Anda di halaman 1dari 29

Faktor-Faktor Penentu

Keberhasilan/CSF
Critical Success Factors

Merupakan faktor-faktor yang


menentukan apakah kinerja
organisasi dapat dianggap
berhasil atau gagal dalam
pencapaian misi
Faktor-faktor tersebut antara lain
Kekuatan, Kelemahan, Peluang,
dan Ancaman yang dihadapi.

ANALISIS SWOT :

ANALISIS LINGKUNGAN EKSTERNAL (ALE) DAN ANALISIS


LINGKUNGAN INTERNAL (ALI)

LINGKUNGAN
EKSTERNAL
TEKHNOLOGI

LE
INTERNASIONAL

LINGKUNGAN
EKSTERNAL
EKONOMI
LINGKUNGAN
INTERNAL
ORGANISASI
LINGKUNGAN
ESKTERNAL
EKOLOGI

LINGKUNGAN
EKSTERNAL
SOSIAL
BUDAYA
LINGKUNGAN
EKSTERNAL
POLITIK

5 ASPEK : LI MENURUT S. CETO DAN


P. PETER

ASPEK
ASPEK
ASPEK
ASPEK
ASPEK

ORGANISASI
SASARAN
PERSONIL
PRODUKSI
FINANSIAL

LI MENURUT SUMBER DAYA


(RESOURCES)

HUMAN RESOURCES
PHYSICAL RESOURCES
FINANCIAL RESOURCES
TECHNOLOGICAL RESOURCES

ALI DAN ALE


FAKTOR
LINGKUNGAN
INTERNAL
KEKUATAN
KELEMAHAN

EKSTERNAL
PELUANG

ANCAMAN

BOBOT

RATING

SKORE =
BOBOT X
RATING

PRIORIT
AS

BOBOT DAN RATING


BOBOT
BOBOT : KEMUNGKINAN (PROBABILITY)
MEMBERIKAN DAMPAK TERHADAP FAKTOR
STRATEGIS ORGANISASI (BELUM TERJADI DAN
KEMUNGKINAN DAPAT TERJADI)
SANGAT MUNGKIN
MUNGKIN
KURANG MUNGKIN
TIDAK MUNGKIN
RATING : PENGARUH FAKTOR TERHADAP
ORGANISASI (SUDAH TERJADI)
SANGAT BERPENGARUH
BERPENGARUH
KURANG BERPENGARUH
TIDAK BERPENGARUH

RATING

4
3
2
1

4
3
2
1

ANALISIS SWOT UNTUK


MANAJEMEN STRATEGIK
KEKUATAN (S)

Susun daftar
ranking :
1.

KELEMAHAN (W)

Susun daftar ranking :


1.
2.

2.
PELUANG (O)

Susun daftar ranking :


1.

S + O = PENDORONG
Menggunakan
kekuatan untuk
memanfaatkan peluang

W + O = STATUS QUO
Mengurangi
kelemahan dg
memanfaatkan peluang

S + T = STATUS QUO
Menggunakan
kekuatan untuk
mencegah ancaman

W + T = PENGHAMBAT
Mengurangi
kelemahan dan
menghindari ancaman

2.
ANCAMAN (T)

Susun daftar
ranking :
1.

PENYIMPULAN CSF
KETERKAITAN DENGAN
STRATEGI

VISI

MISI

NILAI

URUTAN
CSF

Strategi SO:
1.
2.
Strategi WO:
1.
2.
Strategi ST:
1.
2.
Strategi WT:
1.
2.

