Anda di halaman 1dari 18

FR MPA 02.

2 DAFTAR CEK OBSERVASI-DEMONSTRASI/PRAKTEK

Skema Sertifikasi/ Kode : SSK04/LPPPTKPTK/KKRPL-01/2017


Klaster Asesmen Judul : Pemrograman Berorientasi Obyek
TUK : Sewaktu/Tempat Kerja/Mandiri*
Nama Asesor :

Nama Peserta :

Tanggal :

Durasi ............ Menit

Setiap tugas/instruksi harus terkait dengan elemen/kuk

Kode : J.620100.009.02
Unit Kompetensi N0. 5
Judul : Menggunakan Spesifikasi Program

NO Pencapaian Hasil
Elem Langkah Kerja Poin Yang dicek/ diamati Penilaian
en Ya Tdk K BK
Abstraksi/Deskripsi Tugas:
Sebuah SMK memiliki jumlah siswa 300 orang yang
terbagi dalam beberapa tiga tingkat yaitu kelas 1, 2
dan 3. Pada bulan lalu, Kepala Sekolah
menugaskan Bapak/Ibu membuat sistem informasi
penilaian, yang dapat memasukkan nilai UTS dan
UAS dari tiap guru mata pelajaran, kemudian
menghitung rata-rata kelas, hingga konversi nilai
angka ke huruf.

Dengan Menggunakan teknik pemrograman


berorientasi obyek, aplikasi tersebut akan mengelola
data PERSON (NIK, nama, jenisKel) GURU (NIP,
statuspegawai), data MAPEL (kodeMapel, namaMapel,
jamPerminggu, Kelas), data SISWA (NIS, kelas), data
NILAI (NilUTS, NilUAS, NilAngka, NilHuruf). Sistem harus
dapat (kebutuhan fungsionalitas) :
 Menyediakan authentifikasi pengguna (login)
dengan dua level pengguna yaitu: Admin (dapat
memasukkan dan menampilkan data), Pengguna
(hanya dapat menampilkan/melihat data)
 Menyediakan menu program: yaitu 1) Masukkan
data guru, 2) masukkan data nilai Siswa, 3)
menampilkan data guru, 4) menampilkan data nilai
siswa
 Sejumlah Tiga Data guru di masukkan dari perangkat
masukan (keyboard) dan sejumlah 5 (Lima) Data nilai
siswa dimasukkan melalui kode program.
 menghitung nilai akhir siswa (N.Akhir) =
((bbtUTS*NUTS) + (bbtUAS*NUAS)) untuk masing-
masing siswa
 mengkonversi nilai angka ke huruf untuk masing-
masing siswa
 menghitung nilai rata-rata kelas dari lima peserta
didik.
Role f bisnis hubungan antar entitas/class
 Seorang SISWA dapat mempunyai lebih dari satu
nilai
 Satu MAPEL memiliki banyak nilai (untuk banyak
SISWA
 Satu GURU dapat mengajar lebih dari satu MAPEL
 satu MAPEL dapat diajar oleh lebih dari satu guru
 PERSON merupakan super entitas/class dari GURU
dan SISWA

1, 2 Menggunakan diagram program dan deskripsi Use case Diagram


program:  Actor admin
Berdasarkan abstraksi dan deskripsi tugas diatas  Actor pengguna
rancanglah diagram menggunakan tools pemodelan  Case login
UML yang meliputi :  Case input data guru
1. Use case diagram  Case input data nilai
2. Class diagram  Case tampil data guru
 Case tampil data nilai
siswa
 Case logout
 Relasi aktor-case
 Relasi case-case

