Anda di halaman 1dari 6

F-4

TELAAH RPP

Nama Guru : .......................................................................................


Asal Sekolah : .......................................................................................
Kelas : .......................................................................................
MataPelajaran/Tema-SubTema : .......................................................................................
Tujuan:
Melalui kegiatan Telaah RPP, guru memperlihatkan kemampuan dalam mengembangkan
RPP yang menerapkan pendekatan saintifik dan sesuai dengan prinsip-prinsip pengembangan
RPP.

Petunjuk:
1. Pelajari format pengamatan ini, cermati maksud dari setiap aspek dalam format
2. Cermati RPP yang dibuat oleh guru!
3. Berilah tanda  untuk setiap indicator aspek yang diamati berdasarkan muncul atau
tidaknya indikator yang diamati pada setiap aspek.
4. Berikan catatan untuk setiap aspek dan indikator yang dicermati dari RPP!
5. Berikan saran perbaikan jika RPP belum memenuhi kriteria minimal untuk setiap aspek
dan indikator yang diamati!

Jawablah pertanyaan berikut yang menurut anda paling sesuai

Identitas
1 identitas sekolah dalam RPP
Catatan :

Saran :

2 Identitas RPP memuat nama sekolah


Status: Ada
3 Identitas RPP memuat kelas/semester
Status: Ada
4 Identitas RPP memuat Mapel/Tema-Subtema-Pertemuanke-
Status: Ada
5 Identitas RPP memuat alokasi waktu
Status: Ada

F-4 Telaah RPP 1


Kompetensi Inti
6 Kompetensi Inti dalam RPP
Catatan :

Saran :

7 Kompetensi Inti memuat KI-1, KI-2, KI-3, dan KI-4


Status: Ada

Perumusan Tujuan Pembelajaran/Layanan


8 Perumusan tujuan pembelajaran/layanan dalam RPP
Catatan :

Saran :

9 Tujuan realistik, dapat dicapai melalui prosespembelajaran/layanan


Status: Ada
10 Tujuan relevan antara KI, kompetensi dasar danindikator
Status: Ada
11 Tujuan mencakup pengembangan sikap, pengetahuan danketerampilan
Status: Ada
12 Tujuan mengandung Audience Behavior ConditionDegree
Status: Ada

Kompetensi Dasar
13 Kompetensi Dasar dalam RPP
Catatan :

Saran :

14 Kompetensi Dasar memuat Sikap Spritual (KD dari KI-1, untuk mapel PAI dan PKn)
Status: Ada

F-4 Telaah RPP 2


15 Kompetensi Dasar memuat Sikap Sosial (KD dari KI-2, untuk mapel PAI dan PKn)
Status: Ada
16 Kompetensi Dasar memuat Pengetahuan (KD dari KI-3)
Status: Ada
17 Kompetensi Dasar memuat Keterampilan (KD dari KI-4)
Status: Ada

Indikator
18 Aspek indikator dalam RPP
Catatan :

Saran :

19 Keberadaan indikator dari Kompetensi Dasar Sikap Spritual (KD dari KI-1, untuk mapel
PAI dan PKn)
Status: Ada
20 Keberadaan indikator dari Kompetensi Dasar Sikap Sosial (KD dari KI-2, untuk mapel
PAI dan PKn)
Status: Ada
21 Keberadaan indikator dari Kompetensi Dasar Pengetahuan (KD dari KI-3)
Status: Ada
22 Keberadaan indikator dari Kompetensi Dasar Keterampilan (KD dari KI-4)
Status: Ada

Materi Pembelajaran
23 Materi Pembelajaran dalam RPP
Catatan :

Saran :

24 Materi Pembelajaran memuat fakta, konsep, prinsip, dan prosedur yang relevan
Status: Ada
25 Materi pembelajaran ditulis dalam bentuk butir-butir sesuai dengan rumusan indikator
pencapaian kompetensi
Status: Ada

F-4 Telaah RPP 3


Kegiatan Pembelajaran : Pendahuluan
26 Kegiatan pendahuluan dalam RPP
Catatan :

