Anda di halaman 1dari 20

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

MATERI VOLUME KUBUS DAN BALOK


Pembelajaran Discovery Learning

Oleh:
DENI FATKHUR ROKHMAN
12030174061
2012C

JURUSAN MATEMATIKA
FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM
UNIVERSITAS NEGERI SURABAYA

2015RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN(RPP)


Satuan Pendidikan

: Sekolah Menengah Pertama

Mata Pelajaran

: Matematika

Kelas/Semester

: VIII/2

Materi Pokok

: Bangun Ruang Sisi Datar

Pertemuan ke-

:3

Alokasi Waktu

: 2 x 40 Menit

A. Kompetensi Inti
1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya
2. Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab,
peduli (toleransi, gotongroyong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi
secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan
pergaulan dan keberadaannya
3. Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan
rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya
terkait fenomena dan kejadian tampak mata
4. Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan,
mengurai, merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak
(menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai
dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut
pandang/teori
B. Kompetensi Dasar
1.1 Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya.
2.3 Memiliki sikap terbuka, santun, objektif, menghargai pendapat dan karya
teman dalam interaksi kelompok maupun aktivitas sehari-hari.
3.9 Menentukan luas permukaan dan volume kubus, balok, prisma, dan limas.

C. Indikator
1.1.1

Berdoa sebelum dan sesudah pelajaran.

2.3.1

Memiliki sikap menghargai pendapat teman dalam interaksi

kelompok.
3.7.1

Menemukan formula volume kubus dan balok.

3.7.2

Menentukan volume kubus dan balok.

D. Tujuan
1. Dengan arahan dari guru, siswa berdoa sebelum dan sesudah pelajaran.
2. Dengan diskusi kelompok, siswa dapat memiliki sikap menghargai
pendapat teman dalam interaksi kelompok.
3. Dengan penyelesaian LKS, siswa dapat menemukan formula volume
kubus dan balok.
4. Dengan latihan soal, siswa dapat menentukan volume kubus dan balok.
E. Materi Ajar
Volume kubus dan balok
F. Metode Pembelajaran
Model

: Discovery Learning

Metode

: Diskusi, tanya jawab

G. Strategi Pembelajaran: Scientific


H. Langkah-langkah Pembelajaran
Pertemuan : Ke-3
KEGIATAN
Pendahuluan

ALOKASI

DESKRIKPSI KEGIATAN
1. Siswa

diberikan

tentang

tujuan

pembelajaran yang akan dicapai.


2. Siswa diberikan beberapa pertanyaan
untuk mengingatkan kembali tentang

WAKTU
5 menit

bagian-bagian kubus dan balok.


3. Siswa dimotivasi dengan menunjukkan
manfaat dari belajar materi volume
kubus dan balok
Misalnya:
Salah

satu

manfaat

mempelajari

materi volume balok adalah dapat


menghitung volume benda-benda yang
berbentuk kubus dan balok. Contohnya
Inti

bak mandi, kolam renang, dsb.


Tahap 1: Stimulation (pemberian

70 menit

rangsangan)
1.

Siswa

diarahkan

untuk

mengamati

gambar tumpukan batu bata yang


membentuk balok dan kubus, kemudian
memberikan

beberapa

pertanyaan.

(Powerpoint, Lampiran 7) mengamati


2.

Siswa

diberikan

kesempatan

untuk

menanyakan bagian-bagian yang belum


dipahami. menanya
Tahap 2: Problem statement (identifikasi
masalah)
3.

Siswa diberikan LKS dan pada setiap


pojok kanan atas LKS terdapat nomer
untuk

mengelompokkan

siswa.

Sehingga terdapat 5 kelompok berbeda


4.

Siswa diberikan beberapa informasi,


antara lain:

Untuk menemukan rumus volume


balok dan kubus pada pertemuan ini
menggunakan kubus satuan.

Banyaknya
mengisi

kubus
penuh

satuan

untuk

balok

dapat

dipandang sebagai volume balok.


5.

Siswa dibimbing dalam menentukan


dugaan

sementara

jawaban

dari

(hipotesis)

permasalahan

atas
yang

diajukan oleh guru.


Tahap 3: Data collection (pengumpulan
data)
6.

Siswa

diminta

untuk

melakukan

percobaan menemukan volume kubus


dan balok menggunakan kubus satuan
secara bergantian. Tiap kelompok diberi
waktu maksimal 5 menit.
(LKS Kegiatan 1, Lampiran 1 )
mengeksplorasi
7.

Siswa dibimbing dan didorong untuk


terlibat diskusi, serta diarahkan apabila
ada

kelompok

yang

mengalami

kesulitan.
Tahap 4: Data processing (pengolahan
data)
8.

Siswa

menganalisis

data

hasil

percobaan dan menyelesaikan LKS


Kegiatan 2 bersama kelompokknya
masing-masing. Mengasosiasi
Tahap 5:Verification (pembuktian)
9.

Siswa bersama guru membandingkan


hipotesis yang telah dibuat diawal
dengan hasil pengolahan data.

