Anda di halaman 1dari 1

Tugas Ketidakpastian Pengukuran dan Teori Ralat

Jawablah soal-soal di bawah ini dengan singkat, jelas dan padat!

1. Jelaskan pengertian ketidakpastian pengukuran dan teori ralat!


2. Apa saja alat ukur standart yang sering digunakan dalam percobaan fisika dan bagaimana
cara menganalisa data hasil pengukuran?
3. Perhatikan tabel hasil pengukuran panjang balok berikut

Xi (cm) Xi2 (cm2)


1 10.1 102.01
2 10.2 104.04
3 10.0 100.00
4 9.8 96.04
5 10.0 100.00
6 10.1 102.01
7 10.0 100.00
8 9.8 96.04
9 10.0 100.00
10 10.0 100.00
N=10 =
Berdasarkan tabel tersebut hitunglah
a. Rata –rata panjang balok

b. Berapakah ralat hasil perhitungan panjang balok ?


c. Tuliskan hasil perhitungan panjang balok lengkap dengan ralatnya dalam satuan SI.
4. Perhatikan data hasil pengukuran benda tidak beraturan

Volume (ml) Volume


Massa (gr)
Volume awal (ml) Volume akhir (ml) benda
46 1. 300 1. 315 1. 15
2. 400 2. 418 2. 18
3. 200 3. 216 3. 16
Berdasarkan tabel di atas hitunglah
a. Volume benda beserta ralatnya
b. Massa jenis benda beserta ralatnya

NB : Bacalah modul bab ketidakpastian pengukuran dan teori ralat

Anda mungkin juga menyukai