Anda di halaman 1dari 12

LOMBA KOMPETENSI SISWA

SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN


TINGKAT PROVINSI JAWA BARAT
TAHUN 2019

DAFTAR ISI

A. INFORMASI UNTUK SISWA


1. Lomba Kompetensi Siswa
2. Kriteria Peserta Lomba
3. Ketentuan Pelaksanaan Lomba

B. INFORMASI UNTUK PENILAI/JURI


1. Informasi Umum.
2. Informasi Khusus.

C. MATERI LOMBA
1. Penjelasan Soal Lomba
2. Tugas Peserta Lomba
3. Peralatan
4. Bahan
5. Gambar Kerja

D. KRITERIA PENILAIAN

Cabinet Making LKS SMK Tingkat Propinsi 2019 1


LOMBA KOMPETENSI SISWA
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN
TINGKAT PROVINSI JAWA BARAT
TAHUN 2019

I. INFORMASI SISWA

1. Lomba Kompetensi Siswa ini merupakan ajang unjuk kerja dan sekaligus
promosi kemampuan siswa SMK sesuai dengan bidang keahlian yang
ada di dunia kerja/industri.
Salah satu kompetensi yang diujikan yaitu bidang cabinet making berupa
pembuatan benda jadi, dalam hal ini berupa lemari/rak buku meliputi
pekerjaan konstruksi, perakitan/merangkai /assembling, dan pemasangan
kaca.

2. Kriteria Peserta Lomba


2.1. Peserta lomba adalah siswa SMK yang masih aktif di sekolah
dengan Program Studi Bangunan.
2.2. Telah lolos seleksi Lomba Kompetensi Siswa SMK tingkat
Kabupaten/Kota.
2.3. Berbadan sehat.

3. Ketentuan Pelaksanaan Lomba


3.1. Peserta diharuskan membawa perlengkapan dan alat yang
dipersyaratkan.
3.2. Kompetensi awal yang harus dimiliki oleh peserta lomba adalah:
- Membaca gambar
- Melukis konstruksi benda kerja di antaranya berupa tanda
paring, batasan-batasan, dan symbol
- Menggunakan alat-alat pekerjaan kayu / meubel
- Membuat konstruksi sambungan/hubungan kayu
- Penyetelan konstruksi (assembling)

II. INFORMASI UNTUK PENILAI/JURI


1. Informasi Umum
1.1. Judul pekerjaan ini adalah: Pembuatan lemari / rak buku
1.2. Alokasi waktu yang digunakan dalam penyelesaian pekerjaan ini
maksimal 14 jam @ 60 menit ( 840 menit)

2. Informasi Khusus
2.1. Persiapan
- Memeriksa tempat kerja tes, kelengkapan peralatan dan bahan
- Memeriksa nomor peserta lomba
2.2. Pelaksanaan
- Memeriksa kehadiran peserta lomba

Cabinet Making LKS SMK Tingkat Propinsi 2019 2


LOMBA KOMPETENSI SISWA
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN
TINGKAT PROVINSI JAWA BARAT
TAHUN 2019

- Menjelaskan tahapan lomba


- Menilai setiap tahapan pekerjaan peserta lomba
- Memberi aba-aba waktu “15 menit sebelum waktu habis”
2.3. Evaluasi
- Melakukan penilaian setiap tugas/tahapan
- Menentukan hasil perolehan peserta lomba
2.4. Lembar Penilaian
- Lembar penilaian
- Lembar rekapitulasi penilaian

III. MATERI LOMBA


1. PENJELASAN SOAL
1.1. NAMA PROJECT
Project : Lemari / Rak Buku
Bahan : Kayu Meranti
Konstruksi : Lemari (Carcase), Tiang dan Rak buku.
a. Bagian Lemari (Carcase) Atas
- Konstruksi Kotak bagian atas dengan dinding kiri dan kanan
memakai sambungan verstek miring 45º dengan perkuatan lem
kayu dan lidah lepas
- Penghalusan / ampelas
b. Konstruksi dinding kiri dan kanan dengan bagian alas/bawah dengan
menggunakan dowel 8 mm

c. Bagian Tutup belakang Lemari Rak Buku


- Sambungan menggunakan sponing setengah tebal kayu / parohan

d. Kaki Lemari Bagian Depan .


- Kaki Lemari Rak Buku dibentuk sesuai gambar kerja
- Konstruksi rangka dengan kaki menggunakan lem dan dowel

e. Depan Lemari
- Lemari/ rak buku ditutup dengan pintu kaca yang digeser dengan
oveleap 5 cm.
- Membuat alur untuk rel kaca bagian samping kiri dan kanan
dalamnya alur 5 mm
- Membuat alur untuk rel kaca bagian atas dengan dalamnya alur 10
mm dan bagian alas / bawah 5 mm.

