Anda di halaman 1dari 20

SKENARIO 6

1. Perdarahan haid yang lebih banyak dari normal atau lebih dari normal (lebih dari 8 hari)
disebut
a. Menoragia
b. Metroragia
c. Hipomenorea
d. Polimenorea
e. Oligomenorea

Ilmu kandungan hal 204-205

2. Leukorea fisiologik ditemukan pada, kecuali


a. Bayi baru lahir sampai umur kira-kira 10 hari
b. Waktu sekitar menopause
c. Wanita dewasa apabila dirangsang sebelum dan pada waktu koitus
d. Waktu disekitar ovulasi
e. Wanita dengan penyakit menahun, dengan neurosis, dengan ektropion porsionis uteri

Ilmu kandungan hal 271

3. Untuk soal nomor 3 dan 4


Seorang wanita pekerja seksual datang dengan keluhan terdapat tonjolan seperti kembang
kubis (cauliflower) dengan di tengahnya jaringan ikat dan ditutup oleh epitel
hyperkeratosis. Lokasinya pada daerah vulva . wanita tersebut mengeluhkan gatal, bau
busuk, perdarahan setelah koitus dan terdapat keputihan.
Apa nama penyakit yang diderita wanita tersebut?
a. Vulvovaginitis
b. Veruka vulgaris
c. Kondiloma akuminata
d. Melanoma vulva
e. Bartholinitis

Ilmu kandungan hal 274


4. Apa etiologi penyakit pada scenario di atas
a. HPV 16 dan 18
b. HPV 33 dan 45
c. Herpes simplex
d. HPV 6 dan 11
e. HPV 51 dan 52

Ilmu kandungan hal 274

5. Endometriosis terjadi karena adarah haid mengalir kembali melalui tuba ke dalam rongga
pelvis. Sudah di buktikan bahwa dalam darah haid didapati sel-sel endometrium yang
masih hidup. Sel-sel endometrium yang masih hidup ini kemudian dapat mengadakan
implantasi di pelvis. Apa nama teori dari endometriosis tersebut?
a. Teori metaplasia
b. Teori aliran darah dan limfe
c. Teori imunologi
d. Teori genetic
e. Teori regurgitasi

Ilmu kandungan hal 316

6. Di bawah ini yang bukan termasuk tumor kistik vulva


a. Leiomioma
b. Hydradenoma
c. Fox fordyce
d. Kista gartner
e. Kista saluran nuck

Ilmu kandungan hal 328

7. Manakah pernyataan di bawah ini yang salah tentang staging kanker payudara
a. Stadium I ukuran sampai 2 cm dan belum menyebar
b. Stadium IIa ukuran 2-5cm dan belum menyebar
c. Stadium IIb ukuran 2-5cm dan sudah menyebar ke KGB
d. Stadium IIIa ukuran >5cm dan mememcah ke kulit
e. Stadium IV metastasis jauh

Ilmu kandungan hal 488

8. Pemeriksaan bimanual korpus uteri harus dilakukan secara sistematis. Berturut-turut


harus diperhatikan, kecuali :
Yang diperhatikan Interpretasi normal
a. Letaknya Anteversiofleksio, retroversiofleksio, atau lurus
b. Bentuknya Lonjong (seperti jambu biji, apokat)
c. Besarnya dan konsistensinya Sebesar telur ayam kenyal
d. Permukaannya Tidak rata dan berbenjol-benjol
e. Gerakannya Dapat digerakan dengan mudah ke semua arah

Ilmu kandungan hal 153-155

9. Untuk no 9 dan 10
Seorang pasien wanita dating dengan keluhan leukores yang encer sampai kental,
berwarna kuning-kuningan dan agak berbau. Penderita mengelih fluor menybabkan rasa
gatal dan membakar. Ada gejala urethritis ringan seperti disuria dan sering kencing.
Menurut dokter ia terkena vulvovaginitis.
Apa etiologinya :
a. Neisseria gonorrhea
b. Trikomonas vaginalis
c. Clamidia trachomatis
d. Candida albicans
e. Herpes

