Anda di halaman 1dari 2

SMP STRADA SLAMET RIYADI

AGAMA HINDU DAN BUDHA


TUJUAN DIBENTUKNYA KASTA
PENDUDUK ASLI INDIA Sistem kasta didirikan oleh bangsa Arya dengan
Agama hindu merupakan sinkretisme (percampuran) tujuan ingin menjaga kemurnian darah bangsa Arya
antara kepercayaan bangsa Arya dengan kepercayaan supaya tidak bercampur dengan darah bangsa
bangsa Dravida. Dravida, kerana Bangsa Dravida dimata bangsa Arya
Bangsa Dravida merupakan penduduk asli India, mempunyai derajat yang lebih rendah.
sedangkan bangsa Arya merupakan penduduk
pendatang di India. GOLONGAN DI LUAR KASTA
Masih terdapat kelompok yang paling rendah, yakni
AGAMA HINDU Paria yang terdiri atas orang-orang gelandangan,
pencuri, perampok atau orang yg menikah di luar
TEORI MASUKNYA HINDU KE INDONESIA kastanya.

DEWA DEWI DALAM AGAMA HINDU


TEORI DIKEMUKANAN Dewa-dewa utama yang dipuja dalam agama Hindu
BRAHMANA OLEH F.D.K. BOSCH adalah Trimurti (kesatuan dari tiga dewa) . Tiga
berbadan satu atau satu berbadan tiga yaitu:
1. Dewa Brahma, tugas menciptakan alam semesta
TEORI DIKEMUKAKAN OLEH 2. Dewa Wisnu, dewa pemeliharaan alam semesta
KSATRIA PROF. C.C. BERG 3. Dewa Syiwa, dewa yang menguasai kematian atau
pelebur.
TEORI
TEORI DIKEMUKAKAN
MASUKNYA
HINDU WAISYA OLEH N.J. KROM NAMA DEWA-DEWI DALAM AGAMA HINDU
1. Agni (Dewa api)
2. Aswin ( Dewa kembar , Dewa pengobatan, putera
TEORI DIKEMUKAKAN Dewa Surya)
SUDRA OLEH VAN FABER. 3. Brahma (Dewa pencipta, Dewa pengetahuan, dan
kebijaksanaan)
TEORI ARUS DIKEMUKAKAN 4. Chandra (Dewa bulan)
BALIK OLEH VAN LEUR 5. Durgha (Dewi pelebur, istri Dewa Siva)
6. Ganesha (Dewa pengetahuan, Dewa kebijaksanaan,
putera Dewa Siva)
KITAB SUCI 7. Indra (Dewa hujan, Dewa perang, raja surga)
Sumber ajaran agama Hindu terdapat pada kitab suci 8. Kuwera / Kubera (Dewa kekayaan)
Weda, Brahmana dan Upanisad. 9. Laksmi (Dewi kemakmuran, Dewi kesuburan, istri
Dewa Visnu)
Kitab Weda ini dituliskan dalam empat bagian, yaitu : 10. Saraswati (Dewi pengetahuan, istri Dewa Brahm)
1. Reg-Weda, berisi puji-pujian terhadap dewa. 11. Shiwa (Dewa pelebur)
2. Sama-Weda, berisi nyanyian-nyanyian suci yang 12. Sri (Dewi pangan)
slokanya diambil dari Reg Weda 13. Surya (Dewa matahari)
3. Yajur-Weda, berisi penjelasan tentang sloka-sloka 14. Waruna (Dewa air, Dewa laut dan samudra)
yang diambil dari Reg-Weda. 15. Wayu / Bayu (Dewa angin)
4. Atharwa-Weda, berisi doa-doa untuk pengobatan 16. Wisnu (Dewa pemelihara, Dewa air)
(mantramantra) 17. Yama (Dewa maut, Dewa akhirat, hakim yang
Selain kitab Weda , masih ada 2 kitab yang lain yaitu: mengadili roh orang mati)
1. Brahmana (merupakan tafsir dari kitab Weda), 18. Dewa Parjanya ( dewa hujan )
2. Upanisad (memuat dasardasar filsafat hubungan 19. Dewi Usa ( dewi Fajar )
antara manusia dan TUHAN). 20. Dewa Maruta ( dewa badai /angin kencang )

Kata weda berasal dari kata vid artinya tahu. Weda KARMA, REINKARNASI & MOKSA
atau veda berarti pengetahuan suci. Agama Hindu mengajarkan bahwa dalam kehidupan di
dunia, manusia dalam keadaan samsara (punarbawa)
KASTA sebagai akibat dari perbuatan pada masa sebelumnya
1. Kasta Brahmana, merupakan kasta tertinggi, (karma).
bertugas menjalankan upacara-upacara keagamaan. Manusia yang meninggal akan ber-reinkarnasi (lahir
Adapun yang termasuk dalam kasta ini adalah para kembali), sehingga mempunyai kesempatan untuk
Brahmana. memperbaiki hidup.
2. Kasta Ksatria, yang bertugas menjalankan Setelah mencapai moksa (lepas dari samsara dan
pemerintahan. Adapun yang termasuk dalam kasta ini masuk nirwana/surga) manusia tidak mengalami
adalah para raja, bangsawan, dan prajurit. reinkarnasi.
3. Kasta Waisya, merupakan kasta dari golongan rakyat
jelata, seperti para petani dan pedagang. AGAMA BUDHA
4. Kasta Sudra, merupakan kasta yang paling rendah,
seperti para budak.
TEMPAT-TEMPAT SUCI AGAMA BUDHA
1. Taman Lumbini di Kapilawastu, tempat kelahiran
Sang Budha. Sang Budha Lahir pada tahun 563 SM.