Cabinet Making LKS SMK Tingkat Propinsi 2019 3


LOMBA KOMPETENSI SISWA
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN
TINGKAT PROVINSI JAWA BARAT
TAHUN 2019

INFORMASI PELAKSANAAN TUGAS


 Seluruh konstruksi yang akan dikerjakan oleh peserta lomba terlebih dahulu
diperiksakan kepada Penguji.
 Hasil benda pekerjaan harus diselesaikan sesuai dengan gambar kerja.
 Alokasi waktu yang disediakan untuk lomba maksimal 14 jam @ 60 menit.
 Pelajarilah gambar dan periksalah kelengkapan bahan pekerjaan konsruksi
dalam waktu 15 menit pertama.
 Setelah memeriksa dan mempelajari gambar, pesera lomba tidak
diperbolehkan bertanya atau mengganti bahan.
 Pemberian paring pada benda kerja.
 Tanda paring untuk rangka lemari/rak buku harus ditunjukkan kepada penguji
sebelum peserta lomba melaksanakan pekerjaan konstruksi.
 Sebelum benda kerja diserahkan, harus sudah siap difinishing (sudah
diamplas).
 Tinggalkan alat ukur yang Anda gunakan untuk menyesuaikan ketepatan
ukuran pada pengujian yang dilakukan oleh tim Penguji.

2. TUGAS PESERTA LOMBA


2.1. Setiap peserta diwajibkan untuk menyelesaikan semua pekerjaan yang
telah ditetapkan dalam lomba sesuai dengan gambar kerja.
2.2. Setiap peserta diwajibkan untuk mengerjakan semua pekerjaan dengan
menggunakan alat tangan tanpa mesin statis kecuali alat-alat tangan
listrik (electric hand tools), seperti bor tangan, router, dan amplas fortable.
2.3. Setiap peserta wajib memeriksakan pekerjaan kepada penguji pada
setiap elemen pekerjaan yang telah dikerjakan sebelum
perakitan/pengeleman dimulai.
2.4. Tugas peserta yang harus dikerjakan adalah:

- Bagian bawah lemari / kotak


a. memberi tanda paring
b. melukis sambungan verstek dan lobang dowel
c. melaksanakan pekerjaan pemotongan sambungan verstek.
d. Membuat alur untuk lidah lepas
e. Membuat alur untuk pintu kaca
f. Membuat lubang untuk sambungan dowel untuk dinding dan alas
serta untuk alas dan soko.
g. Penghalusan/penghampelasan komponen lemari/rak buku
h. Perakitan seluruh komponen lemari
i. Merapihkan bentuk lemari /rak buku
- Bagian atas Tiang dan Rak Buku

Cabinet Making LKS SMK Tingkat Propinsi 2019 4


LOMBA KOMPETENSI SISWA
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN
TINGKAT PROVINSI JAWA BARAT
TAHUN 2019

a.Memberi tanda paring pada rak buku


b.Memberi tanda paring pada tiang
c.Melukis rak buku sesuai gambar kerja
d.Membuat lubang dowel dengan mesin bor dan doweling jig pada
rak buku
e. Melukis pada tiang
f. Membuat lubang dowel pada tiang
g. Menghaluskan bagian bagian yang akan dirangkai
h. Merangkai tiang dan rak buku diperkuat dengan sekrup
- Bagian kaki kotak perhiasan / soko
a. Bagian kaki/soko dibuat cekungan sedalam 1 cm sesuai gambar
b. Hubungan kaki/soko diperkuat dengan dowel
- Hubungan lemari dan rak buku dengan menggunakan dowel diperkuat
dengan sekrup seuai gambar kerja.
- Menghaluskan pekerjaan secara keseluruhan

3. PERALATAN
3.1. Daftar Peralatan Pokok (harus dibawa peserta)

NO NAMA ALAT SPESIFIKASI SATUAN


1 Pahat lubang + tusuk 4,6, 8, 10 mm 1 set
2 Ketam Jack plane, 1 set
3 Gergaji punggung Standard 1 buah
4 Siku kombinasi
dovetail saw 90o & 45o Standard 1 buah
5 Palu kayu standard 1 buah
6 Perusut Tunggal/kembar standar 1 buah
7 Persing kepala mur
8 Mata bor spiral & kunci 4, 5, 6, 8 dan 10 1 set
9 Bor tangan listrik Standard Chuck cup13 mm 1 buah
10 Ketam tangan listrik standard 1 buah
11 Tang standard 1 buah
12 Doweling jig standard 1 set
13 Orbital sanders standard 1 buah
14 Mesin router+pisau 5 mm standard 1 buah
15 Rol meter 5 M standard 1 buah
16 Klem F 30 – 60 cm 4 buah
17 Batu asah Batu alam/produk Makita 1 buah
18 Extension cable 10 meter 1 buah