Ilmu kandungan hal 276-277

10. Apa pengobatan yang sesuai untuk kasus di atas ?


a. Ketokonazol 2x200mg 7 hari
b. Asiklovir 5x200mg 7 hari
c. Metronidazole 2x500mg 5 hari
d. Podofilin 25 %
e. Tetrasiklin 4x500mg 7 hari

Ilmu kandungan hal 277

Skenario 6
1. Perdarahan haid yang lebih banyak dari normal, atau lebih lama dari normal (lebih dari 8
hari) nama kelainannya adalah :
a. Amenorea
b. Oligomenorea
c. Polimenorea
d. Menoragia
e. Hipomenorea
Jawaban D
Sumber buku ilmu kandungan Sarwono Prawirohardjo 2010 hal. 204

2. Dibawah ini yang bukan merupakan penyebab terjadinya vaginosis bakterial adalah
a. Pencucian vagina
b. Pemakaian antibiotik
c. Radiasi
d. Pemakian pakaian dalam yang obstruktif

3. Dasar dari rasa nyeri haid (dismenorea) adalah hiperkontraksilitas uterus yang disebabkan
oleh:
a. LH
b. Prostaglandin
c. Estrogen
d. Progesteron
e. FSH
Jawaban: B
Ilmu kandungan sarwono; hal. 66
(Patologi Anatomi Robbins, edisi 7 tahun 2007, hal 800)

4. Pada stadium berapakah dinyatakan dengan karsinoma invasif ukuran berapapun dengan
kelenjar getah bening terfiksaasi atau karsinoma berukuran > 5cm dengan metastasis
kelenjar getah bening nonfiksasi pada Ca Mammae?
a. Stadium I
b. Stadium II A
c. Stadium III A
d. Stadium III B
e. Stadium IV
Jawaban : C

5. Klasifikasi endometrosis yang tumbuh atau implantasi di miometrium disebut ?


a. tropfomiosis
b. trueendometriosis
c. Retrograde menstruation
d. adenomiosis
e. eritrosis
jawab :D

6. Faktor resiko terjadinya CA serviks adalah ,Kecuali….


A. Berganti-ganti pasangan
B. Hubungan kelamin saat Usia dini
C. Memiliki pasangan yang memiliki banyak pasangan.
D. Infeksi persisten papilloma manusia
E. Penggunaan kontrasepsi oral
(Buku Ajar PatologiRobins , Hal 367)

7. Kelainan haid dengan ciri-ciri pendarahan lebih banyak dibandingkan biasanya, tetapi
siklus teratur (normal), disebut ...
a. Hipomenore
b. Menoragia
c. Metroragia
d. Oligomenorea
e. Polimenorea
Jawaban: b. Menoragia
Ilmu Kandungan, Sarwono Prawirohardjo edisi 3, halm. 163.

8. Prinsip pengobatan hormonal pada endometriosis adalah…


a. Menciptakan lingkungan hormone rendah progesterone
b. Menciptakan lingkungan hormone tinggi progesteron
c. Menciptakan lingkungan hormone tinggi estrogen
d. Menciptakan lingkungan hormone siklik
e. Mempercepat peluruhan dinding endometrium
Sumber : Ilmu kandungan sarwono prawirohardjo. Edisi 2009. hal. 320

9. Gambaran mikroskopik pada endometriosis yang khas adalah kecuali:


a. Kelenjar dan stroma
b. Perdarahan bekas dan baru
c. Eritrosit
d. Jaringan yang proliferatif
e. Sel- sel radang
Jawab D
Sumber:ilmu kandungan Sarwono 2009 hal 317

10 . Faktor resiko terjadinya Ca Serviks adalah :

