbagai pihak. Karena bagaimanapun ide dan keinginan untuk melaksanakan suatu kegiatan tanpa adanya dukungan dari berbagai pihakmustahilsuatukegiatandapatterlaksanadenganbaik. III. LANDASANKEGIATAN

1. TriDharmaPerguruanTinggi 2. PeraturanPemerintahNo.30tahun1990tentangPerguruanTinggi. 3. Surat Keputusan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 155/U/1990 tentang petunjuk penyelenggaraan organisasi kemahasiswaan. 4. PeraturanpertandinganIkatanPencakSilatSeluruhIndonesia. 5. PeraturanpertandinganPPSBetakoMerpatiPutih. 6. Program Kerja Unit Kegiatan Kemahasiswaan Merpati Putih Universitas Atma JayaYogyakartaperiode2013/2014. IV. TUJUAN

1. Sabagai ajang menyambung tali Silaturrahim antar kelompok latihan ( kolat ) Merpati Putih Se DIY dan Jawa Tengah pada umumnya dan antar sesama anggotapadakhususnya. 2. MelestarikanbudayaleluhurbangsaIndonesia. 3. Meningkatkansemangatkompetisidibidangolahraga.
SekretariatMPUAJY:JlMricanBaruno28Yogyakarta CP:087738030220;08994547347

PROPOSAL KEJURLAT MERPATI PUTIH DIY-JATENG

2014

4. Menumbuhkan kecintaan akan olah raga Pencak Silat di kalangan generasi mudadanpelajar. 5. Mencaridanmenyeleksiparacaloncalonatletberprestasipencaksilat. 6. Menciptakan civitas akademika(mahasiswa) yang disiplin, sehat jasmani dan rohanimelaluiolahragaPencakSilat V. SASARAN Sasaran kegiatan ini adalah peserta kelompok latihan Merpati Putih yang tersebardiprovinsiDIYdanJawaTengah VI. WAKTUDANTEMPAT :JumatMinggu :79Februari2014 :AulaKampus1FakultasHukum(GedungAlfonsus)UniversitasAtma JayaYogyakarta.Jl.MricanBaruno28Yogyakarta VII. BENTUKKEGIATAN Bentuk kegiatan dari Kejuaraan Antar Kolat kali ini adalah

Hari Waktu Tempat

pertandingankategoritanding,seniTGRdantenaga VIII. SUSUNANPANITIA (Terlampir)


SekretariatMPUAJY:JlMricanBaruno28Yogyakarta CP:087738030220;08994547347

Penjelasandetailpertandinganterlampir.

PROP POSAL KE EJURLAT MERPAT TI PUTIH D DIY-JATE ENG


IX. PENUTUP

2014 4

Demik kian Proposa al pemberita ahuan ini kami buat, seb bagai bahan acuan dalam pelaksana aan kegiatan n Kejuaraan n Pencak Sila at Merpati Putih antar Kolat Se DIY dan Jawa a Tengah 2014, 2 terima a kasih ata as segala pe erhatian, du ukungan da an kerjasama anya,besarharapankam miakanpart tisipasisaudara/idalamkegiatanini.


Sekretaria atMPUAJY:Jl lMricanBaruno28Yogyak karta C CP:087738030220;089945 547347

PROPOSAL KEJURLAT MERPATI PUTIH DIY-JATENG Lampiran1 SUSUNANPANITIA

2014

Pelindung :Rektor(WakilRektorIII)UniversitasAtmaJayaYogyakarta AnggotaDewanGuruPPSBetakoMerpatiPutih,HMAPurwono KetuaCabangPPSBETAKOMPSleman :KepalaKantorKACM :KetuaUKMMerpatiPutihUAJY

Penasihat

Penanggungjawab

PantitiaPelaksana Ketua Sekretaris Bendahara SeksiAcara :RadiawanPratyantoro/090417749(koordinator) :BonifaciusHugoUdananto/100510290 :NikoDariatmoHasugian/120214425 :Gonerian/110510517 :PetraSadwikaN/090417581(koordinator)