Class diagram
 Class siswa dan
propertinya
 Class guru dan
propertinya
 Class mapel dan
propertinya
 Class nilai dan
propertinya
 Relasi class assosiasi
one to many dari class
siswa ke class nilai
 Relasi class assosiasi
one to many dari class
mapel ke class nilai
 Relasi class assosiasi
one to many dari class
mapel ke class Guru
3 Mengidentifikasi fitur-fitur Integrated  Hasil instalasi IDE
Development Environment-IDE)  Fungsi fitur-fitur IDE
1. Siapkan dan pasang perangkat lunak IDE yang terpasang
Netbeans untuk pengembangan program  Hasil setting patch
beroreintasi obyek  Hasil file sumber
helloWorld.java
2. Cek fungsi fitur-fitur software IDE yang telah  Hasil compilasi:
terpasang (pembuatan project, class, main class, helloworld.class
interface, package dll)  Hasil running
3. atur path untuk dapat mengkompilasi dan helloWorld.java
menjalankan program java menggunakan
command prompt
4. Buat file helloWorld.java yang akan menampilkan
pesan “Hello World” Kepiranti keluaran
5. Commpile dan jalankan file menggunakan
command prompt

Kode : J.620100.007.01
Unit Kompetensi N0 1 Mengimplementasikan Rancangan Entitas dan Keterkaitan Antar
Judul :
Entitas

Pencapaian Hasil
NO Poin Yang dicek/
Elemen
Langkah Kerja Penilaian
diamati
Ya Tdk K BK
Abstraksi / Deskripsi Tugas
Role f bisnis hubungan antar entitas/class
 Seorang SISWA dapat mempunyai lebih dari satu nilai
 Satu MAPEL memiliki banyak nilai untuk beberapa
SISWA
 Satu GURU hanya mengajar satu MAPEL
 satu MAPEL dapat diajar oleh lebih dari satu guru
 PERSON merupakan super entitas/class dari GURU dan
SISWA
1,2 Berdasarkan Abstraksi /Deskripsi tugas Daftar entitas dan
1. Identifikasi kebutuhan entitas, atribute dan relasi atributnya
antar entitas.
Daftar relasi entitas
2. Rancanglah/susunlah hubungan antar entitas
dan derajat
dalam bentuk ERD dari sistem penilaian tersebut
kardinalitas (tipe
relasinya)
Kesesuaian model
data yang disusun
dalam ERD dengan
contoh kasus
3. Buatlah skrip SQL berdasarkan ERD yang dibuat Ketepatan
untuk: penulisan skrip SQL
a. Melihat siswa kelas Ti11-1 dengan dengan nilai jika menggunakan
akhir > 80 cara manual
b. Melihat guru yang mengajar matematika-Dasar
Keberhasilan
di kelas Ti10-1
menghasilkan skrip
c. Memasukkan data nilai UTS dan UAS ke dalam
SQL jika
entitas yang sesuai untuk mata pelajaran
menggunakan fitur
Pemrograman-dasar kelas Ti11-1 untuk
code generation
seorang siswa.
d. Menampilkan, nilai UTS, nilai UAS, nilai rata2
untuk semua siswa kelas 1 untuk mata
pelajaran Pemrograman-Dasar
e. e. Menampilkan nilai huruf dari nilai rata2,
sesuai dengan ketentuan umum yang berlaku

Kode : J.620100.008.01
Unit Kompetensi N0. 2
Judul : Merancang Arsitektur Aplikasi

NO Pencapaian Hasil
Poin Yang dicek/
Elem Langkah Kerja Penilaian
diamati
en Ya Tdk K BK
1/2 Sistem Informasi Penilaian terbukti mampu  Ketepatan
memudahkan para guru dalam mengelola nilai, komponen pada
oleh karena itu Kepala Sekolah berencana untuk deployment
memperluas fungsi Sistem yang sudah ada (dibuat diagram
pada tugas praktik sebelumnya) yang mencakup  Kesesuaian
fungsi atau fitur: tabel-tabel
1. Siswa dapat mengakses Sistem dari luar tambahan pada
sekolah. ERD dengan
2. Akses dapat dilakukan menggunakan tambahan kasus
komputer atau smartphone. yang dihadapi
3. Siswa dapat melihat nilai tiap mata  Efektifitas dan
pelajarannya sendiri serta nilai rata-ratanya efisiensi desain
nya. model arsitektur
4. Siswa mendapatkan notifikasi nilai yang belum yang dipilih jika
dilihat oleh siswa tersebut pada saat ditinjau dari
mengakses Sistem Informasi Penilaian, segi scope
sementara nilai yang sudah dilihat sebelumnya sistem yang
tidak muncul lagi notifikasinya disusun
Lengkapilah desain sistem dari tugas praktik
sebelumnya dengan ketentuan:  Ketepatan
5. Buatlah Deployment Diagram berdasarkan penulisan skrip
deskripsi diatas SQL jika
6. Lengkapi ERD yang telah disusun jika dirasa menggunakan
perlu menyesuaikan struktur basis data. cara manual
7. Menghasilkan skrip SQL dari ERD yang sudah  Keberhasilan
disusun sesuai permintaan fitur menghasilkan
8. Menambahkan ilustrasi model arsitektur dari skrip SQL jika
Sistem Informasi Penilaian yang baru. menggunakan
9. Buatlah dokumen tunggal menggunakan fitur code
perangkat lunak pengolah kata, berupa generation
dokumen desain dan spesifikasi sistem yang  Kesesuaian
merangkum seluruh hasil kerja dari Tugas dokumen
Praktik I dan Tugas Praktik II. dengan sistem
10. Presentasikan hasil perancangan Tugas Praktik yang dirancang
I dan Tugas Praktik II.