A. Merokok lebih dari 5 batang sehari

B. Jumlah pasangan seks yg lebih dari satu

C. Perubahan sistem imun

D. Usia pertama hubungan seks

E. Benar semua
(Jawaban : E, panduan penatalaksanaan kanker ginekologi hal 8 )

Skenario 6

1. Etiologi tersering kondiloma akuminata adalah...


a. HPV tipe 18
b. HPV tipe 16
c. HPV tipe 6
d. HPV tipe 12
e. HPV tipe 33

Jawaban : C
(Obstetri William Edisi 21 Volume 2 hal. 1684)

2. Terapi kondiloma akuminata yang tidak boleh digunakan pada wanita hamil karena
dikhawatirkan toksisitas pada ibu dan janin adalah...
a. Bedah beku
b. Resin podofilin
c. Krim 5-fluorourasil
d. Krim imikuimod
e. Interferon

Jawaban : A
(Obstetri William Edisi 21 Volume 2 hal. 1685)

3. ♀ / 28 thn. Datang ke PKM untuk mengikuti program kontrasepsi 3 tahun pasca KET 1 bulan
yg lalu. Dia menghendaki bisa datang bulan rutin tiap bulan dan kontrasepsi efektif. Suami
tidak ingin memakai kondom maupun pantang berkala. Apa jenis kontrasepsi yang
disarankan?
a. IUD
b. Injeksi Depropovera
c. Injeksi Cyclofem
d. Pil
e. Implan

Jawaban : A
Referensi Ilmu Kandungan Sarwono Edisi ke Tiga 2011 hal.451

4. Gejala yang sering timbul pada disminore adalah …..


a.berat dipanggul dan nyeri panggul
b.demam, sakit perut
c.sakit kepala
d.panggul berat di sertai sakit kepala
e.tidak nafsu makan

Jawaban: A
hal 104 ilmu kebidanan edisi 7 2009 Sarwono
5. Dalam pemeriksaan IVA (Inspeksi Visual dengan Asam Asetat), bagaimanakah hasil yang
menyatakan bahwa positif ca servix?
a. Tidak tampak lesi keputihan
b. Tampak bercak berwarna putih
c. Tampak lesi ulseratif
d. Cauliflower-like (seperti bunga kol)
e. Bercak perdarahan

Jawaban B : tampak bercak berwarna putih


Sumber : Panduan CSL Blok 10. Halaman 49

6. Penanganan Edometriosis terdiri atas kecuali ...


a. Pencegahan
b. Pengawasan saja
c. Terapi hormonal
d. Pembedahan
e. Terapi nutrisi

Jawaban : E
ILMU KANDUNGAN SARWONO, 2010 HAL. 319

7. Adanya endometrium yang aktif diluar kavum uteri disebut


a. Endometritis
b. Endometriosis
c. Adenomiosis
d. Metritis
e. Permetritis

Jawaban : B
Sumber : Ilmu Kebidanan Sarwono, 2009, hal 314

8. Diagnosis untuk vaginosis bakterialis dapat ditegakkan jika memenuhi kriteria berikut
a. sekret homogen, putih, noninflamatorik yg melapisi dinding vagina
b. pH cairan lebih dari 4,5
c. terjadi peningkatan leukosit
d. ditemukan clue cell
e. pada whiff test tercium bau amis ketika penambahan KOH 10%

Jawaban C
(mikrobiologi jawetz hal 389)

9. Leukorea dapat dibedakan atas fisiologik dan patologik. dikatakan leukorea fisiologik apabila
ditemukan beberapa hal berikut , KECUALI
a.waktu disekitar menarche
b. pengeluaran sekret dari kelenjar serviks uteri pada wanita dengan neurosis
c. ditemukan sekret kekuninganketika koitus
d. pada bayi baru lahir sampai kirakira usia 10 hari
e. keluarnya sekret dr kelenjar serviks uteri saat ovulasi

Jawaban C
(ilmu kandungan sarwono hal 271)

10. Dilakukan pemeriksaan pap smear, pada preparat terlihat epitel yang mengalaami dysplasia
lebih dari ¾ bagian preparat (epitel normal < 25%). Pasien mengalami ca.cervix stage..
a. normal
b. CIN 1
c. CIN 2
d. CIN 3
e. CIN 4

