Anda di halaman 1dari 2

UTAMA

PAKET SOAL A
PEMERINTAH PROVINSI JAWA TENGAH
DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 3
PURWOKERTO
Jalan Ahmad Yani Nomor 70 Sokanegara, Purwokerto Timur, Banyumas Kode Pos 53115
Telepon 0281-637847 Surat Elektronik smkn3purwokerto@yahoo.co.id

SOAL UJIAN SEKOLAH


TAHUN PELAJARAN 2017- 2018

Mata Pelajaran : Produktif Patiseri Hari,Tanggal :


Kelas : Waktu :
Paket Keahlian : Pembuat Soal :

Pilihlah salah satu jawaban yang paling tepat dengan cara memberi tanda silang (X)
pada salah satu huruf A, B, C, D atau E , pada lembar jawaban yang tersedia.
1. Dibawah ini adalah tindakan hygiene yang harus dilakukan oleh seorang chef’s pastry
yang berada di dapur produksi pada saat menghias cake dengan potongan buah-buahan
segar yaitu ….
A. menggunakan sarung tangan
B. mencuci peralatan dengan sabun
C. mengelap peralatan sebelum dipergunakan
D. mencuci tangan sebelum bekerja
E. mengecek kualitas bahan yang digunakan

2. Saat membuat karamel terjadi gosong dan caramel melekat sangat kuat pada saucepan
maka dalam proses pembersihannya harus langsung dilakukan proses pendahuluan,
dengan cara ….
A. alat direndam dengan air dingin
B. alat direndam dengan air panas
C. alat diberi air dan dididihkan sebentar
D. alat diberi air dan dididihkan lama
E. alat diberi air dan sabun dididihkan

3. Beras ketan yang baik digunakan untuk membuat lemper adalah...


A. warna putih, mengkilat
B. butiran utuh, bersih
C. harum, mengkilat
D. utuh, mengkilat
E. bersih, harum
4. Pemberian warna pada makanan umumnya bertujuan agar….
A. meningkatkan nilai gizi pada makanan
B. meningkatkan daya simpan bahan
C. menambah aroma makanan
D. memperbaiki rasa makanan
E. memperbaiki daya tarik makanan

5. Gambar dibawah ini adalah potongan sayuran yang berbentuk dadu untuk membuat
ragout, potongan tersebut adalah ...

A. juliene
B. jardinier
C. brunoise
D. macedoine
E. paysan

6. Perhatikan teknik pengolahan makanan dibawah ini...

1. Boiling 6. braising
2. Steaming 7. baking
3. Grilling 8. poaching
4. Blancing 9. stewing
5. salamamder 10. roasting

dari pernyataan diatas, mana sajakah yang termasuk dalam metode panas basah...
A. 1,2,3,4,8,9
B. 1,4,8,9,10
C. 1,2,3,4,10
D. 1,3,5,7,10
E. 1,2,4,6,8,9

Anda mungkin juga menyukai