Anda di halaman 1dari 1

 

Tugas SoftSkill - 1
TUGAS

1. Peralatan apa saja yang diperlukan dalam sistem pengadaan energi listrik untuk industri,
rumah tangga!
Jawab:
a. Pembangkit : Sebagai sumber tenaga listrik yang antara lain berupa PLTA, PLTU, PLTD,
PLTN, dsb.
b. Transmisi : Sebagai jaringan untuk menyalurkan tenaga listrik dari pembangkit ke beban
atau ke jaringan distribusi.
c. Distribusi : Sebagai jaringan yang menyalurkan tenaga listrik ke konsumen atau pemakai.

2. Gambar dan terangkan cara merubah energi, serta peralatan yang diperlukan!
Jawab:
Pertama-tama generator mengubah energi mekanis menjadi energi listrik yang kemudian
trafo mengubah energi listrik yang satu ke energi listrik yang lain dimana tegangan keluaran
(output) dapat dinaikkan atau diturunkan oleh piranti ini sesuai kebutuhan. Energi listrik
keluaran yang dihasilkan oleh trafo diubah oleh motor menjadi energi mekanis kembali dst.
Peralatan yang diperlukan yaitu berupa generator, motor, dan transformator.
Gambar:

Energi Mekanis

GENERATOR MOTOR

MOTOR GENERATOR

Energi Listrik Energi Listrik

Anda mungkin juga menyukai