PEMBOBOTAN KETERKAITAN : PALING TERKAIT (4); TERKAIT (3);


KURANG TERKAIT (2), DAN TIDAK TERKAIT (1)

CONTOH SWOT
UNTUK SEKTOR BISNIS, PELAJARI
CONTOH DARI PT SAKTI ADYAKSA
BERIKUT CONTOH BIDANG
PEMERINTAHAN (INSTANSI XYZ)

PENGINDERAAN LINGKUNGAN INTERNAL

Kekuatan :

SUMBER DAYA MANUSIA


1. MEMILIKI KOMITMEN PIMPINAN YANG BERVISI KE DEPAN DI BIDANG
PEMBAHARUAN MANAJEMEN INDONESIA
2. KUALIFIKASI PENDIDIKAN SDM MEMADAI DI BIDANG AKUNTANSI/MANAJEMEN
3. PENGALAMAN KERJA DI BIDANG MANAJEMEN PUBLIK MEMADAI

PERALATAN
1.MEMILIKI CUKUP PERALATAN KANTOR

KEUANGAN
1.MEMILIKI AKSES SUMBER DANA INTERNAL DAN SUMBER LAIN

TEKNOLOGI
1. MEMILIKI SUASANA KERJA YANG TERBUKA
2. MEMILIKI AKSES KE SELURUH INDONESIA MELALUI PERWAKILAN
3. MENJADI PELOPOR KATALIS PENGEMBANGAN SISTEM AKIP
4. MEMILIKI HUBUNGAN SINERGI DENGAN BEBERAPA INSTANSI PEMERINTAH

PENGINDERAAN LINGKUNGAN INTERNAL

Kelemahan :
SUMBER DAYA MANUSIA
1. RASA PUAS TINGGI TERHADAP HASIL SELAMA INI
2. KURANG MEMILIKI SDM YANG BERPENDIDIKAN DALAM BIDANG MANAJEMEN
PUBLIK
3. SEMANGAT KERJA MENURUN

PERALATAN
1.TIDAK TERAWAT DAN BELUM OPTIMAL PENGGUNAANNYA

KEUANGAN
1. TERLALU BERTUMPU PADA ANGGARAN PERJALAN DINAS
2. AKSES BERTUMPU PADA PERSONAL BUKAN HASIL KINERJA

TEKNOLOGI
1. TIDAK MERATA PENGUASAAN PENGEMBANGAN SISTEM AKIP
2. BELUM BERKEMBANGNYA DUKUNGAN PERWAKILAN ATAS
AKUNTABILITAS

PENGINDERAAN LINGKUNGAN
EKSTERNAL

Peluang :
POLITIK

1. KEMAUAN PEMERINTAH MEBERANTAS KKN DAN MENCIPTAKAN GOOD GOVERNANCE


2. PENERIMAAN KONSEP AKUNTABILITAS BAIK DALAM PROPENAS MAUPUN PERATURAN
PELAKSANAAN OTONOMI DAERAH
3. ADANYA KEBUTUHAN PEMERINTAH PUSAT DAN DAERAH AKAN PERBAIKAN KINERJA SEBAGAI
TUNTUTAN REFORMASI