Tahap

6:

Generalization

(menarik

kesimpulan)
10. Satu

kelompok ditunjuk secara acak

untuk

mempresentasikan

hasil

diskusinya. mengkomunikasikan
11. Siswa

dari

kelompok

yang

tidak

presentasi memberikan umpan balik


terhadap

kelompok

yang

mempresentasikan hasil diskusinya di


depan

kelas.

menanya

dan

mengkomunikasikan
12. Siswa

menyimpulkan

hasil

dari

percobaan menemukan rumus volume


kubus dan balok melalui bimbingan
guru.
13. Siswa diberikan contoh soal yang
berkaitan dengan volume kubus dan
balok (Powerpoint, lampiran 7 )
14. Siswa diminta kembali ke tempat
duduk masing-masing.
15. Siswa diberikan latihan soal untuk
mengecek
Penutup

pemahamans

siswa.

(Lampiran 3)
1. Siswa bersama guru melakukan refleksi
terhadap

pembelajaran

yang

telah

dilakukan.
2. Siswa

diminta

untuk

mempelajari

materi berikutnya, yaitu tentang volume


prisma dan limas.

5 menit

I. Alat/Bahan/Sumber Belajar
1.

Media

: Powerpoint (PPT)

2.

Alat dan Bahan


a) Laptop
b) LCD projector
c) Balok transparan dilengkapi dengan kubus satuan.

3.

Sumber Belajar
a) LKS
b) Buku Matematika SMP Kelas VIII
c) Lembar Latihan Soal

J. Penilaian
1.

Prosedur Penilaian

Nmr.
1

Aspek yang dinilai

Teknik

Waktu

Penilaian

Penilaian

Pengamatan

Selama

Sikap
a) Berdoa sebelum dan sesudah
pelajaran.

pembelajaran.

b) Menghargai pendapat teman


2

dalam interaksi kelompok.


Pengetahuan
a) Menemukan

rumus

volume

Tes tulis

kubus dan balok.

Penyelesaian
LKS dan

b) Menentukan volume kubus dan

latihan soal.

balok.
2.

Instrumen Penilaian
a.

Lembar Kerja Siswa


(Lampiran 1)
Kunci jawaban LKS (Lampiran 2)

b.

Latihan Soal (Lampiran 3)


Kunci jawaban latihan soal dan pedoman penyekoran (Lampiran 4)

c.

Lembar Pengamatan Penilaian Sikap


(Lampiran 5)
Mengetahui,

........., ......, ............... 20...

Kepala SMP .

Guru Mapel Matematika.

( .........................................................)

( ............................................)

NIP/NIK :...

NIP/NIK :..

Lampiran 1
Lembar Kerja Siswa
Menemukan Rumus Volume Balok dan Kubus
Alokasi Waktu: 35 menit
Nama Anggota Kelompok/Nmr. Absen:
1. ..................................................
2. ..................................................
3. ..................................................
4. ..................................................
5. ..................................................
Kelas: ..............................

Kegiatan 1
Petunjuk: pada kegiatan ini, gunakan balok transparan dan kubus satuan yang
telah disediakan. Ingat, tiap kelompok hanya diberi waktu maksimal 5 menit
untuk menggunakannya.
1. Isikan kubus-kubus satuan hingga menutup alas balok.
2. Berapa ukuran panjang dan lebar alas balok tersebut ?
Panjang = .................. kubus satuan
Lebar = ....................kubus satuan
3. Berapa minimal kubus satuan yang diperlukan untuk menutup alas balok?

4. Berapa lapis susunan kubus satuan yang menutup alas balok yang dibutuhkan
agar balok terisi penuh dengan kubus satuan? ...
5. Sekarang, perkirakan berapa kubus satuan yang dibutuhkan untuk memenuhi
balok? Jelaskan caramu menemukannya.
...

Kegiatan 2
Pada kegiatan ini, lengkapilah tabel berikut dan jawab pertanyaan dengan benar.
(Petunjuk: Isilah baris nomor 1 berdasarkan data yang kamu peroleh pada
kegiatan 1)
Volume
Nmr.

Gambar

Ukuran

(Banyak
kubus

p l t

satuan)

1. Amatilah isian pada kolom volume, p, l, dan t. Apakah ada hubungannya?

Jika ada, coba tuliskan hubungan antara volume, p, l, dan t pada balok secara
umum.
Volume= .................................................

2. Amatilah isian pada kolom volume dan kolom

p l t . Apakah selalu

sama?
3. Berdasarkan nomor 1 dan 2, apakah yang dapat kamu simpulkan?

4. Ingat bahwa kubus merupakan balok dengan ukuran panjang, lebar, dan tinggi
yang sama (atau biasa disebut dengan rusuk).
Jadi, volume kubus = ...........................................................

Lampiran 2
Alternatif Jawaban LKS
Kegiatan 1
2. Panjang = 5. kubus satuan
Lebar = 3 kubus satuan
3. 15 kubus satuan
4.

4 lapis

5. 60, dengan

p l t

Kegiatan 2
Nmr.

