Anda di halaman 1dari 6

Materi Bab VII Karya Ilmiah

Moderator

Rifky Ahsanul Khuluq

Pemateri

Rizki Tri Apriliani

Notulen

Olivia Eka Pangestu

Sesi 1
Nama

: Pesta

Pertanyaan : Apa maksud dengan fakta yang bersifat umum dan


pribadi dan apakah ada hubungannya dengan penilaian
secara objektif dan subjektif ?
Jawaban

Fakta yang bersifat umum itu di ambil dari fakta yang


sudah ada. Fakta yang bersifat pribadi dihasilkan dari
penelitian sendiri. Hubungan secara objektif
berhubungan dengan perasaan.

Sanggahan :
Jawaban sanggahan :
Pertanyaan :
Jawaban

Nama

: Jiyanti

Pertanyaan : Apa yang dimaksud dengan tehnik metafor?


Jawaban

Sanggahan :

Jawaban sanggahan :
Pertanyaan :
Jawaban

Nama

Rizka

Pertanyaan :

Apa yang dimaksud dengan pertanyaan retoris dalam


latar belakang? Menurut anda lebih baik menggunakan
manfaat atau tidak?

Jawaban

Alangkah lebih baik menggunakan manfaat, tetapi


tergantung dengan penulis. Apabila manfaat hamper
mirip dengan tujuan lebih baik tidak pakai.

A. Bagian Awal
Halaman Sampul
Daftar Isi
Daftar Tabel dan Gambar (jika ada)
B.

Bagian Inti
Pendahuluan
-Latar Belakang Penulisan Makalah

Bukankah Indonesia adalah negara agraris?


Mendel (2005: 28) menyatakan bahwa padi merupakan tanaman pangan
yang

Besar pasak daripada tiang, pepatah inilah yang tepat bagi para petani
yang selalu mengeluarkan biaya tinggi nemun hasil
produksinya rendah.
-Masalah atau Topik Bahasan
-Tujuan Penulisan Makalah
Teks Utama
Penutup
C. Bagian Akhir
Daftar Rujukan
Lampiran (jika ada)

Sanggahan :
Jawaban sanggahan :
Pertanyaan :
Jawaban

Klarifikasi
-----------------------------------------------------------------------------------------------------------

Sesi 2
Nama

Syella

Pertanyaan :

Menurut pemateri, bagian mana yang paling penting


dalam penulisan karya tulis ilmiah dan apakah ada
bagian yang tidak penting untuk ditulis?

Jawaban

semua harus ada, karena semua bagian karya tulis


ilmiah penting karena harus ditulis secara sistematis
harus urut.

Sanggahan :
Jawaban sanggahan :
Pertanyaan :
Jawaban

Nama

Tia

Pertanyaan :

Bagaimana cara penulisan daftar pustaka ketika tidak


ada nama penerbit dan tempat penerbit?

Jawaban

tetap ditulis seperti daftar pustaka pada umumnya.

Sanggahan :
Jawaban sanggahan :
Pertanyaan :
Jawaban

Nama

Kamal

Pertanyaan :

Mengapa artikel disebut dengan karya tulis ilmiah yang


paling sederhana?

Jawaban

Karena artikel mempunya bagian-bagian yang

Sanggahan :
Jawaban sanggahan :
Pertanyaan :
Jawaban

Nama : Syama
Pertanyaan : Apakah perbedaan dengan karya tulis ilmiah dengan karya
tulis campuran? Dan apakah fungsi dari karya tulis
laporan?

Nama : Abid
Pertanyaan : Apakah makalah pidato merupakan karya ilmiah?
Bagaimana struktur bagian dari makalah pidato?

Nama : Rizki Dwi


Pertanyaan :

Apa yang perlu diperhatikan dalam pembuatan karya


ilmiah?

Nama : Reno
Pertanyaan : Apa tehnik mengutip yang paling baik?

Nama : Seroja
Pertanyaan : Bagaimana cara kita sebagai mahasiswa memilih topic
yang baik dalam menulis karya tulis ilmiah?

Nama : Irvan
Pertanyaan : Mengapa di artikel di bab pendahuluan dilanjutkan dengan
pembahasan sedangkan di skripsi mengapa setelah
pendahuluan disertai landasan teori dan kajiankajiannya?

Klarifikasi
-----------------------------------------------------------------------------------------------------------

Anda mungkin juga menyukai