Jawaban : C
(sumber : buku panduan CSL BLOK REPRODUKSI halaman 48)

Soal scenario 6

1. dibawah ini metode –metode kontrasepsi, kecuali?

a) Kontrasepsi dengan steroid oral


b) Teknik fisik,kimiawi, atau sawar
c) Sterilisasi permanen
d) Abortus elektif
Jawaban : d . (obstetri Williams, hal 1699)

2. efek kontrasepsi obat-obat yang mengandung steroid?

a) Mencegah evolusi dengan menekan gonadotropin-releasing factors dari hipotalamus.


b) Estrogen menyebabkan perlambatan transportasi ovarium
c) Progesterone menghambat ovulasi dengan menekan gonadotropin
d) Kombinasi estrogen dan progesterone membentuk mukus yang kental untuk menghambat
sperma.
Jawaban : a (obstetric Williams, hal 1699)

3. yang dimaksud infertilitas, bila ?

a) Tidah hamil selama 6 bulan dengan rutin melakukan senggama tanpa kontrasepsi
b) Tidah hamil selama 12 bulan dengan rutin melakukan senggama tanpa kontrasepsi
c) Tidah hamil selama 18 bulan dengan rutin melakukan senggama tanpa kontrasepsi
d) Tidah hamil selama 24 bulan dengan rutin melakukan senggama tanpa kontrasepsi

Jawaban : b ( buku kandungan sarwono, hal 497 )

4. endometriosis sering terjadi pada?

a) Serviks
b) Ovarium
c) Peritoneum
d) Uterus
Jawaban : b ( buku kandungan sarwono, hal 316)

5. berdasarkan gambaran klinis berupa payudara yang membesar, bengkak, dan eritematosa
merupakan definisi dari?

a) Karsinoma lobules invasive


b) Karsinoma medular
c) Karsinoma inflamasi
d) Karsinoma duktus invasive

Jawaban : C (PA Robin, hal 798)

Sumber: Ilmu Kandungan, Sarwono Prawirohardjo 2009, halaman 142

1. Pada pemeriksaan ginekologik dikenal tiga jenis letak, yaitu apa saja…
1. letak litotomi, letak miring, letak sims
2. letak vulva, letak sims, letak litotomi
3. letak miring, letak keatas, letak sims
4. letak sims, letak vulva, letak miring
5. letak menengadah, letak miring, letak litotomi
6. Diawah ini merupakan gejala klinik dari endometriosis, kecuali...
1. Dismenorea
2. Nyeri Pelvik
3. Dispareunia
4. Diskezia
5. Distosia

Jawaban E, Ilmu kandungan Sarwono edisi ketiga jilid 1

1. Gambaran mikroskopis dari endometritis adalah


1. Adanya stroma saja
2. Adanya kelenjar dalam sel
3. Adanyahemosiderin, stroma,
4. Adanyahemosiderin, stroma, dan kelenjar
5. Tidak ada apa apa

(jawabn D. sumber pathology the big picture, hal 332,2008)

2. Diemenore sekunder bisa di sebabkan oleh hal hal di bawah ini kecuali
1. Idiopatik
2. Salpingitis kronika
3. Endometriosis
4. Adenomiosis uteri
5. Stenosis servisis uteri

(jawaban A . ilmu kandungan hal 122)


6. Stadium berapa pada penyakit serviks uteri jenis skuamosa yang mempunyai kensintasan
hidup 5 tahun dengan 65%?
1. II B
2. IV B
3. IA1
4. III A
5. IV A

(Jawaban A , ilmu kandungan sarwono ediksi ketiga , hal 295

6. Berikut ini beberapa conttoh kontrasepsi non hormonal , KECUALI


1. Senggama terputus
2. Perpanjangan masa menyusui anak
3. Cara uchida
4. Kondom
5. Pessarium

(jawaban C. Ilmu kandungan hal437)

