Anda di halaman 1dari 1

TS (Total Solids) adalah zat padat total/residu total setelah sampel limbah cair

dikeringkan pada suhu 105oC yang bertujuan untuk mengetahui parameter mutu air.
TSS (Total Suspended Solids) adalah zat padat tersuspensi dimana sampel disaring
dengan kertas filter, filter yang mengandung zat tersuspensi dikeringkan pada suhu 105oC
selama 2 jam. Yang termasuk TSS adalah lumpur, tanah liat, logam oksida, sulfida,
ganggang, bakteri dan jamur.
FSS (Fixed Suspended Solids) merupakan residu yang tertinggal setelah TSS dibakar
pada suhu 500 50oC.
VSS (Volatil Suspended Solids) merupakan zat padat yang hilang sewaktu TSS dibakar
pada suhu 500 50oC.
TDS (Total Dissolved Solids) adalah zat padat terlarut/residu terlarut dimana sampel
disaring dengan kertas filter, cairan yang lolos dikeringkan pada suhu 105oC hingga
garam akan mengendap lebih dulu.
FDS (Fixed Dissolved Solids) adalah residu yang tertinggal setelah TDS dibakar pada
suhu 500 50oC.
VDS (Volatil Dissolved Solids) adalah zat padat yang hilang sewaktu TDS dibakar pada
suhu 500 50oC.
FS (Fixed Solids)
VS (Volatil Solids)

Anda mungkin juga menyukai