Anda di halaman 1dari 7

Penyakit Traktus Digestivus

Penyakit Traktus Digestivus


1. Penyakit Lambung
2. Pernyakit Usus halus
3. Penyakit Usus besar

Penyakit Lambung
GASTRITIS
Yaitu inflamasi dari mukosa lambung
Gastritis terbagi Dua :
1. Gastritis Akut :
Kelainan klinis akut yang jelas penyebabnya, dgn tanda dan gejala yang
khas
2. Gastritis kronis
Penyebabnya tdk jelas, sering bersifat multifaktor dgn gejala klinis
bervariasi. Berkaitan erat dgn infeksi H. Pylori
Fatofisiologi
Terdapat gangguan keseimbangan faktor agresif dan faktor defensif yang
berperan dalam menimbulan lesi pada mukosa
Faktor Agresif
Asam lambung
Pepesin
AINS
Empedu
Infeksi virus
Infeksi bakteri : H. Pylori
Bahan korosif : asam & basa kuat

Faktor Defensif
Mukus
Bikarbonas mukosa
Prostaglandin mikrosirkulasi

Dalam keadaan normal, faktor defensif dapat mengatasi faktor agresif sehingga
tdk terjadi kerusakan pada mulosa
GASTRITIS AKUT
Lesi mukosa berupa erosi dan perdarahan akibat faktor agresif, atau akibat
gangguan sirkulasi akut mukosa lambung
Etiologi:
Obat-obatan : Aspirin, AINS (obat anti inflamasi nonsteroid)
Alkohol
Gangguan mikrosirkulasi mukosa lambung : trauma, luka bakar, sepsis
Faktor stress
Diktat Ilmu Penyakit Umum
dr. Ferry

Penyakit Traktus Digestivus

Manifestasi Klinis :
Nyeri epigastium
Mual
Kembung
Muntah
Hematemesis, melena ( perdarahan saluran cerna )
Kemudian tanda anemia pasca perdarahan
Diagnosis :
Tiga cara dalam menegakkan diagnosis :
1. Gambaran Klinis
2. Gambaran Endoskopi : berupa ulcus dangkal
3. Gambaran Radiologi :
Komplikasi :
Perdarahan saluran cerna berupa hematemesis dan melena
Syok hemoragik
Penatalaksanaan :
1. menghilangkan etiologinya
2. diet lambung dgn porsi kecil dan sering
3. obat-obatan : antagonis reseptor H2, cimetidin, antasid
GASTRITIS KRONIS
Berhubungan dgn Helicobacter pylori
Manifestasi klinis
- Kebanyakan tanpa ada keluhan
- Sebagian kecil mengeluh nyeri ulu hati, anoreksia, nausea,
- Pada pemeriksaan fisik tdk dijumpai kelainan
Diagnosis
- Ditegakkan berdasarkan Endoskopis
- Pemeriksaan Histopatologis biopsi mukosa lambung
- Pemeriksaan kultur
Komplikasi
- Perdarahan saluran cerna bagian atas
- Ulkus
- Perforasi
- Anemia pernisiosa krn gangguan absorpsi vitamin B 12
Penatalaksanaan
- Pada Anemia pernisiosa diberikan vit B12
- Eradikasi Helicobakter pylori dgn kombinasi antibiotik Tetracyclin,
Metronidazol, Klaritomisin, Amoksisilin
Diktat Ilmu Penyakit Umum
dr. Ferry

Penyakit Traktus Digestivus

ULCUS PEPTIKUM
( Tukak Gaster / Tukak Lambung )
Definisi
Merupakan borok yang menganga pada mukosa lambung dengan pinggir udema
disertai dengan indurasi
Fatofisiologi Ulcus peptikim
1. Faktor Asam Lambung
Bahan iritan defek mukosa barier difusi balik ion H + Histamin
terangsang mengeluarkan asam lambung dilatasi dan peningkatan
permebilitas pembuluh kapiler kerusakan mukosa lambung Gastritis
akut / kronik Tukak Lambung
2. Kuman Helycobacter pylori
Gambaran Klinis
- Nyeri ulu hati
- Rasa tidak nyaman disertai muntah
- Rasa sakit timbul sesudah makan
- Rasa sakit sebelah kiri
- Karakteristik rasa sakit adanya remisi dan eksaserbasi
Pemeriksaan penunjang
Endoskopi dan Radiologi
Terapi
Non Medikamentosa :
- Istirahat
- Diet
- Hindari obat-obatan yg menyebabkan iritasi
Medikamentosa :
- Antasida
- Obat penangkal kerusakan mukosa
- Antagonis reseptor H2 : Cimetidin, Ranitidin
- PPI ( Proton Pump Inhibitor )
Memblokir kerja KH ATP ase yg akan memecah KH ATP
Pemecahan KH ATP mengeluarkan energi yang digunakan untuk
mengeluarkan asam lambung
Komplikasi
- Perdarahan
- Perforasi
- Obstruksi
Diktat Ilmu Penyakit Umum
dr. Ferry

Penyakit Traktus Digestivus

Pernyakit Usus halus


Ileus Paralitik
- Adalah keadaan dimana usus gagal / tidak mampu melakukan kontraksi
peristaltik untuk menyalurkan isinya
- Selalu dijumpai pada pasien pasca operasi abdomen
- Bukan suatu penyakit primer usus, melainkan akibat dari berbagai penyakit
primer
Kausa Ileus paralitik :
1. Neurogenik
pasca operasi
kerusakan medula spinalis
keracunan timbal
kolik ureter
pankreatitis
2.

