Anda di halaman 1dari 7

SILABUS KURIKULUM TINGKAT SATUAN PENDIDIKAN

TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI

Kelas/Semester : III/1

Standar Kompetensi : 1. Menggunakan perangkat lunak pengolah kata

Kompetensi Dasar : 1.1. Mengenal dan menggunakan menu ikon yang terdapat dalam perangkat lunak pengolah kata

Alokasi Waktu : 2 jam pelajaran (70 menit)

Alokasi Waktu Sumber/


No Materi Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran Indikator Penilaian
(menit) Bahan/Alat
1.1.1 Menu dan ikon aplikasi  Menyimak penjelasan tentang program aplikasi  Mengenal MS Word sebagai program Buku Paket,
Uraian 5
pengolah kata yang digunakan untuk mengolah kata pengolah kata Komputer,
 Mempraktikkan cara menjalankan program  Mendemonstrasikan cara menjalankan Internet
Praktik 5
pengolah kata program MS Word
 Menunjukkan menu dan ikon  Menjelaskan pengertian menu dan ikon
Uraian 5
dalam program pengolah kata
 Mendemonstrasikan cara menampilkan dan  Menerangkan fungsi menu dan ikon Praktik
20
menyembunyikan menu dan ikon
1.1.2 Fungsi menu dan ikon  Membuat dokumen baru  Mendemonstrasikan pembuatan dokumen 5
aplikasi pengolah kata baru
 Mengatur ukuran halaman  Memodifikasi pengaturan halaman 5
 Mengatur posisi halaman 5
 Menyisipkan wordart Memodifikasi jenis dan pengaturan pada teks 5
 Mengatur format teks dan paragraf 10
 Menggunakan border dan shading 5

Kompetensi Dasar : 1.2. Membuat dokumen pengolah kata dengan variasi tabel, grafik, gambar, dan diagram

Alokasi Waktu : 2 jam pelajaran (70 menit)

Alokasi Waktu Sumber/


No Materi Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran Indikator Penilaian
(menit) Bahan/Alat
1.2.1 Membuat dokumen  Membuat dokumen berisi tabel  Membuat tabel 25
aplikasi pengolah kata Buku Paket,
 Menyisipkan gambar  Menyisipkan gambar Praktik
10
Komputer,
1.2.2 Aplikasi Internet dan  Mengolah informasi  Mengolah informasi Internet
35
Program Pendidikan
Standar Kompetensi : 2. Menggunakan perangkat lunak pembuat presentasi

Kompetensi Dasar : 2.1. Menggunakan menu ikon yang terdapat dalam perangkat lunak pembuat presentasi

Alokasi Waktu : 1 jam pelajaran (35 menit)

Alokasi Waktu Sumber/


No Materi Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran Indikator Penilaian
(menit) Bahan/Alat
2.1.1 Menu dan ikon dalam  Menyimak penjelasan tentang program  Menjelaskan pengertian dari presentasi
aplikasi pembuat aplikasi yang digunakan untuk membuat Uraian 10
presentasi presentasi
 Menggali informasi berbagai jenis program  Mengenal Powerpoint sebagai program Buku Paket,
Praktik 5
presentasi pembuat presentasi Komputer,
 Mendemonstrasikan cara menjalankan  Mempraktikkan cara menjalankan program Internet
Uraian 10
program Powerpoint Powerpoint
 Menunjukkan beberapa menu, tools dan  Mengidentifiaksi fungsi menu, tools, dan ikon
Praktik 10
ikon sesuai dengan fungsinya. dalam program pembuat presentasi

Kompetensi Dasar : 2.2. Membuat presentasi teks dengan variasi tabel, grafik, gambar, dan diagram

Alokasi Waktu : 6 jam pelajaran (210 menit)

No Materi Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran Indikator Penilaian Alokasi Waktu Sumber/


(menit) Bahan/Alat
2.2.1 Fungsi menu dan ikon  Menyiapkan halaman baru untuk membuat  Membuat halaman baru untuk membuat
Uraian 10
dalam aplikasi pembuat presentasi presentasi
presentasi  Mengatur tampilan background pada tiap  Memodifikasi tampilan halaman dengan
25 Buku Paket,
halaman memanfaatkan background
Komputer,
 Menyisipkan tabel dalam slide  Membuat presentasi dengan menyisipkan
Praktik 35 Internet
gambar, tabel, dan diagram
 Menyisipkan diagram dalam slide 70
 menyisipkan gambar dalam slide 70
Kelas/Semester : III/2

Kompetensi Dasar : 2.2. Membuat presentasi teks dengan variasi tabel, grafik, gambar, dan diagram

Alokasi Waktu : 8 jam pelajaran (40 menit)

Alokasi Waktu
No Materi Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran Indikator Penilaian Sumber/ Bahan/Alat
(menit)
2.2.2 Membuat slide untuk  Menyiapkan halaman baru untuk membuat  Membuat presentasi dengan tema tertentu
10
presentasi presentasi
 Mengatur tampilan slide presentasi  Mempresentasikan hasil karya di depan
kelas dengan memanfaatkan custom 20
aniamsi
 Mengatur tampilan background pada tiap 
Praktik 10
halaman slide Buku paket,
 Menggunakan wordart  5 Komputer, Internet
 menyisipkan tabel dalam slide  35
 Menyisipkan diagram  35
 Mengatur tampilan slide dengan animasi 
70
yang ada dalam tools.
 Menampilkan presentasi karya sendiri di  Tugas
105
depan kelas individu
Standar Kompetensi: 3. Membuat Proyek Ketrampilan

Kompetensi Dasar : 3.1. Membuat prakarya

Alokasi Waktu : 3 jam pelajaran (105 menit)

Alokasi Waktu
No Materi Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran Indikator Penilaian Sumber/ Bahan/Alat
(menit)
3.1.1 Membuat Prakarya  Membuat Ketrampilan Membuat Pin 35
Buku paket,
 Membuat Mouse Pad Praktik 35
komputer
 Membuat Bingkai Foto 35

Sumber : Buku Teknologi Informasi dan Komunikasi Standar Isi disesuaikan dengan KTSP 2006, untuk kelas 3 dari Penerbit Erlangga.

Anda mungkin juga menyukai