Anda di halaman 1dari 2

Jawaban pretest

1. Jelaskan apa yang dimaksud dengan account payable dan account purchase beserta
hubungan kedua akun tersebut pada modul accounting dan finance (20).
Account payable : mencatat segala transaksi yang berhubungan pengeluaran sebuah
perusahaan. Penambahan pada kolom credit akan terjadi jika terdapat tagihan (sudah
tervalidasi oleh bagian keuangan) yang harus dibayarkan oleh perusahaan, contoh
supplier invoice, sementara penambahan pada kolom debit akan terjadi jika tagihan
sesuai dengan referensi, misalnya supplier invoice, telah dibayar oleh perusahaan
(balance sheet).
Account purchase :
mencatat segala transaksi yang berhubungan pembelian di sebuah perusahaan.
Penambahan pada kolom debit akan terjadi jika tagihan pembelian telah divalidasi oleh
bagian keuangan di sebuah perusahaan.
Hubungan : nilai credit di account payableakan sama dengan nilai debit pada account
purchaseuntuk invoice yang sama.
2. Jika supplier dan customer invoice telah divalidasi dan belum dibayar oleh perusahaan dan
customer maka transaksi tersebut akan masuk ke akun dan pada kolom apakah di jurnal
akuntansi perusahaan? (20)
Supplier invoice yang telah divalidasi akan masuk ke akun payable kolom credit dan
akun purchasepada kolom debit
Customer invoice yang telah divalidasi akan masuk ke akun receivablekolom debit dan
akun sales pada kolom credit
3. Jelaskan perbedaan prosedur pada OpenERP 7.0 dalam mendefinisikan purchase product
dengan manufactured product! (20)
Purchase product :
Memilih Buy pada field supply method.

Manufactured Product
Memilih Manufacture pada field supply method dan perlu dibuat BoM

4 Jika inventory awal pada suatu produk di sebuah perusahaan adalah 15 kemudian perusahaan
tersebut telah memesan (namun belum sampai ke perusahaan) pesanan sebanyak 20 ke supplier
dan menerima order dari customer sebanyak 10 maka berapakah virtual stock produk tersebut
yang tercatat (belum dikirim ke customer)? (15):
Virtual stock = 15 + 20 10 = 25
5. Jelaskan perbedaan quotation dan purchase order pada purchase management! (10)
Quotation (Purchase) merupakan dokumen yang dibuat oleh bagian purchase di
sebuah perusahaan yang berisi tentang informasi informasi terkait pembelian /
pengadaan produk sebuah perusahaan kepada supplier
Purchase order dapat diartikan sebagai quotation (purchase) yang telah disetujui
oleh pihak yang berwenang di sebuah perusahaan.
6. Jelaskan minimal 2 tipe produk yang terdapat pada OpenERP! (10)
consumable: jumlah stok produk dapat memiliki nilai negatif tersebut.
Stockablejumlah stok produk tidak dapat memiliki nilai negatif.
Service : produk bukanlah sebuah produk yang dimanufaktur oleh perusahaan
tersebut, tidak akan ada inventory pada tipe produk ini.
7. Sales order yang belum dicek ketersediannya melalui check availability akan memiliki status
Waiting Availability dan jika sudah dicek dan tersedia akan berubah statusnya menjadi
availabledan ready to deliver . (10)

Anda mungkin juga menyukai