Anda di halaman 1dari 26

KELOMPOK

1
Nama :
BIOLOGI
1. Muhammad Suhandi Habibie
2.
3.
4.
5.

Nur Oktavia Riyanti


Riska Wahdah Yulandari
Rosha Safrina
Safitri Anggita Tunjung Sari

Kelas : XII.IA1

BAB 5
MUTASI

1. Akibat dari mutasi gen adalah...


a. terjadi pembentukan kodon sehingga mengubah urutan asam amino
b. terjadi penghapusan kodon sehingga menggangu urutan asam
amino
c. terjadi perubahan kodon sehingga mengubah urutan asam amino
d. terjadi penggandaan kodon sehingga mengubah urutan asam amino
e. terjadi penyempitan kodon sehingga mengubah urutan asam amino

Pembahasan:
Mutasi gen (mutasi titik) terjadi karena perubahan
struktur basa pada DNA. Akibatnya terjadi
perubahan kodon sehingga mengubah urutan asam
amino pada polipeptida yang terbentuk.

2. Contoh mutagen adalah


a. sinar x
b. berkas UV
c. DDT
d. asap rokok
e. semua benar

Pembahasan:
Mutagen dapat berupa faktor kimia dan faktor
fisika. Faktor kimia contohnya adalah asap rokok
dan DDT. Sedangkan macam faktor fisika
mutagenentik adalah sinar-sinar gelombang
pendek, seperti radiasi sinar ultraviolet, radiasi
sinar radioaktif , dan sinar roentgen.

3. Sinar X, sinar ultra violet, dan neutron merupakan faktor


penyebab...
a. mutasi alami
b. mutasi buatan
c. mutasi morfologi
d. mutasi letal
e. mutasi resistan

Pembahasan:
Mutasi buatan dilakukan oleh manusia dan
diharapkan menguntungkan. Faktor
penyebabnya adalah sinar x, sinar ultra
violet, neutron, dll.

4. Gambar di samping merupakan...


a. mutasi salah arti (delesi dan insersi)
b. mutasi tanpa arti (delesi dan insersi)
c. mutasi salah arti (substitusi)
d. mutasi tanpa arti (substitusi)
e. mutasi duplikasi

Pembahasan:
Pada gambar tersebut terjadi mutasi gen delesi dan
insersi basa nitrogen. Basa nitrogen U pada kodon ke-9
hilang sehingga basa nitrogen berikutnya bergeser maju.
Hal tersebut menyebabkan asam amino yang terbentuk
berbeda dari asam amino normal. Pada susunan mRNA
normal, asam amino yang terbentuk adalah metionin,
lisin, fentikinin, glisin, dan stop berubah menjadi metionin,
lisin, leusin, alanin. Sehingga disebut mutasi salah arti.

5. Mutasi alami berlangsung sekali antara... kejadian.


a. 200 - 1000 milyar
b. 20 - 100 milyar
c. 20000 - 100000 milyar
d. 2 - 10 milyar
e. 2000 - 1 milyar

Pembahasan:
Mutasi alami berlangsung sekali antara
2000 1 milyar kejadian yang dikarenakan:
pancaran sinar kosmik, sinar radioaktif,yang
terdapat di alam, dll.

6. Diderita oleh laki-laki, alat kelamin bagian dalam tidak berkembang, postur
tubuh tinggi, dan keterbelakangan mental adalah ciri penderita sindrom ....
a. sindrom Turner
b. sindrom Jacobs
c. sindrom Triple-X
d. sindrom Klinefelter
e. sindrom Patau

Pembahasan :
Penderita sindrom klinefelter memiliki kelebihan satu
kromosom X atau mengalami trisomi pada gonosom
sehingga kromosomnya berjumlah 47. Penderita sindrom
ini berjenis kelamin laki-laki dengan rumus kromosom
47,XXY. Ciri-ciri penderita sindrom klinefelter yaitu postur
tubuh tinggi, janggut tidak tumbuh, tumbuh payudara,
testis kecil, pola rambut kelamin seperti perempuan dan

7.
1)
2)
3)
4)
5)
6)

Berikut ini ciri-ciri penderita aneusomik.


