Anda di halaman 1dari 14

INDUKSI

ELEKTROMAGNETIK

Oleh :
Sabar Nurohman,M.Pd

Ke Menu Utama
Perhatikan Tampilan Berikut
Bagaimana Listrik diproduksi dalam skala besar ?
Apakah batu baterai atau Aki saja bisa memenuhi kebutuhan
listrik manusia ?

Induksi elektromagnetisme
adalah rahasia dibalik
fenomena besar,
diproduksinya listrik untuk
kesejahteraan manusia.

Bagaimana ceritanya ???


Pada era tahun 1800-an, eksperimen tentang tge yang diperoleh dari
induksi magnet telah dirintis oleh M. Faraday di Inggris dan J. Henry di
Amerika. Gambar berikut memberikan ilustrasi tentang bagaimana tge
bisa diproduksi akibat adanya induksi megnet.

Gambar a. Gambar c. Gambar b.

0
Lebih Jelasnya, lihat tampilan berikut:
Tge pada sebuah simpal dapat dihasilkan jika ada perubahan medan
magnet di sekitar simpal tersebut. Banyaknya aliran medan magnet yang
melewati suatu luasan (Fluks Magnet );

r r
B = B.dA = B dA cos

Tge induksi dalam sebuah simpal tertutup sama dengan


negatif dari kecepatan perubahan fluks magnet (yang melalui
simpal itu) terhadap waktu .
(Hukum Farady)

d B
= N
dt
Tanda negatif pada persamaan ini menunjukan bahwa : Jika flkus
semakin bertambah ( bernilai positif), maka tge induksi atau arus
induksi itu adalah negatif. Begitupun sebaliknya.
Aturan-aturan berikut memberikan
penjelasan tentang bagaimana
arah tge : B A B A
1. Definisikan arah positif untuk luas
vektor A
2. Tentukan tanda fluks magnetik (</> 0)
dan kecepatan perubahannya (</> 0)
3. Tentukan arah tge induksi atau arus d B
B > 0, >0 d B
induksi dengan aturan tangan dt B > 0,
dt
<0

kanan. Ibu jari anda menunjuk ke A A


arah A, sedangkan jari-jari yang
lain menunjukan arah tge induksi
atau arus induksi jika ia positif.
Namun jika tge induksi atau arus

induksi negatif maka arahnya
berlawanan dengan arah jari-jari d B d B
B < 0, <0 B B < 0, >0 B
tangan kanan anda yang dt dt

diputarkan.
Tegangan Gerak Elektrik Gerakan
Gambar di samping menunjukan
X X X X X X X
sebuah konduktor lurus yang a
digerakan dengan kecepatan v X X X X X X X
++ F = qvB
pada arah yang tegak lurus X X X X X X X
dengan medan magnet homogen
X X X X X X X
(B). Akibat peristiwa ini maka di L + F = qE v
antara ujung konduktor akan X X X X X X X
terjadi perbedaan potensial yang X X X X X X X
nilainya diberikan oleh :
Vab = vBL X X X X- - X X X
b
Pertanyaannya, bagaimana X X X X X X X
persamaan itu muncul ?,
buktikan!
polarisasi Muncul Terjadi
muatan di gaya listrik kesetimbangan
Muncul
F = qvB masing-masing
medan F = qE qE = qvB
ujung, Muncul E = vB
beda potensial listrik
Vab E=Vab/L
Vab = EL = vBL
Inilah yang terjadi, jika antara ujung
atas dan bawah dihubungkan
dengan kabel.

X X X X X X X
i a Maka dapat disimpulkan bahwa
X X X X X X X
++ konduktor yang bergerak di
X X X X X X X
suatu daerah yang mengandung
X X X X X X X medan magnet akan
v
X i X X X X X X menghasilkan tge dengan besar
X X X X X X X dan arah sbb :
X X X X -- X
X X
r r r
X X X Xi
b
X X X
( )
d = v xB .dl
r r r
( )
= v xB .dl
r r r
= (v xB).L
Kita sediakan sebuah solenoida yang
panjang lalu diberi arus yang bertambah
Medan Listrik
seiring dengan waktu (dI/dt). Maka pada Induksi
bagian dalam solenoida akan muncul fluks
magnet yang semakin bertambah (d/dt).
Jika kita tempatkan sebuah simpal
konduktor berbentuk lingkaran seperti
pada gambar, maka pada simpal tersebut
terdeteksi adanya arus listrik ?
Dari manakah arus listrik itu ?
dI
dt
G
dI
dt Gaya apa yang membuat muatan pada simpal
G
lingkaran bergerak membentuk arus ? Tentu saja
bukan gaya magnet, karena tidak ada medan
magnet yang menumbuk secara tegak lurus
pada partikel-partikel bermuatan di dalam
konduktor. Lalu ?
Kita dipaksa untuk percaya adanya Medan Listrik Induksi. Yaitu sebuah
medan listrik yang disebabkan adanya fluks magnetik yang berubah-ubah
pada daerah simpal konduktor tersebut.
Dengan kata lain, sebuah medan magnet yang berubah-ubah bertindak
sebagai sumber medan listrik.

d
X dt
Fluks Magnet Medan Listrik Induksi, yaitu sebuah medan listrik
di dalam
yang disebabkan adanya fluks magnetik yang
solenoida
berubah-ubah pada daerah simpal konduktor.
B = BA = 0 nIA
d B dI
= 0 nA
dt dt

Hukum Hukum Medan Listrik


Faraday Ohm Induksi
r r
= d B
dt = I'R E.dl = (Ingat V = Ed )
dI r r d B
= 0 nA
dt E.dl = dt =
dI r r d B d B
G
dt
E.dl = dt - - - - > E dl =
dt
d B 1 d B
E (2r ) = - - - -- > E =
dt 2r dt
PERSAMAAN MAXWELL
Sekarang kita akan merangkum keseluruhan persamaan yang pernah kita gunakan
dalam pengkajian listrik-magnet dalam sebuah paket. Paket tersebut diberi nama
sebagai persamaan Maxwell. Maxwell tidak menemukan persamaan ini sendiri, tetapi
dia berhasil menggabungkan persamaan-persamaan tersebut dalam sebuah paket dan
dia yang mengenal arti pentingnya dan kekhasannya dalam meramalkan gelombang
elektromagnetik.

r r Qyang tercakup (Hukum Gauss untuk medan listrik)


E.dA = 0
r r
B.dA = 0 (Hukum Gauss untuk medan magnet)

r r d E
B.dl = 0

i C + 0
dt

yang tercakup
(Hukum Ampere)

r r d B
E .dl =
dt
(Hukum Faraday)
Hukum Ampere dan Hukum Faraday pada Ruang Hampa
Sekarang kita akan memperlihatkan lagi sebuah persamaan yang akan
membuat kita semakin yakin bahwa secara matematis ada hubungan yang
sangat unik antara listrik dengan magnet.
Jika kita tinjau di sebuah ruang hampa sehingga arus konduksi iC adalah nol
dan Q yang tercakup juga nol, maka Hukum Ampere dan hukum Faraday berturut-
turut dapat dituliskan :

r r d r r r r d r r
B.dl = 0 0 dt E.dA E.dl = dt B.dA

Anda mungkin juga menyukai