Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAH KOTA TANGERANG SELATAN

DINAS KESEHATAN
UPT. PUSKESMAS RAWABUNTU
Jalan Raya Rawabuntu , RT 05 RW 02Kel.Rawabuntu Kec.Serpong No.Tlp 021 7567473

KEPUTUSAN KEPALA UPT. PUSKESMAS RAWABUNTU


NOMOR: 445.4/ Kep. -TU/2019

TENTANG
TIM KOMITE PENCEGAHAN DAN PENGENDALIAN INFEKSI

UPT. PUSKESMAS RAWABUNTU

MENIMBANG : 1. Bahwa Puskesmas sebagai salah satu sarana kesehatan yang


memberikan pelayanan kepada masyarakat memililki peran yang
sangat penting dalam meningkatan derajat kesehatan masyarakat
2. Bahwa dalam rangka mendukung peningkatan mutu pelayanan
kesehatan yang prima dan profesional, khususnya dalam pencegahan
dan pengendalian infeksi rumah sakit dan fasilitas kesehatan lainnya
diperlukan suatu komite
3. Bahwa untuk maksud tersebut diatas perlu Ditetapkan dalam surat
keputusan Kepala UPT Puskesma Rawa Buntu.

MENGINGAT : 1. Undang-undang RI No.8 tahun 1999 tentang Perlindungan


Konsumen
2. Undang-undang RI No.29 Th.2009 tentang Praktik Kedokteran
3. Undang-undang RI No.36 Th.2009 tentang Kesehatan
4. Peraturan Pemerintah No.32 Tahun 1996 tentang Tenaga Kesehatan
5. Keputusan Menteri Kesehatan RI No. 1575/Menkes/Per/2005
tentang Organisasi dan Tata Kerja Departemen Kesehatan
6. Keputusan Menteri Kesehatan RI No. 129/Menkes/SK/II/2008
tentang Standar Pelayanan Minimal RS.
7. Keputusan Menteri Kesehatan RI No. 128/Men.Kes/SK/II/ 2004
tentang Kebijakan Dasar Puskesmas;

[1]
MEMUTUSKAN
MENETAPKAN

Pertama : Keputusan Kepala UPT Puskesma Rawa Buntu tentang pencegahan


dan pengendalian infeksi di Puskesmas
: 1. Memberlakukan Struktur Organisasi Komite Pencegahan dan
: Pengendalian Infeksi UPT Puskesma Rawa Buntu sebagaimana
tercantum dalam lampiran sebagai berikut
2. Seorang IPCN dalam menjalankan tugas-tugasnya dibantu oleh
IPCLN dan IPCO dimasing-masing bagian serta peran dokter
sebagai IPCD
3. Dapat bekerjasama melaksanakan program PPI dan mempunyai
komitmen melaksanakan program PPI
Kedua 4. Bisa menjadi pelopor dan agen perubahan dibagiannya

Surat keputusan ini berlaku sejak tangal ditetapkan dengan catatan


apabila di kemudian hari terdapat kekeliruan didalam surat keputusan
ini, akan diadakan perubahan dan perbaikan sebagaimana mestinya.

Rawa Buntu, 2 Januari 2019

Kepala UPT Puskesmas Rawa Buntu

Drg.Hartono Mulyana

NIP.196703261994011002

[2]
TIM KOMITE PENCEGAHAN DAN PENGENDALIAN INFEKSI

Ketua Komite : Dr. Mahliqa Qara Masduki

Anggota Komite :

NO Nama Bagian Keterangan

1 Alfiyanti Perawat IPCN

2 Damayanti Perawat IPCN

3 Dewi Setyorini Bidan IPCN

4 Nurhikmah Bidan IPCN

Rawa Buntu, 2 Januari 2019

Kepala UPT Puskesmas Rawa Buntu

Drg.Hartono Mulyana

NIP.196703261994011002

[3]
LAMPIRAN SK No…

tentang Penetapan Tim Pencegahan dan Pengendalian Infeksi

STRUKTUR ORGANISASI TIM PPI

UPT. PUSKESMAS RAWABUNTU

KEPALA PUSKESMAS

Drg.Hartono Mulyana

KETUA TIM PPI

Dr. Mahliqa Qara Masduki

Anggota Anggota Anggota Anggota

Alfiyanti, Amd.Kep Damayanti Bd. Dewi Setyorini Bd. Nurhikmah

[4]

Anda mungkin juga menyukai