Anda di halaman 1dari 11

TUGAS (Soal) KELOMPOK BIOLOGI

Sistem Pencernaan

Oleh:
Almara Pasha Widyasuri
Caroline Cenia D.L.N
Lufi Nur Amalia
Satria Pratama Putra

Kelas X MIPA 6

SMAN 7 Banjarmasin
2015/2016

SOAL

Indikator
3.7.1 Menyebutkan kandungan zat yang terdapat pada makanan berdasarkan kajian literatur.
1) Jenis makanan yang merupakan sumber karbohidrat adalah.
a.
b.
c.
d.
e.

Beras, jagung, daging, dan susu


Beras, jagung, kentang, dan telur
Gandum, sagu, biji-bijian, dan ikan
Beras, jagung, gandum, dan sagu
Beras, jagung, gandum, dan buah-buahan

2) 1. Mentega
2. Minyak jagung
3.Minyak goreng
4. Gajih
Berdasarkan pernyataan di atas, yang merupakan sumber asam lemak jenuh ialah...
a. 1,2
b. 3,4
c. 1,3
d. 1, 4
e. 2,3
3) Berikut yang merupakan sumber vitamin B6, kecuali..
a. Ragi
b. Daging
c. Hati
d. Kentang
e. Kecambah
4) Kuning telur merupakan makanan yang mengandung sumber vitamin..
a. Asam pantotenat dan biotin
b. Asam pantotenat dan asam askorbat
c. Asam askorbat dan biotin
d. Tokoferol dan filokuinon
e. Tokoferol dan asam askorbat
3.7.2

Menjelaskan fungsi zat makanan bagi tubuh berdasarkan kajian literatur.

5) Selain merupakan penyusun enzim, protein juga berfungsi dalam.


a. Penimbunan lemak
b. Merusak zat yang bersifat racun
c. Memelihara tekanan osmosis darah
d. Menjaga keseimbangan energy
e. sebagai sumber energi pokok

6) Darah sukar membeku salah satunya disebabkan oleh kurangnya vitamin K. Sebagai
berfungsi sebagai pembekuan darah, vitamin K juga berfungsi sebagai..
a. Pembentukan tulang dan gigi
b.Sebagai antioksidan
c.Menghambat proses penuaan
d. Memelihara jaringan epitel
e. Pembentukan protombin dalam hati
7) Perhatikan pernyataan berikut
1.Biokatalisator
2.Kontraksi otot
3.Sebagai kofaktor pembentukan karbohidrat dan protein
Manakah dari pernyataan berikut yang merupakan fungsi dari magnesium?
a. 1 saja
b. 2 saja
c. 3 saja
d. Semua jawaban benar
e. Semua jawaban salah

8) Anak-anak dan remaja disarankan untuk mengkonsumsi susu secara rutin untuk menambah
tinggi badan karena susu mengandung protein yang tinggi. Hal ini berkaitan dengan fungsi
protein yaitu..
a. Berperan sebagai sistem buffer yang efektif
b. Menyediakan energi
c. Mendorong pertumbuhan struktur tubuh
d. Menyeimbangkan cairan dalam tubuh
e. Memacu biokatalisator
3.7.3

Menentukan kandungan zat yang terdapat pada berbagai bahan makanan berdasarkan
hasil percobaan.

9) Suatu bahan makanan diuji dengan larutan Biuret dan menghasilkan warna ungu pada larutan
yang diuji. Berdasarkan hasil ujinya, Jenis zat beserta fungsi bahan makanan tersebut bagi
tubuh adalah..
a. Protein - Menyusun membran sel
b. Vitamin A - Mengatur proses metabolisme
c. Lemak - Melindungi alat-alat tubuh yang lunak

d. Lemak - Menjaga keseimbangan asam dan basa


e. Protein - Membantu pertumbuhan dan pemeliharaan struktur tubuh

10) Perhatikan data hasil uji makanan berikut !


