Anda di halaman 1dari 8

Oleh:

Yuskiana Dewi
(125634012)
Stevie Gadis (125634211)
Erwinda
(125634206)

PENGEMBANGAN
SILABUS

Pengertian silabus
Silabus adalah rencana pembelajaran pada suatu

dan/atau kelompok mata pelajara/tema tertentu


yang mencakup SK,KD, materi pembelajaran,
kegiatan pembelajaran, indikator pencapaian
kompetensi, penilaian, alokasi waktu, dan sumber
belajar.
PENGEMBANGAN SILABUS
1. Guru mata pelajaran atau
2. Kelompok guru mata pelajaran, atau

3. Musyawarah Guru Mata Pelajaran (MGMP) Dibawah

koordinasi dan supervisi Dinas Pendidikan


Kab/Kota/Provinsi

RAYON 134 UNIVERSITAS PASUNDAN


BANDUNG 2012

Prinsip Pengembangan
Ilmiah
Relevan
Sistematis
Konsisten
Memadai
Aktual dan Kontekstual
Fleksibel
Menyeluruh

KOMPONEN SILABUS
1. Standar Kompetensi
2. Kompetensi Dasar

3. Materi Pembelajaran
4. Kegiatan Pembelajaran
5. Indikator

6. Penilaian
7. Alokasi Waktu
8. Sumber Belajar
Catatan: Indikator dikembangkan berdasarkan KD

MEKANISME PENGEMBANGAN SILABUS


Materi
Pembelajaran

Analisis
SI/SKL/
SK-KD

Indikator

Kegiatan
Pembelajaran

Penilaian

Alokasi Waktu

Sumber Belajar

Format dan Model Silabus

RAYON 134 UNIVERSITAS PASUNDAN


BANDUNG 2012

LANGKAH-LANGKAH PENGEMBANGAN SILABUS


1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.

Analisis kebutuhan masyarakat Indonesia


Analisis Tujuan Pendidikan Nasional
Analisis kesiapan peserta didik
kajian terhadap desain kurikulum
Mengembangkan Kerangka dasar Kurikulum
penetapan struktur kurikulum
Merumuskan Kompetensi Inti
Reviu pengembangan silabus dari kompetensi dasar
Berdasarkan KD dan silabus dikembangkan buku teks peserta
didik dan buku panduan guru

Pertanyaan
Apakah terdapat perbedaan proses
penyusunan kurikulum KTSP dan kurikulum
2013?
2. Bagaimana prosedur pengembangan silabus
pada tahap validasi?
3. Jelaskan mekanisme pengembangan silabus
2013?
1.

RAYON 134 UNIVERSITAS PASUNDAN


BANDUNG 2012

Anda mungkin juga menyukai