Anda di halaman 1dari 7

OKLUSI TUBA EUSTACHIUS

KEPANITERAAN KLINIK SMF ILMU THT


RSAL DR.MINTOHARDJO
JAKARTA

DISFUNGSI TUBA
Gangguan ventilasi

Tidak ada supply udara dari nasofaring Udara dalam cavum


timpani terus terabsorpsi Penurunan tekanan udara
Retraksi membrana timpani
Dalam keadaan kronis menyebabkan efusi serosa, otitis media
supuratif, otitis media adhesiva

Gangguan fungsi proteksi

Insiden OM pada bayi dan anak lebih tinggi


Ruptur / perforasi membrana timpani Rentan infeksi dari
nasofaring / telinga luar

DISFUNGSI TUBA (2)


Gangguan fungsi drainase

Sekret dalam cavum timpani terkumpul Otitis media serosa

ETIOLOGI OKLUSI TUBA


Edema mukosa tuba

Infeksi bakteri / virus


Alergi
Trauma

Efek desakan muara tuba pada nasofaring

Adenoid besar (anak)


Ca nasofaring (dewasa

Striktur / sikatrik pada nasofaring


Tekanan udara yang tinggi

PENATALAKSANAAN
Kausatif

Edema mukosa

Anti inflamasi
Antibiotik
Anti alergi
Decongestan

Adenoid hipertrofi Adenoidektomi


Ca nasofaring Radiasi / kemoterapi

Valsava manuver Ekualisasi


Pipa ventilasi

THANK
YOU

Anda mungkin juga menyukai