6. Ada intraduktal papiloma,mulitiple intradukal papiloma, jun=venil papilomatosis,


intraduktal karsinoma adalah gejala penyakit kelainan payudara
1. Kista payudara
2. Mammry ductal ectasia
3. Nekrosis lemak
4. Nipple discharge
5. Kanker payudara

( jawaban D , ilmu kandungan sarwono edisi ke tiga hal 419 )


6. Berikut ini beberapa contoh efek samping pemasangan IUD , KECUALI
1. Pendarahan
2. Gangguan pada suami
3. Ekspulsi
4. Orgasme menjadi terlalu cepat
5. Rasa nyeri dan kejang perut

(Jawaban D. Ilmu kandungan hal 452 – 453)

6. Yang bukan merupakan indikator rujukan pada laki laki pada oenyakit infertilitas adalah
1. Sperma yang banyak
2. Testis andesensus
3. Kemoterapi atau radio terapi
4. Variokel
5. PMS

( jawaban A. Ilmu kandungan sarwono hal 435)

6. Nyeri pelvik, dispareunia, diskezia, subfertilitas adalah gejala klinik untuk penyakit .
1. Endometriosis
2. Kankerpayudara
3. Kankeroktak
4. Otitis eksterna
5. Kutanitis

(jawaban A . ilmu kandungan hal 243 )


Masalah Wanita

Pasien wanita, umur 42 tahun, datang ke praktek dokter umum dengan keluhan leukorhae
disertai bercak darah sejak sepuluh hari yang lalu. Pasien juga sering merasakan dispareunia dan
contact bleeding sejak enam bulan yang lalu. Pasien merasakan badannya makin lemah, nafsu
makan berkurang dan berat badan menurun. Pasien sudah berobat tapi keluhan tidak berkurang,
padahal setahun yang lalu ia mengalami leukorhae berbau dan berwarna kehijauan, tapi sembuh
setelah diobati dengan antibiotik. Pada anamnesis lebih lanjut didapatkan bahwa pasien pernah
mengalami pelvic inflammatory disease yang berulang, ibu pasien meninggal akibat ca mammae.
Sebelum menikah pasien mengalami dismenore dan sering berganti pasangan. Dokter melakukan
pemeriksaan ginekologi, dan ditemukan kondiloma akuminata di vulva pada saat inspeksi luar.
Pada pemeriksaan inspekulo didapatkan permukaan serviks yang berdungkul-dungkul dan
mudah berdarah. Lalu dokter melakukan pemeriksaan vaginal swab, IVA tes dan Pap’s smear.

1. Di bawah ini yang termasuk kelainan haid akibat perdarahan di luar haid adalah…
a. Metroragia
b. Polimenorea
c. Hipermenorea
d. Menoragia
e. Oligomenorea
(Ilmu Kandungan hal 203)

2. Lokasi tumbuhnya kondiloma akuminata adalah seperti di bawah ini, kecuali…


a. Vulva
b. Perineum
c. Daerah perianal
d. Serviks uteri
e. Ovarium
(Ilmu Kandungan, hal. 274)

3. Pasien di atas mengalami gejala dispareunia, yang merupakan salah satu gejala dari
endometriosis. Pernyataan di bawah ini yang benar mengenai endometriosis, kecuali…
a. endometriosis sangat jarang rimbul sebelum menars
b. menopause, baik alami maupun karena pembedahan, biasanya menyebabkan
kesembuhan
c. sangat jarang terjadi kasus endometriosis baru setelah menopause, kecuali jika ada
pemberian estrogen eksogen
d. jaringan endometriosis pada umumnya mengandung reseptor estrogen, progesteron,
dan androgen
e. prinsip pengobatan hormonal adalah menciptakan lingkungan hormon tinggi
estrogen dan siklik
(Ilmu Kandungan hal 320)

4. Leukorhea patologik dapat ditemukan pada…


a. waktu di sekitar ovulasi, sekret dari kelenjar serviks uteri menjadi lebih encer
b. radang pada vulva, vagina, serviks dan kavum uteri
c. wanita dengan penyakit menahun
d. wanita dengan ektropion porsionis uteri
e. bayi baru lahir sampai umur kira-kira 10 hari
(Ilmu Kandungan hal 271)