SeksiPerlengkapan SeksiDokumentasi SeksiP3K

:ChristoferPandapotanPurbaa/130815068(koordinator) :AzmiAddyPratamaGumay/070903233(koordinator) :ThomasNovanWijaya/090417729(koordinator) :SeptianDwi(Koordinator/DiklatMerpatiPutihCabangSleman)

SeksiKonsumsi SeksiPertandingan

SekretariatMPUAJY:JlMricanBaruno28Yogyakarta CP:087738030220;08994547347

PROPOSAL KEJURLAT MERPATI PUTIH DIY-JATENG Lampiran2


SUSUNANACARA Jumat,7Februari2014 Waktu 08.0009.00 08.0012.00 12.0013.00 13.0018.00 Sabtu,8Februari2014 Waktu 08.0012.00 12.0013.00 13.0018.00
SekretariatMPUAJY:JlMricanBaruno28Yogyakarta CP:087738030220;08994547347

2014

NamaKegiatan Upacarapembukaandansambutan

Tempat

AulaKampus1 Pertandingan(BabakPenyisihan) Ishoma Pertandingan(BabakPenyisihan) AulaKampus1

NamaKegiatan Pertandingan(BabakPenyisihan) Ishoma Pertandingan(BabakSemiFinal)

Tempat AulaKampus1 AulaKampus1

PROPOSAL KEJURLAT MERPATI PUTIH DIY-JATENG


Minggu,9Februari2013 Waktu 08.0012.00 12.0013.00 NamaKegiatan Pertandingan(SeniTGR,staminadantenaga) Ishoma Tempat

2014

AulaKampus1

13.0018.00

Pertandingan(BabakFinal)

AulaKampus1

18.0019.00

Ishoma

19.0021.00

Pertandingan(BabakFinal) PengumumanJuara,Penyerahanmedalidan UpacaraPenutupan

AulaKampus1

21.0022.00

AulaKampus1


SekretariatMPUAJY:JlMricanBaruno28Yogyakarta CP:087738030220;08994547347

PROPOSAL KEJURLAT MERPATI PUTIH DIY-JATENG Lampiran4


KETENTUANKEGIATAN 1. KETENTUANPESERTADANKONTINGEN KENTENTUANKONTIENGEN

2014

1. Kontingen adalah perwakilan 1 (satu) Kelompok Latihan (Kolat) yang terdaftar di Cabang dalamwilayahPengdaDIYdanJateng. 2. Dalam satu kontingen diperbolehkan menambah atlet dari kolat lain selama masih dalam satuCabang. 3. Kontingen wajib memberikan surat rekomendasi dari Cabang untuk keikutsertaan dalam Kejurlat. KETENTUANPESERTA 1. Peserta adalah anggota aktif PPS Betako Merpati Putih yang terdaftar di cabang cabang di dalamwilayahDIYdanJawaTengah. 2. Berusiaminimal15tahunpada6Februari2014,bagipesertayangberusiadibawah17tahun wajib menyertakan surat izin oang tua, dan segala bentuk resiko ditanggung oleh kontingen masingmasing. 3. BelumpernahjuaradalamkejuaraanpencaksilattingkatNasional. 4. Pesertadiperbolehkanmengikutimaksimal2(dua)kategoripertandingan 2. PERSYARATANPESERTA MenyerahkanFormSuratPernyataan(FormB) MenyerahkanFormBiodataPesertadanRekomendasi(FormC) MembayarbiayapendaftarankontingensebesarRp.125.000, Membayarbiayapendaftaranatlet KategoriTanding :Rp.70.000,/atlet

KategoriStaminadanTenaga :Rp.175.000, KategoriSeniTGR Tunggal Ganda : :Rp.70.000/atlet :Rp.80.000/pasang :Rp.90.000/regu

Regu

Menyerahkan fotocopy identitas diri peserta (KTM, Kartu Pelajar atau KTP) yang berlaku padawaktupendaftaran

