Anda di halaman 1dari 6

Clarisa Dian Saputra

LAPORAN PENGKAJIAN RESEP

DEPO RAWAT JALAN

1. Resep 1
Nama : Ny. DM
Umur : 39 tahun
BB/TB :-
Poliklinik : Paru
Diagnosis : Asma bronkial

Tanggal 28/8/17
R/ Combivent No IV
3dd1
R/ Flixotide No IV
3dd1
R/ Berotec No I
1dd1 puff
R/ N-Asetilsistein 200 mg No X
3dd1

A. Skrining Resep

Kajian Administratif
Identitas pasien 1. Nama pasien: Ny. DM
2. Tanggal lahir: 23 Maret 1978
3. Jenis kelamin: P
4. Nomor rekam medik: 0000074236
Identitas dokter 1. Nama dokter: Hendarsyah Suryadinata dr. SpPD
2. NIP: 1977112920121001
Tanggal penulisan resep Ada (28 Agustus 2017)
Paraf Ada

Kajian Farmasetik
Bentuk sediaan obat Tidak ada, seharusnya tertulis:
1. Combivent No IV vial
2. Flixotide No IV nebules
3. Berotec No I
4. N-Asetilsistein 200 mg No X kapsul
Kekuatan sediaan Ada
Stabilitas Simpan pada suhu ruang, di tempat kering dan jauhkan dari sinar
matahari langsung

Pertimbangan Klinis
Ketepatan indikasi 1. Combivent: PPOK
2. Flixotide: asma, rhinitis, dermatitis atopik
3. Berotec: bronkospasme akut, asma, bronkitis kronis, emfisema
4. N-asetilsistein: mukolitik, antidotum parasetamol, terapi adjuvan
pada gangguan pernapasan
(DIH, 2009)
Ketepatan dosis obat 1. Combivent: 3-4x/hari
2. Flixotide: 2x/hari
3. Berotec: 1-2 puff/hari, maksimal 8 puff/hari
4. N-asetilsistein: 200 mg 2-3x/hari
(Pharmaceutical Care untuk Asma, 2007; GINA, 2015)
Alergi Tidak ada
Duplikasi/polifarmasi Tidak ada
Efek samping obat 1. Combivent: batuk, sakit kepala, iritasi tenggorokan, mual, palpitasi
2. Flixotide: kandidasis pada mulut dan tenggorokan, iritasi lidah atau
tenggorokan, suara serak
3. Berotec: palpitasi, tremor, sakit kepala
4. N-asetilsistein: stomatitis, mual, muntah, demam, mengantuk
(DIH, 2009; Pharmaceutical Care untuk Asma, 2007)
Kontraindikasi 1. Combivent: hipersensitivitas terhadap ipratropium, albuterol,
salbutamol (dan turunannya)
2. Flixotide: hipersensitivitas terhadap fluticasone
3. Berotec: hipersensitivitas terhadap fenoterol, takiaritmia
4. N-asetilsistein: hipersensitivitas
(DIH, 2009)
Interaksi Tidak ada

Identifikasi DRP
Obat Tidak Tepat Tidak ada
Obat Tanpa Indikasi Tidak ada
Interaksi Obat Tidak ada
Dosis Obat Kurang Tidak ada
Dosis Obat Lebih Flixotide cara penggunaan menjadi 1x2 puff

2. Resep 2
Nama : Tn. TJ
Umur : 71 tahun
BB/TB :-
Poliklinik : Kulit dan Kelamin
Diagnosis : Psoriasis vulgaris

Tanggal 28/8/17
R/ Lotion urea 10% tube No I
ue
R/ Betametason valerat 0,1% krim tube No I
ue
R/ Metotreksat 50 mg vial No I
Spuit 1 cc No II
Needle 27 g No II
Alcohol swab No II
imm
R/ Asam folat 5 mg tab No VI
1dd1 tab po mulai besok
R/ Setirizin 10 mg tab No VI
1dd1 tab po
R/ Sefadroksil 500 mg No IV
2dd1 tab

A. Skrining Resep

Kajian Administratif
Identitas pasien 1. Nama pasien: Tn. TJ
2. Tanggal lahir: 1 Februari 1946
3. Jenis kelamin: L
4. Nomor rekam medik: 0001546432
Identitas dokter 1. Nama dokter: dr. Hartati P, SpKK(K)
2. SIP: 445/10540-Dinkes/542-SIP-I-Dsp/2015
Tanggal penulisan resep Ada (28 Agustus 2017)
Paraf Ada

Kajian Farmasetik
Bentuk sediaan obat Ada
Kekuatan sediaan Ada
Stabilitas Simpan pada suhu ruang (15-30oC), jauhkan dari sinar matahari
langsung

Pertimbangan Klinis
Ketepatan indikasi 1. Urea: keratolitik
2. Betametason valerat: psoriasis, neurodermatitis, dermatitis atopik
3. Metotreksat: psoriasis, leukemia, RA
4. Asam folat: defisiensi asam folat, mengurangi efek samping
metotreksat
5. Setirizin: urtikaria kronis
6. Sefadroksil: antibiotik untuk infeksi pada pasien dengan alergi
penisilin, infeksi kulit
(DIH, 2009)
Ketepatan dosis obat 1. Urea: 1-3x/hari
2. Betametason valerat: 2x1 (pagi dan malam)
3. Metotreksat: 7,5-15 mg/minggu; maintenance: 5-22,5 mg/minggu
4. Asam folat: 1 mg/hari, dapat ditingkatkan menjadi 5 mg/hari
5. Setirizin: 5-10 mg/hari
6. Sefadroksil: 1-2g/hari dalam 2 dosis terbagi
(JDDG, 2012; Yuliastuti, 2015)
Alergi Tidak ada
Duplikasi/polifarmasi Tidak ada
Efek samping obat 1. Urea: iritasi lokal
2. Betametason valerat: dermatitis alergi, kulit kering, iritasi, pruritus
3. Metotreksat: leukopenia, mual, muntah, sakit kepala, anemia
4. Asam folat: alergi, bronkospasme, pruritus
5. Setirizin: mudah mengantuk, lelah, sakit kepala
6. Sefadroksil: diare, anafilaksis, pruritus, mual, muntah
(DIH, 2009)
Kontraindikasi 1. Urea: hipersensitivitas
2. Betametason valerat: hipersensitivitas terhadap betametason atau
golongan kortikosteroid
3. Metotreksat: hipersensitivitas, penurunan fungsi hati dan ginjal
4. Asam folat: hipersensitivitas
5. Setirizin: hipersensitivitas
6. Sefadroksil: hipersensitivitas
(DIH, 2009)
Interaksi Minor: asam folat + metotreksat asam folat menurunkan efek
terapi metotreksat
(www.medscape.com)