5. Dasar pengobatan ca mammae adalah, kecuali…


a. kanker payudara yg timbul dalam masa kehamilan sampai pertengahan masa tersebut
harus dioperasi radikal tanpa radiasi
b. kanker payudara yang timbul waktu laktasi diobati biasa
c. kanker payudara yang timbul dari masa pertengahan sampai akhir kehamilan, apabila
tumor kecil ada yang menunggu sampai kehamilan berakhir
d. kanker payudara yang timbul dari masa pertengahan sampai akhir kehamilan, apabila
tumor timbulnya cepat, kehamilan diakhiri, laktasi dihentikan, tumor diterapi
secepatnya
e. kanker payudara yg timbul dalam masa kehamilan sampai pertengahan masa
tersebut harus dioperasi radikal dengan radiasi
(Ilmu Kandungan hal 494)

1. Teori histogenesis dari endometriosis salah satunya adalah...


a. Teori robert meyer
b. Teori ditheroe
c. Teori pickles
d. Teori simpson
e. Teori Braxton
(Ilmu kandungan 2009)

2. Berdasarkan asal selnya, kanker serviks yang berasal dari epitel adalah...
a. Musinosum
b. Endometrioid
c. Kistik adenoid
d. Karsinoma verukosa
e. Semua benar
(sumber onkologi ginekologi Sarwono 2006 hal 446)
3. Lokasi timbulnya karsionoma serviks ?
a. Endometrium
b. Squamo columnar junction
c. Vulva
d. Kelenjar bartholini
e. Tidak diketahui pasti

4. Endometriosis terjadi karena darah haid mengalami regurgitasi melalui tuba ke dalam
rongga pelvis adalah menurut teori..
a. Robert
b. Sampson
c. Meyer
d. John
e. Lewis
Jawaban : (B) Buku kebidanan sarwono halaman 316

5. Yang termasuk gangguan siklus pada gangguan menstruasi


a. Hipermenorea / menoragia, polimenorea dan amenorea
b. Hipermenorea dan oligomenorea
c. Mittelschmenz dan amenorea
d. Dismenore dan metroragia
e. Polimenorea, oligomenorea dan amenorea

(ilmu kandungan sarwono 2009 hal.203)

6. Gambaran mikroskopis yang khaspada adenomiosis adalah?


a. Adanya pulau-pulau jaringan endometrium di tengah-tengah otot uterus
b. Adanya pulau-pulau jaringan endometrium di pinngir oitot uterus
c. Adanya pulau-pulau jaringan endometrium di bagian tuba
d. Adanya pulau-pulau jaringan endometrium di bagian ovarium
e. Adanya pulau-pulau jaringan endometrium di bagian endometrium
Jawaban: A
Buku ilmu kandungan sarwono hal. 35
7. syarat2 dilakukan nya konsepsi buatan FIV adalah:

a.telah dilakukan pengelolaan infertilitas selengkapnya


b.terdapat indikasi yg sangat jelas
c.memahami seluk beluk konsepsi buatan
d mampu memberikan izin atas dasar pengertian
e.mampu membiayai prosedur dan kalau berhasil tidak mampu membiayai persalinan dna
membesarkan bayi
( ilmu kebidanan sarwono, 2010, hal 91-s) ( E)

1. Etiologi CA mamae secara genetis terkait dengan gen dibawah ini kecuali:
a. BRCA 1
b. BRCA 2
c. P53
d. P21
e. A-T
Jawaban: D (sumber: At glance medicine halaman 340 tahun 2002)
2. Disebut apakah suatu keadaan dimana jaringan endometrium yang masih berfungsi
terdapat diluar cavum uteri:
a. Endometriosis
b. Endometritis
c. Adenomyosis
d. Endokarditis
e. Amenorhea
Jawaban : A (ilmu kandungan Sarwono halaman 316 tahun 2005)

