Anda di halaman 1dari 12

Coffee Price List / Daftar Harga Kopi Nusantara / Indonesia

Salam Para Pecinta Kopi Nusantara ..


Banyak sekali masyarakat Indonesia yang tidak sadar bahwa negara kita
tercinta, Indonesia adalah penghasil kopi terbesar no.3 di dunia ( Setelah
Brazil & Vietnam ).
Banyak yang tidak sadar pula bahwa bji kopi Indonesia yang berkualitas
(specialty ) diekspor keluar negeri. Dan banyak pula orang Indonesia yang
tidak sadar bahwa kopi sachet yang sering mereka minum selama ini,
berasal dari kopi yang berkualitas rendah.
Minuman kopi itu sebenarnya bukan minuman yang hanya untuk
menemani begadang agan saja. Tahukah agan? Bahwa, setiap kopi itu
memiliki karakteristik rasa yang berbeda?, bergantung dari mana daerah
biji berasal.
Masih inget rasa unik nan exotic nya kopi kopi asal Indonesia yang kita
punya?? Sampai sampai orang luar negeri pun iri dengan berbagai rasa
kopi dari perkebunan tanah air kita. Rasa, mutu dan aroma kopi sangat
bergantung dari diamana tanaman kopi itu tumbuh. Faktor ketinggian
tanah, suhu,cuaca, cara perawatan, lingkungan sekitar kebun, proses pasca
panen, pengeringan hingga proses penyangraian sangat berpengaruh
terhadap suatu cita rasa dan ke unikan dari kopi.
Kami menyediakan kopi kopi terbaik langsung dari petani dari daerah
terbaik pengahasil kopi di Indonesia dengan kualitas premium atau grade1:

Kopi Wamena Papua memiliki aroma dan cita rasa yang khas
dibandingkan dengan cita rasa kopi Arabika yang lain.
Kelebihan Kopi Arabika Wamena :
- Tumbuh di daerah pegunungan Jayawijaya Wamena dengan
ketinggian 1.600 mdpl
- Tumbuh subur secara alami tanpa menggunakan pupuk kimia.
- Memiliki aroma dan cita rasa yang khas
- Dapat digolongkan Kopi Organik berdasarkan proses pertumbuhan
secara alami.
- Tidak terasa asam karena memiliki kadar asam rendah sehingga
aman diminum bagi semua orang.
Kopi Papua memiliki citarasa : heavy body, chocolate, earth, and
spicy finish
Kopi Floress Manggarai: Ketika mencoba makan bijinya saja sudah
terlihat keunikannya yaitu ada rasa vanilla yg khas. Apalagi ketika di
seduhakan muncul aroma dan rasa vanilla yg khas.
Kopi Floress Bajawa: Kopi hitam yg satu ini biasanya lebih di cari oleh
para penggila kopi hitam pait, karena kadar acid nya yg tinggi sekali
minum rasa kopinya akan terasa hingga 4 jam memiliki cita rasa heavy
body, sweetness, chocolate, and tobacco notes
Kopi Lanang/Peaberry: citarasa seduhan kopi lanang begitu halus dengan
aroma dan taste yang 3 kali lebih kuat dari biji regulernya, dengan kadar
kafeinnya yang sangat tinggi sehingga menimbulkan efek tidak mudah
mengantuk bagi yang mengkonsumsinya. Disamping itu banyak orang
yakin bahwa kopi lanang berkhasiat menambah tenaga ekstra dan vitalitas
kaum pria, Selain bijinya yg unik, krn untuk mendapatkannya harus
melalui proses penyortiran (tiap 100 biji kopi hanya ada 1 kopi lanang)
Kopi Medan Sidikalang, Linthong,Mandailing Karo, Mandailing
Toba: Kopi terbaik dari sumatera utaraseperti kopi hitam lainnya. Kami
sajikan bagi para pecinta kopi medan, yang bercita rasa tinggi..