Kode : J.620100.022.02
Unit Kompetensi N0. 3
Judul : Mengimplementasikan Algoritma Pemrograman

Pencapaian Hasil
NO Poin Yang dicek/
Langkah Kerja Penilaian
Elemen diamati
Ya Tdk K BK
1 Praktek 1
Perhatikan dan amati gambar dibawah ini.

Gambar tersebut merupakan sebuah interface yang


digunakan untuk melihat nilai UTS dan UAS siswa yang  Ketepatan jenis
sudah diinput. Untuk kebutuhan tsb, lakukan: tipe data
 identifikasi ragam jenis tipe data  Ketepatan jenis
 identifikasi variabel variabel dan
 identifikasi konstanta ukuran variabel
Penulisan/penamaan variabel dan konstanta serta  Ketepatan
pemilihan jenis tipe data disesuiakan dengan aturan- Konstanta dan
aturan dalam bahasa pemrograman yang digunakan ukuran
konstanta
2 Praktek 2  Kesesuaian jenis
Program ingin menampilkan nama siswa yang harus metode
melakukan remedial nilai UAS. Batas atas acuan pembuatan alur
remedial bersifat dinamis yang dimasukkan dari logika program
keyboard. Sebelum membuat kode program  Kesesuaian
programmer akan membuat algoritma menggunakan komponen
suatu metode dengan karakteristik sebagai berikut: penyusun
 Identifikasi metode pembuatan alur algoritma
pemrograman apa yang tepat digunakan oleh  Kesesuaian
programmer untuk menyelesaikan kasus relasi/hubungan
tersebut antar komponen
 Tentukan komponen-komponen penyusun alur  Ketepatan alur
logika pemrograman yang sesui dengan metode logika dari mulai
diatas sampai selesai
 Tetapkan hubungan antar komponen yang
sesuai
 Tetapkan alur mulai dan selesai logika
pemrograman dan Jelaskan proses-prosesnya
atau prinsip kerja algoritma dari awal hiingga
akhir
3 Praktek 3  Penggunaan
Diberikan suatu kumpulan data nilai UTS siswa yang komponen
telah diinput bertipe integer. Susunan nilai tersebut header dan
diperlihatkan dalam gambar berikut: deklarasi
Data 80 75 61 90 58  Pendefinisian
No indeks 0 1 2 3 4 tampil data sblm
diurutkan
 Buatlah algoritma untuk melakukan pengurutan  Pendefinisian
data di atas secara menurun dengan Pengurutan data
menggunakan metoda bubble sort dan jelaskan  Pendefinisian
langkah langkah proses pengurutannya. Kelima Tampil data
data sudah diinputkan dalam baris program. setelah
Algoritma harus dapat menampilkan data diurutkan
sebelum diurutkan dan setelah diurutkan  Pendefinisian
 Buatlah algoritma untuk melakukan pencarian Tampil data
data menggunakan metoda sequence search  Pendefinisian
dan jelaskan langkah-langkah proses pencarian pencarian data
untuk data X<75 dan X = 100. Algoritma harus  Pendefinisian
dapat: tampil pesan
• menampilkan pesan ke piranti keluaran,
“data ditemukan, berada pada indek ke-1
dan 2”, Untuk pencarian data X<75,
 menampilkan pesan ke piranti keluaran
“Data tidak ditemukan”, untuk pencarian
data X=100
4 Praktek 4  Kesesuaian
Seorang system designer ingin membuat program struktur dan
yang akan menerima masukkan dua data nilai UTS keterkaitan
baru, yaitu A dan B dan akan mencari nilai UTS modul
tertinggi dari semua nilai UTS menggunakan
 Buatlah algoritma menggunakan pendekatan prosedur dan
modular dengan prosedur, tentukan struktur fungsi
modul setidaknya untuk Input data, Tampil data,  Pendefinisian
Nilai Tertinggi dan keterkaitan antar modul. Modul main
 Dengan kasus yang sama, buatlah algoritma  Pendefinisian
menggunakan pendekatan modular dengan Modul InputData
fungsi, tentukan struktur modul setidaknya satu  Pendefinisian
modul menggunakan fungsi Modul
TampilData
 Pendefinisian
Modul Nilai
Tertinggi
5 Praktek 5  Ketepatan
Diberikan suatu algoritma dalam bentuk pseudocode kompleksitas
sebagai berikut: waktu T(n)
Program Cetak_deret_nilai_remedial  Keteapatan
{menampilakan deret nilai UTS yang harus remedial, kompleksitas
dimana nilai UTS lebih kecil dari 75} ruang S(p)
Deklarasi :
nilai: array of integer
urut, batas,I ,n: integer
Deskripsi
nilai <- {80,75,61,90,58}
batas <- 75
n <- length(nilai)
while i < n
If nilai[i] < batas
write(nilai[i]); {instruksi mencetak variable nilai}
write(“ ”) {instruksi mencetak karakter spasi}
i = i+1 {tambahkan i dengan satu dan simpan ke
variable i}
endwhile
{i >= n} {kondisi setelah pengulangan berhenti}
 Identifikasi dan hitunglah kompleksitas
penggunaan waktu algoritma di atas (T(n) dan
O(n)
 Identifkasi dan hitunglah kompleksitas
penggunaan memory algoritma di atas (S(p))

