Anda di halaman 1dari 8

BAB I

PENDAHULUAN

A. LATAR BELAKANG
Datangnya hari raya merupakan hari yang ditunggu-tunggu oleh seluruh umat
beragama karena hari raya merupakan wadah untuk meningkatkan sradha serta dapat
menciptakan hubungan yang baik antara manusia dengan Tuhan, manusia dengan sesama dalam
hal kegiatan silaturahmi serta dapat juga menciptakan hubungan yang baik antara manusia
dengan lingkungan.
Pada bulan februari 2016 ini, umat Hindu akan menyambut datangnya hari raya
Galungan dan Kuningan. Hari raya Galungan yang jatuhnya tepat pada tanggal 10 februari 2016
dan Kuningan yang jatuh pada tanggal 20 februari 2016 merupakan hari kemenangan Dharma
bagi umat Hindu yang datangnya setiap Rabu Wuku Dungulan yang selalu ingin dirayakan
secara hikmat dan dirasakan meriah serta berkesan bagi umat Hindu. Agar Galungan dan
Kuningan dapat dilaksanakan secara hikmat dan meriah serta berkesan, maka perlu diadakanya
kegiatan-kegiatan baik yang berupa perlombaan maupun seni tari yang gunanya untuk
mempererat kerukunan antar umat Hindu.
Kegiatan-kegian ini diharapkan dapat dilaksanakan untuk menyambut datangnya hari
raya Galungan dan Kuningan. Agar terlaksananya kegiatan-kegiatan ini, sangat diharapkan
dukungan dan bantuannya dari semua pihak
B. Tujuan
a) Mendukung terlaksananya rencana kegiatan hari raya Galungan dan Kuningan
yang hikmat, meriah dan berkesan bagi umat Hindu di Arga Makmur.
b) Mempererat ikatan dan kerukunan antar umat Hindu khususnya di Arga Makmur.
c) Mengetahui dan memahami makna hari raya Galungan dan Kuningan
d) Mempertebal Sradha.

C. Sasaran
Seluruh umat Hindu di Arga Makmur

BAB II
RENCANA KEGIATAN
A. Tempat Dan Waktu Kegiatan
Kegiatan perayaan hari raya Galungan dan Kuningan akan dilaksanakan pada
tanggal 10 dan 20 februari 2016 bertempat dilingkungan Pura Dharma Shanti desa Rama
Agung.
B. Pelaksanaan Kegiatan
1

Kegiatan untuk merayakan hari raya Galungan dan Kuningan akan


dilaksanakan oleh seluruh umat Hindu yang akan di kordinir oleh panitia kegiatan
perayaan hari raya Galungan dan Kuningan.
C. Kegiatan Yang Akan Dilakukan
Untuk membuat hari raya Galungan dan Kuningan ini terasa meriah dan
berkesan, rencananya akan dilaksanakan dalam 2 kelompok yaitu sebagai berikut :
1. Persiapan
Dalam persiapan yang perlu dilakukan yaitu pembuatan penjor
yang akan dibuat pada tanggal 9 februari 2016 di sekitar Pura Dharma Santi
desa Rama Agung lebih tepatnya di Balai Banjar guna menyempurankan
dalam perayaan Hari Raya Galungan dan Kuningan serta Dekorasi
Panggung untuk kegiatan pentas seni Tari.
2. Kegiatan Hari Raya Galungan dan Kuningan
Kegiatan yang akan dilakukan pada tanggal 10 februari 2016 antara lain
:
a. Persembahyangan hari raya Galungan
b. Kegiatan Perlombaan hari raya galungan dan kuningan.
Perlombaan hari raya galungan dan kuningan ini bertujuan
untuk mempererat kerukunan intern umat Hindu khususnya di
Arga Makmur.
1. Perlombaan anak-anak
Perlombaan anak-anak

yang

dimaksud

adalah

suatu

perlombaan dimana peserta lombanya adalah siswa Pasraman


tingkat SD. Adapun rencana kegiatan yang akan dilakukan
antara lain ;
Membuat ketupat
Memindahkan air secara estafet
Lomba jambore yang dilaksanakan pada hari raya
kuningan.
2. Perlombaan untuk umum
Memindahkan belut
Lomba bakiak
3. Hiburan Malam
Tarian-Tarian
Seni Genjek

RENCANA ANGGARAN BIAYA


KEGIATAN MENYAMBUT HARI RAYA GALUNGAN DAN KUNINGAN
10 februari 2016
1. Persiapan pembuatan penjor (9 februari 2016)
a. Bambu
2 x @Rp 25.000
b. Janur
10 x @Rp 10.000
c. Cutter, isi necis, Gunting
d. Tali Rapia
e. Konsumsi
2. Perlombaan (10 februari 2016)
a. Membuat ketupat
b. Memindahkan Belut
c. Papan ( untuk bakiak )
d. Memindahkan air secara estafet
e. Hadiah
- Buku 6 lusin x 25.000
- Pena 6 pak x 15.000
- Gelas 6 lusin x 25.000
- Kertas kado