Cabinet Making LKS SMK Tingkat Propinsi 2019 5


LOMBA KOMPETENSI SISWA
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN
TINGKAT PROVINSI JAWA BARAT
TAHUN 2019

3.2. Daftar Peralatan Penunjang/Safety

NO NAMA ALAT SPESIFIKASI JUMLAH


1 Masker Standard 1 buah
2 Kaca mata safety Standard 1 buah
5 Earflug standar 1 set

3.3 BAHAN POKOK


UKURAN (mm)
NO NAMA BAGIAN JUMLAH
P L T KET

A Kotak/lemari
Kotak bagian atas 600 270 35 1 Meranti
Dinidng kiri dan kanan 515 270 35 2 Meranti
Alas bawah 530 270 35 1 Meranti
Tutup bagianbawah
belakang 505 170 20 2 Meranti
Ambalan bawah 530 80 35 1 Meranti
List kayu/lidah lepas 200 15 5 2 Meranti

B Tiang rak buku


Tiang 2000 135 35 2 Meranti

C Rak buku
Rak buku 500 270 35 6 Meranti
Rak buku bawah 535 270 35 1 Meranti

E Kaca
Kaca penutup lemari 295 410 5 2 bening

3.4. ALAT BANTU ASEMBLING


1 Sekrup 2,5 inchi 33 pcs
2 Paku 2 “ 12 pcs
2
3 Lem kayu 1/4 kg
4 Hampelas kayu 250 1 M
5 Hampelas kayu 150 1 M
6 Dowel 8 mm 1 50 pcs

Cabinet Making LKS SMK Tingkat Propinsi 2019 6


LOMBA KOMPETENSI SISWA
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN
TINGKAT PROVINSI JAWA BARAT
TAHUN 2019

4. Gambar Isometric Lemari Rak Buku

DILIHAT DARI SAMPING DILIHAT DARI SAMPING


KIRI DEPAN KANAN BELAKANG

Cabinet Making LKS SMK Tingkat Propinsi 2019 7


LOMBA KOMPETENSI SISWA
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN
TINGKAT PROVINSI JAWA BARAT
TAHUN 2019

GAMBAR KERJA LEMARI / RAK BUKU

TAMPAK DEPAN

Cabinet Making LKS SMK Tingkat Propinsi 2019 8


LOMBA KOMPETENSI SISWA
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN
TINGKAT PROVINSI JAWA BARAT
TAHUN 2019

Cabinet Making LKS SMK Tingkat Propinsi 2019 9


LOMBA KOMPETENSI SISWA
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN
TINGKAT PROVINSI JAWA BARAT
TAHUN 2019

Cabinet Making LKS SMK Tingkat Propinsi 2019 10


LOMBA KOMPETENSI SISWA
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN
TINGKAT PROVINSI JAWA BARAT
TAHUN 2019

KRITERIA PENILAIAN

NO PESERTA:

BOBOT STANDAR HASIL PEROLEHAN


NO ASPEK YANG DINILAI
PENILAIAN PENILAIAN EVALUASI NILAI

A Kotak
1. Ukuran kotak 4 Sesuai
2.Lukisan Kotak 4 gambar
3. Sambungan Verstek 4 rapat
4. Sambungan Lidah
4 rapat
lepas
5. Stelan Kotak 4 rapat
6. Ketepatan pemasangan 4 rapat
24
B soko
1. Ukuran kaki 3 Sesuai
2. Pemasangan Kaki 4 gambar
3. Ketepatan pemasangan 4 rapat
11
C Alas Kotak
1. Ukuran Alas kotak 3 Sesuai
2. Lukisan Alas Kotak 3 gambar
3. Sambungan Verstek 4 rapat
4. Sambungan Dowel 4 rapat
5. Stelan Alas Kotak 3 rapat
6. Ketepatan pemasangan 3 rapat
20
D alur kaca
1. Ukuran alur 3 Sesuai
2. Lukisan alur 3 gambar
3. Stelan alur 4 singkron
4. Stelan alur ke kotak 4 singkron
6. Ketepatan pemasangan 4 singkron
18
E Tiang rak buku
1. ukuran tiang 4 Sesuai
2. lukisan tiang 3 gambar
3. pemasangan tiang 4 rapat
11
F Rak buku
1. ukuran rak buku 4 Sesuai
2. lukisan Rak buku 4 gambar
3. pemasangan rak buku 4 rapat
Cabinet Making LKS SMK Tingkat Propinsi 2019 11
LOMBA KOMPETENSI SISWA
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN
TINGKAT PROVINSI JAWA BARAT
TAHUN 2019

BOBOT STANDAR HASIL PEROLEHAN


NO ASPEK YANG DINILAI
PENILAIAN PENILAIAN EVALUASI NILAI

12
G Penyelesaian akhir kokoh
1. Pengampelasan akhir 4 halus dan
siap
4
finishing

H TOTAL SCORE 100

Cabinet Making LKS SMK Tingkat Propinsi 2019 12

Anda mungkin juga menyukai