Anda di halaman 1dari 7

CONTOH EVALUASI PROYEK

RENCANA PEMBANGUNAN PROYEK PABRIK


PUPUK
Hasil penelitian di suatu negara di Amerika Latin, menunjukkan adanya
kebutuhan yang mengikat terhadap pupuk untuk pertanian. Hal ini disebabkan karena
adanya produksi pertanian yang meningkat sampai 15 %. Permintaan akan pupuk saat
itu berjumlah 6.000 sak dan ada kemungkinan akan meningkat sampai 100.000 sak
dalam 10 tahun mendatang. Berdasarkan informasi gathering yang telah dilakukan
disarankan agar rencana pabrik pupuk yang akan dibangun hendaknya dapat
berproduksi dengan kapasitas 75.000 sak / tahun untuk 10 tahun mendatang. Harga
satu sak pupuk (isi 50 kg / sak) adalah 150 pesos. Data-data menunjukkan:
a. Perkiraan biaya yang diperlukan untuk:
1. konstruksi bangunan pabrik dan pergudangan 2.500
2. pembelian mesin-mesin, conveyors & auxiliaries lainnya 8.000
3. pembangunan perkantoran 1.000
4. pembangunan perumahan untuk karyawan 2.500*
5. planning, organizational & trainging cost 800 +
jumlah 14.800
* rumah-rumah tersebut kemudian akan dijual kepada karyawan pabrik dengan
angsuran 10 tahun dan bunga 10 % / tahun.

b. Rencana produksi
Kapasitas produksi adalah 75.000 sak / tahun dengan rencana 70 % pada tahun
pertama beroperasi, 90 % pada tahun ke 2dan mulai tahuin ke 3 xdan
seterusnya adalah 100 %. Diperlukan dua tahun persiapan sebelum pabrik
mulai ini actual operation.
c. Biaya-biaya
Untuk mendirikan suatu pabrik diperlukan biaya-biaya sebagai berikut:
1. operational cost, meliputi biaya-biaya untuk bahan baku, gaji, dan
upah, peralatan kantor, dan lain sebagainya.
2. maintenance cost, terdiri atas perbaikan-perbaikan dan pergantian
spare parts.
Para teknisi telah memperhitungkan rencana biaya tersebut pada saat
pabrik mulai beroperasi selama umur ekonomis darinpabrik tersebut yaitu
sebagai berikut:
TAHUN ESTIMATED OPERATIONAL &
MAINTENANCE COST (PESOS)
1-2 8.000
3-6 7.500
7-8 7.800
9-10 8.200
11-13 8.500
14-20 8.700
Dalam tahun ke 7 dsan tahun ke 14 akan diadakan overhaul dan biaya overhaul
ditaksir 1.000.000 pesos masing-masing. Salvage velue dari mesin-
mesin,bangunan pabrik, perkantoran dan gudang ditaksir 10 % dari biaya harga
sebenarnya.
d. Sumber dana pembiayaan
Dakam pembiayaan untuk peralatn mesin-mesin conveyors dan auxiliaries
serta pemasangannya akan diperoleh kredit dari bank dunia dengan syarat
pembayaran kembali adalah jangka waktu 20 tahun termasuk tenggang waktu
5 tahun dengan bunga8 % / tahun. Selama tenggang waktu, bunga tidak
dibayar. 60 % dari biaya proyek diluar kredit bank dunia akan dibiayai dari
kredit bank pembangunan daerah, dengan bunga 10 % / tahun dan sisanya 40
% akan dibiayai dari dana pemerintah daerah dan average return terhadap
investasi pabrik ini diharapkan 15 %.
e. Pelaksanaan studi
Tujuan dsri rencana ini adalah untuk membangun pabrik pupk baru.
Informaton gathering menunjukan adanya kenaikan kebutuhan akan pupuk
dalam sepuluh tahun mendatang sedangkan supply dalam negeri yang ada saat
ini belum dapat memenuhinya. Berdasarkan data-data inilah pelaksanaan pra
studi kelayakan tidak diperlukan, langsung dapat dilakukan studi kelayakan
proyek.
Mengingat rencana investasi ini adalah proyek pemerintah maka
analisis-analisis dititikberatkan pada pda nalisis ekonomis. Oleh karena itu,
telah ditetapkan bahwa didalam analisis hutang serta perhitungan bunga dari
bank pembangunan daerah tidak diperhitungkan. Demikian pula masalah
pajak.
Hasil dari studi yang telah dilakukan kemudian disusun suatu laporan
sebagai berikut:
1. latar belakang
Sebagai akibat adanya peningkatan produksi pertanian sejak tahun
2000 dengan rata-rata 15 % per tahun mengaikabtkan adanya kenaikan
kebutuhan terhadap pupuk. Kebutuhan pupuk saat itu rata-rata setiap
tahun adalah 60.000 sak (satu sak kurang lebih 50 kg). diperlukan
dalam sepuluh tahun mendatang, kebutuhan akan pupuk akan
meningkat dengan kurang lebih100.000 sak setiap tahun.
2. aspek pemasaran
berdasarkan data-data yang diperoleh maka tujuan daripada studi ini
adalah mendirikan pabrik pupuk baru dengan kapasitas produksi
75.000 sak / tahun dan dengan harga jual 150 pesos / sak.mengingat
adanya kenaikan kebutuhan akan pupuk dalam sepuluh tahun
mendatang, sedangkan persedian di dalam negeri yang ada pada saat
itu tidak dapat memenuhi kebutuhan tersebut maka pemasaran hasil
produksi tidaklah mengalami masalah.
3. aspek teknis
analisis teknis yang telah dilakukan berdasarkan plant design
memberikan hasil perhitungan sebagai berikut:
a. investasi, meliputi:
1. konstruksi bangunan pabrik dan pergudangan 2.500
2. pembelian mesin-mesin, conveyors & auxiliaries lainnya 8.000
3. pembangunan perkantoran 1.000
4. pembangunan perumahan untuk karyawan 2.500*
5. planning, organizational & trainging cost 800 +
jumlah 14.800

