Anda di halaman 1dari 23

PETUNJUK PELAKSANAAN

PROSES PENERIMAAN ANGGOTA BARU IMG-ITB


2014

IKATAN MAHASISWA GEODESI


INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG
2014

ALUR BERPIKIR PPAB IMG ITB 2014


Latar Belakang PPAB IMG ITB
Tujuan PPAB IMG-ITB
Target PPAB IMG ITB
Materi
Metodologi
Bank Metode
Persiapan Pelaksanaan
Pelaksanaan
Evaluasi Keberterimaan Materi

Habis

Waktu

Belum habis

Seluruh
materi
diterima

Selesai

PPAB IMG ITB 2014 RAHASIA

Ya

Tidak

BAB I
PENDAHULUAN

I.

Latar Belakang PPAB IMG-ITB


AD/ART IMG-ITB
-

AD IMG ITB pasal 6 tentang keanggotaan

ART IMG ITB pasal 1 dan 2 tentang keanggotaan

Analisis Kondisi Kebutuhan IMG-ITB


-

Hasil kuisioner menyatakan bahwa kurangnya rasa kekeluargaan dan


fasilitas keprofesian di IMG-ITB

Misi Ketua IMG-ITB


-

Misi no.2 Ketua IMG-ITB yang isinya Mewujudkan IMG-ITB yang nyaman
bagi anggotanya untuk berkegiatan

II.

Tujuan PPAB IMG-ITB 2014


Menerima anggota baru IMG ITB melalui proses membentuk calon anggota IMG ITB
menjadi keluarga yang solid dan pantang menyerah serta menanamkan keprofesian
Geodesi dan Geomatika

III.

Target PPAB IMG-ITB 2014


1. Calon anggota IMG-ITB menjadi anggota IMG ITB yang berhubungan erat,
mengedepankan kepentingan bersama, tidak mudah putus asa yang disertai
kemauan keras dalam berusaha dan memiliki peranan dalam mencapai tujuan
yang sama.
2. Calon anggota IMG-ITB mengenal keprofesian Teknik Geodesi dan Geomatika
ITB.

IV.

Pelaksana Kegiatan :

PPAB IMG ITB 2014 RAHASIA

1. Panitia PPAB IMG-ITB 2014 : Anggota IMG-ITB yang terdaftar sebagai panitia
PPAB 2014.
Berikut adalah struktur kepanitiaan PPAB IMG ITB 2014 :
Ketua
Sekretaris I
(Arinda
Sekretaris II
Bendahara

Koordinator I

Divisi Materi
dan Metode

Divisi
Acara

Divisi Back
Up Putra

Koordinator II

Divisi Back
Up Putri

Divisi
Spy

Divisi
Pubdok

Divisi
Medik

Ketua

: Ade Putra

15111023

Koordinator I

: Muh Aqsyah

15111004

Koordinator II

: Lukman Kadafi

15111007

Sekretaris I

: Arinda Syakura

15111095

Sekretaris II

: Kandhila N

15111108

Bendahara

: Aulia Aninditya

15112048

Kadiv Materi dan Metode

: Joy Arsyad N

15111099

Kadiv Acara

: Gilang Pradana

15111077

Kadiv Logistik

: Akbar Wahyu Nugraha

15112059

Kadiv Survey Lapangan

: Isfan Anugrah R

15112058

Kadiv Medik

: Alexander Daniel P

15112031

Kadiv Back Up Putra

: Muhammad Taufik

15111008

Kadiv Back Up Putri

: Intan Ika Apriani

15111066

Kadiv Spy

: Fuad F. Rahman

15112086

Kadiv Publikasi-Dokumentasi

: Nitya Silfarera

15112024

PPAB IMG ITB 2014 RAHASIA

Divisi
Logistik

Divisi
Surlap

Deskripsi Kerja :
Koordinator I :
-

Mengkoordinasikan divisi-divisi yang berkaitan langsung dengan materi PPAB IMG-ITB

Koordinator II :
-

Mengkoordinasikan divisi-divisi supporting dalam menunjang kebutuhan keberjalanan PPAB


