Anda di halaman 1dari 2

TERAPI NON FARMAKOLOGI

No. Penyakit Terapi


1. ALERGI Hindari hal yang memicu alergi, hindari debu, paparan rokok maupun
cuaca dingin
2. ALERGI RINITIS Hindari hal yang memicu alergi, hindari debu, paparan rokok maupun
(radang hidung) cuaca dingin
3. ALERGI KULIT Hindari hal yang memicu alergi, air harus bersih, jaga kebersihan
(radang kulit) tubuh
4. AMANDEL/TONSILITIS Perbanyak minum air putih, hindari rokok, es, maupun alcohol,
konsumsi vitamin c seperti jeruk, lemon, alpukat, jambu biji dll
5. ANEMIA / KURANG Makan-makanan yang mengandung zat besi tinggi seperti bayam,
DARAH seledri, kubis, kol, kangkung, kentang manis, buah-buahan seperti
apel, semangka, anggur, kismis, dll
6. ASAM URAT - Kurangi makanan tinggi purin seperti ayam, kepiting, daging sapi,
kuning telur, kambing, udang, otak dan jeroan
- Perbanyak makan buah dan sayur
- Perbanyak minum air putih
- Olahraga ringan seperti senam dan yoga sehingga kadar purin dapat
pudar
7. ASMA - Hindari debu dan kotoran dan selalu jaga kebersihan lingkungan,
pakai masker
- Hirup udara segar, buka ventilasi udara
- Hindari stress
8. BATUK - Perbanyak minum air putih
- Hindari paparan debu, minuman seperti es atau makanan yang
berminyak
- Hindari paparan udara dingin
- Hindari rokok dan asap rokok
9. BRONKITIS - Kurangi merokok dan konsumsi alcohol
(radang tenggorokan atau - Jaga pola makan seperti hindari makanan berlemak atau berminyak
bronkus) dan konsumsi buah dan sayur
- Perbanyak minum air putih
10. CACAR AIR Jaga kebersihan tangan kuku dipotong pendek, kulit dikompres dingin
(VARICELA) mengurangi gatal
11. DIABETES MELITUS / Tipe 2 menekan berat badan, banyak istirahat agar resistensi insulin
KENCING MANIS meningkat, perbanyak makanan berserat spt papaya,
12. FLU (INFLUENZA) 1.Beristirahat dengan cukup selama 2-3 hari
2.Hindari kegiatan fisik secara berlebihan
3.Makan makanan yang bergizi untuk meningkatkan daya tahan tubuh
4.Konsumsi buah-buahan segar untuk mendapatkan banyak vitamin
5.Minum air yang banyak, agar rasa kering di tenggorokkan dapat
diminimalkan. dan untuk mengurangi rasa nyeri di tenggorokan dapat
dilakukan dengan cara berkumur-kumur dengan air garam
13. GIGI SAKIT / RADANG Jaga makanan, jangan sembarangan makan
GUSI (PERIODONTIAL)
14. HIPERTENSI (DARAH - penurunan berat badan jika kelebihan berat badan,
TINGGI) - melakukan diet makanan mengadopsi metode DASH (Diet
Approaches to Stop Hypertension),
- mengurangi asupan natrium
- melakukan aktivitas fisik seperti aerobic 30 menit perhari seperti
jalan,
- mengurangi konsumsi alkohol dan menghentikan kebiasaan
merokok.
15. INSOMNIA / SUSAH Terapi tingkah laku edukasi kebiasaaan tidur yang baik jangan
TIDUR begadang, , batasi tidur siang agar malam bisa tidur, , hindari alcohol,
kafein, olahraga, hindari makan besar sebelum tidur
16. KEPUTIHAN Jaga kebersihan diri sendiri dan pasangan, alat kelamin juga
dibersihkan
TERAPI NON FARMAKOLOGI
17. KOLESTROL/ LEMAK Hindari makan makanan berminyak, berhenti merokok, olahraga
DARAH ringan
18. MAAG/ASAM - hindari konsumsi kopi (memicu asam lambung),
LAMBUNG TINGGI/ - hndari merokok dan alcohol,
PERUT SERING - makan teratur,
KEMBUNG - harus makan pada pagi hari supaya perut tidak kosong,
- istirahat yang cukup,
- hindari makanan pedas,
- hindari obat NSAID atau ganti NSAID selektif
19. MIGRAIN Istirahat tidur, diruangan yang tenang, hindari berpikiran macam2
20. OSTEOARTRITIS Olah raga, Istirahat dan merawat persendian, hindari konsumsi
(KEROPOS SENDI) alcohol, jangan mengankat beban berat
21. REMATIK(ARTRITIS Istirahay, perawatan sendi, jaga berat badan, kurangi olahraga berat
GOUT)
22. SARIAWAN konsumsi buah yang mengandung vitamin c, vitamin B12 1000 mcg,
banyak minum, hindari makan makanan yang panas dan diikuti dengan
minum minuman dingin, OR yang rutin dapat membantu
meningkatkan daya tahan tubuh, sehingga menurunkan resiko
terjadinya sariawan yang disebabkan penurunan system imun.
23. SENBELIT Diet tinggi seart seperti buah dan sayur
(KONSTIPASI)
24. SINUSITIS Gejala yang diakibatkan penyakit sinusitis ini adalah sulitnya
mengambil udara atau bernapas melalui hidung, hal ini terjadi karena
lendir telah mengeras dan menutupi bagian hidung. - Buat lingkungan
menjadi bersih, Hindari merokok, - Konsumsi makanan higenis,
Jangan mengonsumsi makanan penyebab lendir menjadi banyak
seperti es, makanan yang terlau pedas, makanan yang terlalu asin
25. TBC Mengkonsumsi makanan bergizi, Tinggal di lingkungan sehat,
Berolahraga secara rutin, Mengurangi makanan bernatrium dan kafein,
Mengurangi dan berhenti Merokok
26. TYPUS Untuk pertolongan pertama menurunkan panas yaitu dengan
mengkompres dengan air dingin. Serta - mengonsumsi makanan
makanan bergizi dan selain itu penderita jangan terlalu banyak
beraktivitas fisik, istirahat secara total akan mempercepat proses
penyembuhan.
27. VARISES (Pembuluh Biasanya di kaki
darah membesar) 1. Olahraga
2. ganti alas kaki
Ganti pakaian yang nyaman
28. VERTIGO (Pusing 1. Posisikan Badan Lebih Rendah Dari Kepala
Berputar) 2. Angkat Kepala atau Badan Secara Perlahan
3. Hindari Mendongakan Kepala
29. WASIR/AMBEIEN meningkatkan konsumsi makanan berserat tinggi spt papaya dan
memperbanyak minum. Juga,mengubah kebiasaan buang air besar
(defeksi). Memperbaiki pola cara buang air besar(BAB),merupakan
pengobatan dalam setiap bentuk dan derajat hemoroid.

Anda mungkin juga menyukai