Anda di halaman 1dari 5

Cara Menggabungkan Video Menjadi Satu (MP4, MKV, AVI, FLV dan For...

1 of 5

http://kafesia.blogspot.co.id/2016/05/cara-menggabungkan-video-menjadi...

Cara Menyatukan Beberapa Video Menjadi Satu

Menggunakan Freemake Video Converter

Selain berfungsi sebagai converter, Freemake juga memiliki tur untuk menggabungkan
video. Keistimewaan dari aplikasi gratis ini yang mungkin membuat kamu tertarik untuk
mencobanya adalah jumlah video yang didukungnya, yaitu lebih dari 500 format video.
Bahkan Freemake juga bisa digunakan untuk membuat video musik dari foto (baca Cara
Mudah Membuat Video dari Foto dengan Musik di Windows.
Untuk menggabungkan video, caranya:
1. Download Freemake Video Converter dari sini (versi o ine) atau sini, lalu install.
TIPS: Jika komputer kamu terhubung ke internet, putus dulu koneksinya sebelum instalasi.
Pasalnya, Freemake akan berusaha menghubungi server saat instalasi dijalankan untuk
menayangkan beberapa iklan software. Daripada salah klik yang akibatnya membuat
program lain ikut terinstall, lebih baik koneksi internet dimatikan sementara (tidak perlu
mematikan modem, cukup diskonek wi atau local area connection dari dalam Windows).
2. Setelah instalasi selesai, jalankan aplikasi lalu klik tombol Video untuk memilih dan
memasukkan video-video yang ingin digabungkan.

11/25/2016 1:13 PM

Cara Menggabungkan Video Menjadi Satu (MP4, MKV, AVI, FLV dan For...

2 of 5

http://kafesia.blogspot.co.id/2016/05/cara-menggabungkan-video-menjadi...

3. Aktifkan tur penggabung video dengan cara menggeser tombol ke OFF atau mengklik
teks OFF sehingga statusnya menjadi ON (lihat gambar pada langkah nomor 2).
4. Pilih format video yang diinginkan. Misalnya, untuk menggabungkan video ke MP4, cari
tombol MP4 di bagian bawah aplikasi, lalu klik (lihat gambar pada langkah nomor 2).
5. Biarkan pilihan tetap pada "Same as source" atau pilih preset lainnya. Buat yang paham
dengan urusan bitrate dan sebangsanya, bisa mengatur dan membuat preset sendiri.

6. Secara otomatis hasil penggabungan disimpan ke drive C, tepatnya di folder Video, tapi
pengguna juga bisa menentukan folder penyimpanannya sendiri dengan mengklik tombol
tiga-titik (lihat gambar pada langkah nomor 5).
7. Klik tombol "Convert" untuk memulai penggabungan (lihat gambar pada langkah nomor
5).
Catatan: Penggabungan menggunakan Freemake membutuhkan waktu yang cukup lama
karena adanya proses re-encoding.

Menggunakan AVIDEMUX

Jika kamu hendak menggabungkan dua video atau lebih yang kebetulan memiliki properti
yang sama (misalnya, resolusinya sama-sama 1920 x 1080), dan berniat untuk
menggabungkannya dalam format video yang sama (misalnya dari mp4 ke mp4), disarankan
untuk menggunakan Avidemux yang prosesnya jauh lebih cepat.
1. Download Avidemux dari sini (pilih installer atau portabel).
2. Jalankan Avidemux.
3. Tekan kombinasi Ctrl + O, atau klik tombol folder paling kiri atas, untuk memilih dan
memasukkan video pertama yang hendak digabungkan.

11/25/2016 1:13 PM

Cara Menggabungkan Video Menjadi Satu (MP4, MKV, AVI, FLV dan For...

3 of 5

http://kafesia.blogspot.co.id/2016/05/cara-menggabungkan-video-menjadi...

4. Setelah video pertama dimuat, masukkan video kedua dengan menekan Ctrl + A atau
mengklik menu File lalu pilih Append.

5. Setelah video kedua dimuat, masukkan video-video berikutnya dengan cara yang sama
seperti langkah 4 di atas.
6. Setelah semua video dimasukkan, pilih format video yang diinginkan.

7. Klik tombol Save atau Ctrl + S untuk memilih folder penyimpanan, beri nama untuk le
yang akan dibuat, dan kemudian klik tombol Save.

11/25/2016 1:13 PM

Cara Menggabungkan Video Menjadi Satu (MP4, MKV, AVI, FLV dan For...

4 of 5

http://kafesia.blogspot.co.id/2016/05/cara-menggabungkan-video-menjadi...

CATATAN: Jika menemui error saat berusaha menggabungkan video-video tertentu di


Avidemux, gunakan Freemake Video Converter untuk memproses video-video tersebut.

SHARES

Like

Beranda
Cari

TERBARU

Cara Mengatur Posisi Subtitle di


Berbagai Video Player

Pengertian Address Bar &


Fungsinya (Disertai Tips
Tersembunyi)
Cara Mengaktifkan &
Menggunakan Password
Generator di Google Chrome
Cara Memotong Foto di
PC/Laptop Tanpa Mengurangi
Kualitas (Lossless Crop)
Cara Blokir Animasi Gif di
Browser

Cara Membuka Google Chrome


Langsung dalam Mode Incognito
(Private)
Cara Melihat Dua Gambar
Sekaligus Secara Berdampingan

FOLLOW

11/25/2016 1:13 PM

Cara Menggabungkan Video Menjadi Satu (MP4, MKV, AVI, FLV dan For...

5 of 5

http://kafesia.blogspot.co.id/2016/05/cara-menggabungkan-video-menjadi...

Facebook | Twitter
KATEGORI

Antivirus dan Virus


Browser
Google
Internet
Refreshing
Windows

Copyright 2016 kafesia.blogspot.com. All Rights Reserved.


Contact Us | About | Privacy Policy

11/25/2016 1:13 PM

Anda mungkin juga menyukai