IMG-ITB

Sekretaris :
-

Mengurus administrasi dalam PPAB IMG-ITB


Melakukan notulensi selama keberlangsungan forum dalam PPAB IMG-ITB

Bendahara :
-

Mengkoordinasikan penyusunan anggaran PPAB IMG-ITB

Divisi Materi :
-

Menyusun materi dan metode PPAB IMG-ITB


Menentukan parameter dan indikator keberterimaan materi PPAB IMG-ITB

Divisi Acara :
-

Membuat teknis lapangan PPAB IMG-ITB


Mengkoordinir setiap interaksi PPAB IMG-ITB

Divisi Back-Up :
-

Menurunkan materi PPAB IMG-ITB kepada peserta PPAB-IMG ITB


Mengevaluasi keberterimaan materi PPAB IMG-ITB di setiap interaksi PPAB IMG-ITB

Divisi Spy :
-

Mengevaluasi dan menstimulus keberterimaan materi PPAB IMG-ITB di luar interaksi PPAB IMGITB
Mencari informasi tentang kondisi peserta PPAB di luar interaksi PPAB IMG-ITB

Divisi Medik :
-

Mendata kesehatan peserta PPAB IMG-ITB


Mencari informasi terkait tindakan preventif dan penanggulangan dari data-data penyakit
peserta
Menyiapkan dan melakukan P3K saat interaksi PPAB IMG-ITB

PPAB IMG ITB 2014 RAHASIA

Divisi Logistik :
-

Menyiapkan perlengkapan di setiap interaksi PPAB IMG-ITB

Divisi Publikasi dan Dokumentasi :


-

Mempublikasikan rangkaian acara PPAB IMG-ITB kepada Panitia PPAB IMG-ITB


Mendokumentasikan rangkaian acara PPAB IMG-ITB

Divisi Survei Lapangan


-

Menyiapkan tempat interaksi PPAB IMG-ITB


Menjaga keberlangsungan interaksi PPAB IMG-ITB dari gangguan pihak luar
Mengatur mobilisasi peserta selama interaksi PPAB IMG-ITB

Daftar Panitia PPAB :


Back Up Putra
Adi Poetra
Abiyyu hilmy rusin
Aditya Fikri Ghozali
Adnan Ananda
Alif Fattah Adzani
Alvin Ridho Fadhilah
Andika Virdian
Angga Fauzi Rohman
Anshar Ajatasatru
Arie Januar
Arif Surahman
Bagoes Dwi R
Bhima Bhagaskara
Bima Ulma
Bimar Anugrah
Chandra Adi Yaksa
Chuslul Badar
Daniel Arianto
Dwiky Himawan
Dzulkhi Supraptadi
Ekmi Gasari Sanjaya
Fadel (2011)
Fuad Ramadhana
Furqan
Jery Adrian
Jonathan Harpin S
Kramer Oktobrinus
Mochamad Arif Supiadin
Mohamad Nur Fajri
Muchammad I Ulinnuha

Back Up Putri
Anindyasty Rofiqoh
Arinda Syakura Afiata
Arinka Aninditya
Atifah Rabbani
Dara Fara Dilla Ulfiani
Dinna Amelia
Dora Anna Hutajulu
Dyah Ayu Retnowati
Dyah Ayu Ritma Ratri
Febriana Kuscahyadi
INTAN IKA
Inung Wahaning
Isti Sandita
Kandhila Nuriza
Mifa Yaumil Ihsani
Nia Pradinawati
Nindytha Mugyaning
Nurul Sandy Putri
Puspita Indriani
Putri Rahmadani
Qumil Laila
Ribka Cahyaning
Setia Wulandari
Shafira Irmarini
Silmi Fawzya Ludya
Siti Hajar Aswad
Siti Herdiati
Vannia Alfiani
Widi
Wilma Fitri

PPAB IMG ITB 2014 RAHASIA

Surlap
Bintang
Suchi Rahmadani
Ade Prachodayat
Patih fathin rizal
ISFAN
Dirga imam gozali
Daffa Gifary
Yudhistira A Widyasena

Materi
Maruli
Ananto
Dinan
Gio
Dara
Galau
Alwi
Kevin
Chaikal
San
JOY ARSYAD
Andi Putra
Ferdinand Simatupang
Polem