Bahan
Perubahan yang terjadi
Iodin
Fehling A dan B
Makanan Biuret
P
ungu
Kuning
Biru muda
Q
Kuning
Biru muda
Merah muda
R
Kuning
Biru kehitaman
Merah muda
S
Ungu
Merah muda
Biru muda
Berdasarkan hasil uji makanan tersebut, bahan makanan yang harus dihindari oleh penderita
diabetes adalah..
a. P dan Q
b. P dan S
c. Q dan R
d. Q dan S
e. R dan S
11) Perhatikan eksperimen ini ! Reaksi yang dulunya berwarna hijau menjadi berwarna merah
bata setelah dipanaskan . Reagen yang dipakai untuk menguji adanya glukosa adalah...
a. Biuret
b. Fehling dan millon
c. Larutan Iodium
d. Benedict
e. Millon

3.7.4

Menghitung nilai basal mass index berdasarkan kajian literatur.

12) Rini memiliki berat badan 45 kg dan tinggi badan 158 cm. Berdasarkan indeks massa
tubuhnya, Rini digolongkan..
a. kurus
b. normal
c.obesitas
d.terlalu kurus

e.kelebihan berat badan


13) Seorang karyawati berumur 27 tahun memiliki tinggi badan 150 cm dan berat badan 54 kg.
Berapakah BMI karyawati tersebut?
a. 22
b.23
c.24
d.25
e.26
14) Seseorang berusia 20 tahun memiliki tinggi 3 kali dari berat badannya. Jika berat badan
orang tersebut 60 kg. Berapakah BMI dan orang tersebut digolongkan...
a. 18,5 dan kurus
b. 18,5 dan normal
c. 17,5 dan kurus
d. 17,5 dan normal
e. 18 dan kurus
3.7.5

Menghitung nilai basal metabolic rate berdasarkan kajian literatur.

15) Tahun ini Andhika genap berusia 16 tahun. Tubuh Andhika tinggi dan tegap. Berat badan
Andhika 67 kg dan tinggi badannya 185 cm. Kegiatan Andhika sehari-hari ialah bersekolah
sehingga kegiatannya dapat dikategorikan ringan. Berdasarkan penjelasan tersebut, jumlah
energi dan BMR yang diperlukan Andhika dalam sehari adalah..
a. 2970,16 kkal dan 1800,2 kkal
b. 2970,16 kkal dan 1800,1 kkal
c. 2790,16 kkal dan 1800,4 kkal
d. 2790,16 kkal dan 1800,3 kkal
e. 2790,16 kkal dan 1800,5 kkal
16) Seorang karyawati berumur 30 tahun memiliki tinggi 155 cm dan berat badan 55 kg. Dalam
kegiatan sehar-harinya ia bekerja di sebuah perusahaan percetakan. BMR karyawati tersebut..
kalori.
a. 1,33 x 104
b. 1,33 x 105
c. 1,33 x 106
d. 1,33 x 107
e. 1,33 x 108
17) Pak Toni bekerja sebagai kuli bangunan. Beliau mempunyai tinggi 170 cm dan berat badan
70 kg. Tahun ini usia beliau sudah mencapai kepala lima. Berapakan BMR pak Toni?
a. 1535 kkal
b. 1635 kkal
c. 1545 kkal
d. 1645 kkal
e. 1735 kkal

3.7.6

Menyusun menu makanan seimbang berdasarkan kandungan zat makanan yang


diperlukan tubuh.

18) Makanan yang seimbang adalah makanan yang mengandung .


a.
b.
c.
d.
e.

