Anda di halaman 1dari 22

Penghitungan Bunga Untuk

Peramalan Produksi Jangka Pendek


Pada Tanaman Kelapa Sawit

MUHAYAT

Sumber: Pedoman Teknis No. 16. 1.1. Pub-99


PUSAT PENELITIAN KELAPA SAWIT
JL. Brigjen. Katamso 51, Medan 20158 Nadjib Fauzy, Muhamad Ikwan, Edy
Telp. (061) 7862477; Fax (061) 7862488
Email: imuh.iopri.@gmail.com Suprianto, Suhaemi Syukur, A.U. Lubis
Penghitungan Bunga Untuk
Peramalan Produksi Jangka Pendek
Pada Tanaman Kelapa Sawit

 Produksi tandan segar ditentukan oleh jumlah tandan


bunga yang dapat berkembang menjadi tandan buah
 Saat panen suatu tandan dapat diprakiraan 6 bulan
sebelumnya melalui pemeriksaan keadaan bunga , daging
buah, inti dan embrio
 Faktor yang mempengaruhi keadaan curah hujan 1-2 tahun
sebelumnya, pelaksanaan pemupukan, gangguan hama dan
penyakit, mutu panen, dan tingkat aborsi setelah antesis
 Pengamatan bunga yang mampu mencatat dan memeriksa
dengan teliti

PUSAT PENELITIAN KELAPA SAWIT


JL. Brigjen. Katamso 51, Medan 20158
Telp. (061) 7862477; Fax (061) 7862488
Email: imuh.iopri.@gmail.com
Penetapan Jumlah pohon
Pengamatan

 Jumlah pohon yang diamati bergantung pada luasan blok


 Dapat menggunakan sistem terpusat atau menyebar
 Dengan cara menyebar dapat dihasilkan data yang jauh
lebih bagus
 Sensus dimulai dari baris ke 3 dengan interval 5 baris
 Setiap baris dimulai pohon 3 dengan interval 3 pohon
 Sehingga di dapat sampel per baris 10 pohon.
 Jumlah pohon pengamatan minimal 5 %

PUSAT PENELITIAN KELAPA SAWIT


JL. Brigjen. Katamso 51, Medan 20158
Telp. (061) 7862477; Fax (061) 7862488
Email: imuh.iopri.@gmail.com
Waktu Pengamatan

 Dapat dilakukan 3-6 bulan sekali


 Bila prakiraan produksi yang diperlukan hanya untuk 6
bulanmendatang maka pengamatan cukup dilakukan 2 kali
Tanggal Rentang Perkiraan
Pengamatan Produksi
15-30 Desember Januari s.d Juni
15-30 Maret April s.d September
15-30 Juni Juli s.d Desember
15-30 September Oktober-Desember

PUSAT PENELITIAN KELAPA SAWIT


JL. Brigjen. Katamso 51, Medan 20158
Telp. (061) 7862477; Fax (061) 7862488
Email: imuh.iopri.@gmail.com
Cara Pengamatan

 Satu Tim terdiri dari 2 orang


 Satu orang bertugas untuk menghitung dan melihat
keadaan bunga serta satu orang lagi mencatat.
 Untuk prakiraan produksi selama 6 bulan, pengamatan dan
pencatatan hanya dilakukan terhadap jumlah tandan
betina.
 Apabila yang diinginkan sebaran produksi perbulan, selain
jumlah tandan betina, pengamatan juga dilakukan terhadap
kondisi bunga
 Kode umur tandan dapat digunakan 1, 2, 3, 4, 5, 6

PUSAT PENELITIAN KELAPA SAWIT


JL. Brigjen. Katamso 51, Medan 20158
Telp. (061) 7862477; Fax (061) 7862488
Email: imuh.iopri.@gmail.com
Cara Pengamatan

 Satu Tim terdiri dari 2 orang


 Satu orang bertugas untuk menghitung dan melihat
keadaan bunga serta satu orang lagi mencatat.
 Untuk prakiraan produksi selama 6 bulan, pengamatan dan
pencatatan hanya dilakukan terhadap jumlah tandan
betina.
 Apabila yang diinginkan sebaran produksi perbulan, selain
jumlah tandan betina, pengamatan juga dilakukan terhadap
kondisi bunga
 Kode umur tandan dapat digunakan 1, 2, 3, 4, 5, 6

PUSAT PENELITIAN KELAPA SAWIT


JL. Brigjen. Katamso 51, Medan 20158
Telp. (061) 7862477; Fax (061) 7862488
Email: imuh.iopri.@gmail.com
Cara Pengamatan