Muhammad Iqbal T S
Muhammad Nizar A B
MUHAMMAD TAUFIQ
Nunghatta Samodra W
Oriza Subekti
Pidi Miandra
Pirma Hutajulu
Pramudya Septian P
Derian rachmanda s
Refi Rizqi Ramadian
Rezky Heidi Saputro
Riandi Namara
Rifqi Muhammad H
Rio Raharja
Ri'yu Diawan Fuadhadi
Rm Enrico D I
Sabilillah Nurkalista
Satrio Wicaksono
Septyanto
Syamora Setyadi S
Teguh Oktaprima
Torang Arthur Nabiel
Totok Agus W
Tougoss S B
Wachid Nuraziz M
Zaky Abdurrasyid M
Rizki Baihaqi
Muh. Ihsan
Paulus
Stevan
Jeriko
Yudha Bella
Fadel (2012)
Firza Adrian G.Munthe
Faisal Widodo Bancin
Dirga
Hadi
Aqil
Maruli
Hudan Asharyanto
Akew
Ghaniy
Randu
Damri

Wintia Arindina
Jingga
Ajeng Salma
Nanda Sachra
Ratu Gina
Annisa Dyah Adani
Aulia Aninditya
Eka Fidianti
Annisa Fauziah
Eva
Setia Wulandari
Ayu P.S
Wanda Juwita

Logistik
Alvin

Medik
Diana

PPAB IMG ITB 2014 RAHASIA

Pubdok
Kania

Acara
GILANG

Spy
FUAD

Oriza
Dirga prana tarigan
AKBAR
Yolanda gina
Odah
Ririn

Michael Timothy
Joan
Aria
Dian tomi
Tika
ALEX
Hanandi Ajeng
Usriyah
Michelle Natasha
Arief Rahman
Rizal
Dian Kristiawan

Aris
Dyah
Jebros
Tombayu
NITYA S
Andrean Eka Lucianto
Daniella

Ufuk
Yugi
Dion
Dolli
Mona
Gery
Mei

Teti
Reza Fahru Hakim
Ikhwan

2. Peserta PPAB IMG-ITB 2014 : Mahasiswa Teknik Geodesi dan Geomatika ITB
angkatan 2013 yang bersedia mengikuti kegiatan PPAB 2014.
NIM

