Anda di halaman 1dari 10

Administrasi publik sebagai studi interdisiplin

4/27/12

Agus Dwiyanto dan Puguh Prasetya Utomo Click to edit Master subtitle style

Apa itu administrasi publik?

Tergantung pada siapa yang menjawab? Orientasi keilmuan yang dimiliki oleh setiap pakar? Perguruan tinggi dimana anda belajar? UGM, UI, UNPAD, UNIBRA dsb? Substansi dari ilmu administrasi publik dipahamai secara berbeda-beda oleh perguruan tinggi yang berbeda? Orang buta dan gajah Perbedaan pemahaman tentang administrasi publik dapat dengan mudah dilihat dari nama dan nomenklatur yang 4/27/12

Mengapa terjadi perbedaan?

Perbedaan cara pandang dalam menyikapi asal-usul dan dinamika perkembangan ilmu

Perkembangan ilmu pengetahuan dengan kompleksitas masalah yang dihadapi manusia tidak seimbang

Pohon ilmu versus problem-based science Ada kontroversi di kalangan para pakar dan akademisi dalam memahami dinamika ilmu pengetahuan 4/27/12 UGM . DI

Perspektif Pohon Ilmu

Pohon ilmu memahami perkembangan ilmu dari asal usul/ silsilah ilmu itu sendiri. Setiap ilmu dianggap memiliki hirarkhi dan silsilah. Misalnya ilmu administrasi publik, memiliki silsilah dan asal usul. Menggunakan metapora kelahiran manusia untuk mencontohkan terjadinya atau perkembangan satu ilmu. Pohon ilmu percaya bahwa konsep dan teori yang berkembang dalam ilmu 4/27/12

Contoh Pohon Ilmu Administrasi Publik

Ilmu Administrasi Publik sebagai bagian dari ilmu Politik Administrasi

4/27/12

Contoh Pohon Ilmu Administrasi Publik

Ilmu Administrasi publik sebagai bagian dari ilmu Ilmu Pemerintahan manajemen

4/27/12

Asal usul dari ilmu Administrasi Publik

Dalam perspektif pohon ilmu, terdapat perbedaan di kalangan pakar dan mahasiswa tentang asal-usul dari ilmu Administrasi Publik. Siapa yang melahirkan pertama kali ilmu AP ini? Perguruan tinggi di Indonesia memiliki posisi yang berbeda-beda. FISIP, FIS, atau FIA? Di PT luar negeri juga berbeda-beda? Tergantung tradisi keilmuan yang dianut oleh masing-masing PT 4/27/12

Problem-based science

Konsep dan teori dalam satu disiplin tertentu dibuat untuk menjelaskan satu fenomena atau problema yang terjadi dalam masyarakat. Misalnya, mengapa muncul teori birokrasi Weberian? Teori boundedrationality dalam pengambilan keputusan? Teori-teori lainnya? Dalam menjawab problema yang terjadi dalam masyarakat, ilmu atau ilmuwan 4/27/12 tidak seharusnya dibatasi pandangannya

Problem-based science

Setiap ilmu atau disiplin tertentu selalu memiliki cara pandang, black box, kaca mata kuda yang menuntun para penganutnya tentang cara menjelaskan kejadian atau problema yang ada dalam masyarakat. Cara pandang yang mono-disipliner dinilai tidak memadai dalam menjelaskan atau menjawab problema yang terjadi dalam masyarakat. Problema yang terjadi dalam masyarakat 4/27/12

Problem-based science

Fenomena yang terjadi dalam masyarakat sekarang sangat sulit dikategorikan sebagai problema yang menjadi bidang kajian disiplin tertentu? Misalnya,
bencana

alam? Geologi, teknik sipil, manajemen, administrasi publik, sosiologi, dsb Hukum, administrasi publik, ekonomi, psikologi, sosiologi, dsb
4/27/12

Korupsi?

Ilmu, konsep, dan teori dikembangkan

Anda mungkin juga menyukai