Metabolik
Uremia
Gangguan keseimbangan elektrolit ( hipokalemia )
Komplikasi DM

3.

Obat-obatan
Narkotik
Antikolinergik
Katekolamin
Antihistamin

4.

Infeksi

Pneumonia
Peritonitis
Infeksi sistemik berat
Dll

Manifestasi Klinik
- Perut kembung
- Anoreksia
- Mual
- Obstipasi
- Muntah
- Pada pemeriksaan fisik : Distensi abdomen, BU lemah, Perkusi timpani
Tidak ditemukan adanya reaksi peritoneal
( nyeri tekan & nyeri lepas negatif )
Diktat Ilmu Penyakit Umum
dr. Ferry

Penyakit Traktus Digestivus

Pemeriksaan penunjang
- Pemeriksaan Lab untuk mencari kausa penyakit, seperti : leukosit darah,
kadar elektrolit, ureum, glukosa darah
- Foto polos abdomen : ditemukan distensi usus halus usus besar. Ditemukan
Air fluid level ( suatu gambaran segaris )
Pengelolaan
Bersifat konservatif dan suportif :
- Dekompresi
- Menjaga keseimbangan cairan dan elektrolit
- Mengobati kausa penyakit primer
- Pemberian nutrisi yang adekuat
- Obat yang dicoba seperti :
Metoklopramid bermanfaat untuk gastroparesis,
Sisaprid bermanfaat untuk ileus paralitik pasca operasi
Klonidin untuk mengatasi ileus paralitik krn obat-obat
Prognosis
Baik bila penyakit primernya dapat diatasi

Appendicitis
Adalah peradangan peradangan apendiks vermiformis
Patofisiologi
- Disebabkan penyumbatan lumen apendiks hiperflasia folikel limfoid, fekalit
(batu tinja), benda asing, striker krn fibrosis akibat peradangan, neoplasma
- Obstruksi menyebabkan mucus yang diproduksi mengalami bendungan
tekanan intralumen meningkat menghambat aliran limfe udema, ulserasi
mukosa
Manifestasi Klinis
- Berawal dari nyeri sekitar umbilicus
- Dalam 2- 12 jam beralih ke abdomen kanan bawah
- Nyeri tekan dan nyeri lepas abdomen kanan bawah
- Anoreksia, malaise, mual, muntah, demam, kadang terjadi konstipasi kadang
diare
Pemeriksaan penunjang
- Pemeriksaan Lab : Leukositosis ( 10.000 20.000/ ml)
- Pemeriksaan urin ( membedakan dgn kelainan ginjal dan saluran kemih )
Penatalaksanaan
- Operasi ( Apendiktomi )
Diktat Ilmu Penyakit Umum
dr. Ferry

Penyakit Traktus Digestivus

Komplikasi
Perforasi dengan tanda meningkatnya nyeri, spasme otot perut kanan bawah
Peritonitis
Prognosis
Dengan diagnosis yang akurat dan pembedahan tingkat mortalitas dan
morbiditas dapat ditekan

Kolitis Ulserasi
Merupakan penyakit usus inflamatorik, bersama dengan penyakit Crohn
Kolitis Ulserasi merupakan penyakit inflamsi kronik pada kolon yang sering
kambuh
Etiologi
Belum diketahui
Lebih sering diderita oleh wanita
Terbanyak ditemukan pada usia 15 20 tahun
Faktor predisposisi : Keturunan, Imunologi, infeksi virus atau bakteri
Patofisiologi
- Proses inflamasi biasanya dimulai dari rectum, lalu meluas ke proksimal
- Bila rektum saja yang terkena atau meluas sampai ke sigmoid disebut
Proktitis. Bila seluruh kolon terkena disebut Pankolitis
Manifestasi Klinik
- Berkaitan dengan luasnya area kolon yang terkena serta derajat penyakit
- Klasifikasi terbagi 3
Derajat
Gerakan usus Perdarahan Gejala lain
Lokasi
( per hari )
Ringan
<4
Minimal
Tdk ada gejala
Rektum sampai
toksik
sigmoid
Sedang

46

Sedang

Subfebris, Malaise
Febris,

( tdk ada
keterangan )

Berat

>6

Banyak

Takikardi

Seluruh kolon

- Gejala yang sering ditemukan adalah diare, jika inflamasi meluas, diare
disertai mucus dan darah
- Terdapat nyeri perut, demam, penurunan berat badan, anoreksia
- Pada pemeriksaan fisik ditemukan nyeri tekan abdomen
Diktat Ilmu Penyakit Umum
dr. Ferry

Penyakit Traktus Digestivus

Pemeriksaan penunjang
- Pada pemeriksaan Laboratorium : peningkatan leukosit dan LED
- Pemeriksaan fungsi hepar
- Foto polos abdomen : gambaran dilatasi kolon
- Kolonoskopi : untuk melihat luasnya kerusakan
Penatalaksanaan
a. Suportif : - diet atau nutrisi yg bergizi
- edukasi bagi pasien dan keluarga
b. Farmakologi :
1. Simtomatik : Rehidrasi dan obat anti diare
2. Obat-obat spesifik :
Sulfasalazin, 5 ASA ( asam 5 aminosalisilat ), kostikosteroid
3. Operatif
Indikasi :
- Kegagalan terafi medikamentosa
- Megakolon toksik
- Perforasi
- Perdarahan masif
- Gejala kronik tak teratasi
- Resiko terkena karsinoma
Pembedahan pada kolitis ulserasi bersifat kuratif dan hanya 20 % yang
memerlukan pembedahan

Diktat Ilmu Penyakit Umum


dr. Ferry

Anda mungkin juga menyukai