NAMA

NIM

NAMA

NIM

NAMA

15113001

Ola Khusnul Khotimah

15113039

Willy Yanto

15113077

M umair Denny Putra

15113002

Berlusconi Tri Panraya P

15113040

Huda Al Hakim

15113078

Reynaldi Marchiano I

15113003

Aulia Fajrina

15113041

Rizky Rahadian Sugiarto

15113079

Khaidir Sndyana Halim

15113004

Puti Nabila Riyadi

15113042

Fadel Ilhami Nashr

15113080

Jatmiko Herjati

15113005

Randi Nayaka P

15113043

Setya Dhana Santika Aji

15113081

Helvina Oktavianti

15113006

Andi Firdaus

15113044

Hazizah Aulia Rachmah

15113082

Mumtaz Arafah

15113007

Baginda Echasio

15113045

Saddam Ohair

15113083

Billvian Frensi Dahal

15113008

Tantan Tasni Ramdani

15113046

Akbar Perdana Putra

15113084

Erandyono Rumengan

15113009

Asthina Novita Syanur

15113047

Fathia Zulfati Shabrina

15113085

Nur Asriyah

15113011

Alfath Notaril

15113048

Mila Rachmalia

15113086

Annas Rilo PS

15113012

Nathania Stephanie RK

15113049

Dadang Iswanto Putro

15113087

Diviryan Abiyu Al Haq

15113013

Azaria Anggana Laras

15113050

Rizky Afdal

15113088

Suci Siti Aisah Robiansah

15113014

Dony Bagaskara

15113051

Arry Pramansyah

15113089

Jeshica Novalia

15113015

Septian Pandomuan S

15113052

Jan Iva FH Manurung

15113090

Prila Ayu Dwi Prastiwi

15113016

Debby Nurliza Ulhaq

15113053

Tio Akira Al Rasyid

15113091

Leonardo Siburian

15113017

Grieska Adhi P

15113054

Hani

15113092

Lukman Guna P S

15113018

Athif Muhaimin

15113055

R Resa Adam Gunawan

15113093

M Naufal Ihsan

15113019

Handika Tarigan

15113056

L Erwin W

15113094

Jesika Taradini

15113020

David N Tumangor

15113057

Bintang Andaru

15113095

Widianti Putri Ananda

15113021

Yesi Yustiawati

15113058

M Najmi Naufal

15113096

Dwi Karina

15113022

Nita Dwi Astuti

15113059

Intan Trilestari

15113097

Irma Prameshwari

15113023

Muhammad Rafsanjani

15113060

Suhartawati Sholihah

15113098

Dewi Dharmayanti H

15113024

Farah Nafisa Ariadji

15113061

Anindya Indah Prathita S

15113099

M Agus Dewanto P

15113025

Iqbal Fachrurrazie S

15113062

Irene Idha Yovita

15113100

Nafisatul Mardhiyah

15113026

Sangkap Tua

15113063

I Made Randhyan B

PPAB IMG ITB 2014 RAHASIA

15113027

Ivon Nurjannah

15113065

M Mahlan Zuhdi Hanan

15113028

Sahat Natanael T

15113066

Ikhsan Rahmawan

15113029

Wulan Puspita Anggraini

15113067

Galmare Yulia Robert

15113030

Vella Ahalla Hulaifah S

15113068

Rany Aulianty

15113031

Abilla Pramita Dewi

15113069

Abi Akbar Wibowo

15113032

Septandry Manik

15113070

Cahyo Nugroho

15113033

Norman Arif Muhammad

15113071

Windy Diwita Nisaekti

15113034

Desti Ayunda

15113072

Dicky Afrizal

15113035

Muhammad Pandio P

15113073

Muhammad Senna

15113036

Rainaldy Dwiatmoko

15113074

Ryan Alfaedison

15113037

R Fiddin Yurizka F

15113075

Heri Rasmanto

15113038

Azhar Fuadi Siregar

15113076

Vidya Aulia Puspasari

V.

Indikator Keluaran :
Peserta PPAB IMG-ITB 2014 dilantik menjadi Anggota IMG-ITB sesuai dengan waktu
yang ditentukan pada nota kesepakatan dengan Fakultas Ilmu dan Teknologi
Kebumian.

PPAB IMG ITB 2014 RAHASIA

BAB II
MATERI, METODOLOGI, DAN BANK METODE

I.

MATERI
A. KESATUAN
Peserta disadarkan mengenai pentingnya mengenal satu sama lain sebagai
bagian dari kesatuan. Kemudian lahir kepedulian sebagai wujud proses saling
kenal antar sesame peserta PPAB. Dan seiring proses yang diberikan, peserta
dituntut untuk selalu mengedepankan kepentingan bersama sebagai wujud
dari sebuah kesatuan.

B. MILITANSI
Peserta akan dibina untuk memiliki ketangguhan dalam mencapai sesuatu.
Ketangguhan tersebut dihasilkan melalui benturan dengan persoalan yang
diberikan, baik persoalan yang bersumber dari peserta sendiri ataupun yang
diberikan oleh panitia

C. TANGGUNG JAWAB
Peserta akan disadarkan bahwa setiap dari peserta merupakan bagian dari
kelompoknya. Kesadaran yang muncul berupa kesadaran bahwa peserta
memiliki tanggung jawab terhadap kelompoknya. Kesadaran tanggung jawab
tersebut harus diiringi oleh tindakan nyata melalui peranan yang diambil dan
melaksanakannya dengan baik.

D. PENGENALAN PROFESI GEODESI & GEOMATIKA


Peserta akan diberikan pengetahuan mengenai kelimuan geodesi dan
geomatika di ITB. Dari pengetahuan yang diberikan diharapkan peserta dapat
mengetahui masing-masing KK Prodi Teknik Geodesi & Geomatika ITB,

PPAB IMG ITB 2014 RAHASIA

meliputi fokus kajian, teknologi, dan penerapannya. Selain itu juga, dapat
mengetahui badan/lembaga yang berkaitan dengan geodesi dan asosiasinya.