Atanasia Yayuk Widihartanti Page 1


SMP STRADA SLAMET RIYADI

2. Bodh-Gaya, tempat Sang Budha mendapat 3) Berbicara yang benar.


penerangan, kesadaran tinggi atau bodhi. 4) Berbuat atau bertingkah laku yang benar.
3. Sarnath di dekat -Benares, tempat Sang Budha 5) Mempunyai penghidupan yang benar.
pertama kali memberikan kotbah ajarannya. 6) Berusaha yang benar.
4. Kusinagara, tempat Sang Budha wafat pada tahun 482 7) Memperhatikan hal-hal yang benar dan
SM. 8) Bersemedi yang benar.

FUNGSI STUPA REINKARNASI DALAM AGAMA BUDHA


1. Tempat menyimpan abu jenasah sang Budha atau Dalam ajaran Budha manusia akan lahir berkali-kali
pendeta terkenal (reinkarnasi), hidup adalah samsara.
2. Tempat menyimpan benda-benda suci milik sang Samsara disebabkan karena adanya hasrat atau nafsu
Budha atau Bhiksu terkemuka akan kehidupan.
3. Sebagai tanda peringatan di tempat-tempat kejadian Penderitaan dapat dihentikan dengan cara menindas
suatu peristiwa penting nafsu melalui delapan jalan (astavidha)
4. Sebagai lambang suci agama Budha
SANGGHA
HARI RAYA UMAT BUDHA Sanggha adalah para pemeluk agama Budha.
Umat Budha merayakan Hari Raya Triwaisak, yang Macam sanggha ada 2 macam :
merupakan peringatan kelahiran, menerima Budhi Anggota masyarakat biasa, yang tinggal di dalam
dan wafatnya Sang Budha, pada waktu yang masyarakat disebut upasaka ( laki-laki ) dan
bersamaan dengan saat bulan purnama pada bulan upasika ( perempuan )
Mei. Anggota masyarakat yang meninggalkan
keramaian disebut Bhiksu ( laki-laki ) dan
TRI RATNA Bhiksuni ( perempuan )
Terdiri atas 3 unsur yaitu
1. Budha DALAM SANGGHA TERDAPAT 10 PERATURAN YANG
2. Dharma DINAMAKAN DASASILA WIHARA :
3. Sanggha 1) Tidak boleh mengganggu sesama mahkluk (ahimsa)
2) Tidak boleh mengambil apa yang tidak diberikan
BUDHA 3) Tidak boleh berzina
Budha adalah sebutan untuk orang yang telah 4) Tidak boleh berkata tidak benar
mencapai mencerahan ( budhi ) atau orang yang 5) Tidak boleh minum-minuman yang memabukkan
telah mendapat wahyu, sehingga sadar akan makna 6) Tidak boleh makan tidak pada waktunya
hidupnya dan berusaha mlepaskan diri dari karma 7) Tidak boleh menghadiri kesenangan duniawi
8) Tidak boleh bersolek
IKRAR PEMELUK AGAMA BUDHA 9) Tidak boleh tidur di tempat yang enak
Pemeluk agama Budha mempunyai ikrar yang 10) Tidak boleh menerima hadiah dalam bentuk uang
dinamakan Trisarana ( Tiga Tempat Terlindung ) :
1. Saya berlindung kepada Buddha KITAB SUCI
2. Saya berlindung pada Dharma Kitab suci agama Budha disebut Tripittaka (tiga
3. Saya berlindung pada Sanggha keranjang), yang terdiri atas :
1. Winayapittaka,
DHARMA 2. Sutrantapittaka dan
Dharma adalah ajaran agama Budha itu sendiri. 3. Abdidarmapittaka.
Bahasa yang digunakan adalah bahasa Pali.
Pokok-pokok ajaran Budha terdapat pada Aryasatyani Agama Budha mencapai puncak kejayaannya pada
dan Patityasamut yang berarti kebenaran-kebenaran jaman kekuasaan Raja Ashoka (273 232 SM)
utama yang berjumlah 4 :
1. Hidup adalah penderitaan ALIRAN DALAM AGAMA BUDHA SETELAH BERKEMBANG
2. Penderitaan disebabkan karena tresna atau hawa 1. Budha Mahayana (kendaraan besar), artinya jika
nafsu atau haus hasrat akan hidup seorang telah dapat mencapai nirwana, hendaklah
3. Penderitaan dapat dihilangkan dengan menindas memikirkan orang lain yang masih dalam kegelapan
tresna (bersifat terbuka).
4. Tresna dapat ditindas dengan 8 jalan kebenaran 2. Budha Therawadha atau Budha Hinayana (kendaraan
( astavida ) : kecil), artinya yang penting bagaimana setiap
1) Mempunyai pemandangan (ajaran) yang individu dapat mencapai nirwana bagi diri sendiri
benar. (bersifat tertutup).
2) Mempunyai niat atau sikap yang benar.

Atanasia Yayuk Widihartanti Page 2

Anda mungkin juga menyukai