3. Pada pemeriksaan sekret vagina ditemukan cairan berupa mukus yang mengandung
banyak epitel disertai leukosit yang banyak. Diduga disebabkan oleh suatu proses infeksi.
Warna sekret agak kekuningan sampai kehijauan kental dan berbau. Apakah yang dialami
pasien tersebut:
a. Leukorea fisiologi
b. Dismenorea primer
c. Leukorea patologi
d. Dismenorea sekunder
e. Bartolinitis
Jawaban: C. (ilmu kandungan Sarwono halaman 271 tahun 2005)

4. Wanita 30n tahun datang dengan keluhan siklus haid lebih pendek dari biasanya (kurang
21 hari). Perdarahan kurang lebih sama/lebih banyak dari haid biasa. Hal ini diduga
disebabkan gangguan hormonal. Apakah dialami wanita tersebut:
a. Oligomenorea
b. Hipermenorea
c. Amenorea
d. Hipomenorea
e. Epimenoragia
Jawaban : E (ilmu kandungan Sarwono halaman 205 tahun 2005)

5. Pasien wanita datang dengan keluhan timbul tumor keras dpayudara konsistensi nya
keras dan terdapat retraksi kulit. Pada anamnesis ditemukan adanya trauma, dalam
pemeriksaan mikroskopik ditemukan giant sel dan infiltrasi limfosit. Dokter memutuskan
untuk melakukan biopsi dan eksisi. Apakah yang dialami wanita tersebut:
a. Mastitis
b. Nekrosis lemak payudara
c. Ektasia ductus laktiferus
d. Kistic diseases of the breast
e. Intraductal papiloma payudara
Jawaban: B
6. Dismenore diklasifikasikan menjadi 2, primer dan sekunder. Gambaran klinis dari
dismenore primer adalah, kecuali:
a. Terjadi beberapa waktu setelah menarche, setelah 12 bulan/ lebih. Onset singkat.
b. Onset terjadi kapan saja setelah menarche (khasnya setelah 25 tahun)
c. Pola nyeri sama setiap siklus
d. Nyeri pada paha, dan pinggang, sakit kepala, diare, dan mual dapat dijumpai
e. Nyeri kram perut bawah
Jawaban : B ( Ilmu Kandungan Sarwono, halaman 182)

7. Seorang wanita, usia 45tahun dating dengan keluhan secret vagina agak berlebihan,
leukore, ddan kadang disertai bercak pendarahan. Beberapa minggu kemudian keluar
cairan per vaginam yang berbau busuk, nyeri panggul, nyeri pinggang, dan nyeri pinggul,
sering berkemih, buang air besar/kecil. Lalu dokter menyarankan untuk pemeriksaan
lebih lanjut dengan melakukan tes papsmear. Dari scenario diatas, apa diagnose yang
tepat?
a. Endometriosis
b. Vaginosis Bakterial
c. Servicitis
d. Ca- services
e. Pelvic Inflamatory disease
Jawaban : D (Ilmu Kandungan Sarwono, halaman 296)

8. Gangguan haid pada masa reproduksi, dengan siklus yang lebih panjang dari normal
yaitu lebih dari 35 hari, adalah:
a. Hipomenore
b. Polimenorea
c. Oligomenore
d. Menoragia
e. Amenore
Jawaban : C (Ilmu Kandungan Sarwono, halaman 164)
9. Bagaimanakah cara mendeteksi dini penyakit ca services ?
(1) Tindakan operatif
(2) Pap smear
(3) Biopsy
(4) Pengolesan CH3COOH 3% pada serviks
Jawaban : C (Ilmu Kandungan Sarwono, halaman 296)

10. Pengobatan medikamentosa untuk menoragia adalah , kecuali :


a. Kombinasi estrogen progestin
b. Progestin
c. Terapi hormon
d. NSAID
e. Alat kontrasepsi dalam rahim ( AKDR ) berisi levonorgestrel
( Ilmu Kandungan , Sarwono , Hal 170 )
Jawaban : C

Anda mungkin juga menyukai