Materi

Parameter

Indikator
-

Setiap peserta PPAB


2014,

hafal

seluruh

nama

peserta

PPAB

2014
Peserta PPAB 2014 saling

mengenal satu sama lain

Setiap peserta PPAB


2014, hafal kasus TPB

Setiap peserta PPAB


2014

hafal

seluruh

penyakit yang diderita


peserta PPAB 2014
Seluruh peserta PPAB 2014
saling

Kesatuan

hal-hal

membantu
yang

dengan
Peserta PPAB 2014 saling
peduli satu sama lain

dalam

berkaitan
akademik,

keselamatan (medis dan


non-medis)

atau

hal-hal

yang terkait PPAB 2014

Peserta PPAB 2014 dapat Peserta PPAB 2014 hadir


80% dalam kegiatan PPAB
mengedepankan
kepentingan bersama
Militansi

PPAB IMG ITB 2014 RAHASIA

2014.

Peserta PPAB 2014 tangguh Setiap

persoalan

dapat

dalam

menghadapi diselesaikan oleh peserta

persoalan

PPAB 2014 sesuai dengan


target

yang

telah

ditentukan

Peserta

PPAB

berkontribusi

Tanggung jawab

angkatan

2014
dalam
selama

keberjalanan PPAB 2014.

Seluruh

peserta

berpartisipasi,

minimal

menjadi

anggota

dan

menjalankan tugas sesuai


dengan

peranan

yang

diemban, dalam organisasi


angkatan

Peserta
pengetahuan

mendapatkan
tentang

semua Kelompok Keahlian

Seluruh

peserta

dapat

menjelaskan penerapan KK
TGG ITB, teknologi yang

digunakan,
asosiasi
Pengenalan Teknik Geodesi (KK) di Prodi Teknik Geodesi
kegeodesian dan peran
&
Geomatika
(TGG)
dan
& Geomatika
geodesi & geomatika dalam
mengetahui
lingkungan
badan pemerintah ataupun
pekerjaan di bidang TGG
swasta.

Tabel 1.1 Tabel Materi, Parameter dan Indikator

II.

METODOLOGI
Metodologi = ilmu tentang metode, uraian tentang metode

Dalam konteks PPAB, metodologi merupakan suatu dasar dalam pengajaran agar
peserta PPAB dapat memenuhi tujuan dari PPAB. Dalam memenuhi tujuan tersebut,
PPAB IMG ITB 2014 RAHASIA

maka materi yang diberikan akan disusun dan diajarkan oleh panitia kepada peserta,
karena peserta dianggap belum memiliki bekal untuk dapat mencapai tujuan yang
diinginkan oleh panitia secara mandiri.
PEDAGOGI
Pedagogi: suatu ilmu pengajaran yg memosisikan peserta sebagai objek yang akan
dikenakan pendidikan, sehingga pendidik adalah subjek yang bertanggungjawab
memberikan pendidikan tersebut. Dengan ditetapkannya pedagogi, maka :
1. Panitia PPAB adalah pendidik dan Peserta PPAB adalah objek yang dikenakan
pendidikan.
2. Tanggung jawab panitia sebagai pendidik adalah menyelenggarakan pendidikan
dengan memastikan ketersampaian materi, keberterimaan materi dan
keselematan peserta PPAB.
3. Peserta PPAB sebagai objek pendidikan tidak memiliki wewenang atas
penentuan materi yang akan diajarkan kepadanya.

KODE ETIK PPAB :


1. Pantia PPAB menggunakan identitas IMG-ITB dan peserta menggunakan
identitas seragam yang ditentukan
2. Tidak diperkenankan adanya perkataan yang bermaksud melecehkan baik oleh
peserta PPAB maupun panitia
3. Tidak diperkenankan melakukan kekerasan fisik baik panitia maupun peserta
PPAB
4. Panitia menjaga kerahasiaan informasi PPAB dari peserta
5. Kegiatan yang akan dilakukan yang berkaitan dengan konteks PPAB harus
sepengetahuan dan izin Ketua Panitia PPAB
6. Pemanggilan entitas dalam PPAB harus sesuai dengan yang telah ditentukan oleh
panitia
7. Konsekuensi yang diberikan kepada peserta atas penyimpangan yang dilakukan,
harus mempertimbangkan aspek keberterimaan materi dan keselamatan peserta
PPAB IMG ITB 2014 RAHASIA

8. Peserta wajib memberi salam kepada panitia PPAB saat bertemu, baik di dalam
dan luar kegiatan PPAB, dan panitia wajib membalas salam.

