Anda di halaman 1dari 9

INSTRUMEN PENILAIAN PROYEK

Nama Projek : -----------------------------------


Nama siswa : -----------------------------------
Kelas : -----------------------------------
Skor
No. Aspek 1 2 3 4 5

1 Perencanaan
a. Desain
b. Tahapan pembuatan
2. Proses Pembuatan
a. Persiapan alat dan bahan.
b. Teknik pembuatan
c. K3 (keselamatan, keamanan,
kebersihan).

3 Hasil/produk
a. Bentuk fisik
b. Keberfungsian
c. Estetika

Keterangan:
Penilaian dilakukan melalui pengamatan untuk menilai aspek keterampilan.
Skor 1: sangat kurang; 2: kurang; 3: cukup; 4: baik ; 5. Baik sekali
Deskripsi:
Dalam membentuk karya seni tiga dimensi dari bahan alam, dari segi
perencanaan baik sekali, namun dari segi hasil dan estetika mash memerlukan
usaha bimbingan lebih lanjut.
FORMAT PENUGASAN

Aspek yang dinilai

No Nama Siswa Pemilihan Sistematika


Ejaan
kosa kata penulisan
1 2 3 1 2 3 1 2 3
1

Keterangan:
1: kurang; 2: cukup; 3:baik sekali
Deskripsi:
OBSERVASI
Instrumen penilaian sikap sosial (KI.2)
Tema : Diriku
Indikator : ~ Menjalankan peraturan pada permainan disekolah
~ Mengidentifikasi nama teman
~ Menyebutkan identitas teman

Percaya diri Disiplin Bekerja sama


Nama Blm Menonj Menonj Blm Menonj
Terlihat Blm terlihat Terlihat Terlihat
terlihat ol ol terlihat ol
1 2 3 1 2 3 1 2 3
REKAP HASIL OBSERVASI SIKAP SOSIAL SEMESTER-1

Perilaku yang diamati (mulai tema1 tema4) Deskripsi


Nama Percaya Disiplin Bekerja Teliti Dsb
diri Santun
sama

Keterangan :
PENILAIAN DIRI

Nama : .
Kelas :
Semester : ..

Waktu penilaian : .

No Pernyataan ya tidak

1 Saya berusaha belajar dengan sungguh-sungguh

2 Saya mengikuti pembelajaran dengan penuh


perhatian
3 Saya mengerjakan tugas yang diberikan guru tepat
waktu
4 Saya mengajukan pertanyaan jika ada yang tidak
dipahami
5 Saya berperan aktif dalam kelompok

6 Saya menyerahkan tugas tepat waktu

7 Saya selalu membuat catatan hal-hal yang saya


anggap penting
8 Saya merasa menguasasi dan dapat mengikuti
kegiatan pembelajaran dengan baik
9 Saya menghormati dan menghargai orang tua

10 Saya menghormati dan menghargai teman

11 Saya menghormati dan menghargai guru

Keterangan:
Penilaian Antarteman
Nama teman yang dinilai : .
Nama penilai : ..
Kelas :
Semester : ..

Waktu penilaian : .

No Pernyataan ya tidak

1 Berusaha belajar dengan sungguh-sungguh

2 Mengikuti pembelajaran dengan penuh perhatian

3 Mengerjakan tugas yang diberikan guru tepat waktu

4 Mengajukan pertanyaan jika ada yang tidak dipahami

5 Berperan aktif dalam kelompok

6 Menyerahkan tugas tepat waktu

7 Selalu membuat catatan hal-hal yang dianggap penting

8 Menguasasi dan dapat mengikuti kegiatan pembelajaran


dengan baik
9 Menghormati dan menghargai teman

10 Menghormati dan menghargai guru

Keterangan:
JURNAL CATATAN GURU

Catatan Pengamatan
No Tanggal Nama (KI-1 dan KI-2) Tindak lanjut
Kekuatan Kelemahan
(1) (2) (3) (4) (5) (6)

1 -

- 1.
PENILAIAN PRAKTIK

Kelas/Semester : I/I
Tema/Sub Tema : Diriku/Aku dan Teman Baru
Pembelajaran : 5

Format Penilaian praktik: Rubrik berlari berpasangan

Penilaian

Ketaatan
No Nama Semangat Kekompakan
pada aturan

(1) (2) (3) (1) (2) (3) (1) (2) (3)

Anda mungkin juga menyukai