Kopi Aceh Gayo: Dalam cupping score (penilaian rasa) terhadap kopi
Gayo, yang dilakukan oleh Specialty Coffee Association of America (SCAAAsosiasi Kopi Spesialty Amerika), kopi Gayo memperoleh nilai/ score 85.
Nilai ini tinggi untuk penilaian cita rasa kopi, sehingga kopi Gayo memang
layak disebut sebagai kopi specialty.
Kopi Aceh Gayo bercitarasa : medium smooth body, sweet & spicy artinya
kekentalan yg pas dengan tipe rasa Exotic taste yakni cita rasa perpaduan
rempah dan buah-buahan.

Kopi Toraja: kopi Toraja juga memiliki karakter yang khas, salah satunya
yaitu kandungan asamnya rendah dan memiliki body yang cukup berat,
kopi Toraja juga biasa dikenal dengan Kopi Celebes Kalossi. Kata Celebes
Kalossi tersebut diadopsi dari nama kolonial Belanda untuk salah satu
daerah di Sulawesi

Kopi Bali Kintamani : Dengan berlandaskan Tri hita karana yaitu adanya
keseimbangan antara petani dengan tuhan, petani dengan petani dan
petani dengan lingkungan. Perkembangan kopi arabika di kawasan
kintamani semakin pesat dengan kelestarian alam yang tetap mempesona.
Cita rasa yang dimiliki begitu eksotik dengan rasa jeruk yang dominan,
body sedang, acidity sedang sampai tinggi dengan berbau wangi
menyerupai herbal. Masyarakat bali pada umumnya meyakini kopi ini
memiliki nilai religious
Selain itu masih ada lagi kopi-kopi terbaik dunia lain seperti : lampung,
preanger (jawa barat), Java Dampit, Java Karlos, Java Pancur, kopi luwak
dari berbagai daerah dll.
Berbagai macam jenis kopi nusantara yang kami sediakan diatas
merupakan contoh dr beberapa koleksi kopi yg kami punya, jenis arabika
maupun robusta dan berbagai level roasting yg kami sediakan untuk
anda.
Kenapa Kopi Nusantara dari 45CoffeShop?
Ya.. karena sangat terpercaya

berdiri sejak tahun 2011 dan kopi kopi dari 45Coffeshop sangat lengkap
terdapat lebih dari 45 varian kopi tersedia dan semua kopi berkualitas dgn
tingkat Grade 1 dan melalui proses roasting (Sangrai) dengan

menggunakan mesin dan dilakukan oleh professional yg sudah


berpengalaman bertahun tahun. Sehingga menghasilkan aroma dan
citarasa yang sempurna. Umur roasting dijamin masih fresh karena kami
roast sesuai dengan order yg masuk. Selain itu kita juga bisa memesan
dalam bentuk Green Bean (mentah), Roast Bean (Biji Sangrai) dan Ground
(Bubuk Siap Seduh). 45Coffeeshop mungkin satu satunya supplier kopi
Nusantara yang paling lengkap dengan varian kopi paling banyak. Silahkan
anda membuktikan.
Semua kopi kita sediakan, masih dalam bentuk Roastbean / Wholebean
( Biji yang sudah di sangrai) karena :
1. Kopi lebih fresh dan dengan jelas terlihat kemurnian kopinya.
2. Costumer dapat melihat kualitas biji yang kita gunakan ( biji yang baik
adalah biji yang utuh / tidak peacah)
3. Aroma Kopi jauh lebih awet
4. Untuk kebutuhan cafe biasanya beda alat seduh maka akan berbeda pula
level grindingnya.
Tapi jangan khawatir kita juga akan membantu anda, bagi yang ingin siap
di seduh di rumah untuk menjadikan kopi bubuk.
Bagi anda pemilik warkop, kedai kopi, cafe, resto atau bahkan hotel tidak
ada salahnya untuk mencoba menambah varian dari kopi yang telah ada.
Selain bisa lebih banyak menarik pengunjung dan meningkatan
pendapatan bagi usaha anda secara tidak langsung kita sudah mengedukasi
masyarakat Indonesia tentang kopi yang baik dan bermutu. Bahwa Kopi
Nusantara ada di mana mana dan harga bisa dijangkau oleh masyarakat
luas. Dan Bagi anda yang mungkin saat ini sedang di luar negeri dan
kangen akan kopi Indonesia, silahkan order.
Sebenarnya cukup mudah untuk mendapatkan secangkir kopi enak. Hanya
tinggal melangkah masuk kedalam cafe dan memesan kopi disana. Akan
tetapi harga black coffee di indonesia cukup mahal, Sekitar Rp 20.000.
Sehari, kalau minum 3 x sehari. Setidaknya kita harus mengeluarkan 2
lembar Rp 50.000.
Tapi tenang! Bila agan sedang berkantong cekak atau memang ingin
menikmati kopi di rumah. Akan saya kasih tips-tipsnya.
Tips Minum Kopi Enak Di Rumah