III.

BANK METODE

1. Pengangkatan Konflik.
Peserta PPAB 2014 mampu mengidentifikasi masalah, sadar akan masalah yang sedang
dihadapi, menemukan akar masalah, menemukan analisis penyelesaian masalah dan
muncul solusi dari peserta. Mengenal karakteristik satu sama lain dalam menghadapi
masalah yang diberikan.
2. Tugas Buku Angkatan
Menstimulus Peserta PPAB 2014 agar saling mengenal satu sama lain, meningkatakan
intensitas interaksi antar peserta, dan saling peduli terkait permasalahan yang menimpa
peserta lain
3. Tugas Wawasan Geodesi
Mendapat gambaran dan menambah pengetahuan peserta terkait Kelompok Keahlian di
Prodi TGG, perusahaan dan asosiasi profesi.
4. Orasi
Peserta PPAB 2014 dapat memahami materi yang disampaikan secara langsung dengan
cara verbal dan mampu menjalankan apa yang telah diinstruksikan.
5. Perangkat Angkatan
Peserta PPAB 2014 berkontribusi terkait kebutuhan peserta selama PPAB 2014
6. Pemberian Lagu atau Jargon
Peserta PPAB 2014 mendapatkan nilai-nilai terkait materi PPAB 2014
7. Longmarch
Peserta PPAB 2014 dikondisikan untuk melewati standar ketahanan fisiknya sebagai
persoalan yang harus mereka selesaikan
8. Tugas Peta Angkatan

PPAB IMG ITB 2014 RAHASIA

Peserta PPAB 2014 mampu mengaplikasikan keilmuan geodesi dalam bentuk peta
tematik dan meningkatkan intensitas interaksi serta kerjasama peserta selama proses
pengerjaannya
9. Olahraga Bersama
Peserta PPAB 2014 memiliki kondisi fisik yang mumpuni untuk menunjang kegiatan
PPAB 2014 dan meningkatkan hubungan antar sesama peserta PPAB.
10. Tugas Foto Angkatan
Peserta PPAB 2014 mampu mengedepankan kepantingan bersama dan meningkatkan
intesitas bertemu antara sesama peserta PPAB.
11. Tugas Sarapan bersama
Meningkatkan intensitas bertemu peserta PPAB 2014 untuk menunjang saling mengenal
diantara para peserta PPAB 2014.
12. Hukuman PJ
Salah satu atau beberapa peserta PPAB 2014 yang menjadi penanggung jawab sesuatu
akan dikenakan hukuman karena kesalahan angkatannya. Hukuman yang diberikan
merupakan stimulus untuk menumbuhkan kepedulian sesama peserta PPAB 2014.
13. Penarikan Komitmen
Perjanjian peserta kepada panitia PPAB 2014 untuk mengikuti kegiatan PPAB 2014
secara sadar, sungguh-sungguh, dan bertanggung jawab.

*) metode yang akan diterapkan dalam PPAB dapat bertambah sesuai dengan kondisi
dan kebutuhan mendatang

PPAB IMG ITB 2014 RAHASIA

BAB III
TATA TERTIB PPAB IMG-ITB

I.

TATA TERTIB PANITIA

1. Panitia* wajib mematuhi tata tertib Panitia PPAB IMG-ITB 2014


*Panitia adalah anggota IMG-ITB yang terdaftar sebagai panitia PPAB 2014
2. Panitia wajib memanggil peserta dengan sebutan 2013 atau nama dari peserta
3. Panitia tidak diperbolehkan membicarakan hal-hal terkait tentang PPAB IMG-ITB 2014 di
sekitar peserta di luar acara PPAB IMG-ITB 2014
4. Panitia wajib mengenakan jaket IMG selama rangkaian acara PPAB berlangsung
5. Panitia wajib membawa dan/atau mengenakan perlengkapan standar panitia* di area
interaksi dan selama interaksi berlangsung.

