Anda di halaman 1dari 14

LAPORAN PRAKTIKUM PENGOLAHAN SINYAL DIGITAL

“OPRASI KONVOLUSI ”

Anggota Kelompok 8.
1. Firmansyah NIM : 1603097
2. Koriah NIM : 1603103
3. Wulan Diani NIM : 1603118

JURUSAN TEKNIK INFORMATIKA


DIPLOMATI III TEKNIK INFORMATIKA
POLITEKNIK NEGERI INDRAMAYU
2018

Laboratorium Elektronika dan Sistem Digital


Teknik Informatika POLINDRA
I. PENDAHULUAN

1. Pendahuluan
Konvolusi antara dua sinyal diskrit x[n] dan v[n] dapat dinyatakan sebagai
x[n]*v[n] x[i]v[n i] dimana Bentuk penjumlahan yang ada di bagian kanan pada persamaan (1)
disebut sebagai convolution sum. Jika x[n] dan v[n] memiliki nilai 0 untuk semua integer pada
n<0,selanjutnya x[i]=0 untuk semua integer pada i<0 dan v[i-n]=0 untuk semua integer n – i < 0
(atau n<i). Sehingga jumlahan pada persamaan (1) akan menempati dari nilai i=0 sampai dengan
i=n,

2. Tujuan
- memenuhi tugas praktikum sinyal digital.
- Mahasiswa memahami proses operasi konvolusi pada dua sinyal
- Mahasiswa dapat membuat sebuah program operasi konvolusi dan mengetahui
pengaruhnya pada suatu sinyal

Laboratorium Elektronika dan Sistem Digital


Teknik Informatika POLINDRA
II. METODE PERCOBAAN

1. Alat dan bahan


a. PC atau Laptop
b. Software Matlab

Laboratorium Elektronika dan Sistem Digital


Teknik Informatika POLINDRA
III. HASIL PERCOBAAN
3.1 Konvolusi Dua Sinyal Discrete Unit Step
1. Untuk P = 20 , L= 10
Soure code

Output :

Laboratorium Elektronika dan Sistem Digital


Teknik Informatika POLINDRA
2. Untuk P= 12 , L= 10
Source code

Output

Laboratorium Elektronika dan Sistem Digital


Teknik Informatika POLINDRA
3. Untuk P=15 , L =5

Output

Laboratorium Elektronika dan Sistem Digital


Teknik Informatika POLINDRA
4. Untuk P=12 , L= 12
Source code

Output :

Laboratorium Elektronika dan Sistem Digital


Teknik Informatika POLINDRA
3.2 Konvolusi Dua Sinal Sinus

3.3Konvolusi Sinyal Bernoise dengan Raise Cosine


1. Membangkirkan sinyal raise cosine dan sinyal sinus.
Source code

Output

Laboratorium Elektronika dan Sistem Digital


Teknik Informatika POLINDRA
2. Menambahkan noise pada sinyal sinus.
Source code :

Output :

3. Melakukan konvolusi sinyal sinus bernoise dengan raise cosine.


Source code :

Output :

Laboratorium Elektronika dan Sistem Digital


Teknik Informatika POLINDRA
4. Melakukn perunaha pada nilai sinyal raise cosine dengan mengurangi nilai pada n.
Source code :

Output :

Laboratorium Elektronika dan Sistem Digital


Teknik Informatika POLINDRA
4.4 Konvolusi pada sinyal Audio
1. Membuat program baru
Source code

Output :

Penjelasan :
Audio berbunyi sesuai dengan audio asli.
2. Memberi tanda % pada sound (Y,Fs)

Output :

Laboratorium Elektronika dan Sistem Digital


Teknik Informatika POLINDRA
Penjelasan :
Terdapat gangguan pada audio
3. Membuat perintah sound tidak aktif

4. Melakukan oprasi konvolusi


Source code :

Output :

Laboratorium Elektronika dan Sistem Digital


Teknik Informatika POLINDRA
V. ANALISA DATA
1. Bagaimana bentuk dasar dari sebuah operasi konvolusi?
Jawaban :
Terdapat 3 proses konvolusi yang terjadi , pertama sinyal dikonvolusikan dicerminkan
terlebih dahulu, kedua sinyal yang sudah di
Dalam konvolusi terjadi 3 proses, yang pertama sinyal dikonvolusikan dicerminkan
terlebih dahulu, yang kedua sinyal yang telah dicerminkan dikalikan dengan sinyal
pasangannya, dari proses tersebut didapatkan nila-nilai hasil perkalian, yang terakhir
menjumlahkan sinyal-sinyal yang telahh dikalikan tersebut.
2. Apa pengaruh operasi konvolusi pada sinyal sinus bernoise?
Sinyal bernoise dapat dikembalikan ke bentuk aslinya dengan mengkonvolusikan
dengan sinyal raise cosine. Nilai rentang n raise cosine semakin besar maka semakin
baik kemampuan sinyal raise cosine sebagai filter sinyal yang bernoise tersebut.
3. Dimana pemakaian operasi konvolusi pada system yang pengolah audio?
Pada pengolahan audio konvolusi dilakukan pada bagian filter, prosesnya yaitu dengan
mengkonvolusikan sinyal audio yang bernoise dengan sinyal raise cosine. Pengaruh
konvolusi, membut volume audio menjadi lebih besar dan mengurangi sinyal noise.

VI. KESIMPULAN

Laboratorium Elektronika dan Sistem Digital


Teknik Informatika POLINDRA
1. Nilai pada konvolusi x[n]*v[n] pada titik n dihitung dengan menjumlahkannilai x[i]v[n-i]
sesuai rentang i pada sederetan nilai integer tertentu.
2. Semakin lebar rentang n pada konvolusi sinyal sinus bernoise dengan sinyalraise cosine,
sinyal hasil konvolusi akan mengalami penanjakan pada skalasumbu-x yang semakin jauh
dari skala nol.
3. Sinyal audio hasil konvolusi sinyal audio asli yang bernoise akanmenghasilkan bunyi yang
terdengar ganda.

Laboratorium Elektronika dan Sistem Digital


Teknik Informatika POLINDRA

Anda mungkin juga menyukai