Anda di halaman 1dari 4

NEKROTOMY COMBUSTIO

No. Kode :
Terbitan :
SOP
PEMERINTAH No. Revisi : UPT
KAB. Tgl. Mulai : PUSKESMAS
PEMALANG Berlaku PULOSARI
Halaman :

Tanda Tangan
Ditetapkan Oleh : dr. ERDINA DAMAYANTI
Kepala UPT Puskesmas NIP. 19781119 200501 2 014
Pulosari
…………………

1. Tujuan 1. Agar petugas dapat memahami dan melakukan necrotomy


dengan benar.
2. Persiapan alat 1. Bengkok
2. Spuit 5 cc
3. Bisturi
4. Anti septik
5. Gunting lancip
6. Gunting jaringan
7. Kasa
8. Plester
9. Sarung tangan
3. Prosedur a. Petugas mempersiapkan alat:
b. Pasien atau keluarga menandatangani inform consent.
c. Petugas melakukan cuci tangan, mengenakan sarung tangan.
d. Petugas Memecahkan bula
e. Petugas melakukan necrotomy.
f. Petugas mengoleskan salep beoplasenton pada daerah luka.
g. Petugas menutup luka bakar dengan kasa atau dapat dirawat
terbuka.
h. Petugas membereskan alat dan cuci tangan
i. Petugas mendokumentasikan kegiatan
4. Diagram Alir
Petugas Pasien Petugas cuci tangan dan
mempersiapkan menandatangani memakai sarung tangan
alat
inform consent

Petugas memecahkan bula Petugas melakukan Petugas


necrotomy mengoleskan
salep
Petugas menutup luka Petugas petugas
bila perlu membereskan alat mendokumentasi
dan cuci tangan kan kegiatan

5. Rekaman historis perubahan


No Yang dirubah Isi Perubahan Tgl.mulaidiberlakukan
NEKROTOMY KOMBUSTIO
No. Kode :
Terbitan :
DAFTAR
PEMERINTAH No. Revisi : UPT
TILIK Tgl. Mulai :
KAB. PUSKESMAS
PEMALANG Berlaku PULOSARI
Halaman :

DAFTAR TILIK

Tidak
Langkah Kegiatan Ya Tidak Berlaku
No
a Apakah Petugas mempersiapkan alat ?
b Apakah Pasien menandatangani inform consent ?
c Apakah Petugas mencuci tangan dan memakai
sarung tangan ?

d Apakah Petugas memecahkan bula ?


e Apakah Petugas melakukan necrotomy ?
f Apakah Perugas mengoleskan salep beoplacenton
?
g Apakah Petugas menutup luka ?
h Apakah Petugas membereskan alat dan cuci
tangan?
i Apakah Petugas mendokumentasikan kegiatan

Compliance rate (CR) : ………………………..%

Pulosari, ……………………. 201..

Pelaksana/Auditor

(..........................................)
Nomor :
Revisi Ke :
Berlaku :
Tgl

STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR (SOP)


NEKROTOMY COMBUSTIO
UPT PUSKESMAS PULOSARI

Ditetapkan Oleh :
Kepala UPT Puskesmas Pulosari

dr. ERDINA DAMAYANTI


Pembina / IV A
NIP. 19781119 200501 2 014

DINAS KESEHATAN KABUPATEN PEMALANG


UPT PUSKESMAS PULOSARI
Jl. Raya Pulosari – Karangsari Kelurahan Pulosari
Kecamatan Pulosari Kabupaten Pemalang
Kode Pos 52355

Anda mungkin juga menyukai