7 x @Rp 10.000
3kg x @Rp 35.000
6 x @Rp 15.000

Rp 50.000
Rp 100.000
Rp 150.000
Rp 15.000
Rp 300.000 +
Rp 615.000
Rp 70.000
Rp 105.000
Rp 300.000
Rp 90.000
Rp 150.000
Rp 90.000
Rp 150.000
Rp 110.000 +
Rp 1.065.000

Hiburan
a. Dekorasi
b. Konsumsi
c. Sewa baju dan Tata Rias
- Penari genjek 20 x@ Rp 150.000
- Penari Joget 5x@Rp 150.000

Rp 600.000
Rp3.200.000
Rp.3.000.000
Rp. 750.000+
Rp 7.550.000

Jumlah ( Rp 615.000 + Rp 1.065.000 +Rp 7.550.000 )


Dana yang tersedia

Rp 9.230.000
Rp 500.000 -

Rp 8.730.000

Total kekurangan dana

Ketua
Muda Mudi Aditya Buana

NYOMAN SURYANTE

BAB III
PENUTUP

Proposal permohonan dukungan dan bantuan agar terlaksananya rencana kegiatan


merayakan hari raya Galungan dan Kuningan ini dibuat agar perayaannya berjalan secara hikmat
dan meriah serta berkesan.
Demikianlah proposal ini kami ajukan, dengan harapan Permohonan Dukungan dan
bantuannya. Atas segala kesalahan dan kekurangan dalam proposal ini kami sebagai panitia
pelaksana memohon maaf yang sebasar-besarnya dan atas perhatianya kami ucapkan
terimakasih.
Om SantiSantiSanti Om

Arga makmur, 20 januari 2016


4

Kepada
Yth. Bapak / ibu
DiTempat

No

Lampiran

: 3 lembar

Perihal

: Permohonan bantuan dana

..........................................

Kegiatan perayaan Hari Raya


Galunan dan Kuningan
Dengan Hormat,
Berdasarkan rapat organisasi muda-mudi Hindu Aditya Buana Desa Rama Agung Pada :
Hari/ tanggal : minggu, 29 november 2011
Tempat: Balai Banjar Umat Hindu Desa Rama Agung
Hasil rapat

: Perencanaan Menyambut Hari Raya Galungan dan Kuningan

Dan sehubungan dengan hal diatas, kami memohon kepada Bapak/Ibu, dan Saudara/I
serta pihak-pihak yang berwenang untuk memberikan bantuannya dalam berbagai bentuk agar
kegiatan ini dapat berjalan lancar dan sukses sesuai dengan apa yang diharapkan. Bersama ini,
kami juga membuat rincian dana yang dibutuhkan guna menunjang kegiatan ini sebagai bahan
pertimbangan semua pihak yang berwenang.
Demikianlah surat permohonan ini dibuat dengan harapan Bapak/Ibu, Saudara/I dapat
memberikan bantuannya. Dan atas segala perhatiannya, kami ucapkan banyak terima kasih.

Ketua

Sekretaris

NYOMAN SURYANTE

PUTU SEPTI P.S

Mengetahui,

Ketua Adat Dharma Santi

Pembina

PUTU SURIADE

NYOMAN TUNJUNG BALI


5

Kepala Desa Rama Agung

NYOMAN SUTIRKE

Ketua Banjar Dharma Shanti


Putu Suriade

Pembina
NyomanTunjung Bali

Ketua
Nyoman Suryante

Sekretaris
Putu Septi

Bendahara
Made Budiani

STRUKTUR
ORGANISASI MUDA MUDI HINDU ADITYA BUANA DESA RAMA AGUNG

SeksiKeagamaandanKesenian
Putu ATIKA

SeksiOlah raga
Putu Ari

SeksiGotongRoyong
Wayan Tulus

ANGGOTA

SeksiPenggalangan Dana
Ketut Supardi

1.
2.
3
4
5

Penanggung Jawab
Ketua
Sekretaris
Bendahara
Seksi-seksi
Co.lap.

: Ketua Banjar Dharma shanty


: Karno Jaya
:
1. Made Suartini
2. Made Rosi
: Putu Yasri
:

1. Putu Vebby
2. Ketut Rene

Ko. Perlengkapan

: I Putu Welas A

Ko. Dekorasi
Ko. Kosumsi

: Made Suriyadhi
: Ketut Wahyuni

STRUKTUR
PANITIA PELAKSANAAN HARI RAYA GALUNGAN DAN KUNINGAN

Ket: semua kegiatan di bantu oleh muda-mudi

Arga makmur, 20 januari 2016


Ketua

Nyoman Suryante

DAFTAR NAMA DONATUR

No

Nama

Jumlah Sumbangan

Tanda Tangan

Anda mungkin juga menyukai