Jaket IMG diresleting hingga atas dan tidak digulung

Sepatu bertali non-kanvas, ber-grip, dan layak pakai

Celana panjang atau rok panjang yang layak pakai

Perlengkapan panitia sesuai dengan arahan divisi masing-masing

6. Panitia wajib menjaga sikap* dihadapan peserta di area interaksi dan selama interaksi
berlangsung.
*Menjaga sikap :

Berdiri tegak, menjaga wibawa, tidak membuat lelucon, tidak

tertawa, dan tidak berbicara antar panitia


7. Dilarang makan, minum, dan merokok di area interaksi dan selama interaksi
berlangsung*
8. Dilarang membunyikan serta menggunakan alat komunikasi elektronik di area interaksi
dan selama interaksi berlangsung*, kecuali yang menunjang keberlangsungan acara.
*Area yang dibentuk oleh perimeter survei lapangan dan selama interaksi dengan
peserta berlangsung
9. Panitia dilarang membawa dan menggunakan benda yang membahayakan* di area
interaksi dan selama interaksi berlangsung.

PPAB IMG ITB 2014 RAHASIA

*Benda membahayakan: Seperti benda tajam (seperti: pisau, kapak, celurit, silet, dll),
benda runcing (seperti garpu, jarum), benda pemicu api (korek, senjata api, benda
dengan api menyala).
10. Panitia boleh melakukan kontak fisik* namun tidak boleh melakukan kekerasan fisik* di
area interaksi dan selama interaksi berlangsung.
*Kontak fisik : hanya sebatas sentuhan pelan menggunakan tangan seperti menyentuh
bahu agar peserta tetap fokus
*Kekerasan fisik: segala tindakan fisik yang dilakukan terhadap orang lain atau
kelompok yang bisa mengakibatkan luka fisik seperti memukul, menendang, menampar,
menikam, menembak, mendorong, menjepit. Wujud umumnya adalah penghilangan
kesehatan dan kemampuan normal tubuh hingga penghilangan nyawa seseorang.
(WHO)
11. Dilarang mengucapkan kata-kata kasar dan/atau bermaksud melecehkan dan berbau
SARA di area interaksi dan selama interaksi berlangsung.
12. Panitia wajib mengikuti briefing dan evaluasi.
13. Panitia wajib mengikuti arahan dari Koordinator Lapangan dan/atau Asisten Koordinator
Lapangan.
14. Panitia hanya diperkenankan untuk bertindak sesuai dengan peran dan posisinya
masing-masing (sesuai dengan arahan divisi dan hanya dapat berubah atas seizin
Koordinator Lapangan).
Sanksi:
1. Panitia yang melakukan pelanggaran terhadap Tata Tertib Panitia poin 2, 4, 6, 8, 11, 13,
14 akan diberikan peringatan sebanyak satu kali
2. Panitia yang telah mendapatkan peringatan sebanyak 2 kali atau melakukan
pelanggaran terhadap Tata Tertib Panitia poin 5, 7, 9, 10, 12 akan dikeluarkan dari area
interaksi
3. Panitia yang telah dikeluarkan dari area interaksi sebanyak 2 kali atau melakukan
pelanggaran terhadap Tata Tertib Panitia poin 3 akan diajukan untuk dikeluarkan dari
Panitia PPAB 2014
PPAB IMG ITB 2014 RAHASIA

II.

TATA TERTIB NON-PANITIA


1. Non-Panitia* tidak di perkenankan berada di area interaksi dan selama interaksi
berlangsung**.
* Non-Panitia adalah siapapun yang tidak terdaftar sebagai panitia dan peserta
dalam penyelenggaraan PPAB IMG-ITB 2014
**Area yang dibentuk oleh perimeter Survey Lapangan dan selama interaksi
dengan peserta berlangsung
2. Non-panitia berhak masuk dan/atau terlibat dalam acara apabila telah
mendapatkan izin dari Koordinator Lapangan dan wajib mengikuti arahan-arahan
yang telah diberikan oleh Koordinator Lapangan
Sanksi:
Non-panitia yang melanggar Tata Tertib Non-panitia akan langsung dikeluarkan dari
acara dan tidak diperkenankan terlibat dalam setiap keberlangsungan acara.