SekretariatMPUAJY:JlMricanBaruno28Yogyakarta CP:087738030220;08994547347

PROPOSAL KEJURLAT MERPATI PUTIH DIY-JATENG

2014

Menyerahkan2lembarpasfoto3x4(pesertadiharapkanmenggunakanseragam Merpati Putih,latarbiru)

3. KATEGORIPERTANDINGAN 1. KategoriTanding a. Kuota atlet untuk kategori tanding tiap kolat hanya boleh mengirimkan 1 ( satu ) atletperkelas b. Pertandingan tanding dalam arena dengan peraturan IPSI (Ikatan Pencak Silat Indonesia)tahun2013. c. PesertadibagiberdasarkantingkatDasardanBalik d. Batasusiaminimalyangdapatmengikutikategoritandingadalahawal15tahun. KelasKategoriTandingTingkatDasar KelasKategoriTandingTingkatBalik

Putra Kelas A B C D E F Berat(kg) 45 50 >50 55 >55 60 >60 65 >65 70 >70 75 Kelas A B C D

Putri Berat(kg) 4550 >5055 >5560 >6065

Putra Kelas A B C D E F G Berat(kg) 45 50 >50 55 >55 60 >60 65 >65 70 >70 75 >75 80 Kelas A B C D

Putri Berat(kg) 4550 >5055 >5560 >6065

SekretariatMPUAJY:JlMricanBaruno28Yogyakarta CP:087738030220;08994547347

PROPOSAL KEJURLAT MERPATI PUTIH DIY-JATENG


2. KategoriTenaga a.

2014

Kuota pertandingan untuk kelas kategori Tenaga maksimal 2 (satu) orang per kontingen.DenganduakategoriuntukKategoriTenagaTingkatBalikPutradanKategori Tenaga Tingkat Balik Putri. Namun ada Quota maksimal untuk penyelenggaraan Kategori tenaga. Peserta sah adalah yang sudah mendaftar dan melunasi biaya administrasi pendaftaran kategori tenaga sebelum tanggal 6 Januari 2014. (Biaya kontingendapatdibayarkansaatdaftarulangdengankategorilain)

b.

Pendaftaran ke Petra Sadwika (087738030220); Bonifacius Hugo Udananto (08994547347).

c.

Mematahkan sasaran yang telah ditentukan (teknik dan materialnya) dalam waktu sesingkatmungkin,dengangerakpendekatanyangefisiendanefektif

d.

Pemukulan hanya dilakukan dalam 1(satu) kali kesempatan dan bila sudah menyentuh materialdianggapsudahmelakukanpemukulan.

e. f. g.

PesertaadalahanggotayangtelahmencapaitingkatanBalikIdanBalikII. Kuotamaksimalpesertatiapkategoriadalah15peserta. Adapunsasaranyangakanditandingkanantaralain: TingkatBalikPutra,sejumlah5(lima)sasaran,meliputi: i. 2(dua)betoncorCBlabil,denganteknikpunggungsikudatarkanan. ii. 3(tiga)betoncorCBBlabil,denganteknikcecakankanan. iii. 1(satu)batukalilabil,dengantekniktebangandatarkanan. iv. 1(satu)betoncorClabil,dengantekniksodokandatarkiri. v. 1(satu)stangrelstabil,dengantekniktebanganbawahkiri. TingkatBalikPutri,sejumlah5(lima)sasaran,meliputi: vi. 2(dua)betoncorCBlabil,denganteknikpunggungsikudatarkanan. vii. 3(tiga)betoncorCBBlabil,denganteknikcecakankanan. viii. 1(satu)betoncorClabil,dengantekniktebangandatarkanan. ix. 1(satu)betoncorClabil,dengantekniksodokandatarkiri. x. 2(dua)stangdragonstabil,dengantekniktebanganbawahkiri.
Catatan:Betondimensibetonputra60x13x7cm,betonputrid60x13x6cm.


SekretariatMPUAJY:JlMricanBaruno28Yogyakarta CP:087738030220;08994547347

PROPOSAL KEJURLAT MERPATI PUTIH DIY-JATENG


IlustrasisusunanpeletakkansasaranKategoriPowerPutra. (untukPutriberbedadisasaranke3dan5) 3. KategoriSeni a.