Saran :

27 Kegiatan Pendahuluan memuat aktivitas penyiapan fisik dan psikis siswa dengan sapaan
dan pemberian salam
Status: Ada
28 Kegiatan Pendahuluan memuat aktivitas pengaitan materi pembelajaran dengan materi
pembelajaran sebelumnya
Status: Ada
29 Kegiatan pendahuluan memuat aktivitas pengajuan pertanyaan menantang untuk
memotivasi
Status: Ada
30 Kegiatan Pendahuluan memuat aktivitas penyampaian manfaat mempelajari materi
pembelajaran
Status: Ada
31 Kegiatan pendahuluan memuat aktivitas penyampaian aspek yang akan dinilai selama
proses pembelajaran
Status: Ada
32 Kegiatan Pendahuluan memuat aktivitas penyampaian rencana/langkah-langkah kegiatan
(misalnya: kerja individual, kerja kelompok, diskusi, melakukan observasi, dll.)
Status: Ada
33 Kegiatan pendahuluan memuat aktivitas penerapan Gerakan Literasi
Status: Ada
34 Kegiatan Pendahuluan memuat aktivitas penguatan pendidikan karakter
Status: Ada

Kegiatan Pembelajaran : Kegiatan Inti


35 Kegiatan inti dalam RPP
Catatan :

Saran :

F-4 Telaah RPP 4


36 Kegiatan inti memuat rancangan pembelajaran sesuai dengan kompetensi yang akan
dicapai
Status: Ada
37 Kegiatan inti memuat aktivitas yang menumbuhkan partisipasi aktif siswa dalam
mengajukan pertanyaan (apa, mengapa, dan bagaimana)
Status: Ada
38 Kegiatan inti memuat aktivitas yang menumbuhkan partisipasi aktif siswa dalam
mengemukakan pendapat
Status: Ada
39 Kegiatan inti memuat aktivitas yang memungkinkan tumbuhnya kebiasaan dan sikap
spiritual/sosial sebagai dampak pengiring
Status: Ada
40 Kegiatan inti memuat aktivitas yang memfasilitasi siswa untuk melakukan proses berpikir
5M (mengamati/menanya/mengumpulkaninformasi/menalar/mengkomunikasikan/bahkan
mencipta)
Status: Ada
41 Kegiatan inti memuat berbagai aktivitas pengelolaan kelas secara individu, kelompok, dan
klasikal
Status: Ada

Kegiatan pembelajaran : Penutup pembelajaran


42 Penutup pembelajaran dalam RPP
Catatan :

Saran :

43 Penutup pembelajaran memuat aktivitas siswa untuk menyimpulkan atau merangkum


materi pembelajaran
Status: Ada
44 Penutup pembelajaran memuat aktivitas siswa untuk merefleksi proses dan materi
pembelajaran
Status: Ada
45 Penutup pembelajaran memuat aktivitas tindak lanjut dengan memberikan arahan kegiatan
berikutnya dan tugas pengayaan
Status: Ada

F-4 Telaah RPP 5


Penilaian
46 Penilaian dalam RPP
Catatan :

Saran :

47 Rancangan instrumen penilaian memuat instrumen dan rubrik penilaian sikap


Status: Ada
48 Rancangan instrumen penilaian memuat instrumen dan rubrik penilaian pengetahuan
Status: Ada
49 Rancangan instrumen penilaian memuat instrumen dan rubrik penilaian keterampilan
Status: Ada

Media/alat, bahan, dan sumber belajar


50 Media/alat, bahan, dan sumber belajar dalam RPP
Catatan :

Saran :

51 RPP memuat jenis media/alat/bahan/sumber yang akan digunakan


Status: Ada
52 Jenis media/alat/bahan/sumber sesuai dengan kompetensi yang akan dicapai
Status: Ada
53 RPP memuat rencana memanfaatkan lingkungan sekitar sebagai sumber belajar
Status: Ada

F-4 Telaah RPP 6

Anda mungkin juga menyukai