Kode : J.620100.005.01
Unit Kompetensi N0. 4
Judul : Mengimplementasikan User Interface

Pencapaian Hasil
NO Poin Yang dicek/
Langkah Kerja Penilaian
Elemen diamati
Ya Tdk K BK
1 Praktek 1  Ketepatan
SMK 99 Makassar akan membuat sistem penilaian, analisis semua
yaitu untuk UTS dan UAS, Setiap selesainya UTS kebutuhan
maupun UAS, maka guru akan memasukkan nilai dan sistem
kepala sekolah akan melakukan validasi terhadap nilai  Ketepatan
yang dimasukkan guru sebagai tindakan antisipasi jika penggunaan
ada nilai siswa yang bermasalah dan dapat diberikan seluruh
remedial. Sistem juga mencatat waktu penginputan. komponen user
a. Identifikasilah semua kebutuhan yang diperlukan interface
user  Kesesuaian
b. Tentukan komponen-komponen user interface diagram state
yang akan digunakan (statechart)
c. Pilihlah metode diagram transisi atau statechart dengan kasus
dalam menentukan urutaan kerja user interface yang diberikan
pada kertas yang sudah disediakan.  Ketepatan
perancangan
d. Siapkan personal komputer atau laptop yang interface
dilengkapi dengan sistem operasi Windows. menggunakan
e. Pilihlah salah satu software interface mockup salah satu
tool untuk mendigitalkan rancangan user software
interface yang sudah dibuat. interface mock-
f. Analisis sistem yang dibuat dengan cara up tool
membandingkan, mengecek benar-salahnya,
dan meneliti apakah sudah mengakomodasi
semua kebutuhan operasional sistem
tersebut.
g. Cetak hasil mock-up user interface sistem
penilaian
2 Praktek 2  Ketepatan
Untuk mengisi data guru yang akan menginput nilai, pilihan menu
Field-field yang perlu diisi adalah userid, paswoord, yang sesuai
nama, tanggal lahir, alamat kota, propinsi, kode pos, dengan
jenis kelamin, alamat email, pilihan apakah guru pengguna
adalah guru tetap atau honor serta hobby antara  Ketepatan
lain: musik, film, buku, belanja, olahraga, dan urutan user
traveling. Berilah pernyataan bahwa dengan interface yang
mengirimkan (submit) pendaftaran ini, guru setuju jelas
akan syarat-syarat dan ketentuan penilaian.  Ketepatan
Anda diminta untuk membuat tampilan halaman layanan
pendaftaran guru dengan menggunakan salah satu konfirmasi dalam
software CASE (Computer Aided Software setiap
Engineering). komponen user
a. Tentukan menu tampilan yang paling sesuai interface
dengan keinginan pengguna.  Ketepatan
b. Pilihlah komponen-komponen user interface pilihan bentuk
yang akan digunakan dalam sistem layanan atau style yang
c. Tentukan tata letak komponen user interface sesuai dengan