Sodium klorida, susu, vitamin, karbohidrat, lemak, protein dan makanan kasar.
Vitamin, mineral, glukosa, lemak, air, dan makanan kasar.
Vitamin, mineral, karbohidrat, makanan tanpa lemak, protein, air, dan makanan kasar
Karbohidrat, lemak, protein, vitamin, mineral, serat nabati dan air
Karbohidrat, lemak, protein, protein dan serat nabat

19) Setelah melakukan perhitungan BMR. Ternyata Ani memerlukan asupan karbohidrat sebesar
1500 kkal dalam sehari. Untuk dapat memenuhi kebutuhan kalori tersebut dapat dilakukan
dengan mengonsumsi..
a. Nasi, wortel, tahu
b. Nasi, kentang, roti
c. Kentang, bayam, mangga
d. Kentang, tahu, mentega
e. Roti, ayam, semangka
20) Menu makanan seimbang disusun sesuai proporsi zat-zat makanan yang seimbang, yaitu..
a. Karbohidrat 60-75%, protein 10-15%, lemaak 10-25%
b. Karbohdrat 50-55%, protein 10-15%, lemak 40-45%
c. Karbohidrat 15-20% ,protein 5-10% ,lemak 70-75%
d. Karbohidrat 80-85% ,protein 1-5% ,lemak 10-15%
e. Karbohidrat 60-65% ,protein 20-25% , lemak 10-15%
3.7.7 Mengidentifikasi organ-organ pencernaan manusia
berdasarkan pengamatan.
21) Organ pencernaan yang ditunjuk panah no 3 disebut..
a. Pita suara
b. Kelenjar ludah
c. Kerongkongan
d. Tenggorokan
e. Kelenjar air liur
22) Esofagus, usus besar dan pankreas ditunjukkan oleh nomor..
a. 1,2,3
b. 2,4,5
c. 3,4,5
d. 3,6,5
e. 2, 6, 5
23) Saluran panjang dan tipis sebagai jalan makanan yang telah dikunyah dari mulut ke lambung.
Organ tersebut adalah dan ditunjukkan dengan nomor

a. 1- Mulut
b. 6- Duodenum
c. 2- Esofagus
d. 4- Ileum
e. 5- Ventrikulus

24) Organ-organ pada sistem pencernaan makanan manusia dapat dibedakan menjadi saluran
pencernaan dan kelenjar pencernaan. Berikut ini, organ yang merupakan saluran pencernaan
sekaligus kelenjar pencernaan adalah. Dan di tunjukkan dengan nomor...
a.
11-Pankreas dan 3-hati
b.
11-Pankreas dan 12-usus halus
c.
10- Lambung dan 3-hati
d.
10-Lambung dan 12-usus halus
e.
12-Usus halus dan 3-hati

3.7.8

Menjelaskan fungsi organ-organ pencernaan manusia berdasarkan pengamatan.

25) Fungi no. 3 pada gambar, berfungsi sebagai..

a. Jalan lobus dari mulut menuju paru-paru


b. jalan lobus dari mulut menuju jantung
c. jalan lobus dari hidung menuju lambung
d. jalan udara dari hidung menuju paru-paru
e.jalan udara dari hidung menuju lambung
26) Fungsi hati berikut yang berkaitan dengan fungsi pencernaan makanan adalah

a.
b.
c.
d.
e.

Menetralkan racun
Menghasilkan empedu
Menghasilkan sel darah
Menyimpan zat makanan
Menghancurkan eritrosit tua

27) Lambung menghasilkan asam lambung yang berfungsi untuk


a. Membantu mencerna makanan menjadi partikel yang lebih
kecil
b. Membantu pergerakan makanan melalui lambung
c. Memecah makanan secara kimiawi
d. Membunuh bakteri dalam makanan
e. Membantu kerja enzim pada usus halus
3.7.9

Mengaitkan hubungan organ, fungsi organ, dan proses


pencernaan pada manusia berdasarkan pengamatan.

28) Hasil pencernaan makanan pada gambar organ di samping akan menghasilkan bubur
makanan yang disebut kim yang bersifat asam. Sifat asam ini di dalam organ tersebut akan
dinetralkan oleh.
a. Empedu yang dihasilkan hati
b. Renin yang dihasilkan lambung
c. Nuklease yang dihasilkan pancreas
d. Laktase yang dihasilkan dinding usus halus
e. Natrium bikarbonat yang dihasilkan pankreas
2

