Anda di halaman 1dari 30

SISTEM SARAF

Oleh :
drg. Agia T. Andriani, M. Kes

Sistem Saraf
Mengkoordinasi, menafsirkan &
mengatur interaksi antara individu dgn
lingkungan sekitarnya
Bertanggung jawab sbg pengatur
aktivitas kebanyakan sistem tubuh
lainnya shg terjalin komunikasi antara
berbagai sistem tubuh yg menyebabkan
tubuh dpt berfungsi sbg unit harmonis

Dlm sistem inilah berasal segala


fenomena kesadaran, pikiran ingatan,
bahasa, sensasi & gerakan
Kemampuan ini merup hasil kerja
fungsi integrasi yg mencapai
puncaknya dlm btk kepribadian &
tingkah laku individu
Merup komunikasi antara berbagai bag
tubuh

Merup mekanisme dimana semua


jenis sensasi diterima dr lingkungan,
jaringan & organ tubuh
Bertanggung jawab menginterpretasi
sensasi yg sudah tersimpan dlm
memori
Merup sistem dimana aksi dibawa
mll impuls ke bag lain sistem saraf &
organ lain tubuh

The nervous system has three


specific functions:

1. Sensory input
Sensory receptors present in skin and organs
respond to external and internal stimuli by
generating nerve impulses that travel to the brain
and spinal cord.
2. Integration
The brain and spinal cord sum up the data received
from all over the body and send out nerve
impulses.
3. Motor output
The nerve impulses from the brain and spinal cord
go to the effectors, which are muscles and glands.
Muscle contractions and gland secretions are
responses to stimuli received by sensory receptors.

Principle Parts of Nervous


System
Central Nervous System (CNS)

Components: brain and spinal cord


Functions: receives, processes, and
transfers information

Peripheral Nervous System (PNS)

Components: nerves outside CNS


Sensory neurons: carry information toward
the CNS
Motor neurons: carry information away
from CNS

Sistem saraf otonom


mengendalikan

organ internal, bekerja


diluar kesadaran tp dipengaruhi o/
emosi
Tipe saraf : saraf kranial & saraf spinal
Saraf kranial terbentang di otak
Saraf spinal terbentang di serabut
spinal

Sistem Sensori
Area

sensori kortex terletak di lobus


parietal di belakang sulkus sentral
Bertugas menginterpretasi impuls yg
scr konstan menstimulasinya
Banyak impuls tdk mencapai tkt
kesadaran krn sistem saraf scr otomatis
menyesuaikan diri dgn tekanan darah,
nadi & derajat tonus otot

Impuls sensori dikirim ke SSP dr organ


penginderaan khusus (mata,
pendengaran & penciuman), kulit &
bag dlm tubuh
Semua serabut sensori menyebrang
bersilangan shg sensasi dr sisi kiri
tubuh akan diinterpretasikan di sisi
kanan otak

Sistem Motorik

Mengatur pergerakan tubuh


Area motorik terletak di bag depan sulkus
sentral dis girus prasentral
Di depan area motorik tdp area pra
motorik yg bertanggung jawab thd pola
gerakan

Percabangan Saraf

N.
N.
N.
N.
N.
N.
N.
N.
N.
N.
N.
N.

I. Olfactorius
II Opticus
III Oculomotorius
IV Trochlearis
V Trigeminus
VI Abducens Trigeminus
VII Facialis
VIII Ocusticus
IX Glassopharyngius
X Vagus
XI Accesories
XII Hipoglosus

N. V Trigeminus

Opthalmicus Divisions (V1)

Saraf ini masuk ke dalam orbita melalui


fissura orbitalis superior sesudah terbagi
dalam cabang-cabang utama:
a. saraf nasociliaris
b. saraf frontalis
c. saraf lacrimalis yang melayani daerah
conjuctiva, kelopak mata atas, kulit
bagian atas dari muka dan bagian frontal
calvorsum, mucus hidung lacrimalis,
secara sensoris

Maxillary Division (V2):


Exits the cranium via foramen rotundum of
the greater wing of the sphenoid
Travels at the superior most aspect of the
pterygopalatine fossa just posterior to the
maxilla
Branches divided by location:
Inter-cranial
Pterygopalatine
Infraorbital
Facial

Within the cranium- middle meningeal


nerve providing sensory innervation to
the dura mater
Within the pterygopalatine fossa
Zygomatic nerve
Pterygopalatine nerves
Posterior superior alveolar nerve

Within the pterygopalatine fossa


Zygomatic nerve:
Zygomaticofacial nerve- skin to cheek
prominence
Zygomaticotemporal nerve- skin to lateral
forehead
Pterygopalatine nerves:
Serves as communication for the pterygopalatine
ganglion and the maxillary nerve
Carries postganglionic secretomotor fibers
through the zygomatic branch to the lacrimal gland

Mandibular division (V3)


Largest branch of the trigeminal nerve
Composed of sensory and motor roots
Sensory root: Originates at inferior
border of trigeminal ganglion
Motor root: Arises in motor cells
located in the pons and medulla Lies
medial to the sensory root

2 bagian utama :
a. Bagian anterior yang bersifat motoris dan
satu serat sensoris yaitu saraf
buccinatorius yang menuju kepipi dan
mukosa ke dalam mulut
b. Bagian posterior yang sifatnya terutama
sensoris dengan satu cabang kecil motoris
yaitu saraf mylohyodeus dan anterior otot
digastricus. Cabang motoris ini turut
dengan saraf alveolaris superior sampai
tempat masuknya saraf melalui foramen
mandibula.

Otot Rongga Mulut

Otot membuka mulut:


a. Musculus Mylohyodeus
b. Musculus Geniohyoideus
c. bagian depan dari musculus digastricus

Otot menutup mulut:


a. Musculus pterygoydeus interna
b. Musculus temporalis
c. Musculus masseter

Otot dasar mulut:


a. Musculus mylohyodeus
b. Musculus Geniohydeus
c. Musculus Digastricus
Otot Lidah:
a. Musculus Styloglossus
b. Musculus Genioglossus

Fungsi:
a. untuk merasakan makanan (alat
pengecap)
b. untuk berbicara
c. untuk menelan
d. membersihkan mulut
e. memindahkan makanan

Kelenjar Ludah

Kelenjar parotis
Kelenjar submandibularis dan
submaxilaris
Kelenjar sublingualis

Fungsi Ludah

Membasahi makanan dimulut


Melarutkan bahan-bahan kimia yang
terdapat pada makanan
Membasahi mukosa mulut
Self cleansing

Terima
Kasih

Anda mungkin juga menyukai