SOSIAL BUDAYA
1. ADANYA INDIKASI MENINGKATNYA PARTISIPASI MASYARAKAT DALAM
PENGELOLAAN KEPEMERINTAHAN YANG BAIK

EKONOMI

1. ADANYA ANGGAPAN STABILITAS POLITIK DAPAT MENINGKATKAN PERTUMBUHAN


EKONOMI

TEKNOLOGI

1. PENGEMBANGAN SISTEM AKUNTABILTAS TELAH DITERAPKAN DI BEBERAPA NEGARA


2. PEMBAHARUAN SISTEM PEMERINTAH DI INDONESIA TERBUKA DAN SEDANG BERJALAN

HUBUNGAN INTERNASIONAL
1. TEKANAN BADAN DUNIA (IMF, ADB) UNTUK MENERAPKAN DEMOKRATISASI PADA
PEMERINTAH RI

PENGINDERAAN LINGKUNGAN
EKSTERNAL

Ancaman :
POLITIK

1. REORGANISASI KELEMBAGAAN XYZ SEDANG BERJALAN


2. BELUM ADA DUKUNGAN PENERAPAN AKUNTABILITAS PADA PEMERINTAH PUSAT
3. EUPHORIA OTONOMI DAERAH YANG BERLEBIHAN

SOSIAL BUDAYA
1. ANGGAPAN MASYARAKAT BAHWA XYZ SEBAGAI LEMBAGA REKAYASA ORBA

EKONOMI
1. KRISIS EKONOMI YANG BERKEPANJANGAN YANG MEMPENGARUHI ANGGARAN

TEKNOLOGI

1. PERUBAHAN MANAJEMEN KEPEMERINTAHAN TERBUKA, SELURUH LEMBAGA LAIN DAPAT


BERPARTISIPASI LANGSUNG

HUBUNGAN INTERNASIONAL
1. ISUE DEMOKRASI DAN HAM MENJADI ALAT POLITIK MENEKAN PEMERINTAH RI

PENILAIAN ALI : KEKUATAN


FAKTOR LINGKUNGAN

BOBOT

RATING

SKORE =
BOBOT X
RATING

MEMILIKI KOMITMEN PIMPINAN YANG


BERVISI KE DEPAN DI BIDANG
PEMBAHARUAN MANAJEMEN
INDONESIA

16

KUALIFIKASI PENDIDIKAN SDM


MEMADAI DI BIDANG
AKUNTANSI/MANAJEMEN

PENGALAMAN KERJA DI BIDANG


MANAJEMEN PUBLIK MEMADAI

MEMILIKI CUKUP PERALATAN KANTOR

MEMILIKI AKSES SUMBER DANA


INTERNAL DAN SUMBER LAIN

2
2

1
2

2
4

MEMILIKI SUASANA KERJA YANG


TERBUKA

MEMILIKI AKSES KE SELURUH


INDONESIA MELALUI PERWAKILAN

MENJADI PELOPOR KATALIS


PENGEMBANGAN SISTEM AKIP

16

MEMILIKI HUBUNGAN SINERGI


DENGAN BEBERAPA INSTANSI
PEMERINTAH LAINNYA

PRIORITAS

PENILAIAN ALI : KELEMAHAN


FAKTOR LINGKUNGAN

BOBOT

RATING

SKORE =
BOBOT X
RATING

PRIORITAS

RASA PUAS TINGGI TERHADAP


HASIL SELAMA INI

16

KURANG MEMILIKI SDM YANG


BERPENDIDIKAN DALAM BIDANG
MANAJEMEN PUBLIK

12

SEMANGAT KERJA MENURUN

TIDAK TERAWAT DAN BELUM


OPTIMAL PENGGUNAANNYA

3
2

2
1

6
2

TERLALU BERTUMPU PADA


ANGGARAN PERJALAN DINAS

AKSES BERTUMPU PADA


PERSONAL BUKAN HASIL
KINERJA

12

TIDAK MERATA PENGUASAAN


PENGEMBANGAN SISTEM AKIP

12

BELUM BERKEMBANGNYA
DUKUNGAN PERWAKILAN ATAS
AKUNTABILITAS

16

PENILAIAN ALE : PELUANG


FAKTOR LINGKUNGAN

BOBOT

RATING

SKORE =
BOBOT X
RATING

PRIORITAS

KEMAUAN PEMERINTAH MEBERANTAS KKN


DAN MENCIPTAKAN GOOD GOVERNANCE

PENERIMAAN KONSEP AKUNTABILITAS BAIK


DALAM PROPENAS MAUPUN PERATURAN
PELAKSANAAN OTONOMI DAERAH

16

ADANYA KEBUTUHAN PEMERINTAH PUSAT


DAN DAERAH AKAN PERBAIKAN KINERJA
SEBAGAI TUNTUTAN REFORMASI

ADANYA INDIKASI MENINGKATNYA


PARTISIPASI MASYARAKAT DALAM
PENGELOLAAN KEPEMERINTAHAN YANG
BAIK

ADANYA ANGGAPAN STABILITAS POLITIK


DAPAT MENINGKATKAN PERTUMBUHAN
