Anda di halaman 1dari 5

1.

Sebuah katrol berjari-jari 30 cm dapat berotasi dengan poros melalui pusat massa O. Di
sekeliling katrol dililitkan seutas tali seperti pada gambar. Ujung tali ditarik dengan gaya yang
besarnya tetap sebesar 10 N. Tentukan besar momen gaya yang dialami oleh katrol!

2.

Perhatikan gambar di samping. Tentukan momen inersia bola berongga terhadap garis
singgungnya, jika momen inersia terhadap titik pusat massanya I = 2/3 mr2.

Penyelesaian:
I = Ipm + mr2 (dimana d=R)
I = 2/3 mr + mr2
2

I= 5/3 mr2
3. Sebuah batang homogen seperti ditunjukkan pada gambar mempunyai panjang L dan massa
M, serta O adalah titik poros putaran yang tegak lurus batang. Tentukan massa inersia
batang jika diputar di titik P!

Penyelesaian:
I = Ipm + mL2
I = 1/12 mL2 + m(1/4 L)2
I = 1/12 mL2 +1/8 m L2
I = 1/20 mL2

4. Empat buah partikel bermassa 2 kg, 3 kg, 2 kg, dan 1 kg seperti ditunjukkan pada gambar,
dihubungkan oleh rangka melingkar ringan yang berjari-jari 2 m yang massanya dapat
diabaikan.
a. Tentukan momen inersia sistem terhadap poros melalui pusat lingkaran dan tegak lurus pada
bidang kertas!
b. Berapa besar momen gaya yang harus dikerjakan pada sistem untuk memberikan suatu

percepatan terhadap poros tersebut?


5. Empat buah partikel seperti ditunjukkan pada gambar dihubungkan oleh sebuah batang kayu
ringan yang massanya diabaikan. Tentukan momen inersia sistem partikel terhadap poros:
a. Sumbu A
b. Sumbu B

6. Ahmad mengisi ember yang memiliki kapasitas 20 liter dengan air dari sebuah kran seperti gambar
berikut!

Jika luas penampang kran dengan diameter D2 adalah 2 cm2 dan kecepatan aliran air di kran adalah 10
m/s tentukan:
a) Debit air
b) Waktu yang diperlukan untuk mengisi ember

Pembahasan
Data :
A2 = 2 cm2 = 2 x 10−4 m2
v2 = 10 m/s

a) Debit air
Q = A2v2 = (2 x 10−4)(10)
Q = 2 x 10−3 m3/s
b) Waktu yang diperlukan untuk mengisi ember
Data :
V = 20 liter = 20 x 10−3 m3
Q = 2 x 10−3 m3/s
t=V/Q
t = ( 20 x 10−3 m3)/(2 x 10−3 m3/s )
t = 10 sekon

7. Pipa saluran air bawah tanah memiliki bentuk seperti gambar berikut!

Jika luas penampang pipa besar adalah 5 m 2 , luas penampang pipa kecil adalah 2 m 2 dan kecepatan
aliran air pada pipa besar adalah 15 m/s, tentukan kecepatan air saat mengalir pada pipa kecil!

Pembahasan
Persamaan kontinuitas
A1v1 = A2v2
(5)(15) = (2) v2
v2 = 37,5 m/s

8. Tangki air dengan lubang kebocoran diperlihatkan gambar berikut!

Jarak lubang ke tanah adalah 10 m dan jarak lubang ke permukaan air adalah 3,2 m. Tentukan:
a) Kecepatan keluarnya air
b) Jarak mendatar terjauh yang dicapai air
c) Waktu yang diperlukan bocoran air untuk menyentuh tanah

Pembahasan
a) Kecepatan keluarnya air
v = √(2gh)
v = √(2 x 10 x 3,2) = 8 m/s

b) Jarak mendatar terjauh yang dicapai air


X = 2√(hH)
X = 2√(3,2 x 10) = 8√2 m
c) Waktu yang diperlukan bocoran air untuk menyentuh tanah
t = √(2H/g)
t = √(2(10)/(10)) = √2 sekon

9. Untuk mengukur kecepatan aliran air pada sebuah pipa horizontal digunakan alat seperti diperlihatkan
gambar berikut ini!

Jika luas penampang pipa besar adalah 5 cm 2 dan luas penampang pipa kecil adalah 3 cm 2 serta
perbedaan ketinggian air pada dua pipa vertikal adalah 20 cm tentukan :
a) kecepatan air saat mengalir pada pipa besar

Pembahasan
Rumus kecepatan fluida memasuki pipa venturimetar pada soal di atas

v1 = A2√ [(2gh) : (A12 − A22) ]

a) kecepatan air saat mengalir pada pipa besar


v1 = A2√ [(2gh) : (A12 − A22) ]
v1 = (3) √ [ (2 x 10 x 0,2) : (52 − 32) ]
v1 = 3 √ [ (4) : (16) ]
v1 = 1,5 m/s

10. Sebuah selang karet menyemprotkan air vertikal ke atas sejauh 4,05 meter. Bila luas ujung selang
adalah 0,8 cm2, maka volume air yang keluar dari selang selama 1 menit adalah … liter
jawaban

Diketahui:
h = 4,05 m
A = 0,8cm2 = 8.10-5m2
t = 1menit = 60 sekon
ditanya: V = ….?
Jawab
Ep = m.g.h = ½ mv2
v = √2.g.h = √2.10.4,05 = 9 m/s
Q = A.v = 8.10-3.9 = 7,2.10-4 m3/s
V = Q.t = 7,2.10-4.60 = 432.10-4m3 = 43,2 L

Anda mungkin juga menyukai