Laki-laki tetapi memperlihatkan ciri-cirisebagai wanita.
Wanita tetapi memperlihatkan ciri-cirisebagai lelaki.
Ovarium tidak berkembang.
Payudara membesar dan tubuh tinggi.
Testis Kecil.
Payudara tidak tumbuh.
Ciri-ciri penderita sindrom Turner yaitu . . . .
a. 1), 3), dan 5)
b. 1), 4), dan 6)
c. 2), 3), dan 6)
d. 2), 4), dan 6)
e. 3), 4), dan 6)

Pembahasan :
Penderita sindrom Turner kehilangan satu
kromosom X atau mengalami monosomi
sehingga rumus kromosom nya 45,X0. Ciri-ciri
penderita sindrom turner yaitu postur tubuh
pendek, ovarium tidak berkembang, payudara

8. Perhatikan diagram berikut!

Macam perubahan gen yang terjadi adalah


a. delesi
c. duplikasi
e. tranlokasi
b. inversi
d.katenasi

Pembahasan :
Delesi kromosom merupakan hilangnya
sebagian segmen kromosom karena
patah.

9. Berikut adalah penyebab terjadinya mutasi spontan, kecuali ....


a. Radiasi sinar radioaktif
b. Polusi udara
c. Sinar kosmis
d. Sinar ultraviolet
e. Ionisasi internal

Pembahasan :
Mutasi spontan atau mutasi alami dapat terjadi karena
pengaruh beberapa faktor diantaranya radiasi sinar
kosmis, ultraviolet, bahan-bahan radioaktif, radiasi dan
ionisasi internal, mikroorganisme, dan salah pasangan
basa yang terjadi secara kebetulan pada saat replikasi
DNA akibat panas yang tidak sesuai.

10. Perhatikan gambar kromosom berikut !

Berdasarkan gambar tersebut , jenis kerusakan kromosom yang


terjadi adalah
a. translokasi
d. inversi perisentrik
b. delesi
e. inversi parasentrik
c. duplikasi
Translokasi terjadi jika patahan segmen kromosom berpindah ke kromosom
lain yang bukan kromosom homolognya.

11. Gambar di samping merupakan...


a. mutasi salah arti (delesi dan insersi)
b. mutasi tanpa arti (delesi dan insersi)
c. mutasi salah arti (substitusi)
d. mutasi tanpa arti (substitusi)
e. mutasi duplikasi

Pembahasan:
Pada gambar tersebut terjadi mutasi gen delesi dan insersi
basa nitrogen. Terjadi penambahan basa U pada kodon ke-4
sehingga basa nitrogen berikutnya bergeser mundur. Hal
tersebut menyebabkan asam amino yang terbentuk berbeda
dari asam amino normal. Pada susunan mRNA normal, asam
amino yang terbentuk adalah metionin, lisin, fentikinin, glisin,
dan stop berubah menjadi metionin kemudia stop. Sehingga
disebut mutasi tanpa arti.

12. Seorang anak laki-laki terlahir dengan trisomi pada kromosom seksnya,
pertumbuhan rambut kurang, aspermia, dan suara mirip perempuan. Anak ini
menderita...
a. Sindrom Down
b. Sindrom Jacobs
c. Sindrom Klinefelter
d. Sindrom Patau
e. Sindrom Tuner
Pembahasan :
Ciri-ciri sindrom klinefelter :
1. Kariotipe : 47 XXY
2. Sel telur membawa kromosom X dibuahu sperma yang mengandung kromosom
XY atau sel telur yang membawa koromosom XX dibuahi oleh sperma yang
membawa koromosom Y
3. Tumbuh payudara
4. Pertumbuhan rambut kurang
5. Lengan dan kaki panjang
6. Suara sperti wanita
7. Testis kecil
8. Bersifat steril (mandul)
9. Tuna mental