2014

Kuota pertandingan untuk satu kelas kategori seni adalah 1 (satu) peserta per kontingen.

b.

Kategori Seni yang dipertandingkan adalah kategori seni IPSI dengan peraturan dan penilaiannya (kecuali pakaian pertandingan), meliputi Tunggal Putra dan Tunggal Putri, GandaPutradanGandaPutri,sertaBereguPutradanBereguPutri.

c.

Pakaian pertandingan adalah seragam Merpati Putih untuk semua kategori. Aksesoris pakaiandiperbolehkanditambahkansesuaiperaturanpertandinganKategoriseniIPSI.

d.

Kuotapesertamaksimaltiapkategoriadalah10peserta.


SekretariatMPUAJY:JlMricanBaruno28Yogyakarta CP:087738030220;08994547347

PROPOSAL KEJURLAT MERPATI PUTIH DIY-JATENG


4. TATACARAPENDAFTARAN 1. WaktuPendaftaranawaldimulaidariproposalditerimasampai5Februari2014.

2014

2. Khusus kategori Tenaga, batas maksimal pendaftaran tanggal 6 Januari 2014. Dan sudah melunasibiayapendaftaranuntukkategoritenaga,yaitusebesar: TingkatBalik :Rp.175.000,/atlet

3. MengisiFormAdanFormD 4. Form pendaftaran yang telah diisi dapat dikirim ke panitia melalui

Ukm.mp_uajy@yahoo.comataulangsungkesekertariatUKMMerpatiPutihKolatUAJY. Sekertariat : Aula Kampus 1 Universitas Atma Jaya Yogyakarta Jalan Mrican Baru No 28,

Yogyakarta 55281 Selasa dan Jumat pukul 19.00 s/d 21.00 WIB, Yogyakarta 55283. Contact PersonPanitia:PetraSadwika(087738030220);BonifaciusHugoUdananto(08994547347) 5. Membayarbiayapendaftarankontingensebesar:Rp.125.000,danpeserta 1. UntukkategoriTanding :Rp.70.000,/atlet

2. Untukkategoristaminadantenaga:Rp.175.000,/atlet 3. UntukkategoriSeniTGR :

Tunggal:Rp.70.000/atlet Ganda:Rp.80.000/pasang Regu :Rp.90.000/regu

melalui no rekening BRI 002901013132535 a.n. Bonifacius Hugo Udananto maksimal tanggal 5 Februari 2014 jam 12.00 WIB. Panitia tidak menerima pembayaran dalam bentuk cash pada pendaftaran ulang. Bukti pembayaran diemail dengan form pendaftaran kepada email panitia. Kontingen dan peserta statusnya aktif dan akan dipertandingkandalamKejurlat. 6. Bila pembayaran dilaksanakan tepat pada hari pendaftaran ulang (6 Februari 2014), mohon memberitahu kepada panitia sebelumnya. Dan status kontingen pada posisi cadangan. Apabila quota pertandingan masih ada, akan langsung dimasukkan sesuai urutan pendaftar kontingen pada hari daftar ulang. Apabila quota pertandingan penuh, dengan menyesal panitiaberhakmenolakdanmengembalikanuangpendaftaran100%. 7. Bila mendaftarkan peserta susulan setelah melakukan pendaftaran seperti butir 4, maka pesertasusulantetapdiberlakukansamasepertipadabutir6. 8. Padasaatpendaftaranulangmanagerkolatmengisidanmenyerahkan: FormPendaftaran(FormA) FormSuratPernyataan(FormB)

SekretariatMPUAJY:JlMricanBaruno28Yogyakarta CP:087738030220;08994547347

PROPOSAL KEJURLAT MERPATI PUTIH DIY-JATENG


FormBiodataPesertadanRekomendasi(FormC) FormDaftarPeserta(FormD)