EKONOMI

PENGEMBANGAN SISTEM AKUNTABILTAS


TELAH DITERAPKAN DI BEBERAPA NEGARA

PEMBAHARUAN SISTEM PEMERINTAH DI


INDONESIA TERBUKA DAN SEDANG
BERJALAN

TEKANAN BADAN DUNIA (IMF, ADB) UNTUK


MENERAPKAN DEMOKRATISASI PADA
PEMERINTAH RI

12

PENILAIAN ALE : ANCAMAN


FAKTOR LINGKUNGAN

BOBOT

RATING

SKORE =
BOBOT
PRIORITAS
X
RATING

REORGANISASI KELEMBAGAAN
SEDANG BERJALAN

16

BELUM ADA DUKUNGAN PENERAPAN


AKUNTABILITAS PADA PEMERINTAH
PUSAT

EUPHORIA OTONOMI DAERAH YANG


BERLEBIHAN

12

ANGGAPAN MASYARAKAT BAHWA


XYZ SEBAGAI LEMBAGA REKAYASA
ORBA

KRISIS EKONOMI YANG


BERKEPANJANGAN YANG
MEMPENGARUHI ANGGARAN

PERUBAHAN MANAJEMEN
KEPEMERINTAHAN TERBUKA,
SELURUH LEMBAGA LAIN DAPAT
BERPARTISIPASI LANGSUNG

ISUE DEMOKRASI DAN HAM


MENJADI ALAT POLITIK MENEKAN

PENILAIAN ALI : KEKUATAN


FAKTOR LINGKUNGAN

SKORE =
BOBOT
BOBOT RATING
PRIORITAS
X
RATING

INPRES

16

PENGEMBANG

12

MEMILIK

12

16

7 DAN
KEPPRES TENTANG
LPND
KONSEP
AKUNTABILITAS

MODUL/BAHAN
PEMBELAJARAN
TENAGA
SUMBER

BERKUALITAS

PEMBIAYAAN
YANG MEMADAI

PENILAIAN ALI : KELEMAHAN


BOBOT

RATING

SKORE =
BOBOT X
RATING

STRUKTUR

MATERI

KURANG

KURANG

JUMLAH

FAKTOR LINGKUNGAN

BELUM
DIDUKUNG KELENGKAPAN
STAFF
PEMBELAJARAN
KURANG SIAP SAJI
TERSEDIANYA
KEPUSTAKAAN
KESEMPATAN
MENINGKATKAN
KEMAMPUAN
STAFF YANG
HANDAL BELUM MEMADAI

PRIORITAS

PENILAIAN ALE : PELUANG


FAKTOR LINGKUNGAN

BOBOT

RATING

SKORE =
BOBOT X
RATING

PRIORITAS

KONDISI PEREKONOMIAN
NEGARA YANG SEDANG
TERPURUK

BERLAKUNYA OTDA

TUNTUTAN MASYARAKAT
AKAN PEMERINTAHAN YANG
BERSIH DAN BEBAS KKN

4
4

4
4

16
16

1
2

PERDAGANGAN BEBAS

PERKEMBANGAN TEKNOLOGI
INFORMASI

2
2

4
3

8
6

3
4

PENILAIAN ALE : ANCAMAN


BOBOT

RATING

SKORE =
BOBOT X
RATING

Adanya E-Govt

16

Adanya defisit anggaran


negara

16

Waktu lama/biaya untuk


instalasi lama/tinggi

Image masyarakat pemberantasan KKN rendah

Budaya paternalistik

16

Adanya OTDA

Politik tidak stabil yang


mempengaruhi restrukturisasi

BPK single player

16

Ketergantungan dari Lembaga


Internasional

16

FAKTOR LINGKUNGAN

PRIORITAS

S+T
Dengan menggunakan tenaga
yang berkualitas menggabungkan
konsep AKIP ke dalam
infrastruktur E-Govt sehingga EGovt dan AKIP berkembang
bersama
Tujuan : mewujudkan Instansi
Pemerintah yang akuntabel
dengan memanfaatkan TI

S+O
Sebagai pengembang konsep
akuntabilitas merupakan modal
bagi aparatur untuk menjawab
tuntutan masyarakat akan
pemerintahan yang bersih
Tujuan : meningkatkan
kapabilitas aparat dan kualitas
kinerja aparatur negara

S+O
Merespon tuntutan masyarakat
akan pemerintahan yang
bersih melalui pengembangan
konsep akuntabilitas
Tujuan : Meningkatkan
akuntabilitas Instansi
Pemerintah dan membentuk
aparatur yang bersih

Anda mungkin juga menyukai