Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KOTA MAKASSAR

DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS MACCINI SAWAH
Jl. Maccini Sawah NO.38Telp. (0411) 457307 Makassar
E-mail : pkm.maccini.sawah@gmail.com

SURAT KEPUTUSAN
KEPALA PUSKESMAS MACCINI SAWAH

Nomor : 10/SK-ADMIN/I/PKM-MS/V/2016

TENTANG

PENILAIAN KINERJA PUSKESMAS


DI PUSKESMAS MACCINI SAWAH

KEPALA PUSKESMAS MACCINI SAWAH

Menimbang : a. bahwa dalam rangka menjamin upaya perbaikan kinerja


diperlukan pendokumentasian dari mulai proses analisa,
rencana perbaikan, pelaksanaan kegiatan dan hasil yang
dicapai;
b. bahwa untuk melaksanakan maksud tersebut point a,
perlu ditetapkan Keputusan Kepala Dinas Kesehatan
Kota Makassar;

Mengingat : 1. Undang-undang Nomor 36 Tahun 2009 tentang


Kesehatan (Lembaran Negara );
2. Undang-undang Nomor 36 Tahun 2014 tentang Tenaga
Kesehatan (Lembaran Negara );
3. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 75 Tahun 2014
tentang Pusat Kesehatan Masyarakat;
4. Keputusan Menteri Kesehatan Nomor : 951/Menkes/ SK/
VI/ 2000 tentang Upaya Kesehatan Dasar di Puskesmas;
5. Keputusan Menteri Kesehatan Nomor : 574/ Menkes/ SK/
IV/ 2001 tentang Pembangunan Kesehatan Menuju
Indonesia Sehat 2010;

MEMUTUSKAN

Menetapkan : KEPUTUSAN PUSKESMAS MACCINI SAWAH TENTANG


PENILAIAN KINERJA DI PUSKESMAS MACCINI SAWAH.
Kesatu : Penilaian kinerja dimaksud pada diktum Kesatu meliputi: mutu
pelayanan, manajemen kesehatan dan cakupan kegiatan.
Kedua : Indikator penilaian kinerja sebagaimana tercantum pada
lampiran
Ketiga : Segala biaya yang dikeluarkan sebagai akibat pelaksanaan
surat keputusan ini dibebankan pada anggaran Puskesmas
Maccini Sawah;
Keempat Surat keputusan ini berlaku mulai tanggal ditetapkan; Apabila
dikemudian hari ternyata terdapat kekeliruan dalam
penetapan surat keputusan ini, akan ditinjau dan diadakan
perubahan seperlunya,.
PEMERINTAH KOTA MAKASSAR
DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS MACCINI SAWAH
Jl. Maccini Sawah NO.38Telp. (0411) 457307 Makassar
E-mail : pkm.maccini.sawah@gmail.com

Ditetapkan di : Makassar
Pada tanggal : 2 Mei 2016

Kepala Puskesmas Maccini Sawah

dr. Hj.A.R.Tenrijaja
NIP 19590212 198903 2 002

Tembusan, Kepada Yth :


1. Kepala Dinas Kesehatan Kota Makassar
2. Arsip

Anda mungkin juga menyukai