13. ..... merupakan keadaan sel-sel tubuh suatu organisme diploid


kehilangan dua kromosom homolognya sehingga jumlah
kromosomnya (2n-2), Sedangkan .... kehilangan satu kromosom
dari suatu set kromosom homolog (2n-1)
a. Monosomi; Trisomi
b. Monosomi; Nulisomi
c. Nulisomi; Tetrasomi
d. Nulisomi; Monosomi
e. Nulisomi; Trisomi

Pembahasan:
Nulisomi ialah keadaan sel-sel tubuh suatu
organisme diploid kehilangan dua (satu pasang)
kromosom homolognya sehingga jumlah
kromosomnya 2n-2, sedangkan Monosomi ialah
kehilangan satu kromosom dari satu set kromosom

14. Sindrom ini ditemukan tahun 1983. Sindrom ini kehilangan satu
kromosom X sehingga rumus penderitanya 45,X0. Penderita sindrom
ini perempuan. Sindrom yang dimaksud ialah...
a.. Sindrom Down
b. Sindrom Jacobs
c. Sindrom Klinefelter
d. Sindrom Patau
e. Sindrom Turner
Pembahasan :
Sindrom turner ditemukan oleh H.H Turner pada 1939. Ciri-cirinya :
-Kariotipe:45 XO (44 autosom + 1 kromosom X) akibat kehilangan
satu kromom X
-Diderita oleh wanita
-Tinggi badan cenderung pendek
-Tanda kelamin sekunder tidak tumbuh, dll

15. Pada tanaman jumlah kromosom dapat digandakan dengan sesuatu


yang menghambat pembentukan gelondong pembelahan sehingga
menghentikan proses anafase saat meiosis. Sesuatu yang dimaksud
ialah...
a. sinar ultraviolet
b. Kolkisin
c. Asam nitrat
d. Gas metan
e. Radiasi sinar-X
Pembahasan :
Pada tanaman,jumlah kromosom dapat digandakan dengan
memberi kolkisin. Kolkisin merupakan suatu obat yang
menghambat pembentukan gelondong pembelahan
sehingga mmenghentikan proses anafase pada saat meiosis

16. Ciri-ciri berikut yang merupakan ciri dari sindrom down...


a. Kariotipe 45 XO, tinggi badan cenderung pendek, tanda kelamin sekunder
tidak tumbuh
b. Karotipe 47 XXY(Kelebihan kromosom seks X), pertumbuhan rambut
kurang, suara seperti wanita
c. Kariotipe 47 XXY,(kelebihan kromosom seks Y) berperawakan tinggi,
antisosial dan agresif
d. Kariotipe 47 XX / 47 XY, polidaktili, tuli, mata kecil, mempunyai celah
bibir
e. Kariotipe 47 XX / 47 XY, kepala lebar, mongolisme, mulut selalu terbuka
Pembahasan :
Sindrom turner ditemukan oleh J.L Down pada 1866. Ciri-cirinya :
-Kariotipe:47 XX atau 47 XY
-Kepala lebar
-Mongolisme, bertelapak tebal seperti telapakkera, garis tangan
abnormal
-Mulut selalu terbuka, dll

17. Suatu perubahan yang terjadi pada tubuh makhluk hidup dianggap
sebagai mutasi apabila
a. selalu dapat diperbaiki
b. mengakibatkan perubahan kromosom
c. mengakibatkan perubahan susunan DNA
d. mengaktifkan perubahan gen
e. diwariskan kepada keturunannya
Pembahasan:
Syarat mutasi adalah:
1. Adanya perubahan materi genetic (DNA)
2. Perubahan tersebut bersifat dapat atau tidak dapat
diperbaiki
3. Hasil perubahan tersebut diwariskan secara genetic
pada keturunannya

18. Salah satu faktor yang dapat memicu terjadinya mutasi alami
adalah.
a. dari bahan-bahan organik
b. sinar dari cahaya lampu
c. dilakukan dengan cara memberikan agen penyebab mutasi
d. sinar kosmik dari matahari atau dari luar angkasa
e. karena lebihnya satu kromosom

Pembahasan:
Ada beberapa faktor yang dapat memicu
terjadinya mutasi alami, yaitu sinar kosmik
dari matahari atau dari luar angkasa, sinar
ultraviolet matahari, bahan-bahan radioaktif,
dan bahan-bahan kimia.