III.

TATA TERTIB PESERTA :

1. Peserta* wajib hadir dan tepat waktu pada interaksi


* Peserta adalah mahasiswa Teknik Geodesi dan Geomatika ITB angkatan 2013 yang
bersedia mengikuti kegiatan PPAB 2014
2. Peserta yang tidak dapat hadir interaksi wajib bertemu panitia dengan membawa surat
izin pada waktu dan tempat yang ditentukan kemudian
3. Peserta wajib membawa dan/atau menggunakan perlengkapan standar yang ditentukan
oleh pantia pada saat interaksi
4. Peserta tidak diperkenankan membawa barang-barang di luar perlengkapan standar
pada saat interaksi
5. Peserta wajib mengangkat tangan dan menyebutkan nama dan NIM ketika akan
mengemukakan pendapat dan/atau pertanyaan saat interaksi dengan panitia
6. Peserta wajib mengenakan jaket dan slayer yang seragam di area kampus ITB, di luar
waktu interaksi dengan panitia
PPAB IMG ITB 2014 RAHASIA

7. Peserta memanggil panitia dengan panggilan senior


8. Peserta wajib memberi salam kepada senior
9. Peserta tidak diperkenankan menyebut nama organisasi kebanggaan senior
10. Peserta tidak diperkenankan melewati area sekitar sekretariat senior
11. Peserta wajib mematuhi tata tertib yang diberikan.

PPAB IMG ITB 2014 RAHASIA

BAB IV
PROSEDUR UMUM

I.

JALUR KOMANDO

Pemateri

1. Koordinator Lapangan mengomandoi seluruh perangkat yang dibutuhkan di


dalam acara yang bisa dibantu oleh Asisten Koordinator Lapangan.
2. Kebutuhan perangkat di lapangan pada jalur komando bisa berubah sesuai
dengan kebutuhan keberlangsungan acara.

II.

SUSUNAN FLOW

Flow 0

Pemateri* memberikan materi secara langsung kepada peserta


*Pemateri bisa berasal dari back up, materi, danlap atau non-panitia

medik bertugas mengawasi kondisi kesehatan peserta

Flow 1

PPAB IMG ITB 2014 RAHASIA

Back up berfungsi sebagai perimeter barisan dan tidak diperbolehkan memberikan


stimulus

Medik dinamis berhak masuk ke dalam barisan untuk menanyakan kondisi peserta

Danlap sebagai pusat interaksi

Jarak antara perimeter barisan dengan peserta adalah kira-kira setengah meter (sekitar
50 cm)

Flow 2

Back-up menstimulus peserta dari perimeter barisan

Medik dinamis berhak masuk ke dalam barisan untuk menanyakan kondisi peserta

Danlap sebagai pusat interaksi

Jarak antara perimeter barisan dengan peserta adalah maksimal setengah meter (sekitar
50 cm)

Flow 3

Back-up tertentu (yang telah ditentukan oleh PJ Back-up dan diizinkan oleh Korlap)
masuk kebarisan dan berhak menstimulus peserta

Back-up lainnya tetap berada di barisan perimeter dan menstimulus peserta

Medik dinamis wajib masuk ke dalam barisan untuk mengawasi kondisi peserta

Medik dinamis berhak untuk menanyakan kondisi peserta

Danlap sebagai poros* interaksi


*poros berfungsi memberi komando untuk awal dan akhir interaksi

Jarak antara perimeter interaksi dengan peserta adalah kira-kira 50 cm

PPAB IMG ITB 2014 RAHASIA

III.

FORMASI INTERAKSI

Deskripsi:

Flow 1
Flow 2
Semua jenis interaksi didalam
area P PAB IMG-ITB 2013

Deskripsi:

Flow 3
Semua jenis interaksi didalam
area P PAB IMG-ITB 2013

Deskripsi:

PPAB IMG ITB 2014 RAHASIA

Mobilisasi

Deskripsi:

PPAB IMG ITB 2014 RAHASIA

Flow 1
Flow 2
Semua jenis interaksi didalam
area PPAB IMG-ITB 2013

Anda mungkin juga menyukai