2014

Foto Copy Bukti pembayaran Kontingen dan peserta dengan menunjukkan pula bukti asli. Fotocopyidentitasdiripeserta(KTM,KartuPelajaratauKTP) Menyerahkan 2 lembar pas foto 3x4 (peserta diwajibkan menggunakan seragam MerpatiPutih,latarbiru)

9. TechnicalMeetingdilaksanakan padatanggal 6 Februari 2014 pukul 17.00 selesai di Ruang Gedung Alfonsun Universitas Atma Jaya Yogyakarta ( Kampus I , Fakultas Hukum) Jl. Mrican Baru no 28 Yogyakarta yang dihadiri oleh manager tim atau official masingmasing kontingen.TechnicalMeetingdipimpinolehketuawasitjuri. 5. JUARADANHADIAH 1. KetentuanJuara KelasyangdiperhitungkanuntukperhitungankategorijuaraI,II,IIIantaralain: Kategoritandingkelasputradanputridiadakanapabilapesertalebihdaridua(>2)orang per kelas. Jika peserta kelas tanding hanya berjumlah 2 ( dua ) orang dalam satu kelas makatidakdipertandingkan. Kategori seni TGR putra dan putri diadakan dengan sistem pool apabila lebih dari empat (>4) orang peserta. Jika peserta kategori seni TGR hanya berjumlah empat (4) orangmakaakandilangsungkanbabakfinal(tanpapenyisihan).Danapabilahanyaada 2pesertadalamsatukategori,makatidakakandipertandingkan. Kategori Stamina dan Tenaga diadakan apabila peserta mencapai lebih dari dua (>2) orangperkelas. Untukmengetahuikelasyangakandipertandingkan,Panitiaakanmengumumkandaftar pertandingan yang akan ditandingkan pada tanggal 5 Februari 2013 jam 20.00WIB. Demikelancaranbersama,diharapkantiapkontingenmengikutipetunjukpendaftaran. Pendaftaran tanggal 6 Februari 2014 tetap akan dilayani, namun bila ditolak (karena alasan kuota penuh atau peserta kurang dalam kelasnya) menjadi resiko kontingen bersangkutan. 2. Ketentuanjuaraumum Peraih juara umum diperhitungkan atas peraihan banyaknya medali Emas terbanyak. Bila medaliemasyangdiperolehsamaakandilihatmedaliperakterbanyaksebagaipemenang.
SekretariatMPUAJY:JlMricanBaruno28Yogyakarta CP:087738030220;08994547347

PROPOSAL KEJURLAT MERPATI PUTIH DIY-JATENG

2014

Bila medali emas dan perak yang diperoleh sama maka akan dilihat medali perunggu terbanyak. Bila perolehan medali sama banyak maka akan dilihat perolehan medali emas terbanyak dari kategori Tanding terlebih dahulu, bila masih sama dilihat dari perolehan emas dari TGR (semua kategori), Bila masih sama akan dilihat dari perolehan dari kategori Tenaga. Dan bila masih sama pula, maka akan diambil undi untuk menentukan Juara Umum. 3. Hadiah a. Kategoritanding,seniTGRsertastaminadantenga: JuaraI JuaraII JuaraIII :sertifikat+medaliemas :sertifikat+medaliperak :sertifikat+medaliperunggu :Sertifikat+PialaTetap

b. JuaraUmum

6. KETENTUANDANPERATURANPERTANDINGAN 1. Peraturan pertandingan kategori tanding dan kategori seni TGR menggunakan hasil MUNASIPSI2012 2. Apabila ada kontingen yang merasa tidak puas dengan hasil pertandingan dapat melakukan protes terhadap ketua pertandingan dengan mengisi formulir disertai uang administrasi sebesar Rp. 1.000.000, dan diajukan selambatlambatnya 15 menit setelah kejadian. Tanpa prosedur yang telah ditetapkan, protes dianggap tidak sah dan merupakanpelanggarantatatertib. 3. Apabila terjadi cidera atau kecelakaan dalam pertandingan, panitia hanya

memberikan pertolongan pertama di tempat pertandingan. Tindakan yang


berhubungan dengan resiko yang terjadi hingga dimungkinkan pesilat dibawa ke Rumah Sakit, panitia hanya sebagai pendamping yang akan memberikan rujukan rumah sakit terdekat. Biaya transportasi ke atau dari rumah sakit dan biaya selama di rumah sakit menjaditanggunganpihakkontingen.
SekretariatMPUAJY:JlMricanBaruno28Yogyakarta CP:087738030220;08994547347

