Anda di halaman 1dari 3

No.

Dokumen :
No Revisi :
SOP Tanggal Terbit :
Halaman : 1/3

UPTD PUSKESMAS RAMI dr.Yanti M.Napitupulu, M.Kes


NIP. 19671007 199903 2002

1.Pengertian − Tindakan pembedahan adalah tindakan pengobatan yang


dilakukan dengan cara menyayat untuk membuka atau
menampilkan bagian tubuh yang sakit.
− Bedah minor adalah pembedahan yang dilakukan dengan cara
sederhana tidak memiliki resiko terhadap nyawa pasien dan tidak
memerlukan bantuan anastesi untuk melakukannya seperti
membuka abses superficial pembersihan luka
2.Tujuan Tindakan pembedahan dilakukan dengan aman baik bagi pasien
maupun bagi petugas
3. Kebijakan SK Kepala UPTD Puskesmas Rami Nomor
Tentang Jenis-jenis pembedahan minor di Puskesmas
4. Referensi 1. Undang-undang Nomor 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan
2. Permenkes Nomor 75 Tahun 2014 tentang Puskesmas
5. Alat dan Bahan 1. APD
2. Duk terbuka
1. Petugas memberikan informasi maksud dan tujuan tindakan
6. Langkah-langkah
pembedahan kepada pasien (informed consent)
2. Petugas meminta persetujuan pasien (informed consent)
3. Petugas mencuci tangan
4. Petugas memakai APD sesuai tindakan pembedahan yang dilakukan
5. Petugas melakukan penilaian kondisi pasien awal sebelum
pembedahan
6. Petugas melakukan teknik asepsis
7. Petugas menutup area pembedahan dengan duk terbuka
8. Petugas melakukan teknik anestesi sesuai kebutuhan tindakan
pembedahan
9. Petugas melakukan pembedahan sesuai dengan standar profesi SOP
10.Petugas melakukan penilaian kondisi pasien pasca pembedahan
11. Petugas mencatat proses pembedahan dalam rekam medis.
7. Bagan Alir
Petugas memberikan informasi maksud
dan tujuan tindakan pembedahan kepada
pasien (informed consent)

Petugas meminta persetujuan pasien (informed consent)

Petugas mencuci tangan

Petugas memakai APD sesuai tindakan pembedahan yang dilakukan

2
Petugas melakukan penilaian kondisi pasien awal sebelum pembedahan

Petugas melakukan teknik asepsis

Petugas menutup area pembedahan dengan duk terbuka

Petugas melakukan teknik anestesi sesuai


kebutuhan tindakan pembedahan

Petugas melakukan pembedahan sesuai


dengan standar profesi SOP

Petugas melakukan penilaian kondisi


pasien pasca pembedahan

Petugas mencatat proses pembedahan


dalam rekam medis.

Penggunaan alat dan alat pelindunng diri bagi petugas


8. Hal-hal yang harus
diperhatikan
1. Poli Umum
9. Unit Terkait
2. Poli Gigi
3. Ruang Tindakan
1. Informed Consent
10.Dokumen Terkait
2. Buku Pencatatan dan Pelaporan
3. Buku Rekam Medis

11.Rekaman Historis Perubahan


No. Isi Perubahan Tanggal Mulai Diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai