Anda di halaman 1dari 2

SATUAN ACARA PENDIDIKAN (SAP)

Pokok Bahasan : Keganasan saluran reproduksi

Sub Pokok Bahasan : Ca servik

Sasaran : Mahasiswa

Waktu : 30 Menit

Tempat : Kampus prodi D III Kebidanan Magelang

TUJUAN PEMBELAJARAN

A. Tujuan Umum
Setelah mendapatkan penyuluhan selama 30 menit diharapkan mahasiswadapat
mengetahui tentang penjelasan mengenai Ca Servik.
B. Tujuan Khusus
1. Menjelaskan pengertian kanker serviks.
2. Menjelaskan penyebab kanker serviks.
3. Menjelaskan faktor resiko kanker serviks.
4. Menjelaskan klasifikasi stadium kanker serviks menurut figo.
5. Menjelaskan jenis histopatologis pada kanker serviks.
6. Menjelaskan patofisiologi kanker serviks.
7. Menjelaskan gejala klinis kanker serviks.
8. Menjelaskan diagnosis kanker serviks.
9. Menjelaskan pencegahan kanker serviks.
10. Menjelaskan pengobatan kanker serviks.
C. Materi Belajar
1. Pengertian kanker serviks.
2. Penyebab kanker serviks.
3. Faktor resiko kanker serviks.
4. Klasifikasi stadium kanker serviks menurut figo.
5. Jenis histopatologis pada kanker serviks.
6. Patofisiologi kanker serviks.
7. Gejala klinis kanker serviks.
8. Diagnosis kanker serviks.
9. Pencegahan kanker serviks.
10. Pengobatan kanker serviks.
D. Metode Pembelajaran
Metode pembelajaran yang digunakan yaitu metode diskusi dan tanya jawab.
E. Media
Leaflet
F. Evaluasi Belajar
Berupa pertanyaan lisan, yaitu:
1. Apakah pengertian kanker serviks ?
2. Apa penyebab kanker serviks ?
3. Apa faktor resiko kanker serviks ?
4. Bagaimana klasifikasi stadium kanker serviks menurut figo ?
5. Apa saja jenis histopatologis pada kanker serviks ?
6. Bagaimana patofisiologi kanker serviks ?
7. Bagaimana gejala klinis kanker serviks ?
8. Bagaiman diagnosis kanker serviks ?
9. Bagaimana pencegahan kanker serviks ?
10. Bagaiman pengobatan kanker serviks ?

Anda mungkin juga menyukai