dan style yang cocok dengan segmen pasar pengguna
pengguna yang mayoritas guru dan siswa  Ketepatan
d. Siapkan personal komputer atau laptop yang pilihan menu
dilengkapi dengan sistem operasi Windows. yang sesuai
e. Pilihlah salah satu software interface mockup dengan
tool atau software engineering tool untuk pengguna
mendigitalkan rancangan user interface yang
sudah dibuat.
f. Analisis sistem yang dibuat dengan cara
membandingkan, mengecek benar-salahnya,
dan meneliti apakah sudah mengakomodasi
semua kebutuhan operasional sistem
tersebut.
g. Presentasikan hasil user interface
Kode : J.620100.009.02
Unit Kompetensi N0. 5
Judul : Menggunakan Spesifikasi Program

NO Pencapaian Hasil
Elem Langkah Kerja Poin Yang dicek/ diamati Penilaian
en Ya Tdk K BK
Abstraksi/Deskripsi Tugas:
Sebuah SMK XYZ akan mengembangkan suatu “Aplikasi
Sekolah.” Menggunakan pemrograman berorientasi
obyek. Aplikasi tersebut akan digunakan untuk
mengelola data PERSON (NIK, nama, jenisKel) GURU
(NIP, statuspegawai), data MAPEL (kodeMapel,
namaMapel, jamPerminggu, Kelas), data SISWA (NIS,
kelas), data NILAI (NilUTS, NilUAS, NilAngka, NilHuruf).
Sistem harus dapat:
 Menyediakan authentifikasi pengguna (login)
dengan dua level pengguna yaitu: Admin (dapat
memasukkan dan menampilkan data), Pengguna
(hanya dapat menampilkan/melihat data)
 Menyediakan menu program: yaitu 1) Masukkan
data guru, 2) masukkan data nilai Siswa, 3)
menampilkan data guru, 4) menampilkan data nilai
siswa
 Sejumlah Tiga Data guru di masukkan dari perangkat
masukan (keyboard) dan sejumlah 5 (Lima) Data nilai
siswa dimasukkan melalui kode program.
 menghitung nilai akhir siswa (N.Akhir) =
((bbtUTS*NUTS) + (bbtUAS*NUAS)) untuk masing-
masing siswa
 mengkonversi nilai angka ke huruf untuk masing-
masing siswa

 menghitung nilai rata-rata kelas dari lima peserta


didik.
Role hubungan antar entitas/class
 Seorang SISWA dapat mempunyai lebih dari satu
nilai
 Satu MAPEL memiliki banyak nilai untuk beberapa
SISWA
 Satu GURU hanya mengajar satu MAPEL
 satu MAPEL dapat diajar oleh lebih dari satu guru
 PERSON merupakan super entitas/class dari GURU
dan SISWA

1, 2 Menggunakan diagram program dan deskripsi program: Use case Diagram


Berdasarkan abstraksi dan deskripsi tugas diatas  Actor admin
rancanglah diagram menggunakan tools pemodelan  Actor pengguna
UML yang meliputi :  Case login
3. Use case diagram  Case input data guru
4. Class diagram  Case input data nilai
 Case tampil data guru
 Case tampil data nilai
siswa
 Case logout
 Relasi aktor-case
 Relasi case-case

