Anda di halaman 1dari 3

SOP MONITORING KERJA

No. SPO Ditetapkan Oleh


No. REV Kepala Puskesmas
TGL TERBIT Barong Tongkok
SPO TGL EFEKTIF
HALAMAN

Arbayanti, S. Kep. Ners


NIP 19690215 1991022001
A. TUJUAN Mendapatkan gambaran tingkat pencapaian hasil kinerja
cakupan dan mutu kegiatan serta manajemen puskesmas
pada akhir tahun kegiatan
Mengetahui tingkat kinerja puskesmas pada akhir tahun
berdasarkan urutan peringkat kategori kelompok puskesmas
Mendapatkan informasi analisis kinerja puskesmas dan bahan
masukan dalam penyusunan rencana kegiatan puskesmas
dan dinas kesehatan kabupaten tahun yang akan datang
Prosedur ini digunakan di Puskesmas BarongTongkok

B. RUANG LINGKUP
1. Keputusan kepala Puskesmas Barong Tongkok tentang penilaian kinerja
oleh kepala Puskesmas Barong Tongkok

C. KEBIJAKAN
Penilaian kinerja puskesmas merupakan suatu upaya untuk
melakukan penilaian hasil kerja/ prestasi puskesmas
Pelaksanaan penilaian dimulai dari tingkat puskesmas sebagai
instrumen mawas diri
D. DEFINISI Puskesmas melakukan penilaian kinerjanya secara mandiri dan yang
melakukan verifikasi hasil dinas kesehatan kabupaten
Adapun aspek penilai meliputi hasil pencapaian cakupan dan
manajemen kegiatan termasuk mutu pelayanan
BAGAN ALUR

E. PROSEDUR
Petugas melaksanakan
pengumpulan dan Pengumpulan data & Penentuan target s.d.
pengolahan data hasil pengolahan data hasil 3 bulan
kegiatan (data bulanan kegiatan bulanan
dan triwulan), dari
masing-masing
Pelaksanaan Penentuan jadwal
penanggungjawab
monitoring kinerja monitoring
program dan
pada program
penanggungjawab
pelayanan klinis
Petugas menentukan Memberikan umpan
Data hasil monitoring
target sampai dengan balik hasil monitoring
dianalisis untuk
bulan monitoring yang pada pelaksana
pemecahan masalah
ditentukan (3 bulan) kegiatan
Petugas membuat jadwal
monitoring kinerja sesuai
Pendokumentasian Perencanaan dan
dengan program masing-
pelaksanaan tindak
masing dan kegiatan
lanjut
pelayanan klinis
Petugas meminta nomor
surat kepada kepala TU
SOP MONITORING KERJA
No. SPO Ditetapkan Oleh
No. REV Kepala Puskesmas
TGL TERBIT Barong Tongkok
SPO TGL EFEKTIF
HALAMAN

Arbayanti, S. Kep. Ners


NIP 19690215 1991022001
untuk pelaksanaan
monitoring kinerja

Kepala TU memberikan nomor surat


sesuai dengan nomor urut surat
keluar pada masing-masing
penanggungjawab program dan klinis
Petugas memberikan surat
pemberitahuan monitoring kepada
sasaran monitoring
Petugas melaksanakan kegiatan
monitoring kinerja sesuai dengan
jadwal monitoring yang sudah
ditentukan
Petugas mencatan hasil kegiatan
monitoring kinerja yang sudah
dilakukan oleh pelaksana kegiatan dan
permasalahan yang ditemui selama 1
bulan dan 3 bulan
Petugas melakukan analisis data
cakupan dan sasaran program
bulanan dan triwulan sesuai dengan
pelaksanaan monitoring kinerja dan
cara pemecahan masalahnya
Petugas menyampaikan hasil
monitoring kinerja pada waktu lokmin
puskesmas
Petugas membuat umpan balik
kinerja, diberikan kepada pelaksana
kegiatan sesuai dengan analisi
masalah dan pemecahan masalah
yang ditemukan
Petugas dan pelaksana membuat
rencana tindak lanjut dari hasil
monitoring kinerja yang sudah
dilaksanakan untuk rencana tindak
lanjut yang akan datang
Hasil monitoring dan rencana tindak
lanjut kinerja didokumentasikan
F. REFERENSI Pedoman penilaian kinerja puskesmas, Departemen
Kesehatan RI 2006
G. DOKUMEN TERKAIT Renstra program, target dari dinkes, target puskesmas
H. DISTRIBUSI Penanggungjawab program dan pelaksana program
SOP MONITORING KERJA
No. SPO Ditetapkan Oleh
No. REV Kepala Puskesmas
TGL TERBIT Barong Tongkok
SPO TGL EFEKTIF
HALAMAN

Arbayanti, S. Kep. Ners


NIP 19690215 1991022001

Anda mungkin juga menyukai