Identifikasi DRP
Obat Tidak Tepat Sefadroksil penyebab utama psoriasis masih belum dapat diketahui
namun umumnya disebabkan oleh faktor genetik sehingga
penggunaan sefadroksil tidak tepat sebagai terapi untuk psoriasis
vulgaris
Obat Tanpa Indikasi Tidak ada
Interaksi Obat Terdapat interaksi antara metotreksat dengan asam folat, namun
interaksi tersebut bersifat minor
Dosis Obat Kurang Tidak ada
Dosis Obat Lebih Tidak ada

3. Resep 3
Nama : Ny. YR
Umur : 36 tahun
BB/TB :-
Poliklinik : THT
Diagnosis : Acute maxillary sinusitis
Tanggal 28/8/17
R/ Avamys nasal spray No I
2dd puff 2 (sue)
R/ As. mefenamat 500 mg No X
3dd tab 1 (po)
R/ Cetirizine 10 mg No I
1dd po 1
Needle No XX
Adrenalin amp No I
pro skin prick test

A. Skrining Resep

Kajian Administratif
Identitas pasien 1. Nama pasien: Ny. YR
2. Tanggal lahir: 4 Juli 1981
3. Jenis kelamin: P
4. Nomor rekam medik: 0001453570
Identitas dokter 1. Nama dokter: dr. Melati Sudiro, Sp.T.H.T.K.L(K)., M.Kes
2. SIP: 445/1918-Dinkes/20-SIP-I-Dsp/II/16
Tanggal penulisan resep Ada (28 Agustus 2017)
Paraf Ada

Kajian Farmasetik
Bentuk sediaan obat Ada
Kekuatan sediaan Ada
Stabilitas Simpan pada suhu ruang, jauhkan dari sinar matahari langsung

Pertimbangan Klinis
Ketepatan indikasi 1. Avamys: rhinitis alergi
2. Asam mefenamat: antiinflamasi (ringan-sedang)
3. Setirizin: rhinitis alergi, urtikaria kronis
(DIH, 2009; AHFS, 2011; Rosenfeld, 2015)
Ketepatan dosis obat 1. Avamys: 2 puff/hari pada tiap lubang hidung, dapat diturunkan
menjadi 1 puff/hari pada tiap lubang hidung
2. Asam mefenamat: 3x1 tab
3. Setirizin: 10-20 mg/hari
(Petersen, 1999; DIH, 2009; AHFS, 2011)
Alergi Tidak ada data
Duplikasi/polifarmasi Tidak ada
Efek samping obat 1. Avamys: mimisan, ulserasi nasal, sakit kepala
2. Asam mefenamat: sakit kepala, gatal, mual, muntah, diare,
konstipasi
3. Setirizin: mudah mengantuk, lelah, sakit kepala
(DIH, 2009; AHFS, 2011)
Kontraindikasi 1. Avamys: ibu hamil dan menyusui
2. Asam mefenamat: hipersensitivitas terhadap asam mefenamat,
aspirin, dan golongan NSAID lain; pasien dengan gangguan ginjal
3. Setirizin: hipersensitivitas
(DIH, 2009; AHFS, 2011)
Interaksi Tidak ada

Identifikasi DRP
Obat Tidak Tepat Tidak ada
Obat Tanpa Indikasi Tidak ada
Interaksi Obat Tidak ada
Dosis Obat Kurang Tidak ada
Dosis Obat Lebih Tidak ada

DAFTAR PUSTAKA

Aberg, J.A., et al, 2009. Drug Information Handbook, 17th Edition. Lexi-Comp. Ohio.
AHFS. 2011. Drug Information Essentials. Maryland.

GINA (Global Iniative for Asthma). 2015. Pocket Guide for Asthma Management and
Prevention.
Direktorat Bina Farmasi Komunitas dan Klinik. 2007. Pharmaceutical Care Untuk Penyakit
Asma.
Nast, A., 2012. Guidelines on the Treatment of Psoriasis Vulgaris. JDDG. 10: pp. 1-95.
Petersen, L.J., et al., 1999. Measurement of Interstitial Cetirizine Concentrations in Human Skin:
Correlation of Drug Levels with Inhibition of Histamine-Induced Skin Responses. Allergy. 4:
607-611.
Rosenfeld, R.M., et al., 2015. Clinical Practice Guideline: Adult Sinusitis. American Academy of
Otolaryngology-Head and Neck Surgery. 152: 1-39.
Yuliastuti, D., 2015. Psoriasis. Cermin Dunia Kedokteran. 42 (12). hal. 901-906.
____________. Drug Interaction Checker, diakses pada tanggal 6 September 2017
(http://reference.medscape.com/drug-interactionchecker)

Anda mungkin juga menyukai