Anda di halaman 1dari 2

1.

Morfometri DAS Remu, Kota Sorong

Panjang Lebar (m) Debit (m3/dtk)


No. Nama Sungai Kedalaman
(Km) Permukaan Dasar Maks Min
1. Remu 30,79 35 3 278,29 1,101

2. Morfologi DAS Remu

No. Kemiringan Keterangan Luas Persentase


(Ha) (%)
1. 0 – 8% Datar 5275,83 36
2. 8 – 15% Landai 6806,31 46
3. 15 – 25% Agak Curam 2629,42 18
14711,56 100

LUAS
No. BENTUK LAHAN
(Ha)
1 Daerah berbukit-bukit dari cuestas dan punggung bukit 3813,99
2 Dasar lembah-lembah sungai yang sempit dan rawa-rawa 2463,70
3 Dataran-2 berombak hingga bergelombang dengan beberapa lembah yang lebar 125,24
4 Dataran bukit kecil yang curam 2438,89
5 Kepulauan karang dan karang yang dangkal 1125,85
6 Punggung bukit dan puncak yang luas 36,68
7 Secara linear memotong punggung gunung 2950,34
8 Sisi curam yang sangat dalam memotong punggung gunung 1619,99
Jumlah 14574,68

No Geologi (Formasi) Luas (Ha)


1 Aluvium 2899,44
2 Batuan Gunungapi Dore 3615,05
3 Batuan Melange Takterpilahkan 84,19
4 Batuan Ultramafik Patahan Sorong 440,12
5 Formasi Kemum 871,95
6 Formasi Klasafet 21,09
7 Formasi Klasaman 3497,15
8 Granit Sorong 622,23
9 Konglomerat Sele 2570,68
Jumlah 14621,90

3. Penggunaan Lahan / tutupan lahan DAS Remu tahun 2015

Persentase
No. Penggunaan Lahan Tahun 2015 Luas (Ha)
(%)
1 Air 90,08 0,61
2 Bandara 45,70 0,31
3 Belukar Rawa 152,81 1,03
4 Hutan Lahan Kering Sekunder 5640,24 38,11
5 Hutan Mangrove Sekunder 1568,84 10,60
6 Pemukiman 3022,62 20,42
7 Pertambangan 23,47 0,16
8 Pertanian Lahan Kering Campur 3963,96 26,78
9 Semak/Belukar 289,29 1,95
10 Tanah Terbuka 2,68 0,02
Jumlah 14799,69 99,99

Anda mungkin juga menyukai