19. Agen penyebab mutasi disebut juga ...


a. Mutagen
c. Mutan
b. Mutasi
d. Mutaman
e. Mutation

Pembahasan:
Mutagen merupakan sebutan untuk agen
penyebab mutasi.

20. Sindrom Down disebabkan oleh


a. tambahan kromosom x sehingga kromosom menjadi xxy
b. tambahan kromosom y sehingga kromosom menjadi xyy
c. monosomi x
d. delesi kromosom pada kromosom nomor 5
e. Kelebihan kromosom pada kromosom nomor 21

Pembahasan:
Sindrom Down adalah kelainan yang terjadi akibat
kelebihan kromosom 21 dan adanya peristiwa gagal
berpisah pada kromosom nomor 21 ketika pembentukan
ovum, sehingga setiap sel tubuh memiliki total 47
kromosom. Dari sudut pandang kromosom , sel-sel

21. 1. Resistansi antibiotik pada bakteri


2. Terbentuknya produsen antibiotik yang lebih efektif
3. Resistensi sel sabit terhadap malaria
4. Meningkatkan keanekaragaman genetik
Dari pernyataan di atas manakah yang termasuk dampak mutasi bagi organisme
yang mengalaminya
a. 1 dan 2
b. 1 dan 4
c. 2 dan 3
d. 1 dan 3
e. 1, 2, 3, dan 4
Pembahasan:
Mutasi tidak selalu berakibat merugikan(berbahaya). Merugikan atau
tidaknya dampak mutasi bergantung pada lingkungan. Berikut adalah
sejumlah contoh dampak mutasi bagi organisme yang mengalaminya:
1. Resistansi antibiotik pada bakteri
2. Terbentuknya produsen antibiotik yang lebih efektif
3. Resistensi sel sabit terhadap malaria
4. Meningkatkan keanekaragaman genetik

22. Mutasi ditemukan oleh seorang Belanda, bernama ...


a. Van der Sar
c. Bojan Krijic
b. Hugo de Fries
d. Gus Hiddink
e. Arjen Robben

Pembahasan :
Mutasi ditemukan oleh seorang Belanda bernama
Hugo de Fries dalam bukunya Mutation Theory

23. Berikut merupakan sumber mutasi buatan, kecuali ...


a.Terapic. Sinar UV
b. Senjata Nuklir d. Deteksi penyakit
e. Pemakaian bahan kimia

Pembahasan :
Sinar UV merupakan sumber Mutasi Alami

24. Suatu individu tampak mengalami perubahan besar dibandingkan


sesama jenisnya. Dari penelitian diketahui bahwa kromosom individu
tadi tetap sama seperti yang lain, tetapi isi kromosomnya mengalami
perubahan. Individu tersebut mengalami ...
a. Regenerasi
c. Pindah silang
b. Mutasi gen
d. Aberasi
e. Rekombinasi

Pembahasan :
Aberasi kromosom ialah mutasi atau perubahan
materi genetik yang disebabkan oleh perubahan
pada jumlah dan strukur kromosom.

25. Individu yang mengalami perubahan materi genetik dinamakan ...


a. Mutagen
c. Mutan
b. Mutasi
d. Mutaman
e. Mutation

Pembahasan :
Mutan ialah sebutan untuk individu yang mengalami
perubahan materi genetik.

Anda mungkin juga menyukai