Display kopi roastbean dari 47 daerah

Agan bisa menghemat uang cafe agan dengan cara : membeli kopi yang
masih berbentuk biji (roast bean ).
Tetapi saya lebih merekomendasikan membelinya di 45 coffeeshop, karena
lebih terjamin.
Harga roast bean arabica di cafe itu sekitarRp 25.000 per 100 gram. Bila
membeli robusta bisa setengah dari harga arabica!. 100 gram itu bisa di
gunakan untuk 10 cangkir. Bila 1 cangkir memakai 10 gram kopi (standar
internasional).
Berarti 25.000 : 10 cangkir = Rp 2.500. Jadi untuk minum kopi yang
berkualitas baik di rumah itu hanya butuh rp 2.500 per cangkir!.
Murahkan? Anda juga dapat berlatih dan belajar menggunakan alat - alat
manual brewing seperti syphon, vietnam drip, aeropress, pour over dll
sampai membuat latte art dengan alat2 manual dan sederhana secara gratis
disini. Para barista kami siap melayani anda dan berbagi ilmu tentang kopi.
Bagi anda yg mungkin datang dari jauh kita siapkan juga guest room
sederhana untuk istirahat.
Jadi tunggu apalagi, segera pesan dan nikmati kopi murni, berkualitas
bersama keluarga, rekan kerja, komunitas, serta teman2 anda, karena kami
sediakan juga fasilitas free wifi dan tv kabel untuk anda.
Jangan sampai kita sebagai orang Indonesia tidak tahu rasa kopi dari
berbagai daerah di negara kita tercinta Indonesia ini. Cukup Ironis sekali
ketika ada seorang bule yang penggemar kopi juga mengatakan.

Kopi terbaiknya terkenal di luar negeri, eh! Orang


Indonesianya malah minum kopi sachetan . Bagaikan tikus
yang mati di lumbung padi.
Berikut Penawaran Harga Kopi / Price List Coffee dari kami:

