Anda di halaman 1dari 3

EVALUASI SISTEM PEMBIAYAAN KESEHATAN

“Plan, Do, Check, Action (PDCA)”

Disusun Oleh :

1. Nachrul Jinan (G41150404)


2. Hafid Lukman Firdaus (G41150445)
3. Isna Arofatu Zahro (G41150447)
4. Risqi Aji Aprilia (G41150451)
5. Lis Anggrainingrum (G41150457)
6. Fenilasari (G44150469)
7. Maria Veronika Dyah I.P (G41150471)
8. Rati Wulandari (G41150483)
9. Malika Regina Adjani (G41150488)
10.Rizkiningtyas Dwi Anggreini (G41150489)

Golongan B
Semester 7

PROGRAM STUDI REKAM MEDIK


JURUSAN KESEHATAN
POLITEKNIK NEGERI JEMBER
2018
Judul Skripsi/Penelitian : Pembuatan Alih Media Dokumen Rekam Medis berbasis web di
RSUD dr. R. Soedarsono Kota Pasuruan.
Identifikasi Evaluasi Plan, Do, Check, Action (PDCA)

A. Plan
Permasalahan
Ditemui permasalahan sebagai berikut :
1) Pemusnahan DRM
2) Kurangnya rak penyimpanan berkas rekam medis
3) Ruangan yang tidak memadai
4) Tidak pernah dilakukan permusanahan
Dari permasalahan-permasalahan diatas diketahui bahwa prioritas masalahnya yaitu
tidak pernah dilakukan permusnahan terhadap dokumen rekam medis, dikarenakan
tidak adanya scanner untuk mengalih mediakan (scan) formulir rekam medis yang
tidak boleh dimusnahkan (sesuai dengan SOP).
Perencanaan
1) Menyiapkan alat untuk alih media berupa Scanner untuk proses alih media
terhadap formulir-formulir yang tidak boleh dimusnahkan.
2) Mengagendakan proses pemusnahan dokumen rekam medis.

B. Do
1) Mengadakan alat berupa Scanner
2) Melakukan proses pemusnahan
a. Menyiapkan tim pemusnahan.
b. Menyiapkan dokumen rekam medis yang akan dimusnahkan.
c. Memilah formulir yang memiliki nilai daya guna tinggi seperti resume,
inform consent, lembar kematian dll.
d. Mengalih mediakan formulir yang mempunyai nilai daya guna tinggi.
e. Membuat daftar pertelaaan dokumen rekam medis.
f. Membuat berita acara pemusnahan.
g. Mempersiapkan alat untuk pemusnahan dokumen rekam medis.
h. Melakukan pemusnahan.
C. Check
1) Lamanya waktu proses scan (alihmedia).
2) Kurangnya alat dan petugas proses scan.
3) Tidak terdapatnya tempat khusus untuk pemusnahan, sehingga asap
menganggu aktivitas rumah sakit.

D. Action
1) Aplikasi yang mempercepat proses alihmedia atau scan.
2) Menambah alat dan SDM.
3) Menyediakan ruangan khusus untuk pemusnahan.

Anda mungkin juga menyukai