Anda di halaman 1dari 4

Laboratorium Bahan Galian Sie.

Petrologi 2014

TUGAS ASISTENSI
GRANODIORIT

Oleh :
RADITYO PRAKOSO
111.130.039
PLUG 4

LABORATORIUM BAHAN GALIAN SIE. PETROLOGI


PROGRAM STUDI TEKNIK GEOLOGI
FAKULTAS TEKNOLOGI MINERAL
Nama : Radityo Prakoso
NIM : 111.130.039
Plug : 4

Page 1

Laboratorium Bahan Galian Sie. Petrologi 2014

UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL VETERAN


YOGYAKARTA
2014

Nama : Radityo Prakoso


NIM : 111.130.039
Plug : 4

Page 2

Laboratorium Bahan Galian Sie. Petrologi 2014

GRANODIORIT
Batuan

granodiorit

adalah

batuan beku asam plutonik yang


sekilas

mirip

dengan

granit.

Granodiorit termasuk batuan asam


dikarenakan batuan ini mengandung
mineral

plagioklas

daripada

K.

lebih

banyak

Feldspar. Granodiorit

diambil dari 2 nama batuan beku, yaitu


Granit dan Diorit. Pembeda granodiorit
dengan

granit

adalah,

granodiorit

memiliki kandungan plagioklas yang


lebih mendominasi dibandingkan alkali feldspar. Sementara perbedaan granodiorit
dengan diorit adalah kehadiran kuarsanya. Pada granodiorit, kandungan kuarsa lebih
banyak jika dibandingkan dengan diorit. Batuan beku ini memiliki warna yang lebih
gelap dibandingkan dengan granit. Hal ini disebabkan karena batuan beku ini
memiliki kandungan mineral biotit mika dan hornblende yang melimpah.
Batuan granodiorit biasanya memiliki struktur massif, biasanya memiliki
derajat kristalisasi holokristalin, dan derajat granularitas faneritik. Biasanya memiliki
bentuk kristal euhedral dengan relasi panidiomorfik granular. Batuan ini memiliki
komposisi mineral Plagioklas, Kuarsa, Orthoklas, Biotit, dan Hornblende.
Batuan granodiorit terbentuk dari intrusi magma yang jenuh dengan silika,
lalu membeku di batholith ataupun stock yang berada di bawah permukaan bumi.
Setelah itu, batuan granodiorit bisa tersingkap ke atas permukaan jika ada tenaga
endogen sehingga mengalami uplift dan erosi. Batuan ini biasanya digunakan sebagai
bahan untuk membuat jalanan aspal, dan digunakan sebagai bahan untuk ornament.

DAFTAR PUSTAKA

Nama : Radityo Prakoso


NIM : 111.130.039
Plug : 4

Page 1

Laboratorium Bahan Galian Sie. Petrologi 2014

Alden,

Andrew.

2009,

Granodiorite,

available

at

http://geology.about.com/od/rocks/ig/igrockindex/rocpicgranodiorite.htm. Diakses 16
Maret 2014.
Anonim,

2013,

Granodiorite,

available

at

http://en.wikipedia.org/wiki/Granodiorite. Diakses 16 Maret 2014.

Nandya R, Shandy. 2011, Asosiasi Mineral Terhadap Batuan, available at


http://shin-shanshan.blogspot.com/2011/07/asosiasi-mineral-dalam-batuan.html.
Diakses 16 Maret 2014

Nama : Radityo Prakoso


NIM : 111.130.039
Plug : 4

Page 2

Anda mungkin juga menyukai