 Bunga betina banyak dijumpai pada Februari s.d April


 Tandan buah banyak dijumpai Agustus s.d Oktober

PUSAT PENELITIAN KELAPA SAWIT


JL. Brigjen. Katamso 51, Medan 20158
Telp. (061) 7862477; Fax (061) 7862488
Email: imuh.iopri.@gmail.com
Norma Tenaga Kerja

 Norma tenaga kerja tergantung pada keadaan tanaman,


ketinggian pohon, dan keadaan areal
 Norma 1 TIM 0,08 HK/ha atau 25 HK untuk 2 orang
 Seorang mandor dapat mengawasi 5-7 TIM
 Hasil pengamatan masih dianggap baik apabila
kesalahan kurang dari 5%

PUSAT PENELITIAN KELAPA SAWIT


JL. Brigjen. Katamso 51, Medan 20158
Telp. (061) 7862477; Fax (061) 7862488
Email: imuh.iopri.@gmail.com
Administrasi Pengamatan dan
Perhitungan Produksi

 Pencatatan dilakukan pada lembaran khusus yang berisi


nomer baris, nomor pohon, jumlah tandan bunga, dan
tandan buah ditambah usia dari buah
 Rumus Perhitungan Produksi

P = A x B x D x (C1 + C2+ C3 + C4)


E 4

PUSAT PENELITIAN KELAPA SAWIT


JL. Brigjen. Katamso 51, Medan 20158
Telp. (061) 7862477; Fax (061) 7862488
Email: imuh.iopri.@gmail.com
Keterangan Rumus

P = Produksi Global (6 bulan)


A = Jumlah bunga pengamatan
B = Rata-rata bobot tandan
D = Jumlah seluruh pohon dalam blok
E = Jumlah pohon pengamatan
C1 = Faktor koreksi untuk hujan
C2 = Faktor koreksi pemupukan
C3 = Faktor koreksi untuk gangguan hama dan penyakit
C4 = Faktor koreksi bentuk wilayah

PUSAT PENELITIAN KELAPA SAWIT


JL. Brigjen. Katamso 51, Medan 20158
Telp. (061) 7862477; Fax (061) 7862488
Email: imuh.iopri.@gmail.com
Faktor Koreksi dalam Penentuan Produksi

Faktor Koreksi Simbol Nilai koreksi Keterangan


Hujan C1a 1.00 Curah hujan normal
C1b 0.90 Curah hujan dibawah normal
C1c 0.80 Terdapat musim kering 3 bulan pada 2 tahun sebelumnya
Pemupukan C2a 1.00 Pemupukan berjalan sesuai rekomendasi
C2b 0.80 Pemupukan pada semester sebelumnya tidak berjalan dengan baik
C2c 0.60 Tidak dipupuk atau sangat sedikit
Hama dan Penyakit C3a 1.00 Tidak ada gangguan
C3b 0.90 ada gangguan ringan
C3c 0.60 Pada 1 dan 2 tahun sebelumnya terdapat gangguan berat
Wilayah C4a 1.00 Datar
C4b 0.80 Berbukit
C4c 0.60 Jurang dan Tergenang

PUSAT PENELITIAN KELAPA SAWIT


JL. Brigjen. Katamso 51, Medan 20158
Telp. (061) 7862477; Fax (061) 7862488
Email: imuh.iopri.@gmail.com
Perkembangan bunga betina dan tandan kelapa
sawit setelah seludang terbuka s.d matang panen

Umur Setelah
Keadaan Bunga/Tandan Daging Buah Cangkang Inti Embryo
Seludang Membuka
10 hari Bunga Anthesis Belum ada Belum ada Belum ada Belum terlihat

1 Bulan Buah kecil terbentuk Putih Kehijauan lunak dan berair Putih lembut berupa cairan belum terlihat

2 bulan Tandan muda Putih kehijauan putih agak keras seperti agar-agar belum terlihat

3 bulan Tandan muda kuning kehijauan coklat muda keras mengeras titik putih

4 bulan Tandan mentah kuning kemerahan coklat keras putih keras Normal 3.5 mm

5 bulan tandan masak merah kekuningan coklat putih keras Normal 3.5 mm

Buah Membrondol Merah putih keras putih keras Normal 3.5 mm

PUSAT PENELITIAN KELAPA SAWIT


JL. Brigjen. Katamso 51, Medan 20158
Telp. (061) 7862477; Fax (061) 7862488
Email: imuh.iopri.@gmail.com
Format Adminstrasi perhitungan bunga dan tandan

Divisi :..................... Jumlah pohon :.....................

Blok :...................... Tahun Tanam :.....................

Luas :.......................

Nomor Pohon
Baris Jumlah
5 10 15 20 25 30

10

15

20

25

30

35

40

45

50

55

60

65

70

75
80

85

90

95

100

105

110

115

120

125
Format Adminstrasi perhitungan bunga dan tandan berdasarkan kondisi bunga dan tandan

Divisi :..................... Jumlah pohon :..................... :.....................