Class diagram
 Class siswa dan
propertinya
 Class guru dan
propertinya
 Class mapel dan
propertinya
 Class nilai dan
propertinya
 Relasi class assosiasi
one to many dari class
siswa ke class nilai
 Relasi class assosiasi
one to many dari class
mapel ke class nilai
 Relasi class assosiasi
one to many dari class
mapel ke class Guru
3 Mengidentifikasi fitur-fitur Integrated  Hasil instalasi IDE
Development Environment-IDE)  Fungsi fitur-fitur IDE
1. Siapkan dan pasang perangkat lunak IDE yang terpasang
Netbeans untuk pengembangan program  Hasil setting patch
beroreintasi obyek  Hasil file sumber
2. Cek fungsi fitur-fitur software IDE yang telah helloWorld.java
terpasang (pembuatan project, class, main class,  Hasil compilasi:
interface, package dll) helloworld.class
3. atur path untuk dapat mengkompilasi dan  Hasil running
menjalankan program java menggunakan helloWorld.java
command prompt
4. Buat file helloWorld.java yang akan menampilkan
pesan “Hello World” Kepiranti keluaran
5. Commpile dan jalankan file menggunakan
command prompt

Kode : J.620100.018.02
Unit Kompetensi N0. 7
Judul : Mengimplementasikan Pemrograman Berorientasi Objek

NO Pencapaian Hasil
Elem Langkah Kerja Poin Yang dicek/ diamati Penilaian
en Ya Tdk K BK
Abstraksi/Deskripsi Tugas:
Sebuah Software developer akan mengembangkan
aplikasi pengelolaan data nilai siswa menggunakan
teknik pemrograman berorientasi obyek dengan
spesifikasi kebutuhan seperti diperlihatkan dalam
package diagram dan class diagram berikut:
Keterangan:
 Instansiasi object-object yang terlibat pada class
utama.
 Instansiasi tiga object guru menggunakan array
 Instansiasi lima obejct siswa object tanpa array
 Atribut bbtUTS dan Atribute bbtUAS adalah
merupakan konstanta dengan nilai masing-masing
0,4 dan 0,6
Sedangkan tampilan keluaran program adalah sebagai
berikut:
1 Membuat program berorientasi objek dengan  Pembuatan project pada
memanfaatkan class: IDE
Dengan menggunakan perangkat Lunak IDE yang telah  pembuatan Package-
terpasang: Person pada projcet
1. Buatlahlah project dengan nama: dataNilaiSiswa  pembuatan Class Person
2. Buatlah package sesuai dengan diagram package. pada packege person
3. Buatlah file-file class dan simpanlah di package sesuai  Pembuatan Class Guru
dengan package diagram pada spesifikasi kebutuhan. pada packege person
 Pembuatan Class Siswa
pada packege person
 Pembuatan Class utama
pada packege person
2 Menggunakan tipe data dan control program pada metode  Properti (atribute dan
atau operasi dari suatu kelas: method) pada class
1. Lengkapi Class-Class yang telah dibuat dengan properti- person
propertinya sesuai dengan class diagram pada spesifikasi  Properti (atribute dan
kebutuhan program method) pada class Guru
 Properti (atribute dan
method) pada class Siswa
 Properti (atribute dan
method) pada class
Utama
 Instansiasi object pada
method main di class
Utama
 Peggunakan control
program (selection) pada
menu program
 Penggunaan control
program (selection) pada
method getNilaiHuruf
 Penggunaan control
program (looping) pada
method setDataPerson()
dan inforPerson() pada
class guru
3  Penggunaan keyword
Membuat program dengan konsep berbasis objek
extend Person pada class
(penerapan inheritance, overreding)
Guru
1. Imlementasikan prinsip pewarisan pada kode
program sesuai dengan class diagram diatas  Penggunaan keyword
2. Implementasikan prinsip overreding method sesuai extend Person pada class
dengan class diagram diatas Siswa
 Override method
infoPerson() pada class
Guru dari class Person
 Override method
infoPerson() pada class
Guru dari Class Person
 Override method
hitungRerata() pada class
siswa dari interface
statistical
4
Membuat program object oriented dengan interface dan
paket:
1. Buatlah/Implementasikan package Interface pada kode
program sesuai dengan class diagram  Pembuatan interface
2. Akses/terapkan interface statistical dari package  Penggunaan/akses
interface sesuai dengan fungsinya dan kegunaannya interface statistical dari
package interface pada
class siswa.
5
Mengkompilasi Program
 Error handling(keyword
1. Implementasikan error handling untuk mengantisipasi
try-cath pada methd
dan mengoreksi kesalahan aretmetika pada method
hitungRerata()
hitungRerata()
2. Implementasikan error handling untuk mengantisipasi  Error handling(keyword
dan mengoreksi kesalahan pengaksesan elemen array try-cath pada method
pengaksesan array.

