Anda di halaman 1dari 3

Pedoman Penskoran RPP 1

No IPK Aspek Butir Soal Kunci Jawaban Skor Keterangan


1 Menjelaskan C1 jelaskan sifat fisika ! Sifat fisika adalah perubahan 1 Pengetahuan
sifat -sifat yang dialami suatu benda
fisika tanpa membentuk zat baru.
Sifat ini dapat diamati tanpa
mengubah zat-zat penyusun
materi tersebut. Sifat fisika
antara lain wujud zat, warna,
bau, titik leleh, titik didih,
massa jenis, kekerasan,
kelarutan, kekeruhan,
kemagnetan, dan kekentalan.

Skor Soal Butir 1 1


2 Menjelaskan C1 Jelaskan sifat kimia ! Sifat kimia adalah 1 Pengetahuan
sifat- sifat kesanggupan suatu zat untuk
kimia
mengadakan reaksi kimia
sehingga terjadi perubahan..
Skor Soal Butir 2 1
3 Menjelaskan C2 Jelaskan perubahan yang terjadi melalui Perubahan yang terjadi 1 Pemahaman
perubahan gambar tersebut ! adalah perubahan fisika
fisika Karena Perubahan fisika
yaitu perubahan wujud zat
yang tidak disertai
terbentuknya zat baru

Skor Soal Butir 3 1

4 Menjelaskan C2 Jelaskan perubahan yang terjadi melalui Perubahan yang terjadi 1 Pemahaman
perubahan gambar tersebut adalah perubahan kimia
kimia karena, perubahan kimia
adalah perubahan zat yang
dapat menghasilkan zat
baru dengan sifat kimia
yang berbeda dengan zat
asalnya
Skor butir 4 1

5 Menjelaskan Sebutkan ciri-ciri dari perubahan fisika !


ciri-ciri
perubahan fisika

Skor butir 5 1

6 Menjelaskan Sebutkan ciri-ciri dari perubahan Kimia ! Terbentuknya gas Pengetahuan


ciri-ciri
perubahan Terbentuknya endapan.
kimia
Terjadinya perubahan

warna. Terjadinya

perubahan suhu.

Skor butir 6 1

Skor Maksimum 6
𝑷𝒆𝒓𝒐𝒍𝒆𝒉𝒂𝒏 𝑺𝒌𝒐𝒓
𝑵𝒊𝒍𝒂𝒊 = × 𝟏𝟎𝟎
𝑺𝒌𝒐𝒓 𝑴𝒂𝒌𝒔𝒊𝒎𝒖𝒎

Anda mungkin juga menyukai