PROPOSAL KEJURLAT MERPATI PUTIH DIY-JATENG

2014
FORMA

FORMULIRPENDAFTARAN KelompokLatihan :

Kepada : Yth. Panitia Pelaksana Kejuaraan antar Kelompok Latihan Merpati Putih Se DIY dan JawaTengah. Sayayangbertandatangandibawahini: Nama Jabatan No.Contact MenyatakanbersediamengikutiKejuaraanantarKelompokLatihanMerpatiPutihSeDIYdan JawaTengahpadatanggal79Februari2014diKolatUniversitasAtmaJayaYogyakarta,denganini kamisampaikanpendaftaranpesertadarikelompoklatihankami.Adapundaftarpesertaterlampir. Demikiandanatasperhatiannyakamisampaikanterimakasih. Yogyakarta,..2014 Hormatkami, ManagerKolat (..)
SekretariatMPUAJY:JlMricanBaruno28Yogyakarta CP:087738030220;08994547347

: : :

PROPOSAL KEJURLAT MERPATI PUTIH DIY-JATENG

2014
FORMB

SURATPERNYATAAN
Yangbertandatangandibawahini, NamaLengkap : Tempat/TanggalLahir : TingkatandiMP KelompokLatihan :D1/D2/B1/B2 :

Dalam rangkapenyelenggaraanKejuaraan antar Kelompok LatihanMerpatiPutihSeDIY dan JawaTengahpadatanggal79Februari2014diKolatUniversitasAtmaJayaYogyakarta.Denganini saya menyatakan siap secara fisik dan mental untuk bertanggungjawab atas PRIBADI SAYA selama kejuaraanberlangsungsesuaiketentuanyangberlaku Demikiansuratpernyataaninisayabuattanpaadatekanandanpaksaandaripihakmanapun.
Silahkandiperbanyak,sesuaidengankebutuhanmasingmasing SekretariatMPUAJY:JlMricanBaruno28Yogyakarta CP:087738030220;08994547347

,.2014 Yangmenyatakan,

(...)

PROPOSAL KEJURLAT MERPATI PUTIH DIY-JATENG

2014
FORMC

BIODATAPESERTADANREKOMENDASI KelompokLatihan NamaLengkap Tingkatan :.. :.. :D1/D2/B1/B2 :.. :.. :.. :L/P :AB/A/B/O : B F C G D Seni Tunggal Seni Ganda Seni Beregu Stamina & tenaga

Tempat/TanggalLahir AlamatdiYogyakarta Telepon

JenisKelamin GolonganDarah Kategoriyangdiikuti A Tanding E *Silangyangdiikuti

Calon peserta tersebut di atas di ijinkan untuk mengikuti Kejuaraan antar Kolat, setelah memenuhi persyaratanyangtelahditentukan. ManagerKolat () (...) CalonPeserta

Pelatih ()
Catatan : 1. 2. diisidenganhurufcapital pasfoto3x4dikumpulkanterpisah,ditulisnama,tingkatandankolat Silahkandiperbanyak,sesuaidengankebutuhanmasingmasing

SekretariatMPUAJY:JlMricanBaruno28Yogyakarta CP:087738030220;08994547347

PROPOSAL KEJURLAT MERPATI PUTIH DIY-JATENG

2014
FORMD

DAFTARPESERTA KelompokLatihan No 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 Mengetahui, KetuaKolat (.) (.) .,2014 ManagerKolat NamaAtlet Kategori/ Kelas(Pa/Pi) Tingkatan Keterangan

SekretariatMPUAJY:JlMricanBaruno28Yogyakarta CP:087738030220;08994547347

Anda mungkin juga menyukai