Blok :...................... Tahun Tanam :..................... :......................

Luas :.......................

Pohon No. 5 Kondisi Pohon No. 10 Kondisi Pohon No. 15 Kondisi Pohon No. 20 Kondisi
Baris
1 2 3 4 5 6 Jumlah 1 2 3 4 5 6 Jumlah 1 2 3 4 5 6 Jumlah 1 2 3 4 5 6 Jumlah

10

15

20

25

30

35

40

45

50

55

60

65

70

75

80

85

90

95

100

105

110

115

120

125
Umur Bunga (Kode 1)
Satu bulan lagi Panen, umur buah 5 bulan

Tandan masak, daging buah merah kekuningan, cangkang coklat, inti putih keras,
Embryonormal 3,5 mm
PUSAT PENELITIAN KELAPA SAWIT
JL. Brigjen. Katamso 51, Medan 20158
Telp. (061) 7862477; Fax (061) 7862488
Email: imuh.iopri.@gmail.com
7-11 September 2015
Umur Bunga (Kode 2)
Dua bulan lagi Panen, umur buah 4 bulan

Tandan mentah, daging buah kuning kemerahan, cangkang coklat keras, inti putih
keras, Embryo normal 3,5 mm

PUSAT PENELITIAN KELAPA SAWIT


JL. Brigjen. Katamso 51, Medan 20158
Telp. (061) 7862477; Fax (061) 7862488
Email: imuh.iopri.@gmail.com
Umur Bunga (Kode 3)
Tiga bulan lagi Panen, umur buah 3 bulan

Tandan muda, daging kuning kehijauan, cangkang coklat muda keras, inti
mengeras, Embryo titik putih

PUSAT PENELITIAN KELAPA SAWIT


JL. Brigjen. Katamso 51, Medan 20158
Telp. (061) 7862477; Fax (061) 7862488
Email: imuh.iopri.@gmail.com
Umur Bunga (Kode 4)
Empat bulan lagi Panen, umur buah 2 bulan

Tandan muda, daging buah putih kehijauan, cangkang putih agak keras, inti
seperti agar-agar, Embryo belum terlihat

PUSAT PENELITIAN KELAPA SAWIT


JL. Brigjen. Katamso 51, Medan 20158
Telp. (061) 7862477; Fax (061) 7862488
Email: imuh.iopri.@gmail.com
Umur Bunga (Kode 5)
Lima bulan lagi Panen, umur buah 1 bulan

Tandan buah kecil terbentuk, daging buah putih kehijauan lunak dan berair,
cangkang putih lembut, inti berupa cairan, Embryo belum terlihat

PUSAT PENELITIAN KELAPA SAWIT


JL. Brigjen. Katamso 51, Medan 20158
Telp. (061) 7862477; Fax (061) 7862488
Email: imuh.iopri.@gmail.com
Umur Bunga (Kode 6)
enam bulan lagi Panen, umur bunga 10 hari setelah
seludang pecah

Bunga anthesis, daging buah belum ada, cangkang belum ada, inti belum ada,
embryo belum terlihat.

PUSAT PENELITIAN KELAPA SAWIT


JL. Brigjen. Katamso 51, Medan 20158
Telp. (061) 7862477; Fax (061) 7862488
Email: imuh.iopri.@gmail.com
Administrasi Pengamatan dan
Perhitungan Produksi

 Rumus Perhitungan Produksi Bulan ke..

P1 = A1 x B x D x (C1 + C2+ C3 + C4)


E 4

Ket
P1 : Produksi buah panen 1 bulan setelah Sensus
A1 : Jumlah bunga pengamatan umur 5 bulan (1 bulan lagi
panen)

PUSAT PENELITIAN KELAPA SAWIT


JL. Brigjen. Katamso 51, Medan 20158
Telp. (061) 7862477; Fax (061) 7862488
Email: imuh.iopri.@gmail.com
Keterangan Rumus

P1 = Produksi buah panen 1 bulan setelah Sensus


A1 = Jumlah bunga pengamatan umur 5 bulan (1 bulan
lagi panen)
B = Rata-rata bobot tandan
D = Jumlah seluruh pohon dalam blok
E = Jumlah pohon pengamatan
C1 = Faktor koreksi untuk hujan
C2 = Faktor koreksi pemupukan
C3 = Faktor koreksi untuk gangguan hama dan penyakit
C4 = Faktor koreksi bentuk wilayah
PUSAT PENELITIAN KELAPA SAWIT
JL. Brigjen. Katamso 51, Medan 20158
Telp. (061) 7862477; Fax (061) 7862488
Email: imuh.iopri.@gmail.com

Anda mungkin juga menyukai