J.620100.010.02
Kode :
Unit Kompetensi N0. 6
Menerapkan Perintah Eksekusi Bahasa Pemrograman Berbasis Teks,
Judul :
Grafik, dan Multimedia

NO Pencapaian Hasil
Elem Langkah Kerja Poin Yang dicek/ diamati Penilaian
en Ya Tdk K BK
1 Mengidentifikasi mekanisme running dan eksekusi Metode compile dan
source code running
1. Tunjukkan metode / cara / menu untuk  Menu compile file F9
mengkompile dan running program  Menu run file shift F6
2. Identifikasi dan Cek file-file sumber (source code) Hasil file sumber/source
yang telah dibuat pada struktur folder dengan code
menggunakan windows explorer  Person.java
 Guru. Java
 Siswa.java
 Utama.java
 Statistical.java

2 Mengeksekusi source code Hasil compile file sumber


1. Compile semua file yang telah dibuat  Person.class
2. Running / jalankan program utama  Guru. class
 Siswa.class
 Utama.class
 Statistical.class
Hasil running program
utama
 Tampilan menu program
 Memasukkan kode menu
pilihan
 keluar program
3 Mengidentifikasi hasil eksekusi Identifikasi hasil eksekusi
1. identifikasikan hasil eksekusi program (tampilan program
keluaran setiap menu program)  memasukkan data guru
2. identifikasi penanganan kesalahan error handling  menampilkan data guru
3. Perbaiki kesalahan karena syntak error  memasukkan data nilai
4. Perbaiki kesalahan karena run time error siswa
 menampilkan data nilai
siswa
Fungsi error handling
Perbaikan syntak error
Perbaikan runtime error

J.620100.010.02
Kode :
Unit Kompetensi N0. 8
Menerapkan Perintah Eksekusi Bahasa Pemrograman Berbasis Teks, Grafik,
Judul :
dan Multimedia

NO Pencapaian Hasil
Elem Langkah Kerja Poin Yang dicek/ diamati Penilaian
en Ya Tdk K BK
1 Melakukan identifikasi kode program
1. identifikasi dan tunjukkan modul program (prosedur)  Hasil identifikasi prosedur
2. Identifikasi dan tunjukkan modul program (function)  Hasil identifikasi function
3. Identifikasi dan tunjukkan paremeter dalam program  Hasil identifikasi
aktual parameter aktual
4. Identfikasi dan tunjukkan parameter formal  Hasil identifikasi
parameter formal
2 Membuat dokumentasi modul program Hasil dokumentasi
1. Buatlah dokumentasi program tentang pembuat  @author …
program, versi dan tanggal pembuatan  @version ….
2. Buatlah dokumentasi eksepsi pada modul program  @exception …..
sesuai kebutuhan dalam spesifikasi program  @Override
3. Buatlah dokumentasi overriding method
3 Membuat dokumentasi fungsi, prosedur atau method Hasil dokumentasi function
program program
1. Buatlah dokumentasi function program meliputi  Komentar deskripsi fungsi
deskripsi fungsi, nilai pengembalian, parameter jika  @return ….
ada  @param….jika ada
2. Buatlah dokuemntasi prosecure program yang Hasil dokumentasi
meliputi definisi prosedur, parameter jika ada ti Prosedure program
parameter  Komentar deskripsi
prosecure
 @param….jika ada
4 Men-generate dokumentasi
1. Buatlah dokumentasi program untuk semua file  Buka command prompt
dalam setiap package menggunakan command  Javadoc peson –d docs
prompt  Javadoc interface –d docs
Atau menggunakan menu
 Window > IDE Tools >
Javadoc Documentation.

