Anda di halaman 1dari 3

KEPUTUSAN DIREKTUR RUMAH SAKIT IBU DAN ANAK SAKINA IDAMAN

NOMOR : RSSI.III/B/001.5/0511/VI/2017

TENTANG
PENGANGKATAN KEPALA UNIT RADIOLOGI
RUMAH SAKIT SAKINA IDAMAN

DIREKTUR RUMAH SAKIT IBU DAN ANAK SAKINA IDAMAN

Menimbang : a. bahwa dalam rangka kelancaran pelayanan di Rumah Sakit Ibu dan
Anak Sakina Idaman perlu ditunjuk Kepala Unit Radiologi di Rumah
Sakit Sakina Idaman;
b. bahwa sebagaimana yang dimaksud pada butir a di atas, perlu
ditunjuk dan diangkat Kepala Unit Radiologi di Rumah Sakit Ibu dan
Anak Sakina Idaman yang ditetapkan dengan Surat Keputusan
Direktur Rumah Sakit Ibu dan Anak Sakina Idaman;
Mengingat : 1. Undang- UndangNomor 36 tahun 2009 tentangKesehatan
2. Undang- UndangNomor 44 tahun 2009 tentangRumahSakit
3. Permenkes No. 340 tahun 2010 tentangKlasifikasiRumahSakit
4. Keputusan Menteri Kesehatan nomor HK.02.03/1/0857/2013 tentang
Penetapan Kelas Rumah Sakit Ibu dan Anak Sakina Idaman
5. Surat Keputusan Kepala Dinas Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta
Nomor: 445/6979/IV.2 tentang Pemberian Ijin Penyelenggaraan
Rumah Sakit Khusus Ibu dan Anak Sakina Idaman
6. Akta pendirian Yayasan Sakina Idaman dari Notaris Agus Praptini,
SH No 71 tertanggal 30 Desember 1997
7. Akta Notaris Noer Idajati nomor 02 tahun 2011 Tentang Yayasan
Sakina Idaman
8. Keputusan Bupati Sleman nomor 503/ 2450/ DKS/ 2012 tentang Ijin
Operasional Rumah Sakit Khusus Ibu Dan Anak
9. Keputusan Ketua Yayasan Sakina Idaman Nomor 002/Y-SI/1/2011
tentang pengangkatan Direktur Rumah Sakit Ibu dan Anak Sakina
Idaman
10. Surat Keputusan Direktur RSIA Sakina Idaman No.
RSSI.III/B/001.5/0511/VI/2017 tentang organisasi dan tata kerja

MEMUTUSKAN

Menetapkan : KEPUTUSAN DIREKTUR UTAMA TENTANG PENGANGKATAN


KEPALA UNIT RADIOLOGI RUMAH SAKIT SAKINA IDAMAN
KESATU : Memberlakukan Surat Keputusan Direktur Rumah Sakit Sakina Idaman
tentang Pengangkatan Kepala Unit Radiologi di Rumah Sakit Sakina
Idaman;
KEDUA : Kepala Unit Radiologi bertanggung jawab kepada Direktur Rumah Sakit
Sakina Idaman;
Penunjukan dan Pengangkatan Kepala Unit Radiologi
Nama : dr. Cholid, Sp. Rad
NIK : -
KETIGA : Uraian tugas Kepala Unit Radiologi terdiri dari :

1. Mempersiapkan pasien, obat-2an & peralatan utk pemeriksaan dan


pembuatan foto radiologi
2. Memposisikan pasien sesuai dg teknik pemeriksaan
3. Mengoperasionalkan peralatan radiologi sesuai SOP, khusus utk
pemeriksaan dg kontras dan floroskopi, pemeriksaan dikerjakan
bersama dokter Sp.Rad
4. Melakukan kegiatan prosesing film (kamar gelap dan work station)
5. Melakukan penjaminan & kendali mutu
6. Memberikan proteksi radiasi terhadap pasien, diri sendiri dan
masyarakat di sekitar ruang pesawat sinar-X
7. Menerapkan teknik dan prosedur yg tepat utk meminimalkan paparan
yg yg diterima pasien sesuai kebutuhan
8. Merawat dan memelihara alat pemeriksaan radiologi secara rutin.

KEEMPAT : Segala biaya yang timbul akibat ditetapkannya Surat Keputusan ini
dibebankan pada Anggaran Biaya Rumah Sakit Ibu dan Anak Sakina
Idaman;
KELIMA : Surat Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan, dengan ketentuan
bahwa apabila di kemudian hari ternyata terdapat kekeliruan dalam
penetapannya, akan dilakukan perbaikan kembali sebagaimana
mestinya.

Ditetapkan di Yogyakarta
Pada tanggal 2 Juni 2017
DIREKTUR,

dr. H. Nur Muhammad Artha, M.Sc, M.Kes, Sp. A


Tembusan :
1. Direktur
2. Kepala Unit di Rumah Sakit Sakina Idaman.

Anda mungkin juga menyukai