9) Di Organ tersebut terjadi proses proses kecuali


a. Amilum berubah menjadi fruktosa oleh enzim ptyalin
b. Kaseinogen akan berubah menjadi kasein
oleh enzim renin
c. Protein menjadi peptida oleh enzim pepsin
d. Kasein akan digumpalkan oleh ion Ca+
e. Lemak akan dihidrolisis menjadi asam
lemak dan gliserol oleh enzim lipase

30) Proses pencernaan yang terjadi di pada organ di samping berlangsung secara mekanik dan
kimiawi dengan menggunakan enzim sebagai katalisatornya. Zat yang diubah di dalam organ
tersebut dengan perantaraan enzim adalah.
a. Protein
b. Mineral
c. Lemak
d. Vitamin
e. Karbohidrat
31) Kelenjar no 1 ,2 dan 3 menghasilkan ludah atau air liur mengandung enzim ptialin yang
bertugas untuk .
a. Menguraikan lemak menjadi asam lemak dan gliserol
b. Memecah protein menjadi asam amino
c. Merombak peptida menjadi asam amino
d. Mengubah amilum menjadi glukosa
e. Memecah protein menjadi peptide

32) Berikut ini adalah beberapa proses pencernaan:


1. Penyerapan air
2. Penyerapan mineral
3. Penyerapan ion-ion
4. pembusukan oleh Escherichia coli
Proses pencernaan yang terjadi dalam usus besar adalah.
a. 1 dan 2
b. 2 dan 3
c. 1 dan 3
d. 2 dan 4
e. 1 dan 4

3.7.10 Membandingkan sistem pencernaan manusia dengan sistem pencernaan pada hewan
ruminansia Berdasarkan pengamatan.
33) Bagian lambung hewan memamah biak yang sama dengan lambung manusia adalah
a. Abomasum
b. Omasum
c. Rumen
d. Ileum
e. Retikulum
34) Gigi pada hewan ruminansia yang berfungsi untuk mengunyah makanan adalah .
a. Gigi tetap
b. Gigi taring
c. Gigi susu
d. Gigi seri
e. Gigi geraham
3.7.11 Menjelaskan kelainan yang terjadi pada sistem pencernaan manusia berdasarkan
kajian literatur.
35) Seorang laki-laki mengalami keluhan sebagai berikut :
1. Pendarahan setelah buang air besar. Warna darah berwarna merah terang.
2.Benjolan tergantung di luar anus. Benjolan ini biasanya harus didorong kembali ke dalam
setelah buang air besar.
3.Mengalami gatal-gatal di sekitar anus.
Berdasarkan keluhan-keluhan di atas, laki-laki ini terkena gangguan..

a. Diare
b. Sembelit
c.Kolik
d. Peritonitis
e. Hemoroid

36) Terjadinya radang akut atau kronis pada selaput


lendir dinding lambung merupakan gangguan
sistem pencernaan yang disebabkan oleh
makanan yang kotor disebut .
a. Gastritis
b. Heart burn
c. Gastroenteritis
d. Stomatitis
e. Hernia

37) Gangguan pada sistem pecernaan manusia yang di sebabkan oleh kebiasaan buang air yang
tidak teratur dan kurangnya makan makanan yang berserat adalah.....
a. Konstipasi
b. Gastritis
c. Pankreasitis
d. Diare
e. Flatus

3.7.12 Mengaitkan hubungan organ, fungsi organ, dan gangguan sistem pencernaan manusia
berdasarkan kajian literatur.
38) Gangguan sistem pencernaan pada gambar di saping adalah..
a. Kolik
b. Appendisitis
c. Peritonitis
d. Ulkus peptikulum
e. Konstipasi
39) Parotitis adalah gangguan sistem pencernaan yang disebabkan .
a.
b.
c.
d.
e.

Radang pada usus halus


Infeksi pada usus buntu
Radang pada dinsing lambung
Infeksi kelenjar ludah
Radang pada selaput perut

40) Nama penyakit seperti pada gambar di samping adalah..

a. Diare
b. Sembelit
c.Kolik
d. Peritonitis
e. Hemoroid

Anda mungkin juga menyukai