Anda di halaman 1dari 2

PENCATATAN PEMENTAUAN EFEK

SAMPING OBAT,KTD
No. Dokumen : SOP/UKP/DK/18
No. Revisi : 00
SOP Tanggal Terbit : 04/01/2016
Halaman : 1/2
FX.Dwi Handoko
Puskesmas
Suma,SKM
Ngabang
NIP. 197509011995021001
1. Pengertian Kegiatan ini adalah proses pemantauan setiap respon terhadap obat yang
merugikan atau yang tidak diharapkan yang terjadi pada dosis normal
yang digunakan pada manusia untuk tujuan profilaksis, diagnosis dan
terapi serta mengelola efek samping obat di Puskesmas Ngabang.

2. Tujuan Menjaga dan melindungi pelanggan dari efek samping penggunaan obat
yang merugikan pelanggan.
3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas No.20/SK/DK/2016 tentang penanggung jawab
pelayanan obat.
4. Referensi Pedoman pelayanan kefarmasian di Puskesmas, Direktorat Bina Farmasi
Komunitas dan Klinik, Dirjen Bina Kefarmasian dan Alat Kesehatan
Depkes RI, tahun 2006.
5. Langkah - 1. Petugas kesehatan menerima keluhan Efek Samping Obat (ESO) dari
langkah
pelanggan.
2. Petugas kesehatan mencatat ke dalam buku laporan MESO.
3. Petugas kesehatan menyerahkan buku laporan MESO ke Petugas
obat.
4. Petugas obat merekap semua buku laporan MESO dari petugas
kesehatan.
5. Petugas obat memilih ESO yang belum pernah terjadi.
6. Petugas obat membuat Laporan MESO Puskesmas Ngabang.
7. Kepala Puskesmas memeriksa dan menandatangani Laporan
Monitoring Efek Samping Obat.
8. Petugas Tata Usaha membubuhkan nomor surat keluar Laporan
Monitoring Efek Samping Obat.
9. Petugas obat mengirimkan Laporan Monitoring Efek Samping Obat ke
Dinas Kesehatan Kabupaten Landak.
10. Petugas obat mendokumentasikan arsip Laporan Monitoring Efek
Samping Obat.

6. Bagan alir
Petugas kesehatan Petugas
Petugas kesehatan mencatat ke dalam kesehatan
menerima keluhan buku laporan menyerahkan
ESO dari pelanggan MESO buku laporan
MESO ke
Petugas obat
Petugas obat Petugas obat memilih Petugas obat
membuat Laporan ESO yang belum merekap semua
MESO Puskesmas pernah terjadi buku Laporan
Ngabang MESO dari
petugas kesehatan

Kepala Puskesmas Petugas Tata Usaha Petugas obat


memeriksa dan membubuhkan mengirimkan
menandatangani nomor surat keluar Laporan MESO ke
Laporan MESO
Laporan MESO Dinas Kesehatan
Kab.Landak

Petugas obat
mendokumentasika
narsip Laporan
MESO

7. Hal – hal -
yang perlu
diperhatikan
8. Unit terkait 1. Ruang obat Puskesmas
2. Ruang Poliklinik
3. Puskesmas Pembantu
4. Polindes
5. VK
10.Dokumen 1. Buku Catatan MESO
terkait 2. Formulir MESO
11.Rekaman No Yang Diubah Isi Perubahan Tanggal Mulai Diberlakukan
historis
perubahan

2/2

Anda mungkin juga menyukai