1. Arabika Java : Jampit, Kayumas, Ijen, Bondowoso, Wonosobo,


Temanggung, Blue Java, Arjuno, Preanger, Sunda Hejo, Karlos, dll
Harga : Roastbean Rp 19.000 - 20.000
/ 100gr
Roastbean Rp 170.000 - 180.000 / Kg
GreenBean Rp 90.000 / Kg (pemesanan tonase nego)
2. Arabika Sumatera : Aceh Gayo, Longberry gayo, Linthong, Porsea,
Padang Solok, Sidikalang, Mandailing Toba/Karo, Bengkulu, Dolok Sanggul
dll
Harga : Roastbean Rp 20.000 - 21.000
/ 100gr
Roastbean Rp 180.000 - 190.000 / Kg
Greenbean Rp 100.000 / Kg (pemesanan tonase nego)
3. Arabika Toraja : Toraja Kalosi, Bungin, Sinjay, Enrekang, Toraja Sapan,
Toraja Marinding, Toraja Pasungken, Toraja Latimojong,
Harga : Roastbean Rp 20.000 - 22.000
/100gr
Roastbean Rp 180.000 - 190.000 / Kg
Greenbean Rp 100.000 / Kg (pemesanan daiatas 100 kg ego)
4. Arabika Flores : Bajawa, Manggarai
Harga : Roastbean Rp 19.000 - 20.000
/ 100gr
Roastbean Rp 170.000 - 180.000 / Kg
Greenbean Rp 85.000 / Kg(pemesanan diatas 100kg nego)
5. Arabika Bali Kintamani
Harga : Roastbean Rp 19.000 - 20.000
/ 100gr
Roastbean Rp 170.000 - 180.000 / Kg
Greenbean Rp 85.000 / Kg(pemesanan diatas 100kg nego)
6. Arabika Papua : Wamena, Baliem, Yahukimo, Amungme
Harga : Roastbean Rp 25.000 - 30.000
/ 100gr
Roastbean Rp 230.000 - 250.000 / Kg
Greenbean Rp 150.000 / Kg
7. Java ekselsa / kopi Nangka
Harga : Roastbean Rp 16.000 - 17.000 / 100gr
Roastbean Rp 150.000 - 160.000 / Kg
Greenbean Rp 65.000 / Kg
8. Robusta : Gayo, Lampung, Dampit, Jember, Temanggung, Bengkulu,
Floress, Toraja Malino, Sumbawa
Harga : Roastbean Rp 8.500 - Rp 15.000
/ 100gr
Roastbean Rp 80.000 - Rp 130.000 / Kg
Greenbean Rp 50.000 - Rp 65.000 / Kg(pemesanan diatas
100kg nego)
9. Peaberry / Kopi Lanang Java ijen, aceh gayo, mandailing, Toraja, Floress
dll ( All Variant)
Harga : Roastbean Rp 24.000 - Rp 27.000
/100gr
Roastbean Rp 230.000 - Rp 250.000 / Kg
Greenbean Rp 120.000 / Kg
10. Luwak Java Ijen, Bengkulu, Lampung, Toraja, Bali, Aceh Gayo (All
Variant)
Harga : Roastbean Rp 85.000 - Rp 95.000 / 100gr

Roastbean Rp 800.000 - Rp 900.000 / Kg


Greenbean Rp 700.000 - Rp 800.000 / Kg
11. Aneka House Blend Coffee
Harga :Blend45 Arabika Robusta 70:30 Roastbean Rp 150.000/Kg
Blend45 Arabika Robusta 80:20 Roastbean Rp 160.000 / Kg
Blend45 Arabika Robusta Ekselsa 50:30:20 Roastbean Rp
175.000/kg
Blend45 Premium Arabika 4 varian Roastbean Rp 200.000/kg
* Harga diatas tidak mengikat dapat berubah sewaktu2 tergantung kondisi,
Macam2 roasting kopi;

45 COFFESHOP:

- SANGAT MENJAGA KEPERCAYAAN DARI PARA CUSTOMER KAMI,


Untuk itu kami sangat selektif dan benar benar mengutamakan mutu dan
kualitas biji kopi kami. Hanya kualitas kopi terbaik yang kita pilih sesuai
dengan standard Grade 1.
- ONE STOP SERVICE UNTUK SEGALA KEBUTUHAN KOPI ANDA, Dengan
Varian kopiNusantara yang cukup banyak, ditambah aneka alat2 kopi yang lengkapmembuat anda
lebih hemat di ongkos kirim, karena hanya dari 1 tempat anda seolah sudah berkeliling
Indonesia dan dapat memenuhi segala kebutuhan kopi dan alat kopi anda.

- COSTUM ROAST
Anda dapat memilih varian roasting sesuai dengan yg anda inginkan
dengan syarat pembelian minimal 1 kg/varian.
- FREE TRAINING dan SHARING bagi anda yang ingin mengenal lebih jauh
tentang kopi dan alat2 manual brewing atau alat seduh manual.
- TIDAK ADA PEMBATASAN ORDER,
Untuk Roast bean tidak ada batasan order. Anda order 100 gram pun akan
kami layani dan untuk Green bean minimal order 3 kg. Kami jg melayani

partai besar dengan harga bersaing.


