Anda di halaman 1dari 2

PENGERTIAN DIARE TANDA DAN GEJALA DIARE PENANGANAN DIARE

Diare adalah suatu penyakit dengan 1. BAB encer lebih dari 3x 1. Mengganti cairan tubuh yang hilang
tanda-tanda adanya perubahan bentuk dan 2. Muntah dengan oralit
konsistensi dari tinja, yang melembek sampai 3. Demam
mencair dan bertambahnya frekuensi buang 4.
air besar biasanya tiga kali atau lebih dalam 5. Nyeri Perut
sehari.

FAKTOR PENYEBAB DIARE


6. Badan Terasa Lemah
1. Faktor Infeksi
a. Infeksi Enternal (oleh bakteri, 7. Nafsu makan berkurang
virus dan parasit)
b. Infeksi Parenteral (otitis media 8. Ada tanda dan
akut (OMA), tonsillitis, gejala dehidrasi
bronkopneumonia, ensefalitis, dll)
Diare yang berkelanjutan akan
mengakibatkan kekurangan cairan tubuh dan
2. Faktor malabsorbsi (Malabsorbsi
garam (dehidrasi). akibat kekurangan cairan
karbohidrat, protein, lemak) 2. Berikan zinc selama 10 hari
terus menerus dapat mengakibatkan
umur 0-6 bl : sehari 1 x 10 mg (1/2 Tab)
kematian.
3. Faktor Makanan (Keracunan, alergi umur > 6 bl : sehari 1 x 20 mg (1 Tab)
terhadap makanan) diberikan dengan dilarutkan dalam 1
sendok air matang atau ASI
4. Faktor Psikologis (rasa takut dan PENULARAN DIARE
cemas) 3. Untuk bayi, berikan ASI lebih banyak
Diare dapat tertular melalui air (air
5. Faktor Lingkungan (Kebersihan sumur, sungai) yang tercemar bakteri 4. Makanlah makanan setengah padat
lingkungan, Lingkungan kumuh dan kotor) penyebab diare yang kita konsumsi untuk (bubur), makanan padat (nasi tim),
kegiatan sehari-hari. makanan rendah serat dan rendah
lemak, makanan bergizi.
SWAMEDIKASI DIARE PENCEGAHAN DIARE

1. Pemberian obat anti diare sebaiknya Diare dapat dicegah dengan menerapkan
SWAMEDIKASI
jangan, namun apabila diare tidak Perilaku Hidup Bersih dan sehat (PHBS)
berhanti juga dapat diberikan : Tab
Norit, Kaolin, Pektin ataupun Attapulgit
DIARE
 Obat ini bekerja dg megurangi
frekuensi buang air besar,
memadatkan feses dan menyerap
racun penyebab diare.
 Pemakaian :
6-12 Th : 1 tablet setiap buang air
besar, sehari maksimum 12 tab

>12 Th : sehari 3x3-4 tab norit


250 mg atau setiap 8 jam
Oleh :
 Tidak diperbolehkan untuk anak
dibawah 5 tahun
 Hentikan pemakaian jika diare
sudah berhenti, karena dapat
menyebabkan konstipasi/sembelit
 Dapat juga diberikan Diapet yg
mengandung ekstrak jambu biji

6 Segera ke fasilitas Kesehatan, jika : BILA DIARE BERLANJUT, HUBUNGI DOKTER ATAU
a. Kondisi tidak membaik dalam 3 hari PETUGAS KESEHATAN TERDEKAT
b. BAB cair sering
c. Muntah berulang-ulang Untuk Informasi dan Konseling Hubungi
d. Makan atau minum sedikit Apoteker Kami : Institut Sains dan Teknologi Nasional
e. Demam Program Profesi Apoteker
f. Tinja berdarah
2017

Anda mungkin juga menyukai