Anda di halaman 1dari 3

PROGRAM STUDI D-IV TEKNIK RADIOLOGI

POLITEKNIK KEMENKES SEMARANG


JURUSAN TEKNIK RADIODIAGNOSTIK DAN RADIOTERAPI

REFLEKTIF JURNAL

RORO DIZKA HUMAYRA / P1337430215024


TEMPAT PRAKTIK: RS PUSAT PERTAMINA HARI/TANGGAL: Sabtu, 16 February 2019
JENIS SCANNING
NO KASUS PERSIAPAN & POSITIONING PASIEN ILUSTRASI HASIL
PEMERIKSAAN PARAMETER
a. Persiapan Pasien
SURVEY
1. Pasien membawa hasil lab ureum creatinin
dengan hasil normal T2W_TSE_COR Total ACL tear kessan kronis
2. Pasien puasa 6-8 jam
T1W_TSE_COR Joint effusion di retropatellar yang
3. Menjelaskan prosedur pemeriksaan kepada
meluas ke lateral dan memdial
pemeriksaan PDW_TSE_COR
femur, intercondyler dan
4. Melakukan screening kepada pasien bahwa pasien
Nyeri STIR_TSE_COR femorotibial lateral dan medial
1. MRI Knee Joint harus dipastikan bebas dari material logam
lutut kompartement, terbanyak di
dengan dilakukan screening yang berupa : sT2Cal_TSE_COR
femorotibial medial
5. Apakah pasien terdapat implant seperti operasi
T2W_TSE_AX
pada jantung untuk pemasangan pacemaker atau Bony contusion di condyles
operasi ortopedic lainnya T1W_TSE_AX lateralis tibis dan femur
6. Apakah terdapat gigi palsu
PDW_TSE_AX
7. Apakah pasien claustrophobia atau takut pada
ruangan sempit dan gelap STIR_TSE_AX
8. Apakah pasien menggunakan alat bantu dengar
dan lain-lain PDW_TSE_AX
9. Pasien diminta untuk mengganti baju dengan baju
sT2Cal_patella_AX
pasien serta meninggalkan barang-barang yang
dibawanya T2W_TSE_SAG
10. Memastikan bahwa pasien telah memahami
T1W_TSE_SAG
prosedur pemeriksaan
b. Persiapan alat dan bahan PDW_TSE_SAG
1. Genu M Flex Coil STIR_TSE_SAG
2. Headphone
3. Emergency buzzer sT2Cal_TSE_SAG
4. Selimut
c. Positioning Pasien
1. Tidur supine dan kedua tangan di samping tubuh
dengan posisi kaki dekat dengan gantry (feet
first).
2. Emergenzy buzzer diberikan kepada pasien dan
dijelaskan kapan harus digunakan.
3. Pasien dipasang headphone
4. Knee diimobilisasi
5. Pasien diposisikan sehingga longitudinal
alignment light terletak di mid line kaki yang
diperiksa.
6. CP pada pertengahan genu
a. Persiapan Pasien SURVEY
1. Menjelaskan prosedur pemeriksaan kepada Hidrops kandung empedu
pemeriksaan T2W_TSE_COR Tak tampak tanda obstruksi bilier
Hidro
2. Melakukan screening kepada pasien bahwa pasien Tak ada tanda pelebaran duktus
2. MRI MRCP Vesica T2W_TSE_AX
harus dipastikan bebas dari material logam dengan biliaris intra maupun ekstra
Felea
dilakukan screening yang berupa : T2W_SPAIR_AX hepatal
 Apakah pasien terdapat implant seperti operasi Jelas ada nodul di hepar segmen 6
sMRCP_3D_HR
pada jantung untuk pemasangan pacemaker
atau operasi ortopedic lainnya
 Apakah terdapat gigi palsu
 Apakah pasien claustrophobia atau takut pada
ruangan sempit dan gelap
 Apakah pasien menggunakan alat bantu dengar
dan lain-lain
3. Pasien diminta untuk mengganti baju dengan baju
pasien serta meninggalkan barang-barang yang
dibawanya
4. Memastikan bahwa pasien telah memahami
prosedur pemeriksaan

b. Persiapan alat dan bahan


1. Whole Spine coil
2. Headphone
3. Emergency buzzer
4. Selimut
c. Positioning Pasien
1. Tidur supine (feet first), tangan disamping tubuh
2. Emergenzy buzzer diberikan kepada pasien dan
dijelaskan kapan harus digunakan.
3. Pasien dipasang alat penutup headphone
4. Atur daerah antara axilla dan SIAS masuk dalam
coil.
5. Atur longitudinal alignment light berada pada
MSP dan horizontal alignment light melalui
MCP.
6. CP pada pertengahan hepar atau 10cm dibawah
sternal notch

Anda mungkin juga menyukai