Kode : LOG.OO01.002.01
Unit Kompetensi N0. 9
Judul : Menerapkan Prinsip-Prinsip Keselamatan Dan Kesehatan

NO Pencapaian Hasil
Elem Langkah Kerja Poin Yang dicek/ diamati Penilaian
en Ya Tdk K BK
1 Mengikuti praktek-praktek kerja yang aman  Pengecekan peralatan
 Prosedur menghidupkan
1. Terapkan prinsip-prinsip dan prosedur kesehatan dan komputer
keselamatan kerja (safe action, safe condition) yang  Prosedur mengoperasikan
berpengaruh terhadap keselamatan manusia dan peralatan komputer
peralatan yang meliputi: persiapan/pengecekan alat,  Prosedur mematikan
pengoperasian alat (sebelum, sesaat dan sesudah komputer
praktek), pengaturan dan pengkondisian peralatan  Pengkondisian peralatan dan
dan posisi, sikap dan gerak motorik pada saat perangkat dengan aman
praktek.  Pengkondisian posisi dan
aktifitas fisik tubuh yang
aman dan nyaman

2 Melaporkan bahaya-bahaya di tempat kerja  Implementasi rambu-


1. Terapkan/implementasikan rambu-rambu atau rambu tanda keselamatan
tanda-tanda keselamatan kerja dan kerja
2. Terapkan/implementasikan tata-tertib pelaksanaan  Implementasi tata-tertib
uji kompetensi pelaksanaan uji kompetensi

3 Mengikuti prosedur-prosedur darurat

Rekomendasi Asesor : Peserta


Nama
Peserta (Kompeten/Belum Kompeten) pada
Tanda tangan/
Cek Obsevasi Praktek
Tanggal

Catatan : Asesor
Nama
No. Reg.

Tanda tangan/
Tanggal
FR-MPA- : TUGAS PRAKTEK-DEMONSTRASI/PRAKTEK

Skema Sertifikasi/ Kode :


Klaster Asesmen Judul :
TUK : Sewaktu/Tempat Kerja/Mandiri*
Nama Asesor :

Nama Peserta :

Tanggal :

Durasi ............ Menit

A. Petunjuk
1. Baca dan pelajari setiap langkah/instruksi dibawah ini dengan cermat sebelum melaksanakan
praktek
2. Laksanakan pekerjaan sesuai dengan urutan proses yang sudah ditetapkan
3. Seluruh proses kerja mengacu kepada sop/wi/ik yang dipersyaratkan
4. Waktu pengerjaan yang disediakan ....... menit
B. Skenario :
TUGAS DEMONTRASI / PRAKTIK :
Anda Seorang .................................................. di tugaskan untuk melakukan
1.Melaksanakan prosedur kesehatan dan kebersihan di tempat kerja
2. Mengembangkan dan Memperbaharui Pengetahuan Tentang Makanan dan Minuman
3. Melaksanakan P3K
4. Menggunakan metode dasar memasak
5. Menyiapkan dan membuat salad (gado-gado, pecel, urap, rujak dan sejenisnya)
dengan langkah-langkah sebagai berikut :

C. Intruksi Kerja/Praktek :

Kode :
Unit Kompetensi No. ......
Judul :

1. Laksanakan kebersihan dan kesehatan!

2. Tandai dan cegah resiko kurangnya kebersihan!

3. Evaluasi dan laporkan hasil pelaksanaan kegiatan!


Kode :
Unit Kompetensi No. ......
Judul :

:
Kode
Unit Kompetensi No. ......
:
Judul

:
Kode
Unit Kompetensi No. ......
:
Judul

:
Kode
Unit Kompetensi No. ......
:
Judul

Anda mungkin juga menyukai