Gambar

Volume

Ukuran
p
l
t

p l t

16

16

24

24

32

32

1.

Volume=p l t

2. Ya, isian kolom volume dan kolom l t


3.

Volume balok= p l t

4.

Volume kubus=s s s=s

Lampiran 3
Latihan Soal

(Waktu: 20 menit)
Nama/Kelas/Nmr. Absen: .....................................
Kerjakan soal-soal di bawah ini dengan benar!
1. Diketahui luas permukaan sebuah kotak berbentuk kubus 96 cm2. Hitunglah
volume kotak tersebut.
2. Diketahui tempat penampungan air berukuran panjang 60 cm, lebar 50 cm,
dan tinggi 100 cm berisi air penuh. Berapakah volume tempat penampungan
air tersebut?
3. Perhatikan gambar di bawah ini.

Hitunglah volume kotak minuman


tersebut.

Lampiran 4
Kunci Jawaban Latihan Soal dan Pedoman Pengskoran
Nmr.
1

Jawaban
luas permukaan kotak=96 cm 2

Skor
5
5

6 s 2=96
s 2=16

s=4

volume kotak=s 3

43

444

64

Jadi, volume kotak tersebut adalah 64 cm3.


volume= p l t
60 50 100

300.000

Jadi, volume tempat penampungan air tersebut


3

adalah 300.000 cm3.


volume= p l t
7 4,2 10,2
299,88

5
5
5

Jadi, volume kotak minuman tersebut 299,88 cm3.


Total Skor

70

Nilai yang diperoleh =

Skor yang diperoleh


100 Lampiran 5
skor maksimal

Lembar Pengamatan Penilaian Sikap


Mata Pelajaran

: Matematika

Kelas/Semester

: VIII/2

Tahun Pelajaran

: 2014/2015

Waktu Pengamatan

:selama pembelajaran

Indikator sikap spiritual (berdoa sebelum dan sesudah pelajaran):


1. Kurang baik jika tidak pernah berdoa sesudah dan sebelum pelajaran.
2. Baik jika kadang berdoa sesudah dan sebelum pelajaran.
3. Sangat baik jika selalu berdoa sesudah dan sebelum pelajaran.
Indikator sikap menghargai pendapat teman dalam diskusi kelompok.
1. Kurang baik jika sama sekali tidak berusaha untuk memberi kesempatan
kepada teman lain berpendapat dalam kegiatan kelompok.
2. Baik jika menunjukkan sudah ada usaha untuk memberi kesempatan kepada
teman lain berpendapat dalam kegiatan kelompok tetapi masih belum
konsisten.
3. Sangat baik jika menunjukkan adanya usaha untuk memberi kesempatan
kepada teman lain berpendapat dalam kegiatan kelompok secara terus
menerus dan konsisten.

Bubuhkan tanda pada kolom-kolom sesuai hasil pengamatan.


Nmr.

Nama Siswa
KB

Keterangan:
KB

: Kurang baik

: Baik

SB

: Sangat baik

Menghargai

Berdoa
B

SB

Pendapat Teman
KB
B
SB

Lampiran 6
Materi Ajar

Volume Kubus dan Balok


Pernahkah kamu memperhatikan kumpulan batu bata yang akan
digunakan untuk membangun rumah? Dapatkah kamu menyusun kumpulan batu
bata itu menjadi bentuk balok atau kubus?Kumpulan batu bata pada gambar di
bawah ini membentuk bangun kubus dan balok.

Banyaknya batu bata yang membentuk bangun kubus atau balok dapat
dipandang sebagai volume kubus atau volume balok.Bila kamu membuat bentuk
balok dari 32 batu bata, maka volume balok itu adalah 32 batu bata.Kemudian bila
kamu membentuk kubus dari 16 batu bata, maka volume kubus itu 16 batu bata.
Perhatikan gambar balok di samping!
Tempatkan atau isikan kubus dengan
panjang 1 cm sebagai kubus satuan pada
dasar balok.
Banyak kubus satuan untuk menutup dasar
balok adalah 10 x 4 = 40
(Ingatlah arti perkalian)
Berapa banyak lapisan untuk mengisi penuh balok dengan kubus satuan?

Ternyata terdapat 3 lapisan.


Sehingga banyaknya kubus satuan untuk
mengisi penuh balok adalah 3 x 40 = 120.
Jadi volume balok itu adalah 120 kubus
satuan atau volume balok itu adalah 120 cm 3karena volume satu kubus satuan 1
cm3.Dengan cara lain, volume balok itu dapat diperoleh dari perkalian nilainilai
ukurannya (panjang, lebar dan tinggi). Volume balok di atas = 10 x 4 x 3 = 120.
Dengan memperhatikan proses mengisi ruangan berbentuk balok yang
diketahui ukurannya dengan kubus satuan, maka dapat dirumuskan volume balok
berikut.
Volume balok = p l t

Dengan analogi yang sama, dapat diperoleh volume kubus sebagai berikut:
Volume kubus=r r r=r 3

Lampiran 7
Powerpoint

tersebut ?

tersebut ?

Anda mungkin juga menyukai