b. biaya operasi dan manajemen


TAHUN ESTIMATED
OPERATIONAL &
MAINTENANCE COST
(PESOS)
1-2 8.000
3-6 7.500
7*-8 7.800
9-10 8.200
11-13 8.500
14**-20 8.700
*) biaya overhaul pada tahun ke 7 1.000
**) biaya overhaul pada tahun ke 14 1.000
Jumlah 51.400

c. kapasitas dan rencana produksi


 kapasitas produksi 75.000 sak / tahun
 rencana produksi:
o tahun pertama: 70 % x 75.000 = 52.500 sak
o tahun kedua: 90 % x 75.000 = 67.500 sak
o tahun ketiga: 100 % x 75.000 = 75.000 sak
d. jangka waktu proyek
o waktu persiapan adalah 2 tahun
o umur ekonomi adalah 20 tahun
e. sumber bahan mentah
sebagian besar bahan bahan mentah yang diperlukan dapat diperoleh
dari dalam negeri kecuali peralatan / mesin-mesin pabrik harus
diimpor dari luar negeri berdasarkan spesifikasi mesin-mesin yang
telah ditetapkan oleh para teknisi.
f. legal issues
masalah disini yang perlu diutarakan adalah:
o masalah pembebasan / pemilikan tanah
o masalah pendirian / izin pndirian pabrik ( UU gangguan
yang berhubungan dengan faktor lingkungan)
o bentuk perusahaan / saham
o prosedur poinjaman kredit bank, kontrak dengan kontraktor,
supplier dan sebagainya.
4. Aspek ekonomi
a. Rencana pendapatan
Rencana pengembalian pabrik meliputi:
o Hasil penjualan produksi
tahun (dalam ribuan pesos)
1 7.875
2 10.125
3 11.250

o Hasil penjualan rumah


Haga rumah 2.500.000 angsuran 10 tahun dengan bunga
10 % / tahun
Tahun Haga Angsuran 10 Angsuran
rumah % + bunga
0 2.500 - -
1 2.250 250 500
2 2.000 225 475
3 1.750 200 450
4 1.500 175 425
5 1.250 150 400
6 1.000 125 375
7 750 100 350
8 500 75 325
9 250 50 300
10 - 25 275

o Salvage value
10 % dari nilai (dalam ribuan pesos):
 Bangunan pabrik dan gudang 2500
 Bangunan / gedung perkantoran 1.000 +

10 % x 3.500 = 350

b. Rencana pengeluaran
o Modal tetap………………..14.800
o Biaya operasi………………51.400
c. Sumber dana / pembiayaan
o Project cost……………………..14.800
Terdiri atas:
 Initial investment (Ko)……..6.800
 60 % kredit bank = 4.080
 40 % dana pemrintah = 2.720
 Kredit bank dunia…..8.000
d. Rencana pengembalian kembali kredit
o Kredit pembangunan daerah.
Di dalam mengevaluasi proyek ini bank kredit bank
pembangunan daerah tidak diperhitungkan baik
angsuran hutang pokok maupun pembayaran bunga
karena proyek ini adalah proyek pmerintah
o Kredit bak dunia
Pembayaran kembali kredit bank dunia adalah 20 tahun
termasuk masa teggang waktu 5 tahun bunga 8 % per
tahun dan selama masa tenggang waktu bunga tidak
dibayar tetapi diperhitungkan kemudian.
e. Manfaat proyek
o Para petani langsung akan memperoleh manfaatnya
karena dengan bertambahnya supply pupuk akan dapat
mencegahj kenaikan harga pupuk
o Dapat meningkatkan produksi pertanian baik dalam
jumlah maupuin dalam arti kwantitet hasil pertanian
yang berarti akan dapat menikkan pula pendapatan
petani.
o Menambah lapangan kerja baru berarti mengurangi
pengangguran di daerah tersebut.
o menghemat devisa karena tidak usahimpor dari luar
negeri
f. Saran-saran
Berdasarkan analisis –analisis serta evaluasi yang telah
dilakukan, yang titik beranya pada analisis ekonomi
menunjukkan bahwa proyek ini adalah feasible (NPV = + dan
B/ C >1). Sehubungan dengan hal tersebut disarankan agar
proyek ini dilaksanakan (“go”).

Anda mungkin juga menyukai