Harga tersebut belum termasuk ongkos kirim. Untuk pengiriman bisa kami
layani via JNE, Tiki, Wahana, Dakota, Pahala Espress, herona, maupun
port to port antar bandar udara.
- COSTUMER KAMI,
Kami siap melayani pemesanan, Adapun daerah yg sudah kami layanani
anatara lain Aceh, Pekan baru, Pangkal Pinang, Medan, Padang, Jambi,
Lampung, Batam, Bangka, Riau, Asahan, Pontianak, Banjarmasin,
Samarinda, Kutai, Makassar, Menado, Palu, Langkat, Jakarta, Bodetabek,
Cimahi, Bandung, Cirebon, Tasikmalaya, Salatiga, Temanggung, Kendal,
Semarang, Purwokerto, Banyumas, Sragen, Solo, Jogjakarta, Sleman,
Bantul, gunung kidul, Blitar, Tulungagung, Madiun, Surabaya, Blitar,
Malang, Banyuwangi, Bali, kupang dll.
Untuk ke luar negeri untuk sementara kita sudah melakukan pengiriman
ke Irlandia, Jepang, Korea, Singapore, Australia, Amerika Serikat.
SELAIN ITU, KAMI JUGA MENYEDIAKAN ANEKA ALAT SEDUH KOPI (MANUAL BREWING)
MULAI DARI SYPHON, VIETNAM DRIP, FRENCH PRESS, POUR OVER, MOKA POT,
IBRIKS,GRINDER, ROK PRESOO, TEKO LEHER ANGSA, CAPUCCINO MIXER, MESIN ESPRESSO
DLL DENGAN HARGA YANG TRJANGKAU.
Atau Klik : jual alat manual brewing / alat seduh kopi
Untuk mengetahui cara penggunaaan atau teknik dasar brewing manual bisa klik :
Teknik dasar cara seduh kopi / manual brewing kopi
Bagi Anda yang ingin membuka usaha kedai kopi, kami sediakan juga beberapa paket usaha, klik
disini : Paket Murah Usaha Kedai Kopi Nusantara
Bagi anda yang ingin melihat galery foto gerai dan kegiatan kami, silahkan klik :
Galery photo 45coffeeshop

Aceh Gayo

Peaberry / Kopi Lanang

Sunda

Ijen Natural Proses

Papua Arabika greenbean

Medium Roasted

Dark Roasted

Bukti Resi Pengiriman dari berbagai daerah di Tanah air

Ice blend, smooties or Frappe

UNTUK ORDER DAN INFO LEBIH LANJUT / HARGA TER UPDATE HUBUNGI :
45' COFFEE SHOP
WA / SMS / CALL
* PAUL
(+62) 085269977555, 087855409099 PIN BB: 554D1E8E => 24 jam standby
* PUTRIE (+62) 081269977555 PIN BB : 543D09C1
* GERY
(+62) 081249984484 PIN BB : 2A69A63F
EMAIL : caffepatmo@gmail.com

FB : https://www.facebook.com/fisher.man.3517
Twitter : follow @45coffeeshop
IG : PAUL_CHRISMAWAN
Segera Kunjungi Alamat kami:
- Cafe n Showroom : Graha Kopi Nusantara Jl. Delta Raya Utara No. 15,
Perum Deltasari Waru Sidoarjo, Jawa Timur
Telp : 031 8551231
- Cafe Sumput : Graha Kopi Nusantara, Jalan Raya Sumput 78, depan
patung kavalery sumput sidoarjo.
- Workshop : Perum Graha Asri Sukodono blok A no.7 Sukodono, Sidoarjo,
Jawa Timur
Telp : 031 99036230
Salam hangat untuk para pecinta kopi nusantara di seluruh dunia
Indonesian Coffee lovers Community & Komunitas Kopi Arabika Asli
Indonesia (KOALISI )
Cintailah kopi indonesia.....
BANGGA DENGAN KOPI MURNI INDONESIA

Anda mungkin juga menyukai