Anda di halaman 1dari 2

Mencuci Tangan

No. Dokumen :
No. Revisi :
SPO
Tanggal Terbit :
Halaman :1/2
Puskesmas Lok drg. Andi Tenri Awaru, MARS
Bahu Samarinda NIP.19720122 20212 2 001
1. Pengertian Tindakan pencegahan infeksi dengan cara mencuci tangan
2. Tujuan Pedoman bagi petugas dalam mencuci tangan
3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas Lok Bahu No. 00 Tentang
4. Referensi 1. Fundamental keperawatan edisi 4 potter and perry.
2. Prosedur menurut WHWO
5. Prosedur / 1. Petugas melepas cincin, jam atau gelang, lengan baju digulung sampai atas siku
Langkah-langkah 2. Petugas menyalakan kran air
3. Petugas membasahi kedua tangan dengan menggunakan air mengalir
4. Petugas menggunakan sabun cuci tangan / anti septik
5. Petugas menggosok kedua telapak tangan
6. Petugas menggosok punggung tangan secara bergantian
7. Petugas menggosok sela-sela jari dengan jari jari tangan yang berlawanan
secara bergantian
8. Petugas menggosok punggung jari secara bergantian
9. Petugas menggosok ibu jari secara bergantian
10. Petugas menggosok ujung jari ke telapak tangan secara bergantian
11. Petugas menutup kran
12. Petugas mengeringkan tangan dengan handuk kering dan bersih
6. Bagan Alir
Petugas melepas cincin, jam Petugas membasahi kedua
atau gelang, lengan baju Petugas menyalakan tangan dengan
kran air menggunakan air
digulung sampai atas siku
mengalir

Petugas menggosok punggung Petugas menggosok kedua Petugas menggunakan


tangan secara bergantian telapak tangan sabun cuci tangan / anti
septik

Petugas menggosok sela-sela Petugas menggosok


Petugas menggosok ibu
jari dengan jari-jari tangan yang punggung jari secara
jari secara bergantian
berlawanan secara bergantian bergantian

Petugas mengeringkan Petugas menggosok ujung


tangan dengan handuk Petugas menutup kran jari ke telapak tangan
kering dan bersih secara bergantian
7. Unit terkait 1. Ruang Perawatan Poli Umum
2. Ruang perawatan lansia
3. Ruang perawatan anak
4. Ruang perawatan KIA/KB
5. Ruang Perawatan Imunisasi
6. IGD
7. Laboratoruim

Anda mungkin juga menyukai